You are on page 1of 6

Materi UAS Perancangan Sistem Informasi :

1. DFD
2. ERD
3. HIPO
4. Bagan Terstruktur
5. Perancangan Input-Output

Soal-soal Latihan Perancangan Sistem Informasi

Contoh DFD.
Buku

Data Buku

1
Cari
Data Buku Data Buku
Buku

Daftar Daftar
Buku Buku
Mahasiswa Data Buku Dosen
Status
Konfirmasi, Konfirmasi, Buku
Penolakan Penolakan

2 NIP, Tgl_Lahir
NPM, Tgl_Lahir
Pesan
Buku

Data Pemesanan

Pemesanan
Buku

Contoh Soal :
1. Diagram di atas menggambarkan prosedur utama dari sistem perpustakaan online, diagram tersebut
merupakan bagian dari data flow diagram, yaitu :
a. Diagram Konteks
b. Diagram Zero
c. Diagram Detail
d. Diagram Level 1

2. DFD di atas terdiri dari 2 terminator dan 2 proses, yang merupakan terminator dari DFD tersebut adalah
:
a. Mahasiswa dan Dosen
b. Pemesanan Buku dan Buku
c. Cari Buku dan Pemesanan Buku

Soal-soal Perancangan Sistem Informasi 1/5


d. Mahasiswa dan Buku

3. Di bawah ini merupakan input yang diterima proses Cari Buku :


a. Data Buku
b. Daftar Buku
c. Data Pemesanan
d. Status Buku

4. Pernyataan yang paling benar untuk alur data Status Buku adalah :
a. Status buku merupakan data yang dihasilkan dari proses cari buku
b. Status buku akan disimpan pada data store pemesanan buku
c. Status buku merupakan data yang akan digunakan oleh proses pesan buku
d. Status buku merupakan bagian dari data buku yang akan diupdate setiap terjadi pemesanan buku

5. Pada sistem di atas datastore buku mengalami :


a. Pembacaan (Read)
b. Penulisan (Write)
c. Pengupdatean
d. Penghapusan

Contoh ERD

Nama Nama
Depan Belakang

Nama_MK
Nama Tgl_Lahir SKS
NPM Kode_Mk

Mahasiswa 1 Ambil N Mata Kuliah

Umur

Alamat
Total SKS

1. Jenis Participation Constraint dari ERD di atas adalah :


a. Partial Paticipation c. Partition Participation
b. Total Participation d. Cardinality Participation

2. Atribut Key dari ERD diatas adalah :


a. NPM & Kode_buku c. NPM & Judul_Buku
b. Nama Depan & Nama Belakang d. Umur & Hobi

Soal-soal Perancangan Sistem Informasi 2/5


3. Alamat merupakan atribut :
a. Single c. Composite
b. Multivalue d. Derivatif

4. Hobi merupakan atribut :


a. Multivalue c. Composite
b. Single d. Derivatif

5. Nama merupakan atribut :


a. Composite c. Single
b. Multivalue d. Derivatif

6. Transformasi dari ERD di atas ke dalam bentuk tabel RDBMS yang sudah dalam bentuk normal kedua (2NF)
menghasilkan :
a. 3 Tabel dengan key NPM, Kode Buku dan NPM + Kode Buku
b. 3 Tabel dengan key NPM, Kode Buku dan Tgl_Pesan
c. 2 Tabel dengan key NPM dan Kode Buku
d. 1 Tabel dengan key NPM

7. Derajat dari ERD tersebut adalah :


a. M:N c. Unary
b. N:M d. Binary

Contoh HIPO

INPUT PROSES OUTPUT

DAFTAR
1.0 1 BUKU
CARI BUKU

BUKU
PESAN
KESALAHAN

NPM/NIP 2.0
& PESAN BUKU
TGL_LAHIR KONFIRMASI

PILIHAN
BUKU

ANGGOTA
PEMESANAN
BUKU

Soal-soal Perancangan Sistem Informasi 3/5


1. HIPO (Hierarchycal plus Input Proses Output) merupakan alat perancangan sistem terstruktur yang
bergantung terhadap fungsi, fungsi-fungsi yang terdapat pada diagram HIPO di atas adalah :
a. Input dan Output
b. Cari Buku dan Pesan Buku
c. Buku dan Anggota
d. Pemesanan buku dan Pilihan

2. File Anggota merupakan input dari fungsi :


a. Cari Buku
b. Pesan Buku
c. Buku
d. Pemesanan Buku

3. Pesan kesalahan merupakan output dari :


a. Cari Buku
b. Pesan Buku
c. a dan b benar
d. a dan b salah

Contoh Bagan Terstruktur

Transaksi
Penjualan

ku
Data_penjualan

ta _bu
Da

1 2
Input jumlah buku Hitung Total
dan harga Penjualan

Contoh Soal :
1. Couple Data dari diagram di atas adalah :
a. Data Buku, Data Penjualan
b. Input Jumlah Buku dan Hitung Total Penjualan
c. A, b salah
d. A, b benar

2. Modul dari diagram di atas adalah :


a. Data Buku, Data Penjualan
b. Input Jumlah Buku dan Hitung Total Penjualan
c. A, b salah
d. A, b benar

Soal-soal Perancangan Sistem Informasi 4/5


Contoh Flowchart

Mulai

Input NPM/
NIP &
Tgl_Lahir

Baca File
ANGGOTA

A.NPM = NPM/
No Data Habis No 2
A.NIP=NIP

Yes
Yes

"NPM/NIP
Tidak Ada"

A.Tgl_lahir = Tgl_lahir No

1
Yes

"Tanggal Lahir
Salah"
"NPM/NIP &
Tanggal Lahir
Cocok"

Selesai

Contoh Soal :
1. Flowchart di atas merupakan flowchart untuk proses :
a. Cek apakah mahasiswa atau dosen yang bersangkutan merupakan anggota
b. Pendaftaran Anggota baru
c. Pengupdatean NPM dan NIM
d. Pemesanan buku

2. Flowchart di atas merupakan :


a. Dokumen Flowchart
b. Proses Flowchart
c. Sistem Flowchart
d. Program Flowchart

3. Jika A.Tgl_Lahir tidak sama dengan Tgl_Lahir, maka :


a. Muncul pesan “NPM/NIP tidak ada”
b. Muncul pesan “NPM/NIP dan Tanggal Lahir tidak cocok”
c. Muncul pesan “Tanggal Lahir salah”
d. Selesai

Soal-soal Perancangan Sistem Informasi 5/5


Soal-soal Perancangan Sistem Informasi 6/5

You might also like