You are on page 1of 5

Kelompok 4 Dessy Iztamia Shema M.

Ikmal Wiawan Tantan Faturrahman Wahyu Nurjaman 3 TKJ A Diagnosa WAN

VIRTUAL LAN (Packet Tracer)

Senin, 25 Juli 2011

Pak Rudi Haryadi Bu Netty

1. Tujuan
o o o

Agar kita dapat memahami konsep VLAN Untuk mengimplementasikan teknologi VLAN Untuk melakukan praktek konfigurasi VLAN

2. Pendahuluan Sebuah Virtual LAN merupakan fungsi logik dari sebuah switch. Fungsi logik ini mampu membagi jaringan LAN ke dalam beberapa jaringan virtual. Jaringan virtual ini tersambung ke dalam perangkat fisik yang sama. Implementasi VLAN dalam jaringan memudahkan seorang administrator dalam membagi secara logik kelompok-kelompok komputer secara fungsional dan tidak dibatasi oleh lokasi. VLAN dikembangkan sebagai pilihan alternatif untuk mengurangi broadcast traffic. Pada tradisional LAN, collision sering sekali terjadi. Collision adalah tabrakan antar paket-paket yang dikirimkan oleh 2 pengguna atau lebih pada saat yang bersamaan. Untuk mengatasi collision pada sebuah jaringan, maka digunakan sebuah bridge atau switch. Perangkat ini tidak akan mem-forward collision, tapi bisa melewatkan broadcast (ke setiap pengguna di jaringan) dan multicast. Dan sebuah router digunakan untuk mencegah broadcast dan multicast dari lalu lintas data jaringan. 3. Alat dan Bahan
o o

Seperangkat PC. Software Packet Tracert (sebagai simulator).

4. Langkah Kerja o Buatlah rancangan topologi VLAN.

o Buat perencanaan VLAN sebagai berikut: Host 1 dengan IP Address 192.168.0.2/24 dengan interfaces Fa 0/1 merupakan VLAN 2 Host 2 dengan IP Address 192.168.0.3/24 dengan interfaces Fa 0/2 merupakan VLAN 3 Host 3 dengan IP Address 192.168.0.4/24 dengan interfaces Fa 0/3 merupakan VLAN 3 Host 4 dengan IP Address 192.168.0.5/24 dengan interfaces Fa 0/4 merupakan VLAN 2

o Skenario Di sebuah perpustakaan terdapat 4 buah PC, dimana PC 1 dengan IP address 192.168.0.2/24 hanya bisa berkomunikasi dengan PC 4 yang IP addressnya 192.168.0.5/24, sedangkan PC 2 yang IP addressnya 192.168.0.3/24 hanya bisa berkomunikasi dengan PC 3 dengan IP address 192.168.0.4/24. o Berikan IP address pada tiap host dengan cara double click pada host yang akan diberikan IP, pilih desktop, pilih IP configuration, kemudian isikan IP nya. Host 1 Host 2

Host 3

Host 4

Double click pada switch. Buatlah VLAN dengan cara masukkan VLAN Name dan VLAN Number pada VLAN configuration, kemudian klik add.

o Lakukan pengelompokkan host berdasarkan VLAN, dengan cara klik interface kemudian pilih VLAN nya.

o Lakukan uji koneksi antar host.

5. Hasil o VLAN telah selesai dibuat. Untuk membuktikannya, lakukan uji koneksi antar host. Host yang berada dalam satu VLAN Host 1 dengan host 4 dan sebaliknya

Host 2 dengan host 3 dan sebaliknya

Host yang berbeda VLAN Host 1 dengan host 2 dan sebaliknya

Host 1 dengan host 3 dan sebaliknya

Host 2 dengan host 4 dan sebaliknya

Host 3 dengan host 4

6. Kesimpulan o Untuk membagi sebuah LAN ke dalam beberapa kelompok jaringan dapat dilakukan dengan melakukan konfigurasi pada switch yang kita gunakan, yaitu konfigurasi pada tiap interfacenya. Host-host dalam VLAN yang sama dapat saling berkomunikasi, sebaliknya host-host tersebut tidak dapat saling berkomunikasi apabila berada dalam VLAN yang berbeda.

You might also like