You are on page 1of 3

KLIPING SENI BUDAYA

SMPN 1 SUKODONO
Tentang patung di depan kodim
lumajang
Maksud dari burung garuda di belakang orang itu
adalah mencerminkan sebuah kodim di bangun
tanggal 4-3-1987 Tentara berasal dari rakyat, untuk
rakyat, oleh rakyat, tanggal 1998 dibangun gapura
tyang terletak di depan kodim. Patung yang ada di
depan kodim lumajang diantaranya kyai, pengemis,
petani, tentara, kades, dokter, siswa/mahasiswa,
tangan patung saling berjabat tangan melambangkan
bersatu dengan rakyat dengan tidak melihat kaya atau
miskin

You might also like