You are on page 1of 11

PRESENTATION

KKPI

JARINGAN SECARA
UMUM
KELOMPOK
 DEVI ERYANI
 DINDA HINGGAR P.
 INA KARTIKA P.S
 ISNAWATI
 KASMIYATI
 KHOIRUNNISA
 OCT Y RAHMAWAT Y
PENGERTIAN
JARINGAN

JARINGAN
TUJUAN
JARINGAN

SEJARAH
JARINGAN
SECARA
KLASIFIKASI
UMUM
PENGERTIAN
PENGERTIAN JARINGAN
JARINGAN
Jaringan komputer adalah sebuah sistem yang terdiri
atas komputer, software dan perangkat jaringan lainnya
yang bekerja bersama-sama untuk mencapai suatu
TUJUAN tujuan yang sama. Agar dapat mencapai tujuan yang
JARINGAN sama, setiap bagian dari jaringan komputer meminta
dan memberikan layanan (service).
Pihak yang meminta/menerima layanan disebut klien
(client) dan yang memberikan/mengirim layanan
SEJARAH disebut pelayan (server).
JARINGAN

KLASIFIKASI
PENGERTIAN TUJUAN DARI JARINGAN KOMPUTER :
JARINGAN

 Membagi sumber daya : contohnya berbagi


TUJUAN
pemakaian printer, CPU, memori, harddisk
JARINGAN
 Komunikasi : contohnya surat elektronik, instant
messaging, chatting.
SEJARAH
 Akses informasi : contohnya web browsing
JARINGAN

KLASIFIKASI
 Tahun 1940-an dibuatlah proses beruntun (Batch
Processing), sehingga beberapa program bisa
PENGERTIAN dijalankan dalam sebuah komputer dengan dengan
JARINGAN kaidah antrian.

 Tahun 1950-an ditemukan konsep distribusi proses


TUJUAN berdasarkan waktu yang dikenal dengan nama TSS
JARINGAN (Time Sharing System), pada sistem TSS beberapa
terminal terhubung secara seri ke sebuah host
komputer. Dalam proses TSS mulai nampak perpaduan
teknologi komputer dan teknologi telekomunikasi yang
SEJARAH pada awalnya berkembang sendiri-sendiri.
JARINGAN
 Tahun 1970-an, dalam proses distribusi sudah mutlak
diperlukan perpaduan yang mendalam antara
teknologi komputer dan telekomunikasi, karena selain
KLASIFIKASI proses yang harus didistribusikan, semua host
komputer wajib melayani terminal-terminalnya dalam
satu perintah dari komputer pusat.
KLASIFIKASI BERDASARKAN
PENGERTIAN
JARINGAN
SKALA / JANGKAUAN

TUJUAN
JARINGAN
FUNGSI

SEJARAH
JARINGAN
TOPOLOGI

KLASIFIKASI

MEDIA TRANSMISI
BERDASARKAN SKALA  JARINGAN
PENGERTIAN  Local Area Network (LAN) adalah suatu jaringan
JARINGAN komputer yang menghubungkan suatu komputer dengan
komputer lain dengan jarak yang terbatas. seperti :

TUJUAN jaringan komputer kampus, gedung, kantor, dalam


JARINGAN rumah sekolah.
 Metropolitan Area Network (MAN), pada dasarnya

SEJARAH merupakan versi LAN yang berukuran lebih besar dan


JARINGAN biasanya menggunakan teknologi yang sama dengan LAN.
Wide Area Network (WAN) merupakan jaringan
komputer yang mencakup area yang besar sebagai contoh
KLASIFIKASI
yaitu jaringan komputer antar wilayah, kota atau bahkan
negara, jaringan komputer ini membutuhkan router dan
saluran komunikasi publik.
PENGERTIAN BERDASARKAN FUNGSINYA ADA DUA JENIS JARINGAN
JARINGAN COMPUTER :
Client-server
Peer-to-peer
TUJUAN
JARINGAN

SEJARAH
JARINGAN

KLASIFIKASI
BERDASARKAN TOPOLOGI
PENGERTIAN
JARINGAN
 Topologi bus
 Topologi bintang
TUJUAN  Topologi cincin
JARINGAN  Topologi mesh
 Topologi pohon
 Topologi linier
SEJARAH
JARINGAN TOPOLOGI JARINGAN adalah, hal yang menjelaskan
hubungan geometris antara unsur-unsur dasar
penyusun jaringan, yaitu node, link, dan station.

KLASIFIKASI
PENGERTIAN
BERDASARKAN MEDIA TRANSMISI DATA
JARINGAN
 Jaringan Berkabel (Wired Network)
 Jaringan Nirkabel(WI-FI)
TUJUAN
JARINGAN

SEJARAH
JARINGAN

KLASIFIKASI

You might also like