You are on page 1of 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas / Semester Alokasi Waktu

: SMP Negeri 6 Rangkasbitung : IPS Terpadu : IX / 1 (satu) : 2 X 40 menit (1x pertemuan)

Standar Kompetensi : 1. Memahami kondisi perkembangan negara di dunia Kompetensi Dasar Indikator : 1.2 Mendeskripsikan Perang Dunia II (termasuk pendudukan Jepang) serta pengaruhnya terhadap keadaan sosial, ekonomi, dan politik di Indonesia :
-

Mendeskripsikan bentuk-bentuk perlawanan rakyat dan pergerakan kebangsaan Indonesia di berbagai daerah pada masa pendudukan Jepang

A. Tujuan Pembelajaran : Setelah selesai kegiatan pembelajaran, siswa dapat :


1. Menyebutkan 4 bentuk perlawanan rakyat dan pergerakan kebangsaan Indonesia 2. Menjelaskan bentuk perlawanan rakyat pergerakan kebangsaan Indonesia PUTERA 3. Melalui diskusi kelompok tentang bentuk-bentuk perlawanan rakyat dan pergerakan kebangsaan

Indonesia, siswa dapat : 3.1 Menjelaskan organisasi MIAI 3.2 Menyebutkan 3 contoh organisasi bawah tanah 4. Menyebutkan 2 tokoh organisasi bawah tanah 5. Memberikan 2 contoh perjuangan bersenjata
6. Menyebutkan pemimpin perjuangan PETA

B. Materi Pembelajaran
1. Bentuk-bentuk perlawanan rakyat dan perjuangan kebangsaan Indonesia melalui MIAI ,Gerakan

Bawah Tanah,dan Perjuangan Bersenjata 2. Menjelaskan bentuk perlawanan rakyat melalui organisasi PETA.

C. Metode Pembelajaran : 1. Diskusi kelompok

D. Langkah-langkah KBM

No

Pendahuluan

Langkah-Langkah Pembelajaran 1. Mengaitkan pelajaran yang lalu dengan dengan materi yang akan di ajarkan 2. Untuk memotivasi siswa Guru menempelkan peta

Alokasi Waktu

Apersepsi

konsep bentuk perlawanan rakyat dan pergerakan kebangsaan Indonesia melalui MIAI,Gerakan Bawah Tanah dan Perjuangan Bersenjata 1. Membentuk kelompok dengan cara membagi melalui absen di bagi 6 kelompok terdiri 5-6 siswa 2. Membagikan LKS 3. Siswa bersama kelompok mendiskusikan LKS 4. Guru diskusi kelompok dengan menggunakan lembar penilaian diskusi 5. Laporan tiap kelompok untuk mempersentasikan hasil diskusi 6. Tanya jawab 1. Guru bersama siswa menyimpulkan materi pembelajaran 2. Memberitahukan kepada siswa tentang materi untuk pertemuan/materi minggu depan

10

Bagian Inti

60

Penutup

10

E. Sumber Media Pembelajaran 1. Sumber Pembelajaran - Sutarto dkk. 2008. IPS untuk SMP/Mts Kelas IX. Jakarta. Pembukuan. Depdiknas. 2. Media Pembelajaran

- 1. Bagian/peta konsep pembelajaran

PETA KONSEP

Bentuk-bentuk perlawanan rakyat dan perjuangan kebangsaan Indonesia melalui MIAI ,Gerakan Bawah Tanah,dan Perjuangan Bersenjata

Perjuangan Melalui organisasi bikinan jepang

Perjuangan melalui Organisasi islam Majelis Ulama Ala Indonesia (MIAI)

Perjuangan melalui Gerakan bawah tanah

Perjuangan melalui Perlawanan bersenjata

- Gerakan PUTERA (Pusat Tenaga Rakyat) - Suisyintai (Barisan Pelopor) - Chuo Sangi In (Badan Penasehat Pusat)

KH. Mansur salah satu tokoh MIAI

- Gerakan kelompok Sutan Syahrir - Gerakan kelompok Amir Syarifudin - Golongan Persatuan Mahasiswa - Kelompok Sukarni - Kelompok Pemuda Menteng 31 - Golongan Kaigun

- Perlawanan bersenjata yang dilakukan rakyat - Perlawanan

F. Penilaian 1.Teknik Penilaian 2.Bentuk test : Test tertulis : 1. PG & Essay 2. Hasil diskusi

3.Soal instrument. I.Pilhlah huruf A,B,C,atau untuk jawaban yang benar! 1. siapakah yang memimpin gerakan 3A pada gerakan PUTERA. A. Khairul Saleh B. Mr. Syamsudin C. Sutan Syahrir D. Laksamana Maeda 2. Apa yang di maksud dengan Jawa Hokakai. A. Perhimpunan Kebangkitan Rakyat Jawa B. Perhimpunan Kemunduran Rakyat Jawa C. Perhimpunan Kegantaran Rakyat Jawa D. Perhimpunan Kemajuan Rakyat Jawa 3. Kapan dan di mana terjadinya pasukan bersenjata yang dilakukan oleh pasukan PETA kecuali A. Perlawanan PETA di Blitar (29 Februari 1945 ) B. Perlawanan PETA di Mareudu,Aceh (November 1944) C. Perlawanan di Gumilar (April 1945) D. Perlawanan di Irian Jaya (Januari 1945) 4. Pada tanggal dan tahun berapakah organisasi islam didirikan.. A. 21 Januari 1937 B. 21 Juli 1937 C. 21 September 1937 D. 24 Agustus 1937

5. Siapa penguasa tertinggi militer Jepang di Indonesia. A. Jenderal Hideki Tojo C. William B. Seiko Shi Kikan D.Tenno Heika

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1. Siapakah pemimpin PUTERA yang dikenal dengan 4 serangkai?

Kunci Jawaban I. 1.B 2. D 3. D 4. C 5.B

II. 1.Ir.Soekarno,Moh.Hatta,Ki Hajar Dewantara dan KH.Mas Mansyur

Pedoman Penilaian

: Soal Pilihan Ganda : Setiap SOAL Benar 1 51 = 5 Soal Essay Benar Nilai =5 = Jumlah nilai PG + Essay 10 = 10 10 2 =100

Guru Pamong

Rangkasbitung, September 2011 Guru PPLK

Heny Nurul Fuadah, S.Pd. Nip. 196912051995122004

Umi Lestari Nirm. 4322308030037

Mengetahui, Kepala SMPN 6 Rangkasbitung

H. Anwar Muchtarin, S.Pd. NIP. 195310071982031007

You might also like