You are on page 1of 1

PENDEKATAN SOLUSI Berdasarkan prioritas masalah yang kami tetapkan yakni Kerusakan Air Conditioner di Aula Fakultas Perikanan

dan Ilmu Kelautan UNSRAT dimana AC ini merupakan pengadaan barang sejak tahun 1988. Hal ini merupakan permasalahn yang sangat penting mengingat gedung aula FPIK UNSRAT ini merupakan fasilitas umum yang dimiliki oleh FPIK UNSRAT yang sering digunakan sebagai tempat pertemuan tidak hanya di lingkungan kampus FPIK namun juga UNSRAT secara umum, salah satunya kegiatan pembekalan KKNT ke-93. Berdasarkan permasalahn yang ada, solusi yang paling tepat adalah pengadaan Air Conditioner yang baru, mengingat AC yang rusak telah berumur lebih dari 23 tahun. Sesuai dengan kemampuan dari kelompok kami yakni pengadaan AC sebanyak 3 unit. Dengan pengadaan AC yang baru, Aula FPIK bias lebih nyaman sehingga kegiatan yang berlangsung di dalam aula FPIK bias lebih efektif.

You might also like