You are on page 1of 1

Assalamu Alaikum Wr. Wb “Mengapa aku tidak mendapat yang aku inginkan?

Surah Al-Baqarah ayat 216


Prakata….

Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT tuhan


semesta alam karena atas rahmat dan hidayahnya
sehingga penerbitan “Buletin” edisi IV pada periode
Osis 2010/2011 dapat dilaksanakan. Buletin ini
berisikan teladan islami yang Insya Allah dapat
menjadi sumber inspirasi untuk evaluasi diri bagi
para reader. Akhir kata, semoga buletin ini dapat Diwajibkan atas kamu berperang, padahal berperang itu
w
bermanfaat bagi kita semua. Amieenn…… adalah sesuatu yang kamu benci. Boleh jadi kamu
membenci sesuatu, padahal ia amat baik bagimu, dan
JAWABAN ALLAH UNTUK UMATNYA boleh jadi (pula) kamu menyukai sesuatu, padahal ia
amat buruk bagimu; Allah mengetahui, sedang kamu
Hidup didunia ini memang penuh dengan cobaan. Bermacam
tidak mengetahui.
– macam cara Allah menguji keimanan kita kepadaNya. Kadang kala
ketika menghadi suatu problema hidup timbul rasa Tanya di dalam “Kenapa aku diuji seberat ini?”
hati seperti, “mengapa harus aku?.” Kapan ini berakhir?” dan masih
banyak lagi. Allah pun menjawab semua pertanyaan kita melalui Al-
Qur’an. Maka marilah kita simak jawaban dari Allah dalam Al-qur’an
berikut;

Mengapa aku di uji?

Surah Al-ankabut ayat 2-3

Apakah manusia itu mengira bahwa mereka dibiarkan (saja)


mengatakan: "Kami telah beriman", sedang mereka tidak diuji lagi?
Dan sesungguhnya kami telah menguji orang-orang yang sebelum
mereka, maka sesungguhnya Allah mengetahui orang-orang yang
benar dan sesungguhnya Dia mengetahui orang-orang yang dusta.

You might also like