You are on page 1of 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkah rahmat dan petunjuk-Nya penulis dapat menyelesaikan Laporan Kerja Praktek di unit produksi cookies dan mie instan PT. Tiga Pilar Sejahtera Food. Laporan ini dapat tersusun karena adanya bantuan dan pengarahan dari berbagai pihak yang telah diberikan selama pelaksanaan kerja praktek maupun dalam penyusunan laporan. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada: 1. Dr. Irwan Noezar selaku koordinator mata kuliah TK 4090 Kerja Praktek di ITB. 2. Dr. Lienda Handojo selaku dosen pembimbing di ITB. 3. Bapak Mustain selaku Kepala HRD PT. Tiga Pilar Sejahtera Food 4. Ibu Tantri dan Ibu Furi selaku HRD PT. Tiga Pilar Sejahtera Food 5. Bapak Agus Paryanto selaku Manajer Produksi unit 3 dan pembimbing selama di produksi cookies 6. Bapak Mardiyo Raharjo selaku Manajer Produksi unit 2 dan pembimbing selama di produksi mie instan 7. Seluruh pegawai PT. Tiga Pilar Sejahtera Food atas segala bimbingan, pengetahuan, kebersamaan dan keterbukaannya untuk menerima dan membantu penulis selama kerja praktek berlangsung. 8. Rekan - rekan mahasiswa kerja praktek di PT. Tiga Pilar Sejahtera Food 9. Orang tua penulis yang telah banyak memberikan bantuan baik moril maupun materiil. Penulis berharap laporan kerja praktek ini dapat berguna bagi pembaca dan pihak yang membutuhkan. Penulis juga mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari pembaca.

Penulis

iii

You might also like