You are on page 1of 47

ULTRASONOGRAFI

Bagian Radiologi RS Sumber Waras


ULTRASONOGRAFI (USG):
etode pencitraan diagnostik yang
menggunakan gelombang suara
frekuensi tinggi /gelombang ultrasonik
(frekuensi 1-10
Baik untuk melihat organ-organ tubuh
yang terdiri atas komponen padat dan
cair, seperti: organ-organ abdomen,
ginekologi, tiroid, mammae, prostat,
skrotum, muskuloskeletal, intrakranial
(bayi, serta kardiovaskuler
SEJARAH
%ahun 1918 kali diperkenalkan oleh
Langevin (Perancis: teknik SONAR
untuk mendeteksi kapal selam lawan
PD pertama kali digunakan untuk
pemeriksaan jaringan tubuh, walaupun
belum memuaskan
PD untuk pemeriksaan alat-alat
tubuh seperti ginjal dan hepar oleh
oerry dan Bliss (1952
!RINSI! DAN CARA KERJA
&SG menggunakan gelombang suara
frekuensi 1-10
Gelombang suara tsb dihasilkan oleh
kristal-kristal yang terdapat dalam suatu
alat yang disebut tranduser, yang
ditempelkan ke tubuh
%randuser merupakan bagian terpenting
dari peralatan &SG, di dalamnya terdapat
kristal-kristal yang bersifat piezoelectric
Suatu benda dikatakan mempunyai sifat
piezoelectric apabila ketika bergetar
akan menghasilkan listrik
Bila benda tersebut diberi aliran listrik
kemudian bergetar maka disebut
bersifat piezoelectric terbalik
mpuls listrik yang dihasilkan oleh
generator diubah oleh kristal-kristal yang
terdapat di dalam tranduser, menjadi
energi akustik
Kemudian energi akustik dipancarkan
dengan arah tertentu ke bagian tubuh
yang dipelajari
Energi akustik ini akan sebagian akan
dipantulkan, sebagian akan menembus
jaringan menimbulkan bermacam-
macam eko sesuai dengan jaringan yang
dilaluinya
Eko ini akan diterima kembali olah
tranduser, dan diubah menjadi impuls
listrik, kemudian akan diubah menjadi
citra pada layar monitor
adi, tranduser mempunyai 2 fungsi,
yaitu sebagai pemancar dan penerima
gelombang suara
TRANDUSER
!ERALATAN USG
asing-masing jaringan tubuh mempunyai
eko tertentu menghasilkan citra dalam
bergradasi abu-abu (rey scale dari hitam
(aneoik sampai putih (hiperekoik
ontoh:
airan (mis: di k empedu, buli-buli, kista, asites,
efusi pleura, pembuluh darah anekoik
airan radang (mis: abses, lemak hipoekoik
(pada abses biasanya ada eko internal/debris
assa hipoekoik, isoekoik, hiperekoik
(tergantung kepadatannya
Batu/tulang hiperekoik kuat dengan acoustic
shadowin (bayangan hitam di belakangnya
&dara merupakan medium yang buruk
bagi perambatan gelombang ultrasonik,
sehingga &SG tidak baik untuk menilai
organ-organ yang berisi udara, mis:
paru-paru, gaster, usus
&ntuk meniadakan udara di antara
tranduser dan kulit digunakan elly
KEGUNAAN
ULTRASONOGRAFI
Diagnostik evaluasi organ
Pemandu tindakan diagnostik/
terapeutik, mis: biopsi, aspirasi
kista/abses, pungsi pleura/asites
KEUNGGULAN DAN
KELEMAHAN USG
Keunggulan:
%idak ada radiasi
Non invasif
urah dan available
Kelemahan:
perator dependent
'isualisasi kurang baik bila terhalang:
udara, tulang, mis: kauda pankreas
terhalang udara usus dan gaster,
hepar/lien terhalang costae
USG ABDOMEN
ndikasi:
Kecurigaan adanya kelainan di organ-organ
abdomen (khususnya: hepar, kandung
empedu, lien, pankreas, ginjal, buli-buli, mis:
nyeri/kolik abdomen, ikterus, kolik renal,
riwayat mual, kecurigaan adanya massa
intraabdomen, kecurigaan adanya asites, dsb
Pada kasus abdomen akut: apendisitis akut,
trauma abdomen (cairan bebas, ada/tidaknya
hematom/laserasi/ruptur organ
&ntuk stain keganasan mencari ada/tidak
metastasis di organ
2
abdomen
Pada bayi baru lahir dapat menilai beberapa
kelainan kongenital seperti: atresia ani,
stenosis pilorus hipertrofi
Persiapan:
Puasa (untuk mengembangkan kandung
empedu, kecuali pada kasus
2
emergensi
Hepar normal
!erlemakan hati
Kista hepar
Metastasis hepar
Sirosis hati
Batu kandung empedu
Batu kandung empedu
Lien normal
Metastasis lien
!ankreas normal
A. Ginial normal
B. HidroneIrosis
Tumor ginial
Ginial polikistik
Batu di ureterovesical iunction
USG OBSTETRI
ndikasi:
engetahui ada/tidak kehamilan
enentukan usia kehamilan, jumlah janin
Evaluasi pertumbuhan janin/biometri
janin/taksiran BB janin/presentasi janin
Evaluasi ada/tidak kelainan kongenital
Evaluasi ada/tidak lilitan tali pusat
encari penyebab perdarahan pervaginam
Kecurigaan adanya kematian janin
Evaluasi plasenta (maturasi/letak/perfusi
Evaluasi jumlah cairan amnion (indeks
cairan amnion/A
Kecurigaan adanya abnormalitas mis:
blihted ovum, mola hidatidosa, KE%
Persiapan:
%idak ada persiapan khusus (untuk
kehamilan trimester sebaiknya penuhi
kandung kemih/menahan miksi
Janin 10-11 minggu
USG GINEKOLOGI
ndikasi:
nfertilitas
Nyeri perut bawah
Gangguan haid: dismenore, amenore,
menometroragia
Persiapan:
Penuhi kandung kemih urin dalam
buli-buli akan menjadi window/media
perambatan gelombang suara yang baik
sehingga organ ginekologi di belakangnya
tervisualisasi dengan jelas
!otongan transversal:
Uterus dan Ovarium kanan kiri normal
Kista ovarium
Mioma uteri intramural
USG !AYUDARA
ndikasi:
%eraba benjolan di payudara
Nyeri payudara/mastalgia
Pembesaran payudara (pria
Persiapan:
%idak ada
A.Kista payudara
B. Kista payudara terinIeksi
Tumor iinak payudara
Tumor ganas payudara
USG TIROID
ndikasi:
Pembesaran tiroid/teraba benjolan di tiroid
Adanya gejala hipertiroid
Persiapan:
%idak ada
Struma diIusa tiroid dengan
tanda-tanda hipertiroid
USG !ROSTAT
ndikasi:
Gangguan miksi, retensio urine
Persiapan:
Penuhi kandung kemih
USG SKROTUM:
ndikasi:
Pembengkakan/nyeri di skrotum
%rauma
Persiapan:
%idak ada
LAIN-LAIN
&SG ntrakranial (bayi
&SG uskuloskeletal
&SG antung (ekokardiografi
&SG 'askuler
Aneurisma aorta dengan
trombus mural

You might also like