You are on page 1of 5

MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

SALINAN

_~_ - - __ - - ~ - ~ ~ __ .... or"

KEPUTUSAN MENTERT KEUANGAN

NOMOR 1 /KMKOI/2011

TENTANG

PERUBAHAN KELIMA ATAS

KEPUTUSAN MENTER! KEU ANGAN NOMOR 118/KMKOS/2009 TENT ANG PEMBENTUKAN TIM LIKUIDASI BADAN REBA BlUT ASI DAN REKONSTRUKSI WILA Y AI -I DAN KEHIDUP AN MASY ARAKAT PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM DAN KEPULAUAN NIAS PROVINSI SUMATERA UTARA

MENTERI KEUANGAN,

Menimbang

a. bahwa pclaksanaan pernbubaran Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Wilayah dan Kehidupan Masyarakat Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam dan Kepulauan Nias Provinsi Sumatera Utara helum dapat diselcsaikan sampai dengan berakhirnya masa korja Tim Likuidasi yang dibentu k dengan Kf'putusan Menteri

Keuangan NomOI' 118/KMK05/2009; ,

b. bahwa penyelesaian pembubaran terscbut pada huruf a merupakan Iaktor renting yang diperlukan guna penyusunan laporan keuangan penutup Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Wilayah dan Kehidupan Masyarakat Provinsi Nanggroe Acch Darussalam dan Kepulauan Nias Provinsi Sumatcra Utara:

c. bahwa guna mewujudkan pclaksanaan pcnyelesaian pembubaran Badan Rchabilitasi dan Rekonstruksi Wilayah dan Keludupan Masyarakat Provirisi Nanggroe Acch Darussalam dan Kepulauan Nias Provinsi Surnatera Utara yang optimal dan akl.lntabel, perlu melakukan perpanjangan masa kerja dan p~rubahan tugas Tim

Ukuidasi;

d. bahwa bordasarkan pcrtimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, dan huruf c, pcrlu menctapkan Keputusan Menteri Keuangan tentang Perubahan Kelima Atas Keputusan Menteri Keuangan N omor 118/ KMK. OS/2009 Ten tang Pem bentu kan Tim Likuidasi Hadan Rchabilitasi Dan Rekonstruksi Wilayah Dan Kehidupan Masvarakat Provinsi Nanggroe Acch I)arussalam Dan Kepulauan Nias Provinsi Sumatcra Utara:

Mengingat

1. Kepu tu san P residen N ornor 56/ P Ta hun 2010;

2. Koputusan Menteri Keuangan Nornor 1l8/KMK05j2009 tentang Psmbentukan Tim Likuidasi Badan Rehabilitasi Dan Rekonstruksi Wilayah Dan Kehidupan Masyarakat Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam Dan Kepulauan Nias Provinsi Sumatera Utara sebagaimana Lelah bsberapa kali diubah terakhir dengan Keputusan

Menteri Keuangan Nomor 276/KMK.Ol/2010; .

MENTERIKEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

~ 2 -

Menetapkan

MEMUTUSKAN:

KEPUTUSAN MENTER I KEUANGAN TENT ANG PERUBAHAN KELIMA ATAS KEPUTUSAN MENTER! KEUANGAN NOMOR 118jKMK.05j2009 TENTANG PEMBENTUKAN TIM LlKUIDASI BADAN REHABILlTASI DAN REKONSTRUKSI WILAYAH DAN KEHIDUPAN MASYARAKAT PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM DAN KEPULAUAN NIAS PROVINSI SUMATERA UTARA.

Pasal I

Beberapa kctentuan dalam Keputusan Menteri Kcuangan Nomor 118jKMK.05j2009 ten tang Pembentukan Tim Likuidasi Badan Rohabilitasi dan Rekonsh'uksi Wilayah Dan Kehidupan Masyarakat Provinsi Nanggroe Acch Darussalam Dan Kepulauan Nias Provinsi Sumatcra Utara sebagaimana telah bcberapa kali diubah terakhir dengan Keputusan Menteri Keuangan Nornor 276j KMK01j 2010, diubah

sebagai berikut:

1. Ketentuan Diktum KEDUA diubah, sehingga berbunyi sebagai berikut:

"Tugas Tim Likuidasi sebagaimana dimaksud dalam Diktum PERT AMA sebagai berikut:

1. Tim Pengarah mempunyai tugas memberikan arahan dan garis-earis besar kobijakan Tim Likuidasi kepada Tim Kerja dalam pslaksanaan tugasnya.

2. Tim Kerja:

a. Ketua Tim Kerja mempunyai tugas roengkoordinir pelaksanaan hlgas seluruh Kelompok Kerja sesuai araban dan garis-garis besar kcbijakan Tim Likuidasi yang telah ditetapkan oleh Tim Pengarah.

b. Sekrctaris Tim Kerja mempunyai tugas mernbantu Ketua Tim Kerja dalam melakukan koordinasi pelaksanaan tugas scluruh Kelompok Kerja, termasuk:

1) melakukan psnatausahaan dan pengamanan data,

informasi, dan arsip, termasuk memfasilitasi

pcnyediaarmya sesuai kebutuhan;

2) melakukan pelayanan data kearsipan untuk

kepentingan audit dan lainnya; dan

3) melakukan koordinasi dengan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan, Badan Pertanahan Nasional. Arsip Nasional, Kejaksaan Agung danjatau ararat penegak hukum lainnya, Pemerintah Daerah, dan instansi terkait Iainnya.

c. Kelompok Kerja Aset dan Laporan Keuangan mompunyai lugas:

1) me!akukan inventarisasi, identifikasi dan verifikasi data aset Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Wilayah dan Kehidupan Masyarakat Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam dan Kepulauan Nias Provinsi Sumatera Utara (BRR NAD-Nias) yang bersumber dari APBN dan sumber lain yang sah, termasuk yang berasal dari hi bah;

'.

MENTERIKEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

- 3 -

2) mc1akukan tindakan yang dipcrlukan terhadap proyek fisik yang dibangun oleh BRR NAD-Nias agar dapat

menjadi fungsional;

3) merumuskan rekomendasi pcnetapan status dan hibah aset, baik yang berasal dari APT3N dan sumber lain yang

sah maupun hibah:

4) menyusun Neraca Penutup BRR NAO-Nias per 31.

Dcsember 2008, yang untuk selanjlltnya ditandatangani oleh pejabat eks BRR NAO-Nias yang berwenang;

5) menyusun Laporan Kouangan Likuidasi Ragian Angguran 094 (BRR NAO-Nias);

6) melakukan tind aka n penyelesaian dari aspck

administrasi dan pelaparan keuangan yang diperlukan tcrhadap temuan pemeriksaan Badan Pemeriksa

Keuangan;

7) melaksanakan tugas lainnya yang dipcrlukan guna menunjang penyelesaian likuidasi BRR NAD-Nias.

d. KeJompok Kerja Hukum mempunyai tugas:

1) melakukan penanganan perkara gugatan terhadap BRR NAO-Nias;

2) melakukan koordinasi dcngan [aksa Pengacara Negara

yang menangani pcrkara gugatan, termasuk

memberikan pertimbangan atas penanganan pcrkara:

3) melakukan monitoring terhadap kasus dugaan penyimpangan yang dilakukan penyidikan oleh kejaksaan:

4) mclakukan kajian atas permohonan pembayaran ganti rugi dan kurang bayar yang diklaim oleh pihak ketiga;

5) memberikan pendapat hukum atas permasalahan yang d i lemui dalam pelaksanaan lugas Tim Kerja:

6) melakukan tindakan penyelcsaian dari aspek hukurn yang diperlukan terhadap temuan pemeriksaan, baik yang berasal dari Badan Perneriksa Kcuangan;

7) merumuskan konscp instrumcn hukum yang

diperlukan dalam rangka penunlasan permasalahan yang ditemui dalam pelaksanaan likuidasi BRR NADNias, yang meliputi tetapi tidak terbatas pada usulan penerbitan aturan baru atau perubahan atas aturan yang telah ada; dan

8) rnelaksanakan lugas lainnya yang diperlukan guna menunjang pcnyelesaian likuidasi BRR NAD-Nias,

2. Ketentuan Diktum KETUJUH diubah, sehingga berbunyi sebagai berikut:

If Masa korja Tim Likuidasi ditetapkan sejak 15 Maret 2009 sarnpai dengan 3'J Dcsember 2011."

MENTERIKEl,JANGAN REPUBLIK INDONESIA

- 4 ~

3. Lampiran 1 diubah, sehingga berbunyi sebagaimana ditetapkan dalam Lampiran yang tidak terpisahkan dari Kepuhtsan Menteri

Keuangan ini,

Pasal11

Kaputusan Mentcri Keuangan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Salman Keputusan Menteri Keuangan ini disampaikan kepada:

1. Ketua Badan Pomeriksa Keuangan;

2. Presiden Republik Indonesia;

3. Menteri Koordinator Bidang Perekonornian;

4. Menteri Negara Percncanaan Pembangunan Nasional /

Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional;

5. Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara;

6. Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan;

7. Gubernur Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam:

8. Cubernur Provinsi Sumatera Utara:

9. Sekretaris 1 enderal, Kernenterian Keuangan;

10. lnspektur [enderal, Kernenterian Keuangan;

11. Direktur [enderal Anggaran, Kementerian Keuangan;

12. Direktur Jendcral Pcrbendaharaan. Kementerian Keuangan;

13. Direktur [enderal Kekayaan Negara, Kementerian Keuangan;

14. Kepala Biro Hukum, Kementerian Keuangan;

15. Kopala Biro Perencanaan dan Keuangan, Kernenterian Keuangan;

16. Yang bersangkutan untuk dikctahui dan diindahkan.

Ditetapkan di Jakarta

_,Fada tanggalf Januari 2011

MENTERI KEUANGAN

ltd.

AGUS D.W. MARTOWARDOJO

l.AMPIRAN KEPUTUSAN MIiNTERl KEUANGAN NOMOR

l/KMK. 01/ zni TEN'fANC PERUBAJIAN

KbLIMA AlAS KEPUTUSAN Ml\NTERI KEUANGAN NOMOR 1l8/KMK05j2009 TENTANG PEMIlENTUKAN TIM LlKUIDASI llAOAN RSHABILlTASI DAN REKONSTRUKSI WILAYAl-1 DAN KbHlDUPAN MASYARAKAT PROVINSI NANGGROE ACEI-I DARUSSALAM DAN KEPUT.AU AN NIAS PROVINSI SU MATERA UT ARA

MENTERIKEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

SUSUNAN KEANGGOTAAN

TIM LIKUIDASI BA DAN REHABILIT ASI DAN REKONSTR U KSI WILA Y Ali DAN KEHIDUPAN MASYARAKAT PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM DAN KEPULAUAN NIAS PROVINSJ SUMATRA UTARA

MENTERI KEUANGAN ttd,

AGUS D.W. MARTOWARDOJO

l. Tim Pcngarah

1. Sekretaris [enderal, Kementerian Keuangan

2. Kepala Biro Hukum, Setjen, Kernenterian Keuangan

3. Direktur [enderal Perbendaharaan, Kementerian Kcuangan

4. Direktur Jenderal Kekayaan Negara, Kementcrian Keuangan

5. Direktur Akuntansi dan Pelaporan Keuangan, DJPB,

Kementerian Keuangan

6. Direktur Barang Milik Negara I, DJKN, Kemcnterian Keuangan

7. Kepala Biro Bantuan Hukum, Setjen, Kementerian Keuangan

8. Kepala Biro Perencanaan dan Keuangan, Setjen, Kementerian Keuangan

9. Sekretaris Direktorat [endcral Perbendaharaan.

Kcmenterian Keuangan

10. Kepala Kantor WiJayah I DJKN Banda Aceh, Kemenlerian Keuangan

II. Tim Ke1ia

A. Kctua

B. Sekretaris

C Kelompok Kerja:

1. Asct dan Laporan Keuangan Ketua

Wakil Ketua

2. Hukum dan Tindak Lanjut Temuan Ketua

Wakil Ketua

Agus Santoso Yustra Iwata Alsa

Sarma Marpaung Ruslan Abdul Gani

Didik Hariyanto L. W. Susilo

Salinan sesuai clengan aslinya

KEPALA BIRO ~

n.b.

KEPALA B

<.

MEN

GIARTO NTP1959042

sebagai Ketua sebagai Sekretaris sebagai Anggota sebagai Anggota sebagai Anggota

sebagai Anggota sebagai Anggota sebagai Anggota

sebagai Anggota

sebagai Anggola

You might also like