You are on page 1of 4

TUGAS KIMIA AL KANAL

Disusun Oleh : Kelompok 6 1. Yeni Wally 2. Wa pia 3. Wa ona

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) FAKULTAS TARBIYAH AMBON 2011

kimia terapan
ALKOHOL ( Alkanol) Alkohol atau alkanonLsering berhubungan dengan kehidupan manusia sehari-hari. Misalnya, methanol merupakan konponen utama spirtus, digunakan sebagai bahan baker atau pelarut. Etanol digunakan sebagai minuman keras. 2-propanol digunakan sebagai zat pembunuh kuman. Berdasarkan struktur melekulnya, alkohol adalah turunan senyawa alkana yang satu atau lebih atom H-nya diganti dengan gugus hidroksil atau OH. Rumus umum alkohol adalah R-OH, dengan R = gugus alkil (). Contoh alkohol CH-OH CH-CH-OH Metanol(metal alkohol) etanol (etil alkhol) alkoksialkana (Eter) senyawa alkoksikana atau eter adalah senyawa karbon dengan gugus 0 yang mengikat dua gugus alki. Rumus umum senyawa alkosialkana adalah R-O-R, dengan gugus alki yang terikat pada senyawa eter bias sama atau berbeda. Rantai karbon dalam senyawa alkoksialkana dapat terbuka atau melingkar. Contoh contoh senyawa alkoksialkana atau eter adalah sebagai berikut . CH-O-CH CH-CH-O-CH CH-CH-O-CH-CH Dimetil eter etil metal eter dimetil eter Alkanal (Aldehida) Alkanal atau aldehida adalah senyawa karbon yang mempunyai gugugs fungsi C-H. senyawa alakanal mempunyai gugus karbonil (-C-) diujung rantai karbonnya. Rumus jumu senyawa alkanal adalah R-C-H atau R-CHO. Beberapa contoh senyawa alkanal adalah sebagai berikut. H-C-H CH-C-H CH-CH-C-H Formaldehida asetaldehida propionaldehida (metanal) (etanal) (propanal) Alkanon (Keton) Alkanon atau keton adalah senywa karbon yang mempunyai gugus fungsi karbonil (-C-) di antara gugus alkil (-R). rumus umum senyawa alkanon adalah R-C-R, dengan kedua gugus alkil bisa sama atau berbeda . contoh-contoh senyawa alkanon dengan nama trivial dan IUPAC-nya adalah sebagai berikut. CH-C-CH CH-CH-C-CH-CH dimetil keton dietil keton (propanon) (3-pentanon) Asam Alkanoat (Asam Karboksilat) Asam alkonoat atau asam karboksilat adalah senywa karbon yang mengandung gugus fungsi karboksil (-C-OH atau COOH) di ujung rantai karbonnya. Gugus fungsi karbosilat merupakan gabungan dari gugus fungsi karbonil (-C-) dan gugus fungsi hidroksil (OH). Meskipun pada gugus fungsi alkonoat terdapat dua jenis gugus fungsi yang berbeda, tetapi karena kedua gugus fungsi tersebut saling mempengaruhi, maka sifat-sifat dari tiap-tiap gugus fungsi berubah. Akibatnya,gugus fungsi alkanoat mempunyai sifat-sifat baru yang berbeda dengan sifat-sifat kedua gugus fungsi penyusunnya.

Rumus umum dari senyawa asam alkanoat adalah R-C-OH atau R-COOH. Rumus molekul senyawa asam alkanoat adalah CH O. Asam alkanot dapat dihasilkan dari hidrolisis lemak, baik tumbuhan ataupun hewan, karena itu asam alkanoat disebut asam lemak . Letak gugus cabang ditunjukkan seperti contoh berikut ini. CH-CH-CH-COOH CH-CH-CH-CH-COOH CH-CH=CH-COOH Asam butanoat asam pentanoat asam 2-butenoat Alkil Alkanoat (Ester) Alkil alkanoat atau ester merupakan senyawa turunan dari senyawa asam karboksilat, dengan atom H gugus hidroksil diganti dengan gugus alkil. Rumus struktur alkil alkanoat adalah R-C-O-R (R dan R bisa sama atau berbeda) dan rumus kimianya CHO. penamaan senyawa ester hamper sama dengan dengan penamaan asam karboksilat dengan menyebutkan nama gugus alkil terlebih dahulu yang diikuti nama asam kaboksilat. Dengan contoh sebagai berikut. CH-CH-C-O-CH-CH H-C-O-CH Etil propanoat metal metanoat (etil propionat) (metal format)

You might also like