You are on page 1of 5

No : 02/P/IM/VII/2009

Lamp : I (satu) berkas


Hal : Permohonan Bantuan Dana
Kepada
Yth : Bapak/Ibu/Sdr/i
di
Tempat

Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT atas limpahan nikmat yang telah
diberikan . Sholawat dan salam semoga terlimpah kepada Nabi Muhammad SAW
beserta keluarga, sahabat dan umatnya hingga akhir zaman.
Berdasarkan firman Allah SWT dalam Al-Qur’an surat Al Isro Ayat 1

Maha suci Allah yang telah emperjalankan hamba-Nya pada suatu malam dari
A: Masjidil Haram ke Al Masjidil Aqsa yang telah kami berkahi sekelilingnya agar
kami perlihatkan sebagian dari tanda – tanda kebesaran kami . Sesungguhnya dia adalah
Maha pendengar lagi Maha mengetahui.
Sehubungan dengan hal tersebut diatas , dan dalam rangka memperingati isro
Mi’raj Nabi Muhammad SAW , kami panitia dan masyarakat Acing baru memohon
kepada Bapak/Ibu Sdr/I untuk turut serta mensukseskan acara isro mi’raj tersebut
dengan menyumbang dananya.
Semoga Allah melipat gandakan atas apa yang telah dikeluarkan , sesuai janji
Allah SWT dalam Al-Qur’an Surat Al-Baqarah ayat 261 dan ayat 265.

Perumpamaan (nafkah yang dikeluerkan oleh) orang-oarang yang menafkahkan


hartanya dijalan Allah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh butir ,
pada tiap-tiap butir seratus biji .Allah melipatgandakan ganjaran bagi siapa yang dia
kehendaki dan Allah aha Luas (karunia-Nya) lagi maha mengetahui . (Qs. Al-Baqarah :
261)

Dan perumpamaan orang-oarang yang membelanjakan hartanya hanya mencari


keridhoan Allah dan untuk keteguhan jiwa mereka . seperti sebuah kebun yang terletak
di dataran tinggi yang disiram oleh hujan lebat, maka kebun itu menghasilkan buahnya
dua kali lipat . Jika hujan lebat tidak menyiraminya , maka hujan gerimis (pun
memadai). Dan Allah maha melihat apa yang kamu perbuat . (Qs. Al-baqarah : 265).
Demikian permohonan ini kami sampaikan. Atas perhatian dan bantuanya kami
ucapkan terima kasih.
PROPOSAL
PERINGATAN ASRO MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW

A. PENDAHULUAN
Peristiwa Isro Mi’raj merupakan suatu peristiwa yang luar biasa , yang terjadi
pada diri Nabi Muhammad SAW. Dan tak pernah terjadi pada Nabi atau Rasul dan
Manusia lainya.
Sebagai rasa syukur kepada Allah SWT atas karunia-Nya, maka sudah
seharusnyalah bagi kita sebagai uamt Islam untuk memperingatinya. Sekaligus sebagai
sarana untuk mempererat tali silaturahmi antar warga masyarakat pada khususnya dan
umat islam pada umumnya.

B. TUJUAN
1. Untuk memahami QS, Al-Isro ayat 1
2. Untuk mempererat tali silaturahimi antar warga masyarakat Acing Baru pada
khususnya dan umat islam pada umumnya .
3. Agar umat islam bertambah keyakinandan ketakwaan kepada Allah SWT.

C. TEMA
Pada peringatan Isro mi’raj ini, kami mengambil tema “(Dengan Isro MI’Raj
Kita Kembali Kemumia Ajaran Islam)

D. SASARAN
Dengan memperingati Isro Mi’raj ini, mudah-mudahan masyarakat khususnya
warga Acing Baru dan umat Islam pada umumnya memahami tentang makna dari Isro
Mi’raj itu sendiri, tentang kebesaran sang khalik dan pada akhirnya kembali kepada
kemurnian ajaran Islam yang sesungguhnya, yaitu Al-qur’an.

E. WAKTU DAN TEMPAT


Waktu pelaksanaan acara Isro Mi’raj ini insya Allah pada tanggal 11 Juli 2011
(25 Rajab 1430 H). dan tempat dilaksanakanya. Adalah di mushola Al-Hikmah Link.
Acing Baru Kel. Masigit Kec. Jombang – Kota Cilegon, dengan penceramah Ustd.
Yusuf dari Kebon Dalem.

F. ANGGARAN BIAYA
Dalam acara Isro Mi’raj ini, kami menganggarkan sbb :
1. Kepanitiaan : Rp . 350.000
2. Publikasi dan Dekorasi : Rp. 350.000
3. Peralatan dan Perlengkapan : Rp. 650.000
4. Konsumsi : Rp. 1.350.000
5. Sodaqoh Penceramah dan Qori : Rp. 1.250.000
6. Dana tak terduga : Rp. 350.000

Total : Rp. 4.300.000


SUSUNAN PANITIA HARI BESAR ISLAM
ISRO MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW
TAHUN 2009

Pelindung : 1. Kepala Kelurahan Masigit


2. Ketua RW. 07 Kel. Masigit
3. H. Muslim (Tokoh Masyarakat)

Penasehat : Ketua RT. 01/07 Link. Acing Baru


H.Nasir

Penanggung Jawab : DKM Mushola Al-Hikmah

Jetua Panitia : Alimun


Sekretaris : Hasbullah
Bendahara : H.Sumadi

Seksi-Seksi :

1. Sie Acara :
 Atul
 Taqwa

2. Sie Humas :
 Imron
 Taufik

3. Sie Dekorasi :
 Henry
 Fatulloh

4. Sie Dokumentasi :
 Lana Latif

5. Sie Komunikasi
 Ibu Hamroh
 Desi
 Riski
 Okti
 Angih
 Uum

6. Sie Penrima Tamu


 Iyut
 Ipan
 Tini
 Waryo
 Mulyadi
 Tia

7. Sie Perlengkapan
 Waktu
 Juned
 Diky
 Ulloh
 Adma
 Hadi
 Oji
G. PENUTUP
Demikian proposal Isro Mi’raj ini kami sampaikan, apabila ada kesalahan ataupun
kekurangan pada proposal ini kami mohon kiranya dapat dimaklumi dan dibukakan
pintu maaf yang sebesar-besarnya.
No : 02/P/IM/VI/2009
Lamp : I (satu) berkas
Hal : Permohonan Bantuan dana

Kepada
Yth : Bapak/Ibu/Sdr/I Warga Link Acing Baru
di
Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan


hartanya dijalan Allah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh butir ,
pada tiap-tiap butir seratus biji. Allah melipatgandakan ganjaran bagi ciapa yang dia
kehendaki dan allah maha Luas (karunia-Nya) lagi maha mengetahui. (Qs. Al-Baqarah :
261)
Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT atas limpahan nikmat yang telah
diberikan . Sholawat dan salam semoga terlimpah kepada Nabi Muhammad SAW .
Amin ya robbal alamin.
Menindak lanjuti hasil musyawarah pada tanggal 11 Juni 2011 yang bertempat
di Mushola Al-Hikmah tentang peringatan Isro Mi’raj Nabi Muhammad SAW,
disepakati bahwa penarikan (sumbangan dana) peringatan Isro Mi’raj antara lain :
1. Perkepala Keluarga (umum) : Rp. 30.000
2. Donatur : Rp. 150.000
Demikiaan surat edaran ini kami sampaikan . Atas nama panitia Isra Mi’raj Nabi
Muhammad SAW kami ucapkan terima kasih atas partisipasinya (sumbangannya),
semoga Allah melipat gandakan atas apa yang telah diberikanya. Amin

You might also like