You are on page 1of 7

Tugas Bahasa Indonesia Hukum Nama : NIM :

DAFTAR PUSTAKA

Hadikusuma, Hilman & Nuril Huda, 2001, Teknik penulisan karya ilmiah : Makalah dan skripsi untuk prodi hukum. Widodo, Surabaya : LBHI Jatim Surabaya. Ropii, Imam, 2005, Keributan tentang masalah hak - hak bank swasta : bank perkreditan rakyat. Malang, Majalah masigma : Fakultas hukum Universitas Wisnuwardhana. II (3) : 13 - 19. Santoso, Sigit Budi, 2005, Penghentian penyidikan suatu tinjauan dari sudut kepentingan saksi korban dan tersangka. Malang, Majalah masigma : Fakultas hukum Universitas Wisnuwardhana. II (3):7 - 12. Winarno, Bambang, 2004, Seputar masalah hukum kontrak dagang. Surabaya, P.T. Usaha Nasional Surabaya. Wiyono, Suko,2005, Supremasi hukum dalam berbagai perspektif. Jakarta, UIN Perss. Wiyono, Suko,2006, Otonomi daerah dalam negara hukum Indonesia. Jakarta, FazaMedia Jakarta.

LOGO Nomor Lampiran Hal

UNIVERSITAS NEGERI BLITAR FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM JURUSAN FISIKA Jl. blitar Kota No 4 Telp. (0343) 552125 - http://fisika.unbit.ac.id : 085.b/ H32.3.4.2.1/AK/2011 : : Surat Tugas Pembuatan Petunjuk Praktikum Tahap II. 5 Juni 2011

Kepada Yth. Dekan FMIPA Jurusan Fisika FMIPA

Dengan hormat, Terkait dengan Pelaksanaan praktikum maka jurusan Fisika memberikan Dosen tugas untuk membuat Buku Petunjuk Praktikum Tahap II Jurusan Fisika. Maka kami mohon Bapak Dekan berkenan membuatkan surat tugas. No 1. Nama Samsudin S.,Si M.T. 196903271997021001 Golongan III C Judul Elektronika Dasar II

Waktu pelaksanaan : Bulan Juli 2011 Atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan terimakasih.

Ketua Jurusan,

Dr. Agus Hidayat, M.Si NIP. 196608221990031003

Tugas Bahasa Indonesia Hukum Nama : Ahmad Oting NIM : 0805010071

Cara Menulis Daftar Pustaka


Berikut ini merupakan contoh dari bagaimana penulisan daftar pustaka pada penulisan makalah, skripsi atau penelitian dan lain sebagainya. 1. Penulisan daftar pustaka dalam pengambilan data dari internet, pertama; tulis nama, kedua; tulis (tahun buku atau tulisan dibuat dalam tanda kurung) setelah itu beri (tanda titik), ketiga; tulis judul buku/tulisannya lalu beri (tanda titik) lagi, keempat; tulis alamat websitenya gunakan kata (from) untuk awal judul web dll setelah itu beri tanda koma, kelima; tulis tanggal pengambilan data tersebut ok. Seperti contoh dibawah ini:

Albarda (2004). Strategi Implementasi TI untuk Tata Kelola Organisasi (IT Governance). From http://rachdian.com/index2.php? option=com_docman&task=doc_view&gid=27&Itemid=30, 3 August 2008

2. Penulisan daftar pustaka dalam pengambilan data dari buku, pertama; penulisan nama untuk awal menggunakan huruf besar terlebih dahulu setelah nama belakang ditulis beri (tanda koma), dimulai dari nama belakang lalu beri (tanda koma) dan dilanjutkan dengan nama depan, kedua;

tahun pembuatan atau penerbitan buku, ketiga; judul bukunya ingat ditulis dengan mengunakan huruf miring setelah judul gunakan (tanda titik), keempat; tempat diterbitkannya setelah tempat penerbitan gunakan (tanda titik dua), dan kelima; penerbit buku tersebut diakhiri dengan (tanda titik). Seperti contoh dibawah ini:

Peranginangin, Kasiman (2006). Aplikasi Web dengan PHP dan MySql. Yogyakarta: Penerbit Andi Offset. Soekirno, Harimurti ( 2005). Cara Mudah Menginstall Web Server Berbasis Windows Server 2003. Jakarta: Elex Media Komputindo.

3. Penulisan daftar pustaka yang lebih dari satu/dua orang penulis dalam buku yang sama. Pertama tulis nama belakang dari penulis yang pertama setelah nama belakang beri (tanda koma) lalu tulis nama depan jika nama depan berupa singkatan tulis saja singkatan itu setelah nama pertama selesai beri (tanda titik) lalu beri (tanda koma) untuk nama kedua / ketiga ditulis sama seperti nama sali alis tidak ada perubahan, yang berubah penulisannya hanya orang pertama sedangkan orang kedua dan ketiga tetap. Setelah penulisan nama kedua selesai, nah jika tiga penulis gunakan tanda dan (&) pada nama terakhir begitupula jika penulisnya hanya dua orang saja, setelah penulisan nama selesai, Kedua; tahun pembuatan atau cetakan buku tersebut dengan diawali [tanda kurung buka dan kurung tutup/ ( )] setelah itu beri (tanda titik). Ketiga; judul buku atau karangan setelah itu beri (tanda koma) dan ditulis dengan huruf miring ok. keempat; yaitu penulisan tempat penerbitan/cetakan setelah itu beri (tanda titik dua : ) dan terakhir kelima; nama perusahaan penerbit buku atau tulisan tersebut dan diakhiri (tanda titik) ok. Untuk gelar akademik tidak ditulis dalam penulisan daftar pustaka. Nah ini contohnya Seperti dibawah ini:

Suteja, B.R., Sarapung, J.A, & Handaya, W.B.T. (2008). Memasuki Dunia E-Learning, Bandung: Penerbit Informatika. Whitten, J.L.,Bentley, L.D., Dittman, K.C. (2004). Systems Analysis and Design Methods. Indianapolis: McGraw-Hill Education.

Perlu diingat juga untuk penulisan daftar pustaka yang banyak harus berurutan penulisannya. Nama dari sumber yang diambil sebagai daftar putaka ditulis berdasarkan urutan Abjad dari nama masing-masing tersebut, dimulai dengan Abjad A-Z itulah urutan penulisan daftar pustaka yang baik yaitu sesuai dengan urutan nama-namanya.

BUKU (Penulis), (Tahun penerbitan), (Judul Buku), (Penerbit), (Kota tempat diterbitkan) Contoh: Allmendinger, P., 2002, Planning Theory, Palgrave, Hampshire/New York Dari Artikel pada buku yang di editorial (Penulis), (Tahun Penerbitan Artikel), (Judul artikel), in (Penulis buku/Editor), (Tahun Penerbitan), (Judul Buku), (penerbit), (Kota tempat diterbitkan). Contoh: De Roo, G., 2004, A model for actor-consulting : Desired, actual and potential contributions to planning, in de Roo and Porter, 2004, Fuzzy Planning, Dep. Of Planning and Environment-

University of Groningen, The Netherlands and Liveable Cities Institute Northumbria University Newcastle upon Tyne, UK. Artikel dalam Jurnal (Penulis), (Tahun Penerbitan), (Judul Artikel), (Nama Jurnal), (Volume Jurnal), (Halaman dari artikel), (Tahun). Contoh: Curtis, A., Britton A., and Sobels, J.,1999, Landcare Networks In Australia: State Sponsored Participation Through Local Organizations, Journal Of Environmental Planning And Management, Vol. 42, No.1, pp. 5-21, 1999 Artikel pada Seminar (Penulis), (Tahun), (Judul Artikel), (Acara dimana artikel dipresentasikan), (Tanggal), (Tempat), (Halaman Artikel, jika ada). Contoh: Bruns, B., 2005, Community-based principles for negotiating water rights: some conjectures on assumptions and priorities, paper presented in International workshop on African Water Laws: Plural Legislative Frameworks for Rural Water Management in Africa, 26-28 January 2005, Johannesburg, South Africa, pp. 13-1 13-15 Artikel yang berasal dari Website (Penulis), (Tahun), (Judul Artikel), (Nama Website), (Alamat Website), (Tanggal mengakses). Contoh: Currey, D., Doherty, F., Lawson, S., Newman, J., and Ruwindrijarto, A., 2004, Timber Traficking, Illegal Logging in Indonesia, South East Asia and International Consumption of Illegally Sourced Timber, EIA and Telapak, http://www.salvonet.com/eia/oldreports/Forests/Reports/timber/timber.pdf access on Thursday, July 7, 2005 at 15.06 pm Buku: Anderson , D.W., Vault, V.D. & Dickson, C.E. 1999. Problems and Prospects for the Decades Ahead: Competency Based Teacher Education . Berkeley: McCutchan Publishing Co. Buku kumpulan artikel: Saukah, A. & Waseso, M.G. (Eds.). 2002. Menulis Artikel untuk Jurnal Ilmiah (Edisi ke-4, cetakan ke-1). Malang: UM Press. Artikel dalam buku kumpulan artikel: Russel, T. 1998. An Alternative Conception: Representing Representation. Dalam P.J. Black & A. Lucas (Eds.), Childrens Informal Ideas in Science (hlm. 62-84). London: Routledge. Artikel dalam jurnal atau majalah: Kansil, C.L. 2002. Orientasi Baru Penyelenggaraan Pendidikan Program Profesional dalam Memenuhi Kebutuhan Dunia Industri. Transpor , XX (4): 57-61.

Proceeding Konferensi atau Simposium Australian Association of Social Workers. 1969. Social issues of today. Proceedings of the Australian Association of Social Workers 11th Annual Conference. Hobart, Australia. pp 17-34 Artikel dalam koran: Pitunov, B. 13 Desember, 2002. Sekolah Unggulan ataukah Sekolah Pengunggulan? Majapahit Pos , hlm. 4 & 11. Tulisan/berita dalam koran (tanpa nama pengarang): Jawa Pos. 22 April, 1995 . Wanita Kelas Bawah Lebih Mandiri, hlm. 3. Dokumen resmi: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. 1978. Pedoman Penulisan Laporan Penelitian . Jakarta: Depdikbud. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 2 tentang Sistem Pendidikan Nasional.1990. Jakarta: PT Armas Duta Jaya. Undang-undang, Peraturan Pemerintah, Keppres Republik Indonesia. 1992. Undang-Undang No. 24 Tahun 1992 tentang Penataan Ruang. Lembaran Negara RI Tahun 1992, No. 115. Sekretariat Negara. Jakarta. Buku terjemahan: Ary, D., Jacobs, L.C. & Razavieh, A. 1976. Pengantar Penelitian Pendidikan . Terjemahan oleh Arief Furchan. 1982. Surabaya: Usaha Nasional. Ensiklopedia, Kamus Stafford-Clark, D. 1978. Mental disorders and their treatment. The New Encyclopedia Britannica. Encyclopedia Britannica. 23: 956-975. Chicago, USA . Echols, J.M. dan Shadily, H. (Eds). 1989. Kamus Inggris Indonesia. PT Gramedia. Jakarta. Skripsi, Tesis, Disertasi, Laporan Penelitian: Kuncoro, T. 1996. Pengembangan Kurikulum Pelatihan Magang di STM Nasional Malang Jurusan Bangunan, Program Studi Bangunan Gedung: Suatu Studi Berdasarkan Kebutuhan Dunia Usaha Jasa Konstruksi . Tesis tidak diterbitkan. Malang: PPS IKIP MALANG. Makalah seminar, lokakarya, penataran: Waseso, M.G. 2001. Isi dan Format Jurnal Ilmiah . Makalah disajikan dalam Seminar Lokakarya Penulisan Artikel dan Pengelolaan Jurnal Ilmiah, Universitas Lambungmangkurat, Banjarmasin , 911 Agustus. Internet (karya individual): Hitchcock, S., Carr, L. & Hall, W. 1996. A Survey of STM Online Journals, 1990-1995: The Calm before the Storm , (Online), (http://journal.ecs.soton.ac.uk/survey/survey.html , diakses 12 Juni 1996). Internet (artikel dalam jurnal online): Kumaidi. 1998. Pengukuran Bekal Awal Belajar dan Pengembangan Tesnya. Jurnal Ilmu Pendidikan . (Online), Jilid 5, No. 4, (http://www.malang.ac.id/artikel/pengukuran-bekal-awal.htm , diakses 20 Januari 2010).

Internet (forum diskusi online): Wilson, D. 20 November 1995 . Summary of Citing Internet Sites. NETTRAIN Discussion List , (Online), (NETTRAIN@ubvm.cc.buffalo.edu , diakses 22 Februari 2010). Internet (e-mail pribadi): Naga, D.S. (ikip-jkt@indo.net.id ). 1 Oktober 2009. Artikel untuk JIP . E-mail kepada Ali Saukah (jippsi@mlg.ywcn.or.id ). Kaset Video Burke, J. 2009. Distant Voices, BBC Videocasette , London, UK. 45 mins. Film (Movie) Oldfield, B. (Producer) 1977. On the edge of the forest. Tasmanian Film Corporation. Hobart, Austraalia,. 30 mins. Slides (Kumpulan Slides) Reidy, J.F. 1987. The Thorax Slides. Grave Medical Audiovisual Library. Chelmsford, UK. 54 mins.

You might also like