You are on page 1of 14

Biokimia II

HORMON
Disusun Oleh:
Niken Pratiwi
Nurdelimah Agustia
Yunus Muhadi
Kimia 2008
Universitas Negeri Jakarta
HORMON
• Hasil sekresi dari kelenjar endokrin
• Transmitter kimiawi yang dilepas oleh sel-sel
khusus ke dalam aliran darah
• Selanjutnya hormon tersebut menuju sel
target
Function of Hormones
• Homoestatis
• Reproduction
• Growth and Development
• Production, and storage of energy
Kelenjar dan fungsi hormon
Kelenjar Hormon Fungsi
Somatotropin Hormon pertumbuhan
TSH (Tyrotropic hormone) Merangsang sel tyroid
prolaktin Merangsang produksi ASI
Gonadotropin Hormone (GTH) Merangsang sel gonad
Follicel stimullating hormone Wanita: mematangkan telur
Master (FSH) Pria: mematangkan
Gland/ spermatogenium
Hipofisis Melanocyte stimulating Menghasilkan pigmen melanin
hormon pada kulit
Oxitosin Regulasi kontraksi rahim
Relaxin Merangsang terbukanya simphisis
pubis (tlg kemaluan)
Anti diuretika hormon(ADH) Mencegah agar urin yg keluar
tidak terlalu banyak
Lanjutan…
Kelenjar Hormon Fungsi
Thyroksin Untuk metabolisme tubuh baik
metabolisme karbohdrt,protein,lemak
Triiodotironin Bahan baku hormon tyroksin dg syarat
Thyroid harus ada iodium
Kalsitonin Bahan baku pembentukan parathormon
yg jg disekresikan oleh kelenjar
parathyroid
Parathyroid Parathormon Mengatur kadar kalsium dalam darah
Kortisol Hormon stress
Adrenal aldosteron Mengatur ion
(anak ginjal)
Androgen Hormon kelamin
Adrenalin Mempercepat detak jantung
Lanjutan…
Kelenjar Hormon Fungsi
glukagon Merangsang mengubah glikogen menjadi glukosa
insulin Merangsang mengubah glukosa menjadi glikoggen
Pankreas yg dsimpan dlm hati
Somatostatin Menghambat sekresi insulin dan glukagon
pankreopeptida Membantu mencerna makanan terutama protein
Gaster Gastrin Membantu proses gerak peristaltic yg teratur
Sekretin Membantu proses gerak peristaltic dalam usus
halus dari duodenum,jejenum,kemudian ileum.
Duodenum
Dan mempercepat pengantaran nutrisi ke jaringan
dlm bntuk khime
Thymus Thymosin Kekebalan tubuh manusia
Estrogen Mematangkan telur
Ovarium
Progesterone Menjaga ketebalan didng rahim
Testosteron Meningkatkan hasrat libido pria,tanda seks
Testis sekunder(jakun,suara,kumis,dll)
Klasifikasi hormon
Klasifikasi
Senyawa Kimia Steroid : Eikosanoid: Derifat asam Polipeptida/
Pembentuk Turunan Turunan Asam amino protein
kolesterol Arachidonat
Kelarutan Lipofilik Hidrofilik
molekul
Lokasi reseptor Berikatan Berikatan
dengan dengan
reseptor reseptor
intraseluler permukaan sel
Sifat Sinyal Hormon yang Fosfoinositol,
menggunakan Lintasan
kelompok Kinase sebagai
second mediator
messenger intraseluler
senyawa
cAMP,cGMP,Ca
2+,
Struktur dasar hormon secara kimia
1. Derivat asam amino
Epinefrin

2. Derivat peptida
TSH

3. Derivat lipid
Mekanisme hormon
• Target cells
• Hormone receptors
– Located in or on the plasma membrane or in the
intracellular compartment of the target cell
• Water-soluble hormones
– High molecular weight
– Cannot diffuse across the plasma membrane
• Lipid-soluble hormones
– Easily diffuse across the plasma membrane and bind to
cytosolic or nuclear receptors
Mekanisme hormon
• Water-soluble hormones
– First messenger
– Signal transduction
– Second-messenger molecules
• Calcium
• Cyclic adenosine monophosphate (cAMP)
• Cyclic guanosine monophosphate (cGMP)
Mekanisme water-soluble hormones
Mekanisme hormon
• Lipid-soluble hormones
– Steroid hormones
• Androgens, estrogens, progestins, glucocorticoids,
mineralocorticoids, and thyroid hormones
– Diffuse across the plasma membrane
• Bind to cytoplasmic or nuclear receptors
– Activate
• RNA polymerase
• DNA transcription and translation
Lipid soluble-hormone mechanism
TERIMAKASIH…

You might also like