You are on page 1of 12

UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN PURWOKERTO

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13.

Satrio Ardhi P. Christovery S. Heru Purwanto Ahmad Chuzaeri Heri Purwanto Girang Wahyu N. Erwin Despi Kurnia Galih Permana P. Riky Pauzan Risti Amelia Yeyen Nurmaliani Arief Nugrahanto Teppy Adhika J.

H1C007051 H1C008001 H1C008004 H1C008005 H1C008006 H1C008007 H1C008009 H1C008010 H1C008011 H1C008012 H1C008014 H1C008016 H1C008018

Pada generasi pertama sistem komunikasi serat optik terdiri dari : alat encoding yaitu mengubah input (misal suara) menjadi sinyal listrik transmitter dengan cara mengubah sinyal listrik menjadi sinyal gelombang, berupa LED dengan panjang gelombang 0,87 mm. Serat silika berfungsi sebagai penghantar sinyal gelombang repeater , penguat gelombang yang melemah di perjalanan receiver dengan mengubah sinyal gelombang menjadi sinyal listrik, berupa fotodetektor alat decoding dengan mengubah sinyal listrik menjadi output (misal suara) Repeater bekerja melalui beberapa tahap, mula-mula ia mengubah sinyal gelombang yang sudah melemah menjadi sinyal listrik, kemudian diperkuat dan diubah kembali menjadi sinyal gelombang.

Elemen Elemen Photodetector


Fotodetektor merupakan elemen yang sangat penting di dalam sistem transmisi serat optik. Elemen ini mengubah sinyal optik menjadi sinyal elektrik, yang selanjutnya akan dikuatkan dan diproses lebih lanjut. Hal yang sangat penting yang harus diperhatikan adalah persyaratan unjuk kerja dan kompatibilitas dari fotodetektor. Disamping itu, pemilihan fotodetektor untuk aplikasi spesifik juga mempertimbangkan besarnya biaya.

1.

2. 3.

Foto konduksi adalah berkurangnya hambatan listrik dari suatu bahan karena dikenai cahaya. Sifat ini berlaku pada Kristal semikonduktor silicon, germanium, cadmium sulfide dan lain-lain. Jika bahan-bahan ini dikenai sinar, maka terjadi eksitasi pada pita energy. Akibatnya, electron bebas bertambah (hambatan berkurang). Sifat konduktivitas ini biasanya digunakan pada fotosel, camera, dan mesin fotocopy untuk mengubah gambar menjadi isyarat listrik. Foto resistif Foto voltaic : sel surya

4.

Foto Fungsi :
a.

b.

foto diode adalah salah satu jenis dioda yang dibuat dan berfungsi paling baik berdasarkan kepekaannya terhadap cahaya. Fotodioda adalah salah satu contoh fotodetektor, yaitu sebuah alat optoelektronik yang dapat mengubah cahaya menjadi besaran listrik. foto transistor pada umumnya digunakan pada kondisi bias balik dalam hubungan basis kolektor dengan basis terbuka.

5.

Foto image: potocoupler adalah peralatan semikonduktor optoelektronik yang juga memiliki sepasang detector sumber cahaya dalam jaringan optik.

jenis PN normal (PD) jenis PIN

Gambar sirkit dioda foto pin diberi tegangan mundur

jenis avalanche

Gambar diagram pita energi dioda foto pin

Photon datang memiliki energi energi band-gap photon akan memberikan energinya dan membangkitkan elektron (di depletion region) dr pita valensi ke pita konduksi photocarrier.

Material Si PD PIN APD PD PIN APD PIN APD

Type

Panjang gelombang (nm) 320-1150 600-1150 350-1100 600-1900 800-1750 800-1750 900-1650 900-1630

Respon time (ns) 2-5x 10^2 3-10 0.1-4 10^4 10^2-10^4 0.5-2 0.7 0.1-1

Ge

InGaAs

Photomultiplier (photocathode + multiplier dalam vacum tube) Pyroelectric detector (konversi photon ke panas konstanta dielektrik) Semiconductor-based photoconductor

photoeffect - sangat tergantung pada panjang gelombang internal - misalnya. photoresistor , fotodioda eksternal - misalnya. fotosel vakum, photomultiplier elemen pemanas dalam penyerapan cahaya - kurang bergantung pada panjang gelombang, jangkauan yang lebih luas (dan wilayah far infrared) piroelektrik detektor bolometer

High response atau sensitifitas Noise rendah Respon cepat atau bandwidth lebar Tidak sensitif thd variasi suhu Kompatibel dgn fiber Murah Tahan lama

You might also like