You are on page 1of 2

PENGUMUMAN BEASISWA

No. 06/PU/PR-III/UG/VII/2011

Calon Penerima Beasiswa PPA-BBM Tahun 2011


Mahasiswa yang namanya tercantum dalam lampiran ini adalah CALON PENERIMA Beasiswa PPA-BBM Tahun 2011 yang sesuai dengan kriteria pra-pendaftaran dan akan diikutsertakan dalam tahap seleksi. Guna memenuhi syarat seleksi penerima PPA-BBM 2011, setiap calon harus menyerahkan Berkas Lamaran sesuai dengan persyaratan yang tercantum pada pengumuman sebelumnya dengan memperhatikan hal terkait berikut: I. Jadwal dan Tempat Penyerahan Berkas, dan Pengumuman Penerima Beasiswa 1. Penyerahan Berkas Lamaran:
NO TANGGAL TEMPAT PUKUL 09.00-10.30 1 9 Agustus 2011 D462 13.00-14.30 BBM JENIS BEASISW A PPA & BBM FAK/ PRODI FTI FIKTI, FE, FPSI, FSAS, FTSP, D3 TI, D3 BK, KEBIDANAN FIKTI, D3 TI FE, D3 BK, FPSI, FTSP, FSAS, KEBIDANAN FE, FIKTI FTI, FPSI, FSAS, D3 BK, D3 TI LOKASI KULIAH KAMPUS D, C, & L

KAMPUS D, C, & L

09.00-10.30 2 10 Agustus 2011 D340 13.00-14.30

PPA

KAMPUS D, C, & L

PPA

KAMPUS D, C, & L

11 Agustus 2011

Ruang Teater J1 lantai 6

09.00-10.30 13.00-14.30

PPA & BBM PPA & BBM

KAMPUS J DAN KEMANG KAMPUS J DAN KEMANG

2. Pengumuman Penerima : 4 Oktober 2011 Semua berkas disusun rapi sesuai dengan urutan berkas lamaran dan dimasukan dalam map berwarna: - Merah untuk Fakultas Ilmu Komputer & TI dan Program Diploma Teknologi Informasi - Kuning Tua untuk Fakultas Ekonomi dan Program Diploma Bisnis & Kewirausahaan - Biru Tua untuk Fakultas Teknologi Industri - Hijau untuk Fakultas Psikologi - Krem untuk Fakultas Sastra - Coklat untuk Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan - Biru Muda untuk Program Diploma Kebidanan II. Penyerahan berkas lamaran beasiswa tidak dapat diwakilkan oleh siapapun tanpa terkecuali. Bagi mahasiswa yang namanya tidak tercantum dalam lampiran pengumuman ini tidak diperkenankan mengirimkan berkas lamaran dalam bentuk apapun. Adapun kuota yang diberikan oleh Kopertis Wilayah III adalah: BBM sebanyak 240 penerima dan PPA sebanyak 100 penerima 1 dari 2 hal

III.

Wajib memperhatikan segala ketentuan dan persyaratan yang telah ditentukan, ketidaklengkapan dan ketidaksesuaian dengan ketentuan dan jadwal yang diatur dalam bentuk apapun tidak akan diproses dan berkas langsung dikembalikan ke mahasiswa yang bersangkutan. Map berwarna untuk penyerahan berkas dapat diperoleh di Galeri Pusat Bisnis dan Kewirausahaan (Kampus D- Ruang D001b atau Kampus J1-Ruang J15). Daftar mahasiswa yang sesuai kriteria tercantum pada lampiran pengumuman berikut ini Pengumuman Penerima Beasiswa PPA-BBM 2011 dapat dilihat di: http://studentsite.gunadarma.ac.id Lain-lain Untuk informasi, silahkan hubungi kemahasiswaan@gunadarma.ac.id

IV.

V. VI.

VII.

telepon

(021)

78881112

ext

454

atau

email

Depok, 1 Juli 2011

Irwan Bastian, SKom., MMSI Pembantu Rektor III

2 dari 2 hal

You might also like