You are on page 1of 2

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PERKULIAHAN

Kode / SKS : HKH 302 / 3 SKS Nama Mata Kuliah : Hukum PIdana Diskripsi Singkat : Mata Kuliah ini akan mempelajari asas-asas maupun ketentuan hukum pidana yang mengkaji dasar-dasar hukum pidana, meliputi pembahasan tentang ilmu hukum pidana, pengertian dan ruang lingkup hukum pidana, sumber hukum pidana, persoalan pokok hukum pidana, tindak pidana, kesalahan dan diakhiri dengan alasan penghapus pidana. Standar Kompetensi / TIU : Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman dasar kepada mahasiswa tentang ilmu hukum pidana, pengertian dan ruang lingkup hukum pidana, sumber hukum pidana, persoalan pokok hukum pidana, tindak pidana, kesalahan dan alasan penghapus pidana. Mahasiswa diharapkan dapat menghayati hukum pidana sebagai sarana untuk menanggulangi kejahatan dan perlindungan terhadap masyarakat, sehingga dapat menerapkan aturan-aturan hukum pidana ssecara tepat dan adil.

Tahap
Pendahuluan

Kegiatan Pengajar
1. menyampaikan GBPP Perkuliahan. 2. menjelaskan cakupan materi dalam pertemuan Mahasiswa dapat : 1. menjelaskan hubungan antara hukum pidana dengan ilmu-ilmu sosial lainnya. 2. menjelaskan tujuan mempelajari ilmu hukum pidana. Mahasiswa dapat :

Kegiatan Mahasiswa

Media dan alat

Referensi

1. Sudarto, Hukum Pidana I, Yayasan Sudarto,Fakultas Hukum Undip, 1990 : hal. 1-8. 2. Moeljatno, Perbuatan Pidana dan Pertanggungan Jawab Pidana, 1986 : hal. 13.

1. mendefinisikan dan menganalisis hukum pidana menurut Mezger. 2. menjelaskan pengertian ius poenale dan ius puniendi.. 3. menjelaskan masing-masing jenis-jenis hukum pidana.

3. Sudarto, Hukum Pidana I, Yayasan Sudarto, Fakultas Hukum Undip, 1990 : hal. 9 22. 4. Moeljatno, Perbuatan Pidana dan Pertanggungan

You might also like