You are on page 1of 1

TAJUK : MELIHAT SEGALA SESUATU DENGAN JELAS (Markus 8:22-26) Tuhan Yesus menyembuh orang yang buta sehingga

a dapat melihat dengan jelas. Orang buta adalah sangat kasihan sebab tidak dapat melihat. Tetapi lebih kasihan kepada orang yang buta mata hatinya. Manusia telah dibutakan mata hatinya oleh iblis sehingga tidak mengenal Tuhan. ( I Kor 4:3-4) Mata adalah pelita tubuh ( Mat 6:22, 23) Apakah yang harus kita lihat dengan jelas? 1. Melihat Tuhan Dengan Jelas i. Sentiasa beribadah kepada Tuhan kerana ia adalah kewajiban kita ( Pkh 12:13) - berlatih beribadah. Beribadah banyak gunanya (1 Tim 4:7,8) ii. Mengenal Dia dengan benar (Ef 1:17-19). Orang yang mengenal Tuhan yang benar akan mendapat hidup kekal. iii. Akuilah Dia dalam segala lakumu (Ams 3:5-7) maka Ia akan memeliharamu. - Tuhan juga akan mengakui kita ( Luk 12:8) iv. Selidiki apakah kehendak Tuhan (Rm 12:2) dan ujilah apa yang berkenan kepada Tuhan (Ef 5:8-10) 2. Melihat Orang Dengan Jelas i. Hormatilah semua orang (1 Ptr 2:17) ii. Hidup penuh hikmat terhadap orang-orang yang belum percaya (Kol 4:5) - Berhati-hati dalam pergaulan ( 1 Kor 15:33; Ams 18:24) - Contohi orang-orang yang mempunyai akhlak yang baik (Ibr 13:7; Fil 4:8-9) iii. Beritakan Injil kepada orang-orang yang belum percaya ( Mat 9:35-38; Yoh 4:35) 3. Melihat iblis Dengan Jelas i. Fahami asal-usul dan sifat iblis - ia adalah malaikat yang pernah berada di Taman Eden yang telah berdosa. ( Yes 14:12-15; Yeh 28:13-17) - Ia adalah roh yang berjalan keliling untuk mencari orang dan menyesatkannya. (Ayb 1:7; Ef 6:2,3; 1 Ptr 5:8) ii. Ia menggodai manusia dengan patung-patung berhala, ahli sihir dan pemanggil arwah (Kis 16:16; 8:9-11) iii. Ia menggunakan manusia memberitakan firman palsu, roh palsu dan mukjizat untuk menyesatkan orang. (1 Tim 4:1-3; 2 Tim 4:3,4; 2 Tes 2:9-12) 4. Melihat Diri Sendiri Dengan Jelas i. Fahami jalan sendiri (Ams 14:8) ii. Kenal pasti karunia yang Tuhan berikan kepada kita (Rm 12:3; 1 Ptr 4:9) - jangan lalai menggunakan karunia ( 1 Tim 4:14-16) iii. Sedar tanggungjawab sendiri (1 Kor 9:16-17) - rela berkorban (Kis 20:24) - hamba yang setia ( Mat 24:45-47) iv. Memperhati kesudahan hidup sendiri (Ul 32:29 ; Pkh 7:1,2,8) - pelihara diri pada setiap waktu (Yud 20-21)

You might also like