You are on page 1of 4

Rumus bangun datar

Rumus Bangun Datar


y

Rumus Persegi Luas = s x s = s2 Keliling = 4 x s dengan s = panjang sisi persegi

Rumus Persegi Panjang Luas = p x l Keliling = 2p + 2l = 2 x (p + l) dengan p = panjang persegi panjang, dan l = lebar persegi panjang

Rumus Segitiga Luas = x a x t dengan a = panjang alas segitiga, dan t = tinggi segitiga Panjang sisi miring segitiga siku-siku dicari dengan rumus Phytagoras (A2 + B2 = C2)

Rumus Jajar Genjang Luas = a x t dengan a = panjang alas jajargenjang, dan t = tinggi jajargenjang

Rumus Trapesium Luas = x (s1 + s2) x t dengan s1 dan s2 = sisi-sisi sejajar pada trapesium, dan t = tinggi trapesium

Rumus Layang-layang Luas = x diagonal (d) 1 x diagonal (d) 2

Rumus Belah Ketupat Luas = x diagonal (d) 1 x diagonal (d) 2

Rumus Lingkaran Luas = (pi) x jari-jari

Sifat-sifat bangun datar


y y

Layang-layang=terbagi ata 2 digonal yang berbeda ukurannya Persegi =semua sisi-sisinya sama besar

Gambar bangun datar


1. Persegi panjang

2. Persegi

3. Jajaran Genjang

4. trapezium

5. Belah Ketupat

6. Layang-layang

7. Segitiga

8. Lingkaran

KLIPING MATEMATIKA
BANGUN DATAR

NAMA KELAS

: ALE :VA

SDI AL-IKHLAS

You might also like