You are on page 1of 12

STANDAR PELAYANAN

MINIMAL (SPM)
LATAR BELAKANG

• DESENTRALISASI

PERAN PEMERINTAH:
– SUMBER DANA (pemerintah pusat dan daerah)
– REGULATOR DAN KEBIJAKAN (depkes/dinkes)
– PELAKSANA KEGIATAN (RS PEMERINTAH OR
DAERAH)
LATAR BELAKANG (lanjutan)

• AKTIVITAS REGULASI MUTU


– LISENSI
– SERTIFIKASI
– AKREDITASI
LATAR BELAKANG (lanjutan)
• ALASAN PERLUNYA SPM:
– PERATURAN PERUNDANGAN MENGHENDAKI DEMI
MENJAMIN AKUNTABILITAS PELAYANAN PUBLIK
– MENJAMN KEAMANAN, KUALITAS DAN KEPUASAN
MASYARAKAT TERHADAP PENYELNGGARAAN
PELAYANAN PUBLIK
– MENGHINDARI PELAKSANAAN BLU YANG
SUBSTANDAR
– MENGURANGI KESENJANGAN
DEFINISI
• PASAL 1 BUTIR 11 P NO 23 TH 2005:
SPM ADALAH SPESIFIKASI TEKNIS TENTANG
TOLOK UKUR LAYANAN MINIMUM YANG
DIBERIKAN OLEH BLU KEPADA MASYARAKAT
• PP N0 65 TT 2005:
SPM ADALAH KETENTUAN TENTANG JENIS DAN
MUTU PELAYANAN DASAR YANG MERUPAKAN
URUSAN WAJIB DAERAH YANG BERHAK
DIPEROLEH SETIAP WARGA SECARA MINIMAL
• DALAM PENYUSUNAN SPM MAKA PERLU
DITETAPKAN:
 JENIS PELAYANAN DASAR
 INDIKATOR SPM
 BATAS WAKTU PENCAPAIAN SPM
DEFINISI (LANJUTAN)

• INDIKATOR SPM ADALAH TOLOK UKUR


PRESTASI KUANTITATIF DAN KULITATIF
YANG DIGUNAKAN UNTUK
MENGGAMBARKAN BESARAN SASARAN
YANG HENDAK DICAPAI BERUPA
MASUKAN, PROSES, DAN
OUTPUT/MANFAAT
DEFINISI (LANJUTAN)

• PELAYANAN DASAR: ADALAH JENIS


PELAYANAN PUBLIK YANG MENDASAR D
MUTLAK UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN
MASYARAKAT DALAM KEHIDUPAN
SOSIAL, EKONOMI, DAN PEMERINTAHAN
SPM HARUS
MEMPERTIMBANGKAN:
• KUALITAS LAYANAN
• PEMERATAAN DAN KESETARAAN
LAYANAN
• BIAYA SERTA KEMUDAHAN UNTUK
MENDAPATKAN LAYANAN
ELEMEN POKOK SPM

• INDIKATOR KINERJA
• TARGET (THRESHOLD0
SIFAT SPM

• DISUSUN SEBAGAI ALAT PEMERINTAH


DAN PEMDA UNTUUK MENJAMIN AKSES
DAN MUTU
• SEDERHANA
• KONKRIT
• MUDAH DIUKUR
• TERJANGKAU
SIFAT SPM (LANJUTAN)

• TERBUKA
• TERJANGKAU
• DAPAT DIPERTANGGUNGJAWABKAN
• MEMPUNYAI BATAS WAKTU PENCAPAIAN
• DISESUAIKAN DENGAN PERKEMBANGAN
KEBUTUHAN, PRIORITAS, KEMAMPUAN
KEUANGAN, KEMAMPUAN KELEMBAGAAN,
DAN KEMAMPUAN PERSONIL

You might also like