You are on page 1of 2

Kimia Kenaikan Titik Didih

A. Tujuan Menunjukkan hubungan antara konsentrasi larutan didih larutan. B. Alat dan Bahan : - Gelas kimia 100 ml - Neraca - Kasa dan kaki tiga - Aquades - Pembakar spritus - Urea(CO2(NH2)2) - Termometer skala 100C-1000C - Gula(C12H22O11) C. Cara kerja: 1. Siapkan gelas kimia 100ml sebanyak 5 buah,berilah urutan nomor 1 sampai dengan 5 ! 2. Isilah gelas kimia nomor 1 dengan aquades sebanyak 50 ml! 3. Panaskan gelas kimia nomor 1 hingga aquadesnya mendidih (4 menit),catat suhunya! 4. Gelas kimia nomor 2 dan 3 berturut-turut dimasukkan larutan gula 1 molal dan 0,5 molal ! 5. Gelas kimia nomor 4 dan 5 berturut-turut di masukkan larutan urea 1 molal dan 0,5 molal ! 6. Panaskan gelas kimia nomor 2 sampai dengan 5 hingga mendidih,catat suhu nya! D. Hasil Pengamatan NO. 1 2 3 4 5 Larutan Aquades NaCl NaCl Urea Urea Molalitas 1 molal 0,5 molal 1 molal 0,5 molal Titik Didih (0C) 100 101 102 102 104 Beda Titik Didih 1 2 2 4

dengan kenaikan titik

E. Pertanyaan : 1. Bagaimana titik didih larutan dibanding titik didih pelarut murni ? Titik didih larutan lebih besar dari titik didih pelarut murni. 2. Bagaimana pengaruh molalitas larutan gula terhadap titik didih larutan dan kenaikan titik didih ? Semakin besar molalitas semakin besar pula titik didih dan semakin besar kenaikan titik didih nya.

3. Bagaimana pengaruh molalitas larutan urea terhadap titik didih larutan dan kenaikan titik didih ? Semakin besar molalitas semakin besar pula titik didih dan semakin besar kenaikan titik didih nya. 4. Sebutkan faktor-faktor yang menentukan harga kenaikan titik didih larutan ? a. Konsentrasi b. Tekanan c. Suhu F. Kesimpulan Makin besar molalitas semakin besar pula titik didih dan kenaikan titik didih nya.
G. Pengembang materi Dari kesimpulan hasil pengamatan di atas dapat ditemukan persamaan sebagai berikut: Tbo Tbl = Kb . m . i Keterangan: = Kenaikan titik didih o Tf = Kenaikan titik didih pelarut Tfl = Kenaikan titik didih larutan m = Molalitas i = Faktor Van Hoff

You might also like