You are on page 1of 9

MENYANTAP MAKANAN

TEROKSIDASI AKAN
MENYEBABKAN TUBUH
TEROKSIDASI
Mengapa makanan segar baik bagi tubuh?

 Makanan segar masih mengandung banyak enzim


dan tidak teroksidasi
 Oksidasi terjadi saat zat berikatan dengan oksigen.
 Contoh proses oksidasi makanan:
 Minyak yang telah digunakan untuk menggoreng akan
kehilangan warnanya dan menjadi hitam
 Apel dan kentang berubah warna menjadi coklat beberapa
saat setelah dikupas karena teroksidasi oleh udara
Bahaya Radikal Bebas
 Radikal bebas dapat menghancurkan DNA dalam
sel-sel sehingga menyebabkan kanker dan banyak
masalah kesehatan lainnya

 Radikal bebas memiliki kemampuan oksidasi yang


tinggi (beberapa kali lebih kuat daripada oksigen
biasa).
Pembentukan Radikal Bebas
 Radikal bebas terbentuk saat makanan teroksidasi
memasuki tubuh

 Alkohol

 Tembakau

 Beberapa faktor lain, seperti bernapas


Proses Bernapas dapat Menghasilkan
Radikal Bebas
 Saat manusia mengisap oksigen dan membakar
glukosa dan lemak dalam sel yang menghasilkan
energi

 2% dari oksigen yang diisap ke dalam tubuh


mengandung radikal bebas.
Peranan Penting Radikal Bebas
 Membunuh virus, bakteri, jamur, dan menekan
infeksi
 Jika jumlah radikal bebas meningkat di atas 1 titik
tertentu, maka membran sel dan DNA sel-sel
normal akan hancur.

 Agar hal di atas tidak terjadi, maka tubuh
dilengkapi dengan enzim antioksidan untuk
menetralisir kelebihan antioksidan, yaitu Super-
Oksida Dismutase (SOD)
 Jumlah SOD dalam tubuh berkurang saat seseorang
melewati usia 40 th  menyebabkan potensi
munculnya penyakit “gaya hidup” meningkat.

 Jika SOD berkurang, maka enzim-enzim pangkal


mulai melawan radikal bebas yang berlebihan.

 Konsumsi makanan segar yang masih banyak


mengandung enzim dapat membatasi jumlah radikal
bebas yang dihasilkan.
Antioksidan Penangkal Radikal Bebas

 Anggur merah mengandung agen antioksidan


polifenol

 Produk-produk kacang kedelai mengandung


antioksidan isoflavin.

You might also like