You are on page 1of 14

Privacy & Kebebasan Informasi

Background
Era digital
Sistem digital Digitalisasi informasi

Era Informasi
Kemudahan memperoleh (akses) informasi Kemudahan memberikan informasi Kemajuan teknologi komunikasi & jaringan

Pertukaran data
Semakin mudah dan cepat
Download Upload Copy Paste Save as Send to share

Personal Journalism

Issue Privacy & kebebasan Informasi


Menjadi permasalahan yg selalu muncul Perlu aturan yang jelas (payung hukum) Perlu kesadaran & pemahaman dari setiap individu Sosialisasi Komitmen & Penegakan hukum

Privacy
Inti dari nilai manusia yang menjiwai perlindungan martabat dan otonomi manusia
(menurut Standing Committee on Human Rights and The Status of Persons with Dissabilities)

Hak individu untuk menentukan informasi pribadi yang boleh atau tidak diketahui publik (Alan Westin)

Privacy & Confidentiality


Apakah semua data pribadi bersifat rahasia? Apakah yang bersifat rahasia adalah data pribadi? Data pribadi & data rahasia;
Nama lengkap, alamat, tempat & tanggal lahir, status pernikahan, nama suami/istri, nama anak, nama ibu kandung, password, nomor handphone, PIN, Formula, resep,dll.

Kebebasan Informasi
Meliputi aspek : Mengakses informasi Menyebarkan informasi _____________
Blog/ personal website/ situs jejaring sosial Forum/ Chatting/ e-mail/e-book Dll.

Kebebasan Informasi
Apa benar-benar bebas? Tanpa batas? ___________ Kebebasan orang lain Aturan hukum & norma Ethic & Moral

(1)

Kebebasan Informasi

(2)

Informasi apa saja yang bebas untuk diperoleh :


Informasi publik shared & free Information

Kebebasan Informasi
40 negara sudah mempunyai UU kebebasan informasi Th 1776 Swedia Peran UU kebebasan Informasi:
Memudahkan kehidupan rakyat Meningkatkan kredibilitas pemerintah Di Indonesia ; UU no 14 th. 2008 ; UU keterbukaan Informasi Publik.

Melindungi data rahasia


Perlindungan fisik Enkripsi data Mengamankan dari berbagai ancaman lainnya __________________ Risk to Internet privacy Malicious Code Phising / social engineering Interception ISPs

Online privacy
Kunjungi situs yang terpercaya dan punya kebijakan yang memadai berkaitan dengan privacy. Install dan gunakan beberapa software/ tools yang bisa membantu Jangan memberikan data anda tanpa alasan yang jelas Berikan data pribadi hanya pada pihak terpercaya dan anda yakin benar Gunakan identitas online

UU terkait privacy
AS Privacy of Act (1974) Electronic Communications Privacy Act (1986) Childrens Online Privacy Protection (1994) Uni Eropa European Privacy Directive 8 (1998) Di Indonesia?

diskusi
Diskusikan mengenai internet yang sehat dan aman untuk anak
Identifikasi isu & permasalahan Kebutuhan informasi untuk anak Teknik filtering dan proteksi& peran orang tua

Kasus wikileaks
Latar belakang, isu & kontroversi

You might also like