You are on page 1of 2

LAPORAN KASUS IDENTITAS Nama:Ny.W Jenis Kelamin: Perempuan Usia:28 tahun Alamat: Jl Basarang Jaya II Km.2 No27 RT 5 Kec.

BasarangKab. Kapuas Kalteng Pekerjaan: Pembantu rumah tangga Status: Kawin ANAMNESIS Hari/tanggal: 14 Juli2010 Keluhan Utama: Mata kiri tidak bisa melihat Riwayat Penyakit Sekarang : Sejak 2 bulan sebelum mengontrolkan diri ke poli mata RSUD Ulin Banjarmasin, osmengeluh pandangan mata kirinya tidak bisa melihat. Hal tersebut telah terjadi secara perlahan-lahan. Os juga merasakan ada semacam rasa mengganjal di mata kirinya tersebut. Os jugamerasa pandangannya gelap, tidak seperti dulu. Sedangkan mata kanan os masih dapat melihatdengan baik. Os merasa adanya nyeri pada matanya. Selain itu pada mata kirinya terasa gatal danpanas jika terkena sinar matahari. Os juga mengeluh kadang-kadang kepalanya nyeri menyeluruh. 10 tahun yang lalu, Os pernah mengalami sakitmata, ada riwayat mata merah, gatal dan berair. Kelopak mata os tidak ada mengalami bengkak dan tidak ada riwayat trauma sebelumnya. Os awalnya tidak merasakan itu sebagai sesuatu yang mengganggu. Tetapi setelah itu lama kelamaan pandangan matanya menjadi semakin kabur. Os pernah berobat ke dokter dan diberi obat tetes (Os lupa nama obatnya) dan vitamin. Setelah itupandangan os tetap kabur tetapi karena alasan ekonomi, os tidak pernah lagi memeriksakanmatanya ke dokter. Os juga tidak ada riwayat menggunakan obat-obatan dalam jangka waktuyang lama. Dan sekarang, karena mata kiri os tidak dapat melihat lagi, sering nyeri kepala, danwarna seluruh bola mata os berubah menjadi putih maka os akhirnya memeriksakan diri ke rumah sakit Riwayat Penyakit dahulu : Os tidak ada riwayat kencing manis, hipertensi atau asma. Os pernahmengalami sakit mata sekitar 10 tahun yang lalu.

PEMERIKSAAN FISIK Keadaan Umum: Tampak baik Kesadaran: Komposmentis Status Generalis: TD: 120/80 mmHg Nadi:72 x/menitRR 20 x per menit T : 36,4 6 Status Lokalis DIAGNOSA KERJA : Glaukoma Absolut PENATALAKSANAAN Per oral : Asam Mefenamat 500 mg tab3x1 Acetazolamide 250 mg tab3x1 Topikal : Timolol 0,5% ed2 dd gtt 1 (OS) Cendo carpine ed 6 dd gtt 1 (OS) Pengangkatan bola mata (enukleasi) Kontrol Rutin

You might also like