You are on page 1of 9

Akuntansi Pemerintahan Dan

Perkembangan Keuangan Negara


Akuntansi Pemerintahan dalam Ilmu Akuntansi
 akuntansi Pemerintahan mengkhususkan dalam
pencatatan dan pelaporan transaksi-transaksi
yang terjadi di badan pemerintah
Perbandingan Organisasi Pemerintah
dengan Perusahaan
1. Struktur pemerintahan
2. Sifat dan Sumber Daya
3. Proses Politik
4. Tujuan Organisasi
5. Penggunaan Anggaran
6. Sumber Pendanaan
7. Penentuan Harga Barang dan Jasa
Ciri Khas dan Tujuan Akuntansi Pemerintahan
Ciri-ciri khas akuntansi pemerintahan :
1. Investasi pada aset yang tidak menghasilkan
pendapatan
2. Tidak ada pengungkapan laba
3. Tidak ada pengungkapan kepemilikan
4. Penggunaan akuntansi dana
Tujuan akuntansi pemerintahan :
1. Pertanggungjawaban
2. Manajerial
3. Pengawasan
Keuangan Negara dan Perkembangannya

Definisi keuangan negara dalam pasal 3 UU


Nomor 17 Tahun 1965 adalah “segala kekayaan
negara dalam bentuk apa pun, baik terpisah
maupun tidak”
Asas-asas Umum Pengelolaan Keuangan Negara
Asas-asas yang tercermin dalam pengelolaan
keuangan negara, antara lain:
1)Akuntabilitas berorientasi pada hasil
2)Profesionalitas
3)Proporsionalitas
4)Keterbukaan dalam pengelolaan keuangan negara
5)Pemeriksaan keuangan oleh badan pemeriksa
yang bebas dan mandiri
Kekuasaan atas Pengelolaan Keuangan Negara

Kekuasaan atas pengelolaan keuangan negara


sebagian dikuasakan kepada :
1.Menteri keuangan selaku pengelola fiskal
2.Wakil pemerintah dalam kepemilikan kekayaan
negara yang dipisahkan
3.Menteri/pimpinan lembaga selaku pengguna
anggaran/pengguna barang kementerian
negara/lembaga yang dipimpinnya
Pertanggungjawaban Pengelolaan Keuangan
Negara
Dalam UU Nomor 17 tahun 2003 ditetapkan
bahwa laporan pertanggungjawaban pelaksanaan
APBN/APBD disampaikan berupa laporan
keuangan yang setidak-tidaknya terdiri atas :
1.Laporan realisasi anggaran
2.Neraca
3.Laporan arus kas
4.Catatan atas laporan keuangan

You might also like