You are on page 1of 2

KUIS SAINS 1 : CIRI- CIRI KHUSUS MAKHLUK HIDUP

06. Kelelawar mempunyai kemampuan 01. Kemampuan yang dimiliki kelelawar untuk

mengetahui objek pada malam hari disebut .... a. relokasi b. ekolokasi c. konduksi d. isolasi
02. Tumbuhan kantung semar dan kejora

dalam sistem sonar dengan memanfaatkan bunyi .... a. ultrasonik b. supersonik c. audiosonik d. infrasonik
07. Jika ada pemangsa, cecak menyesuaikan

memakan serangga bertujuan memenuhi kebutuhan a. Oksigen b. Air c. Hidrogen d. Nitrogen


03. Punuk

diri terhadap lingkungan dengan cara ... a. mengecilkan ekornya b. menggerakkan ekornya c. memutuskan ekornya d. mengganti ekornya
08. Ciri- ciri khusus yang dimiliki oleh

pada punggung unta berguna untuk a. Mengangkut barang b. Memperindah tubuh c. Menyimpan makanan dalam bentuk lemak. d. Menarik perhatian unta betina.

bunglon untuk memenuhi kebutuhan hidupnya adalah a. Dapat merayap dengan cepat b. Memutuskan ekornya c. Memiliki alat perekat pada kakinya d. Lidah panjang dan lengket
09. Tumbuhan juga memiliki cirri khusus.

04. Bagian yang menonjol, berbentuk garis

paralel pada telapak kaki cecak berfungsi sebagai a. Predator b. Pelindung dari musuh c. Perekat/ pelekat d. Pernapasan
05. Daun

Ciri khusus tumbuhan dibawah ini yang pemakan serangga adalah a. Kantung semar dan venus b. Teratai dan enceng gondok c. Bunga karanag dan tumbuhan karang d. Kaktus dan bunga Raflesia arnoldi.
10. Batang yang banyak mengandung air

pada kaktus berubah bentuk menjadi duri bertujuan untuk .... a. memperbanyak penguapan b. menyimpan air c. mencari air d. mengurangi penguapan

pada kaktus yang berguna untuk a. Melindungi diri dari pemangsa. b. Menahan panas dari luar. c. Mengurangi penguapan air. d. Menyimpan cadangan air di musim kering.

PEMBAHASAN 1. Jawab: B Pembahasan: Ekolokasi adalah kemampuan yang dimiliki kelelawar untuk mengetahui arah terbang, makanan, dan keadaan lingkungannya dengan mendengarkan gema atau pantulan bunyi. sehingga kelelawar dapat terbang dikegelapan malam mencari makanannya tanpa menabrak apapun. 2. Jawab: D Pembahasan: Untuk memenuhi kebutuhan nitrogen, tumbuhan kantung semar bergantung pada serangga sebagai makanannya. Serangga mengandung banyak nitrogen. 3. Jawab: C Pembahasan: Punuk unta berisi lemak. Saat melakukan perjalanan jauh, unta menggunakan lemak pada punuknya sebagai sumber energi dan air. 4. Jawab: C Pembahasan: Cicak merupakan hewan yang dapat merayap diatas dinding. Karena hewan tersebut mempunyai perekat pada kakinya yang merupakan bagian yang menonjol, berbentuk garis pada telapak kaki cecak. 5. Jawab: D Pembahasan: Tumbuhan kaktus berdaun kecil untuk dapat hidup mengurangi penguapan karena kaktus hidup di daerah kering atau kurang air. 6. Jawab: A Pembahasan : Kelelawar Untuk dapat terbang dengan arah yang benar, kelelawar

menggunakan sistem sonar. Kelelawar mengeluarkan bunyi dengan frekuensi yang tinggi (bunyi ultrasonik). 7. Jawab: C Pembahasan: Ciri khusus pada cecak untuk mengelabui musuh yang akan menangkapnya yaitu dengan memutuskan ekor. 8. Jawab: D Pembahasan: Bunglon memiliki lidah yang panjang dan lengket untuk menangkap mangsanya. 9. Jawab: A Pembahasan: Tumbuhan pemakan serangga (insectivora) yaitu tumbuhan yang memperoleh makanannya dengan memangsa serangga. contohnya tumbuhan venus (kejora) dan kantung semar. 10. Jawab: B Pembahasan : Kaktus menyerap air sebanyak mungkin pada musim hujan dan menyimpannya di dalam batang sebagai cadangan air di musim kering.

You might also like