You are on page 1of 58

PENGANTAR ILMU SEJARAH SEMESETER I (2 SKS)

(Dra. Sri Wahyuni, M.Pd)

a. Tujuan :
Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan memiliki
pemahaman tentang berbagai pengertian Sejarah, guna Sejarah, hubungan
Sejarah dengan berbagai disiplin Ilmu lain, hukum kausalitas Sejarah dan
mampu menggunakan pemahaman tersebut secara tepat dalam melakukan
telaah terhadap fenomena Sejarah dan karya Sejarah.

b. Cakupan Isi :
1) Istilah Sejarah
2) Konsep Sejarah
3) Historiografi
4) Karakteristik dan Kedudukan Ilmu Sejarah
5) Guna Sejarah
6) Kesatuan unsur-ruang-waktu-manusia dalam sejarah
7) Pengertian dimensi spasial dalam Sejarah
8) Pengertian dimensi temporal dalam Sejarah
9) Periodisasi Sejarah
10) Pengertian Sumber Sejarah
11) Klasifikasi Sumber Sejarah
12) Ilmu Bantu Sejarah
13) Sejarah Sebagai Humaniora
14) Sejarah Sebagai Ilmu Sosial
15) Konsep Kausalitas dalam Sejarah
16) Konsep Explansi dalam Sejarah
17) Hubungan antara Kausalitas dan Explanasi Sejarah
18) Pentingnya Explanasi dalam Sejarah.
PERENCANAAN PEMBELAJARAN SEJARAH / SEMESTER V (2 SKS)
(Dra. Sri Wahyuni, M.Pd)

a. Tujuan :
Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan memiliki
pemahaman dan kemampuan mengembangkan kompetensi,
mengembangkan berbagai pendekatan untuk membantu siswa dalam
Sekolah Menengah belajar Sejarah.

b. Cakupan Isi :
1) Pengertian Rencana Pembelajaran Sejarah
2) Dasar perlunya perencanaan pembelajaran
3) Prinsip-prinsip umum tentang mengajar
4) Pendekatan sistem
5) Model-model desain dan pembelajaran
6) Kurikulum KTSP
7) Pengembangan Kompetensi Dasar
8) Pengembangan Materi
9) Pengembangan Proses
10) Pengembangan Sumber
11) Pengembangan Evaluasi
12) Penyusunan RPP

c. Pra syarat :
Telah menempuh dan lulus Pengantar Ilmu Sejarah dan Sejarah Indonesia I dan II
FILSAFAT SEJARAH / SEMESTER IV (2 SKS)
(Dra. Sri Wahyuni, M.Pd)

a. Tujuan :
Melalui mata kuliah ini, diharapkan mahasiswa dapat memahami pengertian
filsafat sejarah, tujuan ruang lingkup kajian filsafat sejarah, akhir filsafat sejarah,
teori sebab peristiwa sejarah, pemikir filsafat sejarah.

b. Cakupan Isi :
1) Pengertian Filsafat Sejarah
2) Pembagian Filsafat Sejarah
3) Hakikat Sejarah
4) Sumber Causa Prima gerak sejarah, sifat, arah serta tujuannya.
5) Peran manusia dalam sejarah
6) Tokoh-tokoh pemikir/pelopor filsafat sejarah
7) Filsafat Barat
8) Filsafat Timar
9) Filsafat Islam
10) Filsafat Sejarah Nasional Indonesia
PENGAJARAN MIKRO SEJARAH / SEMESTER VI (2 SKS)
(Dra. Sri Wahyuni, M.Pd)

a. Tujuan :
Melalui mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami pengertian,
manfaat, prosedur pelaksanaan pengajaran mikro, serta pengertian mengajar yang
berkaitan dengan penyusunan sejumlah ketrampilan mengajar, hubungan mengajar,
hubungan pengajaran mikro dengan PPL dan peranan superior.

b. Cakupan Isi :
1) Pengertian Pengajaran Mikro
2) Tujuan dan fungsi Pengajaran Mikro
3) Pentingnya Pengajaran Mikro
4) Pengajaran Mikro sebagai pembentuk ketrampilan dasar mengajar
5) Pelaksanaan Pengajaran Mikro
6) Kasus-kasus dalam pengajaran mikro
SEJARAH INDONESIA BARU I
(Dra. Sri Wahyuning S, M.Pd)

a . Tujuan
Dengan mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami sejarah
perjuangan rakyat Indonesia dalam mewujudkan kemerdekaan Indonesia sejak awal
pergerakan nasional sampai dengan menjelang Prolamasi Kemerdekaan Indonesia.

b. Cakupan Isi
1) Pengertian Pergerakan Nasional
2) Latar belakang munculnya Pergerakan Nasional
3) Organisasi-organisasi awal Pergerakan Nasional
4) Organisasi-organisasi radikal masa Pergerakan Nasional
5) Proses terbentuknya identitas Indonesia
6) Sumpah Pemuda
7) Organisasi-organisasi pada masa bertahan dan akhir pemerintahan kolonial
Belanda di Indonesia
8) Awal pendudukan Jepang di Indonesia
9) Strategi Jepang dalam menanamkan pengaruhya di Indonesia
10) Kehidupan ekonomi, sosial, dan budaya masyarakat Indonesia
11) Perjuangan rakyat Indonesia menghadapi pendudukan Jepang di Indonesia
12) Persiapan Kemerdekaan Indonesia

c. Kegiatan Belajar
1) Mahasiswa dan dosen mengkaji secara ilmiah topik-topik maupun kompetensi
yang tercakup dalam mata kuliah Sejarah Indonesia Baru I
2) Proses belajar mengajar lebih ditekankan pada aktivitas mahasiswa yang
mengarah pada learning activity; tanpa meninggalkan peran dosen sebagai
fasilitator, mediator, maupun stimulator. Dengan demikian mahasiswa akan aktif
dalam mencari sumber informasi ataupun sumber data sejarah sesuai dengan
tujuan dan kompetensi yang telah ditetapkan, serta mengkajinya secara kritis.
3) Metode yang dikembangkan ceramah bervariasi, diskusi, problem solving,
inquiry discovery, dan penugasan.
4) Selain penanaman konsep, dosen juga menanamkan nilai dan sikap
5) Media pembelajaran Laptop.

d. Evaluasi
1) Partisipasi dalam kelompok/kelas
2) Penilaian tugas
4) Ujian mid semester dan ujian akhir semester

e. Prasyarat : Telah menempuh mata kuliah Sejarah Indonesia Madya II

SEJARAH INDONESIA BARU II


(Dra. Sri Wahyuning S, M.Pd)

a. Tujuan
Dengan mata kuliah ini
1) mahasiswa dapat memahami perjuangan bangsa Indonesia dalam mewujudkan
berdirinya negara Indonesia
2) mahasiswa dapat memahami perjuangan bangsa Indonesia dalam
mempertahankan kemerdekaan Indonesia
3) mahasiswa dapat memahami perjuangan bangsa Indonesia dalam mengisi
kemerdekaan Indonesia sampai dengan akhir masa demokrasi liberal.

b. Cakupan Isi
1) Berdirinya Negara Kesatuan Republik Indonesia
2) Penataan kehidupan berbangsa dan bernegara
3) Perjuangan bangsa Indonesia mempertahankan kemerdekaan Indonesia
4) Indonesia masa RIS
5) Perjuangan bangsa Indonesia kembali ke bentuk negara kesatuan
6) Sistem domokrasi liberal di Indonesia
7) Kehidupan politik di Indonesia masa demokrasi liberal
8) Kehidupan sosial dan ekonomi di Indonesia masa demokrasi liberal
9) Militer di Indonesia
10)Akhir demokrasi liberal

c. Kegiatan Belajar
1) Mahasiswa dan dosen mengkaji secara ilmiah topik-topik maupun kompetensi
yang tercakup dalam mata kuliah Sejarah Indonesia Baru II
2) Proses belajar mengajar lebih ditekankan pada aktivitas mahasiswa yang
mengarah pada learning activity; tanpa meninggalkan peran dosen sebagai
fasilitator, mediator, maupun stimulator. Dengan demikian mahasiswa akan aktif
dalam mencari sumber informasi ataupun sumber data sejarah sesuai dengan
tujuan dan kompetensi yang telah ditetapkan, serta mengkajinya secara kritis.
3) Metode yang dikembangkan ceramah bervariasi, diskusi, problem solving,
inquiry discovery, dan penugasan.
4) Selain penanaman konsep, dosen juga menanamkan nilai dan sikap
5) Media pembelajaran Laptop.

d. Evaluasi
1) Partisipasi dalam kelompok/kelas
2) Penilaian tugas
4) Ujian mid semester dan ujian akhir semester

e. Prasyarat : Telah menempuh mata kuliah Sejarah Indonesia Baru I


SEJARAH INDONESIA MUTAKHIR
(Dra. Sri Wahyuning S, M.Pd)

a. Tujuan
Dengan mata kuliah ini mahasiswa dapatmemahami perkembangan bangsa dan
negara Indonesia sejak masa demokrasi terpimpin sampai dengan masa reformasi.

b. Cakupan Isi
1) Latar belakang munculnya Demokrasi Terpimpin
2) Sistem Demokrasi Terpimpin
3) Pelaksanaan Demokrasi Terpimpin
4) Dampak Demokrasi Terpimpin
5) Gerakan 30 September tahun 1965
6) Lahirnya Orde Baru
7) Sistem politik dan militer di Indonesia pada masa Orde Baru
8) Perkembangan bangsa dan negara Indonesia pada masa Orde Baru
9) Indonesia pada masa akhir pemerintahan Orde Baru
10)Gerakan Reformasi
11)Dampak Gerakan Reformasi
12)Perkembangan bangsa dan negara Indonesia semasa Orde Reformasi

c. Kegiatan Belajar
1) Mahasiswa dan dosen mengkaji secara ilmiah topik-topik maupun kompetensi
yang tercakup dalam mata kuliah Sejarah Indonesia Mutakhir
2) Proses belajar mengajar lebih ditekankan pada aktivitas mahasiswa yang
mengarah pada learning activity; tanpa meninggalkan peran dosen sebagai
fasilitator, mediator, maupun stimulator. Dengan demikian mahasiswa akan aktif
dalam mencari sumber informasi ataupun sumber data sejarah sesuai dengan
tujuan dan kompetensi yang telah ditetapkan, serta mengkajinya secara kritis.
3) Metode yang dikembangkan ceramah bervariasi, diskusi, problem solving,
inquiry discovery, dan penugasan.
4) Selain penanaman konsep, dosen juga menanamkan nilai dan sikap
5) Media pembelajaran Laptop.

d. Evaluasi
1) Partisipasi dalam kelompok/kelas
2) Penilaian tugas
4) Ujian mid semester dan ujian akhir semester

f. Prasyarat : Telah menempuh mata kuliah Sejarah Indonesia Baru II


SEJARAH AFRIKA
(Dra. Sariyatun, M.Pd., M.Hum)

Cakupan Isi :
1) Perkembangan awal kehidupan di Afrika
2) Perkembangan proses Islamisasi di Afrika
3) Pengaruh perkembangan proses Islamisasi
4) Berbagai faktor yang melatar belakangi timbulnya imperialisme dan kolonilaisme
di Afrika..
5) Dampak imperialisme dan kolonilaisme di Afrika.
6) Berbagai faktor yang melatar belakangi munculnya imperealisme inggris di
Afrika
7) Politik kolonial Inggris di Afrika
8) Menganalisis gerakan rakyat Afrika di jajahan Inggris
9) Berbagai faktor yang melatar belakangi timbulnya imperialisme Perancis di
Afrika
10) Politik kolonial Perancis di Afrika
11) Gerakan rakyat Afrika di jajahan Peracis
12) Berbagai faktor yang melatar belakangi timbulnya imperialisme Belgia di Afrika.
13) Politik kolonial Belgia di Afrika
14) Gerakan rakyat Afrika di jajahan Belgia

SEJARAH AGRARIA
(Dra. Sariyatun, M.Pd., M.Hum)

Cakupan Isi :
1) Bidang kajian sejarah Agraria
Pengertian Sejarah Agraria
2) Perkembangan hak tanah pada masa feodalisme
a. Hak tanah pada masa feodalisme.
b. Dampak kebijakan feodalisme terhadap kehidupan petani
3) Penguasaan tanah pada masa kolonial
a. Penguasaan tanah pada masa VOC, Sistem Sewa Tanah, Tanah
Partikelir, sistim Tanam Paksa.dan politik Etis.
b. Kehidupan petani pada masa VOC, Sistim Sewa Tanah, Tanah Partikelir,
sistim Tanam Paksa dan politik Etis.
c. Sejarah perkebunan di Indonesia.
d. Dampak munculnya perkebunan bagi kehidupan masyarakat Hindia
Belanda
4) Masyarakat tradisional dan modern
5) Penguasaan tanah pasca kemerdekan
a. Kebijakan pertanahan pada jaman Jepang.
b. Kebijakan pertanahan pada jaman pasca kemerdekaan
6) Pembaharuan Agraria
a. Reformasi agraria berkaitan dengan ketersediaan lahan pertanian di Jawa.
b. Land Reform
7) Radikalisasi Petani
a. Penguasaan tanah dan konflik-konflik di pedesaan Jawa.
b. Radikalisasi peta

c. Sumber Bahan
Anne Booth dkk, 1988. Sejarah Ekonomi Indo.Jkt: LP3ES
Boeke.1983. Prakapitalisme di Asia. Jakarta: sinar harapan..
Burger. Perubahan Dalam masyarakat Jawa, jakt: bhrtara
Cliford Geertz. 1983. Involusi Pertanian. Jakarta : Bhrtara
James Scott. 1989. Moral Ekonomi Petani. Jakarta: LP3ES.
Kuntowijaya. 1994. Metodologi Sejarah. Yogyakarta : Tiara Wacana.
Noer Fauzi. 1999. Petani dan Penguasa. Jogyakarta: Pustaka Pelajar
Putri Agus Wijayanati. 2001. Tanah dan Sistim Perpajakan pada Masa Kolonial Inggris.
Robert Van Niel. 2003. Sistim Tnama Paksa, jkt: LP3ES
Samuel Popkin, rational Petani
Sartono Kartodirdjo. 1992. pengnatar Sejarah Indonesai Baru 1500-1900. Jakarta :
Gramedia.
Sediono MP & Gunawan W. 1984. Dua abad Penguasaaan Tanah. Jakarta : Gramedia.
Soehartono. Apnage dan Bekel. Yogyakarta: Tiara wacana.Yogyakarta: Tarawang.
Thomas Lindblad.2000. Sejarah Ekonomi Modern Indonesia.. Jakarta; Pustaka LP3ES.

SBM SEJARAH
(Dra. Sariyatun, M.Pd., M.Hum)

Cakupan Isi :
1) Transformasi sosial politik negara-negara Afrika merdeka,
2) Kerjasama regional antar negara-negara Afrika.
3) Eksistensi negara-negara Afrika dalam percaturan politik dan
kerjasama di dunia Internasional
MATA KULIAH : SEJARAH AMERIKA I
(Dra. Sutiyah, M.Pd.,M.Hum)

Tujuan :
Mahasiswa memahami sejarah perkembangan Amerika mulia dari Benua
Amerika dihuni manusia dengan membentuk komunitas dan peradaban sampai
berdiri negara-negara di Amerika yang merdeka.
Deskripsi :
Deskripsi mengenai wilayah Amerika secara geografis politis dan kultural serta
penduduk Amerika. Peradaban kuno di Amerika yang ada di daerah Mexcico,
Amaerika Tengah dan daerah pegunungan Andes, mulai dari peradaban yang
paling kuno sampai kedatangan bangsa Barat (terutama Spanyol, Portugal dan
Inggris). Penjelahan dan penjajahan Amerika atas Spanyol, Portugal dan Inggris.
Penjajahan menyangkut motivasi, proses dan sistemnya sampai terjadinya
perjuangan memperoleh kemerdekaan.

MATA KULIAH : SEJARAH AMERIKA II


(Dra. Sutiyah, M.Pd.,M.Hum)

Tujuan :
Mahasiswa memahami sejarah perkembangan Amerika mulia dari pengakuan
atas kemerdekaan negara-negara di Amerika sampai sekarang
Deskripsi :
Membahas sejarah penyusunan konstitusi Amerika Serikat dan kebijakan politik
Amerika Serikat baik dalam maupun luar negeri, konflik masalah ras, kepartaian
dan pejuangannya, kemajuan dan perkembangan Amerika Serikat dan
dampaknya bagi negara lain, baik di kawasan Amerika maupun di Asia, Afrika,
sistem politik negara-negara di Amerika Latin dan perjuangannya dalam
mengatasi berbagai intervensi asing. Keterlibatan Amerika Serikat dalam berbagai
konflik internasional termasuk di era perang dingin dan sesudahnya.
MATA KULIAH : SEJARAH KEBUDAYAAN INDONESIA
(Dra. Sutiyah, M.Pd.,M.Hum)

Tujuan :
Mahasiswa memahami sejarah perkembangan kebudayaan Indonesia mulai dari
prasejarah sampai sekarang

Deskripsi :
Membahas terbentuk dan perkembangan kebudayaan Indonesia baik yang bersifat materi
maupun non materi, pada
1. Masa pra sejarah berkaitan dengan jaman batu kuno, modya dan baru, jaman
tembaga dan perunggu.
2. Masa mendapat pengaruh kebudayaan dari India (Hindu Budha)
3. Masa mendapat pengaruh dari kebudayaan Islam
4. Masa mendapat pengaruh dari kebudayaan Barat (Belanda)
5. Masa hubungan global.

MATA KULIAH : METODOLOGI DAN HISTORIOGRAFI


(Dra. Sutiyah, M.Pd.,M.Hum)
Tujuan :
Mahasiswa memperoleh pengetahuan, membuat usulan dan melakukan penelitian
sejarah

Deskripsi :
Membahas perngertian metodologi penenlitian sejarah, fakta sejarah, objektivitas dan
subjektivitas sejarah, relativismne dalam sejarah, imajinasi dalam sejarah, hubungan
sejarah dengan ilmu-ilmu sosial, berbagai tema penelitian sejarah dan langkah-langkah
metode penelitian sejarah. Kompenen proposal dan isiannya serta penulisan penelitian
sejarah.
SEJARAH SOSIAL (Sem II/ 2 SKS)
(Drs. Arif Musadad, M.Pd)

a. Tujuan
Melalui mata kuliah ini, diharapkan mahasiswa memiliki wawasan dan
pemahaman mengenai dinamika kehidupan social dalam perjalanan masyarakat
dan bangsa Indonesia

b. Cakupan Isi
1) Pengertian dan Cakupan Sejarah Sosial
2) Status dan Mobilitas Sosial Masyarakat Tradisional
3) Stratifikasi Sosial Masyarakat Kolonial
4) Gerakan Sosial
a) Gerakan melawan pemerasan
b) Gerakan Ratu Adil
c) Rerakan Sekte Keagamaan
d) Gerakan Sarikat Islam di Pedesaan
5) Peranan kelompok-kelompok social dalam pertumbuhan Nasionalisme
a) Elit Nasional dan Nasionalisme
b) Petani dan perkembangan politik di Indonesaia
c) Peranan pedagang
d) Gerakan pemuda
e) Peranan dan Kedudukan Wanita
f) Ulama dalam gerakan perubahan masyarakat

c. Kegiatan Belajar Mengajar


1) Membahas secara analitis iritis topik-topik/ sub kompetensi yang tercakup
dalam mata kuliah ini
2) Mahasiswa mencari dan mengkaji berbagai literatur yang relevan (buku,
majalah, surat kabar, dan Internet)
3) Pembelajaran berlangsung secara dialogis (dua arah dan multi arah),
sehingga mahasiswa dapat berpartisipasi aktif
4) Metode yang dikembangkan: ceramah bervariasi, diskusi, problim solving,
dan penugasan
5) Nilai dan konsep perlu ditanamkan
6) Media: Laptop dan LCD

d. Evaluasi
1) Partisipasi siswa
2) Penugasan (paper/ Resume/ Kliping)
3) Ujian tengah semestre
4) Ujian akhir semestre

e. Prasyarat: --

f. Sumber Bahan
1) G. Moedjanto (1987). Konsep Kekuasaan Jawan dan Penerapannya oleh
Raja-Raja Mataram. Yogyakarta: Kanisius.
2) Korver, A.P.E. (1985). Sarikat Islam, Gerakan Ratu Adil?. Jakarta:
Graffiti Press.
3) Laporan-laporan tentang Gerakan Protes di Jawa (1981). Jakarta: Arsip
Nasional.
4) R. Moh Ali (1963) Pengantar Ilmu Sejarah Indonesia. Djakarta: Bhratara
5) RZ. Leirissa, dkk. (1989). Sejarah Pemikiran tentang Sumpah Pemuda.
Jakarta: Dep. P dan K
6) Sartono Kartodirjdo (1993). Pendekatan Ilmu Social dalam Metodologi
Sejarah. Jakarta: Gramedia.
7) ________________ (1984). Ratu Adil. Jakarta: Sinar Harapan.
8) ________________ (1969). “Struktur Social dari Masyarakat Tradicional
dan Colonial” dalam Lembaran Sejarah No 4. Yogyakarta: Jur Sejarah
Fak Sastra, UGM.
9) Siswono Yudohusodo (1985). Warga Baru: Kasus Cina di Indonesia.
Yakarta: Yayasan Padamu Negeri
10) Suhartono. (1994). Sejarah Pergerakan Nasional dari Budi Utomo sampai
Proklamasi, 1908 – 1945. Yogyakarta: Pustaka Relajar.
11) Van Niel, Robert. (1984). Munculnya Elit Modern Indonesia. Terj Zahara
Deliar Noer. Jakarta: Pustaka Jaya.

KAJIAN PARIWISATA (Sem VII/ 2 SKS)


(Drs. Arif Musadad, M.Pd)

a. Tujuan
Melalui mata kuliah ini mahasiswa diharapkan memiliki pemahaman tentang
dasar-dasar kepariwisataan, baik mengenai sejarah, konsep dasar, maupun
berbagai hal yang terkait dengan upaya pengembangan dalam rangka
meningkatkan daya tarik wisata.

b. Cakupan Isi
1) Sejarah Perkembangan Kepariwisataan
a) Di Dunia
b) Di Indonesia
2) Konsep dasar kepariwisataan
a) Kepariwisataan sebagai disiplin ilmu
b) Konsep konsep dasar:
- Pariwisata
- Wisatawan
- Industri Pariwisata
- Produk industri pariwisata
- Obyek dan atraksi wisata
3) Sarana dan prasarana pariwisata
a) Travel agent dan tour operador
b) Transpotasi
c) Hotel
d) Catering
e) Fasilitas lain
4). Pembangunan dan Pengembangan Pariwisata
a) Daerah Tujuan Wisata
b) Daya tarik wisata
c) Manajemen pariwisata
d) Pembangunan pariwisata

c. Kegiatan Belajar Mengajar


1) Membahas secara analitis kritis topik-topik/ sub kompetensi yang tercakup
dalam mata kuliah ini
2) Mahasiswa mencari dan mengkaji berbagai literatur yang relevan (buku,
majalah, surat kabar, dan Internet)
3) Pembelajaran berlangsung secara dialogis (dua arah dan multi arah),
sehingga mahasiswa dapat berpartisipasi aktif
4) Metode yang dikembangkan: ceramah bervariasi, diskusi, problim solving,
dan penugasan
5) Nilai dan konsep perlu ditanamkan
6) Media: Laptop dan LCD

d. Evaluasi
1) Partisipasi siswa
2) Penugasan (paper/ Resume/ Kliping)
3) Ujian tengah semester
4) Ujian akhir semester

e. Prasyarat: --

f. Sumber Bahan
1) Happy Marpaung. (2004). Pengetahuan Kepariwisataan. Bandung:
Alfabeto.
2) H. Kodhyat. (1999). Sejarah Pariwisata dan Perkembangannya di
Indonesia. Jakarta: Graznido.
3) Morissan. (2002). Petunjuk Wisata Lengkap Jawa Bali. Jakarta: Ghalia
Indonesia.
4) Nyoman S. Pendit. (2002). Ilmu Pariwisata, Sebuah Pengantar Perdana.
Jakarta: Pradnya Paramita.
5) Oka A. Yoeti. (1996). Pengantar Ilmu Pariwisata. Bandung: Angkasa.
6) ___________ (1999) Industri Pariwisata dan Peluang Desempatan Kerja.
Yakarta: PT. Pertja.
7) Salah Wahab. (1989). Manajemen Kepariwisataan. Jakarta: PT. Pradnya
Paramita.

EVALUASI PEMBELAJARAN SEJARAH (Sem V/ 2 SKS)


(Drs. Arif Musadad, M.Pd)

a. Tujuan
Melalui mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu memahami dan
menggunakan evaluasi pembelajaran secara tepat dalam proses pembelajaran
sejarah.

b. cakupan Isi
1) Konsep dasar evaluasi pembelajaran
a) Pengertian evaluasi pembelajaran
b) fungís evaluasi pembelajaran
c) prinsip-prinsip evaluasi pembelajaran
2) Teknik-teknik evaluasi pembelajaran
a) evaluasi unjuk kerja
b) evaluasi sikap
c) evaluasi tertulis
d) evaluasi proyek
e) evaluasi produk
f) evaluasi portafolio
g) evaluasi diri
3) Evaluasi tertulis dan permasalahannya
4) Validitas dan reliabilitas
5) Prosedur Evaluasi Hasil Pembelajaran
a) Perencanaan evaluasi
b) Pelaksanaan evaluasi
c) Pelaporan evaluasi

c. Kegiatan Belajar Mengajar


1) Membahas secara analitis kritis topik-topik/ sub kompetensi yang tercakup
dalam mata kuliah ini
2) Mahasiswa mencari dan mengkaji berbagai literatur yang relevan (buku,
majalah, surat kabar, dan Internet)
3) Pembelajaran berlangsung secara dialogis (dua arah dan multi arah),
sehingga mahasiswa dapat berpartisipasi aktif
4) Metode yang dikembangkan: ceramah bervariasi, diskusi, problim solving,
dan penugasan
5) Nilai dan konsep perlu ditanamkan
6) Media: Laptop dan LCD

d. Evaluasi
1) Partisipasi siswa
2) Penugasan: (rancangan evaluasi; menganalisis, menskor, dan mengolah
nilai)
3) Ujian tengah semester
4) Ujian akhir semester
e. Prasyarat:
Pernah mengikuti mata kuliah Perencanaan Pembelajaran

f. Sumber Bahan
1) Bloom, Benjamín S., Manaus, George F., Hasting, J. Thomas (1971).
Evaluation to Improve Learning. New York: McGraw-Hill Book
Company.
2) Dasim Budimansyah. (2002). Model Pembelajaran dan Penilaian
Berbasis Portofolio. Bandung: PT. Genesindo.
3) Nana Sudjana (2005). Penilaian Hasil Proses Relajar Mengajar.
Bandung: Remaja Rosdakarya.
4) Popham, W. James. (1995). Classroom Assessment. New York:
MacMillan College Publishing Company.
5) Suharsimi Arikunto. (1997). Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta:
Bina Aksara.
6) Sutrisno Hadi. (1973). Validitas, Reliabilitas, dan Analisis Item dan
Teknik-teknik Korelasi. Yogyakarta: Gunung Agung.
7) Tim (2006). Pedoman Model Penilaian Kelas KTSP. Jakarta: BP. Cipta
Jaya.

SEJARAH AGRARIA (Sem IV/ 2 SKS)


(Drs. Arif Musadad, M.Pd)
a. Tujuan
Dengan mata kuliah ini mahasiswa diharapkan dapat memahami kebijakan politik
agraria, ekonomi agraria, dan nasib petani dalam perkembangan masyarakat
pedesaan di Indonesia

b. Cakupan Isi
1) Feodalisme, Kolonialisme dan Nasib Petani
2) Pembaharuan Hukum Agraria
3) Dinamika Populismo: Politik Agraria Orde Lama
4) Kebangkitan Otoritarianisme dan Kapitalisme Orde Baru
5) Kebijakan Pertanahan Orde Baru
6) Politik Agraria, Ekonomi Politik, dan Nasib Petani

c. Kegiatan Belajar Mengajar


1) Membahas secara analitis kritis topik-topik/ sub kompetensi yang tercakup
dalam mata kuliah ini
2) Mahasiswa mencari dan mengkaji berbagai literatur yang relevan (buku,
majalah, surat kabar, dan Internet)
3) Pembelajaran berlangsung secara dialogis (dua arah dan multi arah),
sehingga mahasiswa dapat berpartisipasi aktif
4) Metode yang dikembangkan: ceramah bervariasi, diskusi, problim solving,
dan penugasan
5) Nilai dan konsep perlu ditanamkan
6) Media: Laptop dan LCD

d. Evaluasi
1) Partisipasi siswa
2) Penugasan (paper/ Resume/ Kliping)
3) Ujian tengah semester
4) Ujian akhir semester

e. Prasyarat: --

f. Sumber Bahan
1) Boeke, J.H., (1988). PraKapitalisme di Asia. Jakarta: Sinar Harapan
2) Clifford Geertz (1983). Proses Perubahan Ekologi di Indonesia, Terj. S.
Supomo. Jakarta: Bhratara Karya Aksara.
3) M. Munandar Soelaiman. (2000). Dinamika Masyarakat Transisi.
Yogyakarta: Pustaka Relajar
4) Noer Fauzi. (1999). Petani dan Penguasa, Dinamika Perjalanan Politik
Agraria Indonesia. Yogyakarta: Pustaka Relajar.
5) Scott, James C. (1989). Moral Ekonomi Petani, Pergolakan dan
Subsistensi di Asia Tenggara. Jakarta: LP3ES.
6) Sediono M.P. Tjondronegoro dan Gunawan Wiradi. (1984). Dua Abad
Penguasaan Tanah, Pola Penguasaan Tanah Pertanian di Jawa dari
Masa ke Masa. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.
ANTROPOLOGI
(Drs. Djono, M.Pd)

1. Tujuan :
Mengetahui konsep-konsep Ilmu Antroplogi

2. Deskripsi :
Konsep dasar Antroplogi, manusia dan kebudayaan, kebudayaan lokal dan
kebudayaan Nasional, Strukturalisme, Feodalisme (Mitos, Legenda dan
Dongeng), religius dan kebudayaan, kekerabatan, kepribadian,
promordialisme, hubungan Anrtroplogi dan Ilmu Sejarah.

SEJARAH INDONESIA MADYA I :


(Drs. Djono, M.Pd / Prof. Dr. Mulyoto, M.Pd)

1. Tujuan :
Mengetahui proses Islamisasi tentang kerajaan Islam di Indonesia.

2. Deskripsi :
Perbedaan pendapat masuknya Islam di Indonesia, saluran Islam di
Indonesia, golongan pembawa dan penyebar Islam di Indonesia,
perkembangan Islam di Surakarta, perkembangan Islam di Jawa, pernanan
kerajaan Demak dalam penyebaran Islam, kerajaan-kerajaan Islam di
Sumatera, peranan Wali Songo dalam penyebaran Islam, kerajaan Pajang.
SMI (Sejarah Masyarakat Indonesia)

(Drs. Djono, M.Pd)


1. Tujuan :

Mengetahui konsep dan teori-teori sosial tentang masyarakat

Indonesia.

2. Deskripsi :

Konsep dasar Studi Masyarakat Indonesia, Bentuk-bentuk interaksi sosial

di Indonesia, Kelompok-kelompok sosial di Indonesia, Stratifikasi

masyarakat pedesaan dan perkotaan di Indonesia, Mobilitas sosial

masyarkat Indonesia, Urbanisasi di Indonesia, Perubahan sosial

masyarakat Indonesia, Konflik sosial di Indonesia, Modernisasi di

Indonesia, Industrialisasi di Indonesia, Pembangunan di Indonesia,

Informasi di Indonesia.

SOSIOLOGI
(Drs. Djono, M.Pd)

1. Tujuan :

Mengetahui teori-teori dan konsep Sosiologi

2. Deskripsi :

Konsep dasar ilmu sosiologi, teori interaksi sosial, teori tindakan sosial,

teori perubahan sosial, teori konflik, teori stratifikasi sosial, teori mobilitas

sosial, teori Patron-Client, teori kemisikinan, teori pembangunan, teori

modernisasi, teori globalisasi.


SEJARAH ASIA TIMUR I (2 Sks)
(Drs. Leo Agung S, M.Pd)

a. Tujuan
Dengan mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami
perkembangan bangsa-bangsa di Asia Timur (khususnya Cina dan Jepang)
sejak zaman kuno sampai dengan Perang Dunia I.

b. Cakupan Isi
1) Pengaruh Geografi terhadap Perkembangan Sejarah Cina
2) Dinasti Chou (Alam Pikir dan Filsafat Cina)
3) Dinasti Ch’in dan Han
a) Dinasti Ch’in
b) Dinasti Han
4) Dinasti T’ang dan Sung
a) Dinasti T’ang
b) Dinasti Han
5) DinastiYuan dan Ming
a) Dinasti Yuan
b) Dinasti Ming
6) Dinasti Manchu
a) Muncul dan Berkembangannya Kekuasaan Manchu
b) Runtuhnya Kekuasaan Manchu
7) Revolusi Cina 1911
a) Latar Belakang Timbulnya Nasionalisme Cina
b) Ajaran Sun Yat Sen
c) Jalannya Revolusi Cina 1911
8) Cina Dalam Perang Dunia I
9) Keadaan Geografi dan Penduduk Jepang
a) Keadaan Geografi
b) Keadaan Penduduk
c) Kebudayaan Jepang Kuno
10) Masa Keshogunan
a) Munculnya Kekuasaan Shogun
b) Perkembangan Kekuasaan Shogun
c) Runtuhnya kekuasaan Shogun
11) Masa Meiji Restorasi
a) Tampilnya Meiji
b) Meiji Restorasi
c) Dampak Meiji Restorasi
12) Tampilnya Jepang Menjadi Negara Imperialis
a) Faktor pendorong
b) Perang Cina-Jepang I
c) Perang Rusia-Jepang
13) Jepang Dalam Perang Dunia I
a) Latar Belakng Jepang ikut dalam Perang I
b) Jalannya Perang
c) Akhir Perang Dunia I

c. Kegiatan Belajar Mengajar


1) Membahas secara kritis topik-topik/sub kompetensi yang tercakup pada
mata kuliah Sejarah Asia Timur I.
2) Mahasiswa mencari dan mengkaji informasi dari berbagai sumber (buku,
majalah, Surat Kabar atau Internet) tentang kehidupan sosial, ekonomi,
politik dan budaya di Asia Timur khususnya Cina dan Jepang.
3) Dalam proses pembelajaran ditekankan pada proses dialogis dua arah dan
multi arah, sehingga partisipasi aktif mahasiswa sangat diharapkan
4) Metode yang dikembangkan Ceramah Bervariasi, Diskusi, Poblem
Solving. dan Penugasan.
5) Nilai dan Konsep perlu ditanamkan
6) Media : Laptop
d. Evaluasi
1) Partisipasi Kelompok/Kelas
2) Penilaian Tugas (Paper/Resume/Klipping)
3) Ujian Mid Semester dan Semester

e. Prasyarat : -

f. Sumber Bahan
1) Bein, C.A. (1962). The Far East. New Jersey : Little Fiel Adam’s
& Co. Paterson
2) Clyd, P.H. ( 1952) .The Far East. New York : Printice-Hall Inc.
3) Elizabeth Seeger. (1952).Sejarah Tiongkok Selayang Pandang. Terjemah-
An Ong Pok Kiat dan Sudarno. Jakarta ; YB. Wolter Groningen.
4) Latourette, K.S.(1962).The Chinese Their History and Cultural. New
York : The Macmillan.
5) Li Chien Nung dan Jeremy Ingals.(1956).The Political History of China
840-1928. New York : Van Nastrand Company Inc.
6) Meyer, M. J. (1956). Chengis Khan. Jakarta : Jawatan
Pengajaran Kementrian Pendidikan, Pengajaran dan Kebudayaan.
7) Nio You Lan. (1952). Tiongkok Sepanjang Abad. Jakarta ; Balai Pustaka.
8) ___________.(1962). Jepang Sepanjang Masa. Jakarta :
9) Rene L. Pattirajawene. (1983). “Politik Luar Negeri Dinasti Yuan”.
Suara Karya, 29 April 1983.
10) Ryosuke Ishii. (1988). Sejarah Konstitusi Politik Jepang. Jakarta : PT
Gramedia
11) Sayidiman Suryohadiprojo. (1982). Manusia dan Masyarakat Jepang
Dalam Perjuangan Hidup. Jakarta : UI dan Pustaka Bradjaguna.
12) Soejono Soemargono.(1990). Sejarah Ringkas Filsafat Cina.
Yogyakarta ; Liberty.
13) Sukisman, W.D. (1992). Sejarah Cina Kontemporer , Jilid I. Jakarta
: Pradnya Paramitha.
14) Taro Sakamoto (1982). Jepang, Dulu dan Sekarang. Jakarta : Yayasan
Obor Indonesia

SEJARAH ASIA TIMUR II (2 Sks)


(rs. Leo Agung S, M.Pd)

Tujuan
Dengan mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami
perkembangan bangsa-bangsa di Asia Timur (Cina, Jepang, Korea, Hongkong
dan Makao) sejak Perang Dunia I sampai sekarang.

Cakupan Isi
15) Runtuhnya Kekuasaan Chiang Kai Shek
16) Strategi Pembangunan Mao Tse Tung
17) Politik Luar Negeri RRC
18) Normalisasi Hubungan Diplomatik Amerika Serikat – RRC
19) Normalisasi Hubungan Diplomatik RI – RRC
20) Ambisis RRC dalam Mengklaim Kkepulauan Spartley
21) Rencana Jepang untuk membentuk Negara Asia Timur Raya
22) Jepang Masa Pendudukan Amerika Serikat
23) Bangkitnya Angkatan Bela Diri Jepang
24) Mencermati Manajemen Gaya Jepang
25) Kembalinya Hongkong ke Pangkuan RRC
26) Taiwan Masa Ching Kai Shek
27) Masa Depan Taiwan Setelah Hongkong
28) Perkembangan Korea Sampai Dengan Perang Dunia II
29) Perang Korea 1950-1953
30) Perkembangan Makao
Kegiatan Belajar Mengajar
31) Membahas secara kritis topik-topik/sub kompetensi yang tercakup pada
mata kuliah Sejarah Asia Timur II
32) Mahasiswa mencari dan mengkaji informasi dari berbagai sumber (buku,
majalah, Surat Kabar atau Internet) tentang kehidupan sosial, ekonomi,
politik dan budaya di Asia Timur khususnya Cina dan Jepang.
33) Dalam proses pembelajaran ditekankan pada proses dialogis dua arah dan
multi arah, sehingga partisipasi aktif mahasiswa sangat diharapkan
34) Metode yang dikembangkan Ceramah Bervariasi, Diskusi, Poblem
Solving. dan Penugasan.
35) Nilai dan Konsep perlu ditanamkan
36) Media : Laptop

Evaluasi
37) Partisipasi Kelompok/Kelas
38) Penilaian Tugas (Paper/Resume/Klipping)
39) Ujian Mid Semester dan Semester

Prasyarat : telah menempuh Mata Kuliah Sejarah Asia Timur I

Sumber Bahan
40) Arifin Bey. (1953). Dari Sun Yat Sen Ke Mao Tse Tung. Jakarta : Little
Tinta Mas.
41) Aswi Warman Adam. ( 1994) . “Bermain Api di Laut Cia Selatan”.
Suara Merdeka. Semarang : 27 Juli 1994.
42) Badan Penelitian dan Pengembangan Luar Negeri. (1982).RRC sebagai
Kekuatan di Asia. Jakarta : Departemen Luar Negeri.
43) Bein, C.A. (1962). The Far East. New Jersey : Little Field Adams & Co.
Paterson.
44) Budiharjo. (1988). “Angkatan bela Diri Jepang”. TSM. No.13 Tahun 1988
45) Dasuki, A. (t.t.). Sejarah Jepang II. Bandung : Balai Pendidikan Guru
46) Endi Rukma. (1984). “Hongkong di Bawah Kedaulatan RRC”. Analisa.
Tahun XIII. No.12 12 Desember 1985.
47) Kazutoshi Fukumoto. (1997). Whay Are Japanese People Diligent,
Skillfull and Rich?. Kumamoto : Media Planning.
48) Latourette, K.S.(1962).The Chinese Their History and Cultural. New
York : The Macmillan.
49) Lie Tek Tjeng. (1982). “Politik Luar Negeri RRC dan Dampaknya
Terhadap Negara-Negara Asia Tenggara”. Kompas.2 Nopember 1982.
50) Lie Tek Tjeng. (1982). “Politik Luar Negeri RRC Tahun 1949-1979”.
Kompas. 13 Mei 1985.
51) Lie Tek Tjeng. (1982). “Politik Luar Negeri RRC Sejak dasawarsa 1980-
an”. Kompas.25 Mei 1985.
52) Li Chien Nung dan Jeremy Ingals.(1956).The Political History of China
840-1928. New York : Van Nastrand Company Inc.
53) Meyer, M. J. (1956). Chengis Khan. Jakarta : Jawatan
Pengajaran Kementrian Pendidikan, Pengajaran dan Kebudayaan.
54) Nio You Lan. (1952). Tiongkok Sepanjang Abad. Jakarta ; Balai Pustaka.
55) ___________.(1962). Jepang Sepanjang Masa. Jakarta :
56) Sayidiman Suryohadiprojo. (1982). Manusia dan Masyarakat Jepang
dalam Perjuangan Hidup.Tokio : UI Press dan Pustaka Bradjaguna
57) Sri Suko. (1971). Ichtisar Perang Korea. Jakarta : Departemen
Pertahanan dan Keamanan.
58) Sutte, G. Robert dan Sukma, Rizal. (1991). Politik Luar Negeri RRC.
Bandung : CV. Arbadin.
SEJARAH PEMIKIRAN MODERN
(Drs. Leo Agung S, M.Pd)

Tujuan
Dengan mata kuliah ini diharapkan mahasiswa memahami tentang wacana dan
sejarah pemikiran modern, sejak zaman Yunani-Romawi Kuno sampai dengan
perkembangan Iptek.

Cakupan Isi
59) Manusia sebagai Makhluk yang Berakal
60) Pengertian dan ruang lingkung sejarah Pemikiran Modern
61) Perkembangan pemikiran di zaman Yunani-Romawi : Humanisme,
Rasionalisme dan Renaissans.
62) Pemikiran Tokoh-tokoh Islam, seperti Al Kundi, Al Farabi, dan Ibn Sina
63) Perkembangan pemikiran modern, seperti Liberalisme, Kapitalimse,
Imperialisme, Nasionalisme, Sosialisme, Komunisme dan Fasisme
64) Benturan peradaban Barat dan Timur
65) Perkembangan Iptek dan pengaruhnya bagi kehidupan manusia

Kegiatan Belajar Mengajar


66) Membahas secara kritis topik-topik/sub kompetensi yang tercakup pada
mata kuliah Sejarah Pemikiran Modern.
67) Mahasiswa mencari dan mengkaji informasi dari berbagai sumber (buku,
majalah, Surat Kabar atau Internet) tentang Sejarah Pemikiran Modern.
68) Dalam proses pembelajaran ditekankan pada proses dialogis dua arah dan
multi arah, sehingga partisipasi aktif mahasiswa sangat diharapkan
69) Metode yang dikembangkan Ceramah Bervariasi, Diskusi, Poblem
Solving. dan Penugasan.
70) Nilai dan Konsep perlu ditanamkan
71) Media : Laptop
Evaluasi
72) Partisipasi Kelompok/Kelas
73) Penilaian Tugas (Paper/Resume/Klipping)
74) Ujian Mid Semester dan Semester

Prasyarat :-

Sumber Bahan
75) Abdulgani, Roeslan (t.th). Nasioanlisme Asia. Jakarta : Prapanca.
76) Bachtiar, Harsya. (1974). Percakapan Dengan Sidney Hook Tentang 4
Masalah Filsafat. Jakarta : Jambatan.
77) Barbara, Ward. (1983). Lima Pokok Pemikiran yang Merubah Dunia.
Jakarta : Pustaka Jaya.
78) Berki, R.N. Modern Ideologies Socialism. London : J.M.Dent Son Ltd.
79) Budiardjo, Meriam.(1984). Simposium Kapitalisme, Sosialisme, dan
Dedmokrasi. Jakarta : PT Gramedia.
80) Dawan Rahardjo, (987). Kapitalisme, Dulu dan Sekarang. Jakarta :
LP3ES
81) Ebestein, William. (1987).Isme-Isme Dewasa Ini. Jakarta : Erlangga.
82) Hans Kohn (1987). Nasionalisme, Arti dan Sejarahnya. Terjemahan
Sumatri Mertodipuro. Jakarta : PT Pembangunan.
83) Jacob, T. (1996). Menuju Teknologi Berperikemanusiaan. Jakarta :
Yayasan Obor.
84) Lyman, Tower Sargent. (1987). Ideologi-Ideologi Politik Kontemporer.
Jakarta : Erlangga.
85) Max Mark. (1973). Modern ideologies. New York : St.Martin’s Press.
86) Muh. Iqbal, (1971). The Reconstruction of Religions Thought of Islam,
Lahore : Muhammad Ashraf.
MATA KULIAH METODOLOGI DAN HISTORIOGRAFI
SEJARAH II
(Drs. Tri Yuniyanto, M.Hum)

1. Deskripsi :
Mengkaji perkembangan teori dan metodologi Ilmu sejarah, mengkaji
pembaharuan metodologi Sejarah oleh Ibn Khaldun teori individu dan
teori struktural dalam metodologi Sejarah, juga teori gabungan
(strukturis).
2. Tujuan :
Memahami perkembangan teori, metodologi Sejarah, serta historiografi
dalam Ilmu Sejarah.

MATA KULIAH PENGANTAR ILMU SOSIAL


(Drs. Tri Yuniyanto, M.Hum)

1. Tujuan : Memahami konsep-konsep (teori) dasar yang ada dalam Ilmu


Sosiologi, Sejarah Antropologi, Ekonomi, Geografi, dan Ilmu
Politik.
2. Deskripsi : Mengkaji konsep-konsep awal (dasar) Ilmu-ilmu Sosial yang
tercangkup dalam Ilmu-ilmu Sejarah, Sosiologi, Antropologi,
Ekonomi, Geografi, Ilmu Politik.

MATA KULIAH SEJARAH LOKAL


(Drs. Tri Yuniyanto, M.Hum)

1. Tujuan :
Memahami konsep Sejarah Lokal dan juga Historiofgrafi Sejarah Lokal
sebagai bagian dari Penulisan Sejarah Nasional (Perspektif Indsonesia
Sentris).
2. Deskripsi : Mengkaji konsep Sejarah Lokal kaitannya dengan penulisan Sejarah
Indonesia, Historiografi tradisional dalam Penulisan Sejarah, Sastra dan
Sejarah, Historiografi Sejarah Lokal yang ditulis dari penelitian (thesis dan
disertasi) para Sejarawan Indonesia

MATA KULIAH SEJARAH POLITIK


(Drs. Tri Yuniyanto, M.Hum)

1. Tujuan :
Memakai konsep-konsep dalam Ilmu Politik yang berkaitan dengan
perkembangan Sejarah.
2. Deskripsi :
Mengkaji teori (konsep) Ilmu Politik yang berkaitan dengan
perkembangan Sejarah, tema kajian meliputi Nasionalisme dan Revolusi,
“hubungan pusat dan daerah”, ekonomi dan politik, militer dan politik,
konsep “solidarity maker” dan administrator, konsep-konsep tingkah laku
politik.
STATISTIK
(Frof. Dr. Mulyoto, M.Pd)

a. Tujuan :
Melalui mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu memahami dan
menggunakan konsep dasar Statistik.

b. Cakupan Isi
1) Distribusi frekwensi
2) Mebuat grafik
3) Tendensi sentra ;mean, median, mode,
4) Penyimpangan dari tendensi sentral
(penyimpangan antar kuartil, desil, antar persentil; standar deviasi)
5) Korelasi : product momen, dan korelasi tata jenjang,
6) Uji perbedaan mean
7) Regresi dan korelasi
8) Uji perbedaan mean uji (t) dan analisis bagian

SEJARAH INDONESIA MADYA II


(Frof. Dr. Mulyoto, M.Pd)

Cakupan Isi :
1. Masuknya Kolonialisme Barat ke Indonesia (Portugis,
Belanda, Inggris)
2. Berdirinya VOC dan perkembangannya
3. Masa Pemerintahan Daendles
4. Masa Pemerintahan Raffles
5. Cultur Stelsel
6. Liberalisme
7. Politik Etis
8. Sewa tanah
9. Perlawanan terhadap Kolonialisme
SEJARAH ASIA SELATAN I
(Musa Pelu, S.Pd.,M.Pd)

a Tujuan
Melalui mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami secara garis
besar kawasan Asia Selatan, sumber-sumber pengetahuan sejarah India
lama,kerajaan-kerajaan kuno India, dan pengaruh Islam di India.

b. Cakupan Materi
1). Garis besar kawasan Asia Selatan (berbagai sebutan/nama,keadaan geografis,
ras,bahasa, agama, budaya, dan negara-negara di kawasan Asia Selatan)
2). Sumber-sumber pengetahuan tentang sejarah India Lama
3). Kebudayaan Lembah Sungai Indus
4). Jaman Kerajaan Arya
5). Jaman Kerajaan Andhra, Parthi, dan Kushan
6). Jaman Raja-raja Gupta
7). Jaman Raja Harsha
8). Jaman Kerajaan-kerajaan di India Utara, Deccan, dan India Selatan
9). Jaman pengaruh Islam di India
a). Permulaan pengaruh Islam di India
b). Kerajaan-kerajaaan Islam (Kerajaan Delhi, Kerajaan Moghul)

c. Kegiatan Belajar Mengajar


1). Membahas secara kritis cakupan materi dalam sejarah Asia Selatan 1
2). Mahasiswa mencari dan mengkaji informasi dari berbagai sumber tentang
berbagai konsep dan kehidupan politik, ekonomi, sosial, agama, dan budaya
pada jaman kerajaan-kerajaan kuno di India serta kerajaan-kerajaan Islam di
India.
3). Proses pembelajaran lebih bersifat dialogis dengan komunikasi dua arah dan
multi arah. Partisipasi aktif mahasiswa sangat diharapkan.
4). Metode pembelajaran : Ceramah bervariasi, Diskusi, dan Penugasan
5). Nilai, makna, dan konsep dari materi perlu ditanamkan.
6). Media : Lap Top

d. Evaluasi
1). Keaktifan mahasiswa baik secara individu maupun dalam kelompok
(partisipasi kelompok).
2). Penilaian tugas : paper/makalah
3). Kuis, Ujian Mid Semester, dan Ujian Semester

e. Prasyarat : -

SEJARAH ASIA SELATAN II


(Musa Pelu, S.Pd.,M.Pd)
a Tujuan
Melalui mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami perkembangan
bangsa-bangsa di Asia Selatan (India, Pakistan, Bangladesh, Nepal, dan Sri
Langka) sejal kedatangan bangsa Barat sampai sekarang.

b. Cakupan Materi
1). Konsep kolonialisme dan imperialisme modern
2). Kedatangan Inggris di India
a). Motif kedatangan Inggris di India
b). Politik ekspansi Inggris di India
3). India sejak Indian Mutiny sampai Perang Dunia II
a). Pemberontakan Spoy
b). All Indian National Congress dan Moslem leaque
4). Perjuangan mencapai kemerdekaan
a). Peranan ajaran Mahatma Gandhi
b). Mahatma Gandhi dan Congress
5). Beberapa masalah setelah India merdeka
a). Kashmir puncak sengketa
b). Lahirnya Bangladesh
c). Separatisme Sikh
d). Pemberontakan Maois di Nepal
e). Konflik di Sri Langka
f). Kerjasama Regional di Asia Selatan

c. Kegiatan Belajar Mengajar


1). Membahas secara kritis cakupan materi dalam sejarah Asia Selatan 2
2). Mahasiswa mencari dan mengkaji informasi dari berbagai sumber tentang
kehidupan politik, ekonomi, sosial, dan budaya di Asia Selatan khususnya
yang masih berkembang(menjadi perhatian internasional) sampai sekarang,
seperti di India, Pakistan, Bangladesh, Nepal, dan Sri Langka.
3). Proses pembelajaran lebih bersifat dialogis dengan komunikasi dua arah dan
multi arah. Partisipasi aktif mahasiswa sangat diharapkan.
4). Metode pembelajaran : Ceramah bervariasi, Diskusi, dan Penugasan
5). Nilai, makna, dan konsep dari materi perlu ditanamkan.
6). Media : Lap Top

d. Evaluasi
1). Keaktifan mahasiswa baik secara individu maupun dalam kelompok
(partisipasi kelompok).
2). Penilaian tugas : paper/makalah
3). Kuis, Ujian Mid Semester, dan Ujian Semester

e. Prasyarat : Telah menempuh mata kuliah Sejarah Asia Selatan 1


SEJARAH ASIA TENGGARA I
(Musa Pelu, S.Pd.,M.Pd)

a Tujuan
Melalui mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami secara garis
besar kawasan Asia Tenggara pada permulaan sejarah dan perkembangan
kerajaan-kerajaan kuno di Asia Tenggara (Kamboja dan Laos, Myanmar, Siam)

b. Cakupan Materi
1). Asia Tenggara pada permulaan sejarah
a). Geografi dan penduduk
b). Prehistory
c). Sumber Sejarah Asia Tenggara Kuno
d). Kerajaan-kerajaan tertua
2). Kamboja dan Laos
a). Kerajaan Funan
b). Kerajaan Bangsa Khmer
c). Laos
3). Kerajaan –kerajaan Myanmar
4). Siam
a). Periode Sukothai
b). Periode Ayuthia
c). Periode Thonburi

c. Kegiatan Belajar Mengajar


1). Membahas secara kritis cakupan materi dalam sejarah Asia Tenggara 1
2). Mahasiswa mencari dan mengkaji informasi dari berbagai sumber tentang
berbagai konsep dan kehidupan politik, ekonomi, sosial, agama, dan budaya
pada jaman kerajaan-kerajaan kuno di Asia Tenggara.
3). Proses pembelajaran lebih bersifat dialogis dengan komunikasi dua arah dan
multi arah. Partisipasi aktif mahasiswa sangat diharapkan.
4). Metode pembelajaran : Ceramah bervariasi, Diskusi, dan Penugasan
5). Nilai, makna, dan konsep dari materi perlu ditanamkan.
6). Media : Lap Top

d. Evaluasi
1). Keaktifan mahasiswa baik secara individu maupun dalam kelompok
(partisipasi kelompok).
2). Penilaian tugas : paper/makalah
3). Kuis, Ujian Mid Semester, dan Ujian Semester

e. Prasyarat :

SEJARAH ASIA TENGGARA II


(Musa Pelu, S.Pd.,M.Pd)
a Tujuan
Melalui mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami perkembangan
sejarah bangsa-bangsa di Asia Tenggara dari masa pergerakan nasional sampai
sekarang, bentuk-bentuk kerjasama di Asia Tenggara, dan mendeskripsikan
Perang Dingin dan pengaruhnya bagi Asia Tenggara.

b. Cakupan Materi
1). Pergerakan Nasional Philipina hingga mencapai kemerdekaan
2). Philipina masa kemerdekaan hingga sekarang
3). Modernisasi Thailand amapai Perang Dunia II
4). Pergerakan nasional Myanmar hingga Perang Dunia II
5). Myanmar masa kemerdekaan hingga sekarang
6). Pergerakan nasional Indo China hingga mencapai kemerdekaan
7). Indo China masa kemerdekaan hingga sekarang
8). Pergerakan nasional Malaysia dan Singapura hingga mencapai kemerdekaan
9). Malaysia dan singapura masa kemerdekaan hingga sekarang
10) Terbentuknya Asean, Seato, serta Zopfan
11).Perang Dingin dan dampaknya bagi Asia Tenggara

c. Kegiatan Belajar Mengajar


1). Membahas secara kritis cakupan materi dalam sejarah Asia Tenggara 2
2). Mahasiswa mencari dan mengkaji informasi dari berbagai sumber tentang
kehidupan politik, ekonomi, sosial, dan budaya di Asia Tenggara khususnya
yang masih berkembang(menjadi perhatian internasional) sampai sekarang.
3). Proses pembelajaran lebih bersifat dialogis dengan komunikasi dua arah dan
multi arah. Partisipasi aktif mahasiswa sangat diharapkan.
4). Metode pembelajaran : Ceramah bervariasi, Diskusi, dan Penugasan
5). Nilai, makna, dan konsep dari materi perlu ditanamkan.
6). Media : Lap Top

d. Evaluasi
1). Keaktifan mahasiswa baik secara individu maupun dalam kelompok
(partisipasi kelompok).
2). Penilaian tugas : paper/makalah
3). Kuis, Ujian Mid Semester, dan Ujian Semester

e. Prasyarat : Telah menempuh mata kuliah Sejarah Asia Tenggara 1


.
SEJARAH ISLAM
(Drs. Saiful Bachri, M.Pd)

1. Tujuan :
Setelah mempelajari Mata Kuliah ini mahasiswa mampu
mengidentifikasi dan menganalisis perkembangan, perluasan
wilayah pengaruh Islam sejak jazirah Arab hingga ke berbagai
belahan dunia.

2. Cakupan Materi :
1. Pendahuluan dan Pengertian Jahilliyah
2. Kedudukan Ka’ Bah bagi kabilah Arab
3. Pengertian Hijarah dan pembentukan masyarakat Islam
4. Perjuangan mempertahankan eksistensi Islam
5. Haji Wa’da dan wafat Nabi Muhammad
6. Munculnya fraksi-fraksi dalam Islam
7. Pemerintahan Khulafurrasyidin (awal)
8. Pemerintahan Khulafurrasyidin (lanjutan)
9. Perluasan wilayah masa Daulah Umayah
10. Islam di Afrika Utara dan Andalusia
11. Perluasan Islam di Seberang Sungai Jihan dan Sungai Sind
12. Perkembangan Budaya Islam di Jazirah Arab
13. Kebudayaan Islam di Syam dan Iraq
14. Kebudayaan Islam di Asia
15. Pengaruh Peradaban Islam di Eropa
16. Pemikiran-pemikiran fikih Islam Mutakhir
SEJARAH PERKOTAAN
(Drs. Saiful Bachri, M.Pd)

1. Tujuan :
Setelah mengikuti Mata Kuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan
sejarah dan perkembangan kota-kota abad I hingga XV di Eropa
dan Asia serta teori-teori perkembangan Kota.

2. Cakupan Materi :
1. Pengertian Kota dan perkembangan desa
2. Unsur-unsur kota
3. Hubungan pertumbuhan kota dengan morfologi
4. kota-kota pre industri dan industri
5. Teori Perkembangan Kota
6. Perkembangan Kota-kota di Timur Tengah
7. Perkembangan Kota-kota di India
8. Kota-kota menurut negara Negara Kertagama dan Pararaton
9. Masyarakat kota kerajaan-kerajaan Kuna
10. Struktur masyarakat di Kerajaan Islam
11. Struktur masyarakat pada masa kolonial
12. Perembangan kota-kota pantai Jawa
13. Perkembangan kota-kota pedalaman Jawa.
14. Teori-teori perkembangan kota (awal)
15. Teori-teori perkembangan kota (lanjutan)
16. Perkembangan kota-kota modern.
SEJARAH ASIA BARAT DAYA I/(Semester lll)
(Dosen Pengampu : Isawati, S. Pd)

Mata Kuliah Prasyarat : -

1. Manfaat Mata Kuliah Sejarah Asia Barat Daya I:


a. Mata Kuliah Sejarah Asia Barat Daya I merupakan mata kuliah prasyarat
untuk menempuh mata kuliah Sejarah Asia Barat Daya II, sehingga
kompetensi yang dicapai dalam mata kuliah Sejarah Asia Barat Daya I sangat
bermanfaat bagi mahasiswa guna mencapai kompetensi yang ingin dicapai
dalam mata kuliah Sejarah Asia Barat Daya II (adanya keterkaitan atau
relevansi antara mata kuliah Sejarah Asia Barat Daya I&II)
b. Kondisi Timur Tengah saat ini menjadi perhatian dunia internasional dalam
sorotan berbagai media, seperti intervensi Amerika Serikat ke Afganistan dan
Irak, kasus nuklir Iran yang menghebohkan dunia, dan masalah Palestina yang
masih diliputi berbagai kemelut dan misteri merupakan sesuatu yang unik dan
menarik untuk dikaji. Agar mahasiswa dapat menganalisis peristiwa-peristiwa
mutakhir di Timur Tengah maka materi mata kuliah Sejarah Asia Barat Daya I
sangat berguna sebagai dasar mengkaji akar permasalahan kondisi Timur
Tengah sekarang ini, sehingga mahasiswa diajak berpetualang mencari jejak-
jejak Timur Tengah masa lalu untuk ditarik benang merahnya dengan masa
sekarang

2. Deskripsi Mata Kuliah Sejarah Asia Barat Daya I:


Mata kuliah Sejarah Asia Barat Daya I merupakan mata kuliah wajib pada Program Studi
Pendidikan Sejarah FKIP UNS karena mata kuliah ini sebagai mata kuliah prasyarat untuk
menempuh mata kuliah Sejarah Asia Barat Daya II. Di dalam Mata Kuliah Sejarah Asia Barat
Daya I dibahas tentang Kondisi kawasan Asia Barat Daya dan permasalahannya serta
perkembangan Asia Barat Daya dari Sejarah Peradaban Kuno sampai terjadinya Krisis Teluk
Keterangan:
1. Standar Kompetensi : Mahasiswa mampu menganalisis tentang perkembangan
Asia Barat Daya dari Sejarah Peradaban Kuno sampai terjadinya Krisis Teluk II
2. Kompetensi Dasar :
a. Menganalisis kondisi&permasalahan bangsa2 Asia Barat Daya
• Indikator: - Menjelaskan arti Timur Tengah
-Mendeskripsikan kondisi geografis, sosial dan ekonomis Timur
Tengah
-Menganalisis perlombaan senjata di Timur Tengah
-Menganalisis maknaTimur Tengah sebagai kekuatan baru

b. Mendiskripsikan sejarah peradaban kuno di Timur Tengah


• Indikator: - Mendeskripsikan letak peradaban kuno di Timur Tengah
- Mendeskripsikan bangsa-bangsa pendukung peradaban kuno
Timur Tengah
- Mendeskripsikan hasil peradaban kuno di Timur Tengah

c. Mendeskripsikan kehidupan bangsa Arab sebelum Islam


• Indikator: - Mendeskripsikan sejarah kehidupan bangsa asli Timur
Tengah
-Mendeskripsikan jenis-jenis bangsa Arab
-Mendeskripsikan kehidupan sosial budaya bangsa Arab pra Islam

d. Menganalisis nasionalisme bangsa-bangsa Asia Barat Daya


• Indikator: - Menganalisis timbulnya nasionalisme
- Menganalisis proses berlangsungnya gerakan nasionalisme
- Menganalisis dinamika&romantika nasionalisme
- Menganalisis hasil gerakan nasionalisme
e. Menganalisis pergolakan di Libanon
• Indikator: - Menganalisis latar belakang terjadinya pergolakan Libanon
- Menganalisis pihak-pihak yang bersengketa
- Menganalisis pokok-pokok sengketa
- Menganalisis upaya perdamaian

f. Menganalisis Perang Irak-Iran


• Indikator: - Menganalisis latar belakang Perang Irak-Iran
- Menganalisis campur tangan Super Power
- Menganalisis Reaksi Negara-negara Arab
- Menganalisis upaya penyelesaian

g. Menganalisis Krisis Teluk II


• Indikator: -Menganalisis wilayah Teluk sejak terbentuknya Israel
- Menganalisis Irak sebagai kekuatan baru
- Menganalisis Intervensi Irak ke Kuwait

h. Menganalisis Masalah Palestina


• Indikator: - Menganalisis latar belakang masalah Palestina
- Menganalisis pembentukan PLO
- Menganalisis upaya penyelesaian masalah Palestina

3. Strategi Perkuliahan Sejarah Asia Barat Daya I:


Di dalam kegiatan Proses Belajar Mengajar Sejarah Asia Barat Daya I,
dikarenakan cakupan materinya sangat banyak dan luas, maka akan lebih banyak
digunakan diskusi kelompok maupun tanya jawab . Melalui diskusi kelompok,
mahasiswa diharapkan dapat menganalisis dan membuat kaitan atau relevansi
antara peristiwa yang satu dengan peristiwa yang lain.Selain itu, dengan diskusi
akan memberikan wacana baru bagi mahasiswa karena digunakannya berbagai
sudut pandang dan pendapat. Disamping diskusi dan tanya jawab, dalam kegiatan
Proses Belajar Mengajar Sejarah Asia Barat Daya I juga masih menggunakan
metode ceramah dari dosen pengampu dengan ditambah dengan berbagai sumber
belajar yang relevan.

4. Sumber Pembelajaran Sejarah Asia Barat Daya I:


 Dennis Eisenberg. 1986. MOSSAD.Jakarta: Mega Media Abadi
 Alan Hart. 1989.Arafat: Teroris atau Pendamai? Jakarta: Pustaka Utama
Grafiti.
 George Lenczowski. 1993. Timur Tengah di Tengah Kancah Dunia. Bandung:
Sinar Baru Algensindo
 Kirdi Dipoyudo. 1982. Timur Tengah Dalam Pergolakan. Jakarta: CSIS
 _____________.1981. Timur Tengah Pusaran Strategis Dunia. Jakarta: CSIS
 M. Nur El Ibrahimy. 1955. Inggris Dalam Pergolakan Timur
Tengah.Bandung: Al-Maarif.
 Machnun Hussein,dkk. 1991. Prospek Perdamaian di Timur Tengah
(Diterjemah dari Prospects for Peace I the Middle East, An Israeli-Palestinian
Dialogue). Yogyakarta: Pustaka Pelajar
 M. Riza Shihbudi. 1991. Bara Timur Tengah. Bandung: Mizan.
 _______________.1992. Eksistensi Palestina di Mata Teheran dan
Washington.Bandung: Mizan
 Musa Al-Musawi. 1988. Tragedi Revolusi Iran. Bandung: Al-Maarif
 Nikki R. Keddie.1995. Iran and The Muslim World; Resistance and
Revolution. New York: New York University Press
 R. Garaudy. 1988. Israel dan Praktek-Praktek Zionisme.Bandung: Pustaka

5. Tugas:
Selama perkuliahan Sejarah Asia Barat Daya berlangsung mahasiswa diwajibkan
untuk mengumpulkan beberapa tugas, yaitu:
a. Tugas diskusi kelompok. Mahasiswa mengerjakan tugas kedalam suatu
makalah yang dikerjakan secara kelompok, setiap kelompok wajib
mengerjakan tugas yang diberikan, dan diberikan kesempatan kepada seluruh
kelompok untuk mempresentasikan makalahnya di depan kelas.
b. Tugas Akhir Perkuliahan (big paper). Dikumpulkan pada saat ujian akhir
semester dan dikerjakan secara individu. Tugas ini bertujuan untuk
mengeksplorasi kemampuan menganalisis mahasiswa tentang perkembangan
Asia Barat Daya, khususnya konflik-konflik yang terjadi di kawasan Timur
Tengah

6.Kriteria Penilaian:
Adapun pembobotan nilai untuk masing-masing kriteria penilaian adalah sebagai
berikut:
a. Diskusi kelompok dan tugas 20%
b. Partisipasi kelas 10%
c. Ujian tengah semester 20%
d. Big paper 25%
e. Ujian akhir semester 25%

Keterangan:
• Setiap mahasiswa berhak atas absensi sebanyak 25% dari total perkuliahan yang
direncanakan atau sebanyak 3x absen.
• Mahasiswa yang tidak masuk kuliah sebanyak lebih dari 3x, tidak diperbolehkan
mengikuti ujian akhir semester.
• Apabila mahasiswa tidak masuk pada saat kelompoknya maju presentasi, maka
yang bersangkutan secara otomatis tidak mendapatkan nilai point a.
• Partisipasi kelas meluputi keaktifan mahasiswa dalam mengikuti proses
perkuliahan.
• Penilaian menggunakan konversi nilai yang telah ditetapkan, yaitu Peraturan
Rektor UNS No. 475/J27/PP/2005 BAB IX tentang Penilaian Hasil Belajar
Mahasiswa.
7. Hak Mahasiswa dalam Perkuliahan Sejarah Asia Barat Daya I:
a. Mengikuti kuliah dalam bentuk tatap muka
b. Mendapatkan perlakuan yang adil, terbuka dan demokratis
c. Nilai sesuai kemampuan, tidak ada unsur nepotisme
d.Berhak mengakses sumber bahan mata kuliah dari berbagai sumber sesuai
dengan materi yang dajarkan

8. Kewajiban Mahasiswa dalam perkuliahan Sejarah Asia Barat Daya I:


a. Hadir dalam kegiatan perkuliahan dalam bentuk tatap muka minimal 75%
b. Menyelesaikan tugas terstruktur baik individu maupun kelompok secara jujur
dan tepat waktu
c. Mengikuti UTS dan UAS dengan mengutamakan nilai kejujuran
d. Dalam mengikuti perkuliahan memakai pakaian yang sopan dan rapi

9. Rencana Jadwal Perkuliahan:

Pertemuan Materi Sumber Bacaan


Ke
1 a. Arti Timur Tengah Kirdi Dipoyudo.1982.Timur Tengah
bb. Kondisi geografis, sosial dan Dalam Pergolakan. Jakarta: CSIS
ekonomis Timur Tengah
2 a. Perlombaan senjata di Timur Kirdi Dipoyudo. 1981. Timur
Tengah Tengah Pusaran Strategis Dunia.
b. Makna Timur Tengah sebagai Jakarta: CSIS
kekuatan baru
3 a. Peradaban Kuno di M. Nur El-Ibrahimy. 1955. Inggris
Mesopotamia Dalam Pergolakan Timur Tengah.
b. Peradaban kuno di Mesir Bandung: Al-Maarif
Siswodiharrdjo. 1966. Sejarah
Timur Tengah dan Afrika Kuno
4 a. Peradaban kuno di Syria M. Nur El-Ibrahimy. 1955. Inggris
b.Peradaban kuno di Persia Dalam Pergolakan Timur Tengah.
Bandung: Al-Maarif
Siswodiharrdjo. 1966. Sejarah
Timur Tengah dan Afrika Kuno
5 a. Sejarah kehidupan bangsa asli Philip K. Hietti. 1963. Dunia Arab.
Timur Tengah Bandung: Sumur Bandung
b. Jenis-jenis bangsa Arab Subardi. 1961. Pengantar Sejarah
dan ajaran Islam. Jakarta: Ganaco

6 a. Keadaan sosial budaya Philip K. Hietti. 1963. Dunia Arab.


bangsa Arab pra Islam: Bandung: Sumur Bandung
Perniagaan, agama, adapt Subardi. 1961. Pengantar Sejarah
istiadat, bahasa dan ajaran Islam. Jakarta: Ganaco
7 a. Nasionalisme di Arab Saudi Philip K. Hietti. 1963. Dunia Arab.
b. Nasionalisme Syria dan Bandung: Sumur Bandung
Libanon Kirdi Dipoyudo. 1981. Timur
c. Nasionalisme di Irak Tengah Pusaran Strategis Dunia.
Jakarta: CSIS
8 a.Nasionalisme di Transyordania Philip K. Hietti. 1963. Dunia Arab.
b.Nasionalisme Mesir Bandung: Sumur Bandung
c.Nasionalisme Turki Kirdi Dipoyudo. 1981. Timur
Tengah Pusaran Strategis Dunia.
Jakarta: CSIS
9 Ujian Tengah Semester
10 Pergolakan di Libanon M. Riza Shihbudi. 1988. Konflik
Libanon: Pertalian Antar Berbagai
Kepentingan
11 Perang Irak-Iran Kirdi Dipoyudo. 1981. Timur
Tengah Pusaran Strategis Dunia.
Jakarta: CSIS
12 Masalah Palestina: latar Dennis Eisenberg. 1986.
belakang masalah Palestina, MOSSAD.Jakarta: Mega Media
Peranan Inggris dalam Abadi
pembentukan negara Israel Alan Hart. 1989.Arafat: Teroris atau
Pendamai? Jakarta: Pustaka Utama
Grafiti

13 Masalah Palestina: pembentukan Dennis Eisenberg. 1986.


PLO, upaya penyelesaian MOSSAD.Jakarta: Mega Media
masalah Palestina Abadi
Alan Hart. 1989.Arafat: Teroris atau
Pendamai? Jakarta: Pustaka Utama
Grafiti

14 Irak sebagai kekuatan baru, Djoko Pitono. 1990. Saddam


revolusi Irak Hussein Sang Penantang
15 Krisis Teluk II Djoko Pitono. 1991. Detik-Detik
Akhir Perang Teluk
Amien Rais. 1990. Timur Tengah
dan Krisis Teluk
16 Ujian Akhir Semester
SEJARAH EROPA I (2 Sks)
(Drs. Hermanu J., M.Pd)

a. Tujuan:
Dengan mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami
perkembangan kehidupan ekonomi, politik, sosial dan budaya bangsa-bangsa di
Eropa, sejak zaman Yunani hingga Revolusi Industri.

b. Cakupan Isi:
1) Yunani.
2) Romawi.
3) Abad Pertengahan di Eropa.
4) Renaissance di Eropa.
5) Reformasi di Jerman, Perancis, Inggris dan Swiss.
6) Revolusi Industri di Inggris dan Perancis.

c. Kegiatan Belajat Mengajar:


1) Membahas secara kritis topik-topik/sub-sub kompetensi yang tercakup pada
mata kuliah Sejarah Eropa I.
2) Mahasiswa mencari dan mengkaji informasi dari berbagai sumber (buku,
jurnal, dan internet) tentang kehidupan ekonomi, politik, sosial dan budaya di
Eropa.
3) Dalam kegiatan pembelajaran diutamakan dialog sehingga partisipasi aktif
mahasiswa menyelimuti kegiatan pembelajaran.
4) Metode yang dikembangkan mengikuti model pembelajaran inovatif.
5) Nilai dan konsep sejarah maupun konsep sosial terinternalisasi dalam kegiatan
pembelajaran.
6) Media pembelajaran Laptop dan LCD.
d. Evaluasi:
1) Kegiatan kelompok.
2) Tugas individual.
3) Ujian mid semester.
4) Ujian semester.

e. Prasyarat:
Tidak ada prasyarat dalam mengikuti mata kuliah Sejarah Eropa I.

f. Sumber Bacaan:
1) John Burnet, Early Greek Philosophy, (London: Adam & Charles Black,
1948).
2) George W. Southgate, A Text Book of Modern European History 1789-1938,
(Bedford, London: J.M. Dent & Sons Ltd., 1938).
3) Denis Richard, An Illustrated History of Modern Europe 1789-1939, (London:
Longmans, Green & Co., 1945).
4) E. Lipson, The Growth of English Society: A Short Economic History,
(London: Adam & Charles Black, 1949).
5) J.A.R. Marriott, A History of Europe From 1815 to 1939, (London: Methuen
& Co. Ltd., 1948).
6) Carlton J.H. Hayes, Marshall Whithed Baldwin, Charles Woolsey Cole,
History of Europe, (New York: The Macmillan Co., 1954).
7) Edward McNall Burn, Western Civilizations Their History and Their Culture,
(New York: Norton & Company, Inc., 1963).
SEJARAH EROPA II (2 Sks)
(Drs. Hermanu J., M.Pd)

g. Tujuan
Dengan mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami
perkembangan kehidupan ekonomi, politik, sosial dan budaya bangsa-bangsa di
Eropa, sejak Absolutisme di Inggris hingga Perang Dingin serta Akibat-akibatnya
bagi Dunia Internasional.

h. Cakupan Isi
1) Absolutisme di Inggris dan Perancis.
2) Revolusi Gemilang di Inggris.
3) Revolusi Perancis.
4) Situasi Eropa Setelah Revolusi.
5) Eropa Akhir Abad XIX.
6) Perang Dunia I.
7) Eropa Antara Dua Perang Dunia.
8) Perang Dunia II dan Akibat-akibatnya.
9) Perang Dingin serta Akibatnya bagi Dunia Internasional.

i. Kegiatan Belajar Mengajar


1) Membahas secara kritis topik-topik/sub-sub kompetensi yang tercakup pada
mata kuliah Sejarah Eropa II.
2) Mahasiswa mencari dan mengkaji informasi dari berbagai sumber (buku,
jurnal, dan internet) tentang kehidupan ekonomi, politik, sosial dan budaya di
Eropa.
3) Dalam kegiatan pembelajaran diutamakan dialog sehingga partisipasi aktif
mahasiswa menyelimuti kegiatan pembelajaran.
4) Metode yang dikembangkan mengikuti model pembelajaran inovatif.
5) Nilai dan konsep sejarah maupun konsep sosial terinternalisasi dalam kegiatan
pembelajaran.
6) Media pembelajaran Laptop dan LCD.

j. Evaluasi
1) Kegiatan kelompok.
2) Tugas individual.
3) Ujian mid semester.
4) Ujian semester.

k. Prasyarat
Mahasiswa telah lulus mata kuliah Sejarah Eropa II

l. Sumber Bacaan
1) Carlton J.H. Hayes, Marshall Whithed Baldwin, Charles Woolsey Cole,
History of Europe, (New York: The Macmillan Co., 1954).
2) Edward McNall Burn, Western Civilizations Their History and Their Culture,
(New York: Norton & Company, Inc., 1963).
3) Darsiti Surakhman, absolutisme di Eropa, (Yogyakarta: F.Sastra Univ. Gadjah
Mada,1972).
4) A. Malet & J. Isaac, Revolusi Perancis 1789-1799, (Jakarta: Gramedia, 1989).
5) Sutarjo Adisusilo, Sejarah Eropa dari Konggres Wina sampai Perang Dunia
II,(Yogyakarta: USD, 1982).
6) Hans Kohn, Nasionalisme Arti dan Sejarahnya, (Jakarta: Pembangunan,
1955).
7) Marwati Djoened Pusponegoro, Sejarah Singkat Jerman, (Jakarta: UI Press,
1981).
8) Dwi Susanto & Zainuddin Djafar (ed), Perubahan Politik di Negara-Negara
Eropa Timur, (Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1990).
9) Luhulima, Eropa sebagai Kekuatan Dunia, (Jakarta: Gramedia Pustaka
Utama, 1992).
METODE PENELITIAN KUALITATIF (3 Sks)

(Drs.Heramanu J., M.Pd)

a. Tujuan
Dengan mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat memahami metode
penelitian kualitatif dan penelitian tindakan kelas, baik secara teoretik maupun
praktik, sehingga mahasiswa dapat menguasai dan mengaplikasikan dalam penulisan
skripsi atau penulisan tugas akhir.

b. Cakupan Isi
1) Karateristik penelitian kualitatif.
2) Kegunaan dan batasan-batasan dalam penelitian kualitatif.
3) Penggunaan teori untuk menemukan masalah penelitian.
4) Macam-macam metode penelitian kualitatif.
5) Mengidetifikasikan dan menganalisis berbagai desain penelitian kualitatif.
6) Pengumpulan data meliputi observasi, wawancara, serta analisis data lapangan
dan dokumen.
7) Mengindetifikasikan berbagai validasi data dalam penelitian kualitatif.
8) Mengidentifikasikan berbagai analisis data dalam penelitian kualitatif.
9) Konsep dasar penelitian tindakan kelas (PTK) meliputi pengertian, karakteristik,
dan prinsip-prinsip PTK.
10) Pelaksanaan PTK meliputi diagnosis permasalahan, perencanaan dan pelaksanaan
tindakan, observasi selama tindakan berlangsung, analisis dan refleksi, dan focus
group discussion (FGD) untuk perencanaan ulang.
11) Validasi hasil tindakan meliputi self validation, peer validation, learner validation,
expert jugdement.
c. Kegiatan Belajar Mengajar
1) Membahas secara kritis topik-topik/sub-sub kompetensi yang tercakup pada mata
kuliah metode penelitian kualitatif.
2) Mahasiswa mencari dan mengkaji informasi dari berbagai sumber (buku, jurnal,
dan internet) tentang metode penelitian kualitatif.
3) Dalam kegiatan pembelajaran mata kuliah ini diutamakan dialog dan praktik
sehingga mahasiswa dapat melakukan penelitian.
4) Metode yang dikembangkan mengikuti model pembelajaran inovatif.
5) Nilai dan konsep terinternalisasi dalam kegiatan pembelajaran.
6) Media pembelajaran Laptop dan LCD.

d. Evaluasi
1) Kegiatan kelompok.
2) Tugas individual.
3) Ujian mid semester.
4) Ujian semester.

e. Prasyarat
Tidak ada prasyarat bagi mahasiswa dalam mengikuti mata kuliah ini

f. Sumber Bacaan
1) Norman K.Denzin & Yvonna S. Lincoln (ed), Handbook of Qualitative Research
(California: Sage Publ., 1994).
2) Robert K.Yin, Case Study Research: Design and Methods (California: Sage Publ.,
1984).
3) Anselm Strauss & Juliet Corbin, Basics of Qualitative Resea-rch: Grounde
Theory Procedures and Techniques, (California: Sage Publ., 1990).
4) Janice M.Morse (ed), Critical Issues in Qualitative Research Methods,
(California: Sage Publ., 1994).
5) David Silverman, Interpreting Qualitative Data, (California: Sage Publ., 1993).
6) Michael Quinn Patton, Qualitative Evaluation Methods, (California: Sage Publ.,
1980).
7) James P. Spradley, Participant Obser-vation, (New York: Holt, Rinehart and
Winston, 1980).
8) David Hopkins, A Teacher’s Guide to Classroom Research (Buckingham: Open
Univ. Press, 1993).
9) John Elliott, Action Research for Educa-tional Change, (Buc-kingham: Open
Univ. Press, 1991).
10) Richard Winter, Learning from Ex-perience: Principles and Practice in Action
Research, (London: The Fal-mer Press, 1989).
11) Jean McNiff, Action Research: Princip-les and Practice, (London: Routledge,
1992).
12) Tim Pelatih PGSM, Penelitian Tindakan Kelas, (Jakarta: Depdikbud-Dikti-
PGSM, 1999).
13) Rudduck & Hopkins Research as a Ba-sis For Teaching, (London: Heineman
Edu. Books, 1985).

You might also like