You are on page 1of 3

102

Kemampuan IPA
SNMPTN 2008
Tanggal Ujian : 3 Juli 2008
Wilayah : Solo, Yogyakarta, Denpasar, Manado, Semarang, Makassar, Pontianak, Samarinda, Surabaya
FISIKA

g = 10 ms-2 (kecuali diberitahukan lain) me = 9,1 z 10-31 kg 1 sma = 931 MeV


c = 3 x 108 m/s NA = 6,02 x 1023/mol h = 6,63 x 10-34 J s
e = 1,6 x 10-19 C o =4 x 10-7 H/m (4 o)-1 = 9 x 109 N m2/C2
Kb = 1,38 x 10-23 J/K G = 6,673 x 10-11 N m2/kg2 R = 8,31 J K-1 mol-1

31. Dua balok masing-masing bermassa m 4T A 5TB


dihubungkan dengan seutas tali dan (C). T1
ditempatkan pada bidang miring licin 9
menggunakan sebuah katrol. Jika massa 3T A 4TB
tali dan katrol diabaikan dan sistem (D). T1
bergerak ke kiri maka besar tegangan tali
7
adalah 2T A 3TB
(E). T1
5
33. Seorang polisis berdiri pada jarak 180 m
menghadap sebuah gedung tinggi. Ketika
m m polisi menembakkan sebutir peluru ke
atas, seorang anak yang berada pada jarak
1 2
170 m di belakang polisi mendengar dua
letupan. Jika selang waktu antar dua
letupan tersebut 1 detik, maka kecepatan
(A). 1 mg (sin sin ) bunyi letupan di udara adalah
2 1 2
(A). 300 m/s
(B). 1 mg (sin sin 2 ) (B). 320 m/s
2 1
(C). 340 m/s
(C). mg (sin 1 sin 2 ) (D). 360 m/s
(E). 380 m/s
(D). mg (sin 1 sin 2 )
(E). 2mg (sin 1 sin 2 ) 34. Sebuah elektron bergerak dari keadaan
diam melewati beda potensial 100 V.
32. Tiga batang besi pejal yang sama Panjang gelombang de Broglie dari
panjangnya disambungkan memanjang elektron tersebut adalah
seperti pada gambar berikut ini. (A). 0,123 mm
Perbandingan luas penampang batang (B). 1,23 mm
diurutkan dari kiri ke kanan adalah 1:2:3. (C). 12,3 mm
Suhu ujung bebas batang pertama dijaga (D). 123 mm
tetap pada suhu TA, dan batang ketiga (E). 1230 mm
pada suhu TB. Suhu sambungan antara
batang pertama dan kedua adalah 35. Cahaya koheren datang pada dua celah
sempit S1 dan S2. Jika pola gelap terjadi di
T2 TB titik P pada layar, maka beda fase
T1
TA gelombang cahaya yang sampai di titik P
dari S1 dan S2 adalah
(A). 2 ,4 ,6 ...
(B). ,3 ,5 ...
6T A 7TB (C). ,2 ,3 ...
(A). T1
13 (D). 1 2 ,5 2 , 9 2 ...
5T A 6TB
(B). T1 (E). 1 2 ,3 2 , 5 2 ...
11

www.begotsantoso.com Page 1
102
Kemampuan IPA
SNMPTN 2008
Tanggal Ujian : 3 Juli 2008
Wilayah : Solo, Yogyakarta, Denpasar, Manado, Semarang, Makassar, Pontianak, Samarinda, Surabaya
36. Sebuah benda bermassa 20 kg diberi gaya u, massa partikel alfa adalah 4,0026 u dan
F yang arahnya sejajar sumbu x dan massa 1 u setara dengan energi 931 MeV,
besarnya merupakan fungsi perpindahan 206
maka massa atom 82 Pb yang terbentuk
seperti tertera pada gambar. Jika pada x =
0 benda dalam keadaan diam, maka pada x sebesar
= 7 m, kecepatan benda sama dengan (A). 205,9845 u
(A). 2 m/s (B). 205,9812 u
(B). 4 m/s F (N) (C). 205,9779 u
(C). 6 m/s (D). 205,9746 u
(D). 8 m/s (E). 205,9713 u
(E). 10 m/s 8
40. Gambar di bawah ini menunjukkan sebuah
konduktor RS sepanjang 2 m dialiri arus
yang diletakkan secara tegak lurus medan
magnet dengan rapat fluk 0,5 T. Jika gaya
x (m)yang dialami oleh konduktor adalah 1 N
0 2 5 7 dengan arah masuk bidang kertas, maka
besar dan arah arus pada konduktor adalah
37. Sebuah tranformator diasumsikan
efisiensinya 100%. Perbandingan lilitan R
antara kumparan sekuder dan kumparan
primer adalah 1:20. Sebuah sumber
tegangan arus bolak balik 240 V
2m 0,5 T
dihubungkan ke kumparan primer dan
sebuah resistor 6 dihubungkan ke
kumparan sekunder. Arus yang mengalir
pada kumparan primer adalah S
(A). 0,1 A
(A). 1 A dari R ke S
(B). 0,2 A
(B). 1 A dari S ke R
(C). 2,0 A
(C). 2 A dari R ke S
(D). 12 A
(D). 2 A dari S ke R
(E). 24 A
(E). 5 A dari R ke S

41. Periode bandul sederhana ketika berada


dalam lift yang naik dipercepat makin
38. Jarak titik api lensa obyektif dan lensa
lama makin kecil
okuler sebuah mikroskop berturut-turut SEBAB
adalah 1,8 cm dan 6 cm. Pada pengamatan Periode bandul berbanding terbalik
mikro organisme, mikroskop digunakan
dengan akar percepatan gravitasi
oleh mata normal dengan titik dekat 24 cm
tanpa berakomodasi. Jika jarak antara 42. Jika tembaga ditembaki elektron berenergi
lensa obyektif dan lensa akuler 24 cm,
tinggi dalam orde puluhan keV, maka
maka pembesaran mikroskop tersebut
spektrum sinar-X yang terbentuk dapat
adalah mempunyai puncak tajam pada beberapa
(A). 10 panjang gelombang tertentu yang
(B). 12 menunjukkan karakteristik dari bahan
(C). 16 tersebut.
(D). 24
SEBAB
(E). 36
Elektron berenergi puluhan keV jika
210
ditumbukan pada suatu bahan dapat
39. Isotop polonium 84 Po tidak mantap mengalami perlambatan yang besar
sehingga memancarkan partikel alfa sehingga akan muncul gelombang
dengan energi kinetik sebesar 5,3 MeV. elektromagnetik dengan panjang
210 gelombang dalam orde panjang
Jika massa atom 84 Po adalah 209,9829 gelombang sinar-X

www.begotsantoso.com Page 2
102
Kemampuan IPA
SNMPTN 2008
Tanggal Ujian : 3 Juli 2008
Wilayah : Solo, Yogyakarta, Denpasar, Manado, Semarang, Makassar, Pontianak, Samarinda, Surabaya

44. Tiga buah benda dimasukkan ke dalam


air, ternyata A mengapung, B melayang
43. Sebuah elektron dan proton ditempatkan dan C tenggelam. Jika ketiganya
di antara dua keping logam yang berjarak mempunyai volume yang sama, maka
d dan memiliki muatan berlawanan. berarti
Anggaplah tidak ada interaksi antara (1) besar gaya apung yang dialami A
elektron dan proton tersebut. Apabila lebih kecil dari gaya beratnya
keduanya pada awalnya diam di tengah- (2) besar gaya apung yang dialami B
tengah keping dan berada pada posisi yang sama dengan gaya beratnya
sangat jauh dengan kedua ujung keping, (3) gaya apung yang dialami A sama
maka dengan gaya apung yang dialami B
(1) Elektron akan sampai di permukaan (4) gaya apung yang dialami B sama
keping positif lebih dahulu dibanding dengan gaya apung yang dialami C
proton sampai di keping negatif.
(2) Besar gaya pada proton lebih besar 45. Sebuah alat pemanas yang baik
dibanding pada elektron. seharusnya memiliki
(3) Tenaga potensial proton sama dengan (1) konduktivitas kalor yang tinggi
elektron. (2) permeabilitas yang tinggi
(4) Medan listrik yang bekerja pada (3) kalor jenis yang rendah
proton lebih besar dibanding pada (4) konduktivitas listrik yang rendah
elektron.

www.begotsantoso.com Page 3

You might also like