You are on page 1of 1

Kisi Kisi Soal :

1. Jelaskan tentang
a. Lapisan Open System Interconection (OSI) – berapa layer dan fungsi
masing-masing layer.
b. Router
c. Gateway
(15%)

2. a. Kabel merupakan salah satu media transmisi yang dipakai pada jaringan
komputer. Sebutkan urutan warna kabel UTP dalam jaringan untuk pemasangan
standart (straight) dan cross-over !
b. Kendala Apa yang terjadi bila memakai jaringan kabel UTP ?
c. Kendala Apa yang terjadi bila memakai jaringan Nir-kabel/Wirreless 2,4 GHz ?
(15%)

3. Sebutkan dan jelaskan kelebihan dan kekurangan topologi jaringan star, bus dan
ring ! ( 10 %)

4. Apa yang anda ketahui tentang PAN, LAN, MAN, WAN, Internetwok dan
Jaringan antar planet ? Jelaskan secara singkat ! (15 %)

5. Buatlah rancangan jaringan komputer pada suatu warnet dengan ukuran 30 m 2.


Jumlah komputer disesuaikan dengan memperhatikan dari luas ruangan. Jelaskan
sedetil mungkin komponen/peralatan jaringan komputer apa saja yang dipakai
dalam desain tersebut ! ( 35 %)
6. Bluetooth merupakan salah satu contoh dari PAN (personal area Network), apa
saja yang anda ketahui mengenai hal tersebut ? (10 %)

- Selamat mengerjakan -

You might also like