You are on page 1of 294

(500) FLORA DAN FAUNA

Disusun Oleh :

Nama Nim Kelas Mata Kuliah Dosen Pengasuh

: Kustiami : 2009 133 158 :4D : Geo.Hewan dan Tumbuhan : Marlon Sujabat,s.pd

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG 2011

1. Ikan Viper

Memiliki nama latin Mesopelagic dapat ditemukan dikedalaman 80-1600 meter, merupakan ikan dengan tampang super kejam (mulut lebar dan gigi tajam). seperti kebanyakan ikan dari lautan dalam, ikan ini tidak memiliki warna kulit alias tembus pandang dan organnya menyala karena proses yang disebut bioluminescence, selain itu mereka memiliki mata yang besar untuk mengumpulkan cahaya sebanyak mungkin di dalam kondisi minim cahaya atau bahkan tanpa cahaya sama sekali.

2. Fangtooth

Dikenal juga dengan nama Anoplogaster Cornuta, meski terlihat seperti monster, ikan ini cuma dapat tumbuh sampai 6 inci panjangnya. Ikan ini memiliki tubuh pendek dengan kepala yang berukuran besar, ikan ini hidup dikedalaman yang cukup ekstrim yaitu 16.000 kaki.

3. ikan Hiu Hitam

Nama Indonesia : Hiu Hitam Nama Inggris : Black Shark, Nama Latin : Morrullus Chrysophekadi Klasifikasi : Ordo Cyprinjformes, Familia Cyprinidae. Keterangan : Merupakan jenis ikan air tawar cantik, bentuk badan panjang, dari samping kelihatan pipih. Berwarna hitam arang pada keseluruhan badan dan sirip-siripnya dengan suatu bercak kemerahan atau kekuning-kuningan pada setiap sisik serta sirip punggungnya yang besar. Hiu hitam termasuk anggota genus labeo, tersebar luas menjadi ikan aquarium yang berasal dari India dan Asia Tenggara. 3. Palmas

Palmas atau nama latinnya Polipeptirus atau nama kerennya belut dinosaurus.

4. Sidat

Famili : Anguillidae Nama Indonesia : Sidat Nama Ilmiah/latin : Anguilla spp. Nama Inggris : Eels daerah penyebaran : sungai-sungai di sumatera, pesisir selatan jawa, pesisir timur kalimantan dan sulawesi.

5.ikan etong

Etong adalah salah satu jenis ikan laut yang memiliki nama latin Odonus Balistidae, nama internasional-nya Triggerfish. Etong hidup di daerah terumbu karang pada kedalaman sekitar 2 s.d. 35 meter. Makanan utamanya plankton, kadang-kadang sponge (tapi bukan Sponge Bob yang di film kartun itu lho..!). Ukuran panjang tubuhnya dapat mencapai 40 cm dengan berat maksimal 5 s.d. 6 kg. Karena warna sisiknya yang indah Etong dikelompokan dalam jenis ikan hias. Di lautan seluruh dunia kurang lebih ada 37 jenis ikan Etong alias Triggerfish dengan warna sisik yang bervariasi.

6. lemon

nama latin ikan lemon adalah Neolamprologus Leleupi.. berasal dari danau Tangayika, Afrika.. di habitat aslinya, ikan ini hidup di pH tinggi, sekitar 7.8 sampai 9.0 dan suhu sekitar 25C 30C.. tapi karena ikan2 di pasaran itu hasil peranakan turunan, jadi ga butuh kondisi seekstrim itu lagi, mereka udah bisa beradaptasi dengan lingkunganya. ikan ini termasuk ikan yang doyan semua makanan alias rakus.. tambahan informasi lainnya, ikan lemon ini ternyata ikan yang galak, agresif dan suka menyerang

7.Ikan Arwana

Ikan Arwana yang jenis asia yang berwana keperak -perakan memiliki nama latin (Scleropages formosus) adalah ikan yang menjadi favorit bagi para hobbiis ikan hias nasional. Dengan warnanya yang menakjubkan ada yang silver, emas , merah dan hijau. Arwana menjadi favorit bagi banyak orang karena besar sisiknya yang mempesona.

8. Ikan Cupang

Cupang Hias secara garis besar cupang yang nama latin nya Betta spendens dapat

9. Botia macan

Nama Indonesia : Botia Macan Nama Inggris Nama Latin Klasifikasi : Clown Loach, : Sofia macracanfha : Ordo Cypriniformes, Familia Cobitidae. ,

10.Salendar cicit

Nama Indonesia : Salendar Cicit Nama Inggris Nama Latin Klasifikasi : Siganus Valpinus, : Foxface rabbitfish : Ordo Perciformes. Familia Singanidae.

11. Dakocan

Nama Indonesia : Dakocan Nama Inggris Nama Latin Klasifikasi : Three Spot dascyllus, : Dascyllus fri : Ordo Perciformes, Familia Pomacantridae

12. Kambing cincin biru

Nama Indonesia : Kambing Cincin Biru Nama Inggris Nama Latin Klasifikasi : Ringed emperor angelfish, : Pomacanthu : Ordo Perciformes, Familia Chaetodontidae.

12. Grace kelly

Nama Indonesia : Grace Kelly Nama Inggris Nama Latin Klasifikasi : Polka Dot Grouper, : Chromileptes al : Ordo Perciformes, Familia Serranidae.

13. Tokek Buntut Daun

Tokek buntut daun adalah salah satu spesies yang sepertinya dibuat oleh kartunis. Hewan ini mungkin memiliki mata paling aneh di antara hewan lain, dan ketika membuka mulutnya, hewan ini tampak seperti tersenyum lebar.

14. lintah

Terdapat jenis lintah yang dapat hidup di daratan, air tawar, dan laut. Seperti halnya kerabatnya, Oligochaeta, mereka memiliki klitelum. Seperti cacing tanah, lintah juga merupakan hermaprodit. Lintah jenis Hirudo medicinalis yang berasal dari Eropa telah sejak lama dimanfaatkan untuk pengeluaran darah (plebotomi) secara medis.

15. Dragonfish

Mempunyai nama latin Grammatostomias Flagellibarba, hidup di kedalaman 5000 kaki / 1.500 meter, memiliki semacam belalai menyala yang terhubung dengan dagunya. Dibagian samping tubuhnya juga terdapat bagian menyala yang digunakan untuk memberi tanda kepada ikan Dragonfish lain selama musim kawin.

16. Angler

`Dikenal juga dengan nama Melanocetus Johnsoni, tubuhnya berkembang sampai 5 inci, tubuhnya hampir menyerupai bola basket, ditemukan dikedalaman 3000 kaki.

17. Gulper Eel

Dikenal juga dengan nama Eurypharynx Pelecanoides, dapat tumbuh sampai panjang 2-6 kaki dapat ditemukan dikedalaman 3000 sampai 6000 kaki di dasar laut.

18. Gurita Raksasa

Memiliki nama latin Architeuthis Dux, salah satu mahluk laut terbesar, dapat tumbuh sampai dengan ukuran 60 kaki, dikenal sebagai hewan tak bertulang belakang terbesar yang pernah ada. Hewan satu ini dikenal sangat misterius karena belum pernah ada yang melihat mahluk ini di alam liar, karena kebanyakan mereka ditangkap sudah dalam keadaan mati atau tersangkut jaring nelayan.

19. Giant Isopod

Dikenal juga dengan nama Bathynomus Giganteus, dapat tumbuh sampai panjang 16 inci, hidup dikedalaman 2000 kaki.

20. Long Nosed Chimaera

Memiliki nama lain Harriotta Raleighana, dapat tumbuh sampai panjang 5 kaki, memiliki hidung seperi moncong pesawat supersonic, hidup dikedalaman 8000 kaki.

21. Ular Kobra

Ular Kobra atau kata orang bule sono disebut Cobra Snake memiliki nama latin naja sputatrix. Ular jenis ini merupakan ular yang memiliki racun jenis neurotoksin dan hemotoksin. Apabila menggigit mangsanya ular jenis ini menyuntikkan bisa / racun melalui taring racunnya ke dalam pembuluh darah mangsanya.

22. Ayam hutan merah

Ayam-hutan merah atau dalam nama ilmiahnya Gallus gallus adalah sejenis burung berukuran sedang, dengan panjang sekitar 78cm Ayam-hutan merah tersebar luas di hutan tropis dan dataran rendah di benua Asia, dari Himalaya, Republik Rakyat Cina selatan, Asia Tenggara, hingga ke Sumatra dan Jawa. Ada lima subspesies yang dikenali. Di Indonesia, subspesies G. g. bankiva ditemukan di Jawa, Bali dan Sumatra.

23. Ayam Hutan Kelabu

Ayam hutan kelabu atau Gallus sonneratii adalah salah satu dari empat spesies ayam hutan. Ayam ini berukuran sedang, dengan panjang sekitar 80cm, dari suku Phasianidae. Ayam betina berukuran lebih kecil, dengan panjang sekitar 38cm

24. Ayam Hutan Hijau

Memiliki nama ilmiah Gallus varius (Shaw, 1798), ayam ini dalam bahasa Inggris dikenal sebagai Green Junglefowl, Javan Junglefowl, Forktail, atau Green Javanese Junglefowl, merujuk pada warna dan asal tempatnya.

25. Anaconda

Anaconda yang dikategorikan dalam nama Latin Eunectes beniensis, yang pernah ditemukan pada tahun 1936. Ditemukan di hutan Amazon Bolivia pada 2002, pertama kali disangka sebagai hasil gabungan anaconda hijau dan kuning, namun ternyata adalah jenis baru.

26. Ranitomeya amazonica

Ranitomeya amazonica, kodok luar biasa dengan motif api berwarna merah di kepalanya dan warna biru di sekujur tubuhnya. Ditemukan di Amazon Peru.

27. Kakaktua

Kakaktua Pyrilia aurantiocephala, yang memiliki kepala botak dan warna yang beragam, ditemukan di Amazon Brazil. Spesies ini masuk ke dalam kategori hampir punah.

28. Lumba-lumba

Lumba-lumba Amazon atau bernama Latin Inia boliviensis yang pertama kali ditemukan pada tahun 1830. Dulu dikira subspesies dari Inia geoffrensis namun ternyata berbeda.

29. Tarantula

Tarantula dengan garis harimau, mempunyai nama latin nogueiranetoi Cyriocosmus, ditemukan di Rio Branco, ibukota negara bagian Acre, Brasil. Spesies ini cokelat kemerahan, resmi digambarkan pada tahun 2005, memiliki pola yang tidak biasa yang terlihat jelas di punggungnya.

30. Ikan lele

Ikan lele berwarna merah dengan nama latin Phreatobius dracunculus, buta dan berukuran kecil ditemukan di Rondonia, Brazil. Ditemukan pada penggalian sumur di desa Rio Pardo, ikan ini tidak sengaja terangkut ke dalam ember.

31. Syrian Hamster

Syrian Hamster (Golden Hamster) Nama Latin:Mesocricetus auratus Ukuran: 10-18 cm Berat: 130-210g

32. Djungarian Hamster

Djungarian Hamster Nama Latin: Phodopus sungorus Ukuran: 7-10 cm Berat: 125-40g

33. Campbell Hamster

Campbell Hamster Nama Latin:Phodopus campbelli Ukuran 8-10 cm Berat 30-45 g

34. Chinese Hamster

Chinese Hamster Nama Latin:Cricetulus griseus Ukuran 9-12 cm Berat 26-38 g

35. Roborovski Hamster

Roborovski Hamster Nama Latin:Phodopus roborovskii Ukuran 5-7cm Berat 15-26g


36.(Trenggiling

Trenggiling atau tenggiling, atau pangolin, bahasa Inggrisnya Scaly Ant Eater, atau nama latinnya Manis Javania (untuk jenis trenggiling yang hidup di Indonesia dan Malaysia) adalah hewan mamalia (menyusui) yang tidak bergigi. Binatang ini hidup di daerah hutan hujan tropis dataran rendah. Makanannya adalah serangga terutama semut dan rayap. Bentuk tubuhnya memanjang. Panjang dari kepala sampai pangkal ekor sekitar 58 cm, sedang panjang ekornya sekitar 45 cm, beratnya sekitar 2 kg.

37. Elang Laut Punggung Hitam (Thalassarche melanophrys)

Hewan atau binatang ini merupakan salah satu hewan langka asli Indonesia, hanya saja populasi Elang Laut Punggung hitam dari tahun ke tahun mulai menyusut dan menghilang karena banyak yang mati akibat terjerat mata pancing para nelayan dan penggunakan pukat penangkap ikan Pada tahun 2002 populasi burung ini hanya tinggal 3 juta ekor, sehingga hewan masuk dalam kategori binatang dilindungi. Makanan Burung Elang Punggung Hitam ini binatang laut seperti kepiting, cumi-cumi, ikan dan kerang berkulit keras. 38. Jalak Bali (Lencopsar rothcshildi)

Bagi para pencinta burung, Jalak Bali menjadi salah satu burung yang paling banyak di idamkan sebagai binatang piaraan, burung ini termasuk salah satu binatang yang paling

diminati sehingga untuk memiliki burung ini tidak jarang orang memburu nya di pasar gelap karena binatang ini termasuk hewan langka yang dilindungi. 39. Bangsat Nama latinnya adalah Cimex lectularius. Istilah indonesianya adalah kutu busuk, kepinding, betawi bilang : bangsat. Hewannya kecil, mungil, biasanya senang hidup di sekitar kasur, seprei, bantal, atau lipatan-lipatan yang dianggap nyaman versi dia. Kalau menurut saya, dilihat dari bentuk fisik hewan ini tidak menyeramkan. Bahkan cenderung aneh, dan wagu. Tentang kerusakan yang ditimbulkan oleh hewan ini pun tidak terlalu berbahaya sekali. Hewan ini hanya mengakibatkan tubuh gatal-gatal, dan meninggalkan sedikit souvenir yaitu kulit yang menjadi bengkak kemerah-merahan.

40. Lobster Air Tawar

Ada beberapa jenis lobster air tawar yang sudah dikenal di masyarakat indonesia, diantaranya adalah :

41. Cherax quadricarinatus (red claw)

Cirinya memiliki capit dengan ujung yang berwarna merah khususnya untuk yang jantan. Dari nama latinnya, quadricarinatus yang mempunyai arti empat buah lunas, quadric = empat, carinatus = carinae, bentukan menyerupai lunas.Lobster ini banyak dijadikan untuk makanan dan di tempat asalnya di Queensland Utara dijadikan makanan untuk penduduk disana.

42. Cherax destructor

Cherax destructor merupakan jenis lobster air tawar yang paling dikenal diantara 100 jenis lobster ait tawar yang hidup di Australia. Mereka bisa dijumpai mulai dari daerah New South Wales hingga diselurah dataran benua Australia. Sebaran yang luas menyebabkan mereka mampu beradaptasi mulai dari daerah dingin di danau-danau berair dingin pegunungan Snowy, hingga daerah beriklim panas.Cherax destructor boleh dikatakan merupakan makanan orang suku asli Australia (aborigin). 43. Procambarus clarkii

Procambarus calrki berasal dari daerah Amerika Utara, di Louisiana Lobster ini mempunyai warna tubuh dominan merah. Oleh karena itu mereka sering disebut sebagai red swamp crayfish. Lobster dewasa berwarna merah gelap, sedangkan yang masih muda berwarna merah kekelabuan. Untuk ukuran dewasa bisa tumbuh hingga mencapai panjang 20cm.

44. Beruang Air

Hewan yang disebut beruang air ini nama latinnya adalah Tardigrada. Hewan ini sebenarnya bukan seperti beruang pada umumnya yang biasa kita lihat! Tardigrada atau beruang air ini tidak berbulu. Ia adalah hewan kecil yang tidak bertulang belakang. Ukurannya ada yang kurang dari 0,1 mm dan ada juga yang 1,5 mm. Hewan ini hanya bisa dilihat dengan gampang di bawah mikroskop. Mirip-mirip seperti akan melihat bakteri gitu, lho! Eh, tapi hewan ini bukan termasuk ke dalam jenis bakter 45. Pipefish

Ikan kurus ini berada pada family yang sama dengan kuda laut dan sea dragon, tapi ikan ini jauh lebih imut. Sebagian besar dari mereka hidup di perairan asin, dan sebagian kecil di perairan tawar. Sama halnya seperti kuda laut, ikan jantan membawa2 telur sang betina selama beberapa waktu.

46. European Mole

Insektivora kecil ini ditutupi dengan bulu2 yg menyembunyikan sebagian besar bentuknya, yang membuat mereka sangat menarik. European mole menghabiskan sebagian besar hidupnya di bawah tanah, menggali terowongan, dan memakan serangga. Mereka diketahui memiliki penglihatan yang minim, yang tidak terlalu diperlukan di bawah tanah. Mereka mungkin imut, tapi mereka dapat menyebabkan kerusakan pada tanaman. 47. Kiwi

Burung ini berasal dari Selandia Baru dan merupakan burung berbulu tergemuk! Sayap burung ini telah tereduksi, membuat mereka tak dapat terbang, namun mereka memiliki indera penciuman yang sangat tajam. Mereka memakan serangga, cacing, dedaunan, dan

buah2an. Ada lima spesies yang telah diketahui, dan kelimanya adalah spesies yang sudah langka

48. Angora Rabbit

Pertama kali, mungkin Anda berpikir hewan ini adalah sebuah bola raksasa, namun di dalamnya benar2 ada seekor kelinci. Kelinci besar ini dikembangbiakkan secara khusus untuk diambil bulunya. Ada 4 keturunan yang telah diketahui. 49. Puffer Fish

Keluarga ikan ini dapat menelan air (bahkan udara) dengan cepat, sangat cepat,

sehingga mereka dapat menjadi bebentuk bola dan menakut2i predator. Cara ini seringkali menyelamatkan hidup mereka, dan beberapa puffer fish beracun.

50. African Pygmy Hedgehog

Mamalia ini adalah mamalia yang paling rupawan di family Erinaceidae. Mereka dapat menggulung badannya untuk melindungi diri. Landak ini telah dijinakkan, jadi Anda dapat memilikinya untuk dipelihara tanpa banyak masalah.

51. Dwarf Hamster

Hewan pengerat kecil ini lebih rupawan dibanding sepupu mereka yang lebih

besar. Ada 3 spesies, tetapi favorit saya adalah Campbells dwarf hamster. Hewan ini datang dari China dan Russia. Mereka dijual sebagai hewan peliharaan di hampir semua pet store. Chinese hamster juga rupawan dan kadang dipanggil dwarf hamster, walaupun mereka tidak berada pada genus yang sama.

52. Manatee

Sapi laut ini sangat gemuk, tapi sangat imut. Saking imutnya, Anda pasti akan ingin sekali memeluknya. Tidak seperti ikan paus dan lumba2, manatee adalah hewan herbivora. Mereka juga memiliki kekerabatan dengan gajah dan mereka tergolong spesies yang langka karena terus diburu.

53. Woolly Bear Caterpillar

Sebagian besar ulat itu menjijikkan, kecuali ulat yang ini. Ulat imut ini adalah bentuk larva dari Isabella tiger moth. Mereka memakan tanaman yang bervariasi.

54. Silky Anteater

Hewan ini adalah anggota satu2nya dari family Cyclopedidae. Nama latin untuk hewan ini adalah Cyclopes didactylus. Mereka hidup di pepohonan dan memiliki ekor yang dapat memegang, serta cakar yang tajam. Awas dicakar!

55. Katak Pinokio

Katak PInokio yang memiliki nama latin Litoria sp nov ditemukan di Pulau Guinea Baru, Provinsi Papua. ada bagian tubuh si katak yang memanjang seperti Pinokio.

57. Singa

Singa adalah hewan yang sangat ganas, Singa digolongkan dalam famili Felidae . Nama latinnya adalah Phantera leo. Hewan ini banyak ditemukan di Afrika . Mangsanya antara lain, Zebra , Wildbeast , Rusa , dan herbivora lain. Singa berburu dengan mengandalkan...

58. Serigala

Serigala adalah hewan yang ditakuti karena kebuasannya. Hewan yang termasuk dalam keluarga Canidae ini sebagai predator. Ada dua spesies serigala yaitu , Serigala Coklat ( Canis Lupus ) , dan Serigala Merah ( Canis Rufus ) .Ia memangsa rusa , moose...

59. GAZELLE, Rusa Gurun Bertanduk Panjang

Hewan gurun tak hanya onta dan himar. Ada juga lho, hewan gurun yang sejenis dengan rusa. Namanya Gazelle, rusa gurun yang bertanduk panjang. Salah satu jenisnya adalah Thomson Gazelle, yang merupakan jenis gazelle terkecil, tercantik, dan tercepat. Thomson Gazelle, atau nama latinnya adalah Eudorcas thomsoni, diambil dari nama seorang penjelajah berkebangsaan Skotlandia Joseph Thomson yang menjelajah.

60. Banteng Jawa

Dia dikenal sebagai hewan yang kuat dan perkasa. Sepasang tanduk yang tajam di kepalanya siap merobek lawan-lawannya. Ya, dialah banteng. Salah satu jenis banteng yang ada di Indonesia adalah Banteng Jawa atau Bos javanicus. Banteng Jawa memiliki beberapa jenis, diantaranya Bos javanicus javanicus yang hidup di Jawa, Madura, dan Bali

61. GURITA, Si Lunak Berlengan Daelpan

Binatang laut yang satu ini amat unik. Dia tidak bersirip atau berekor. Tapi dia mempunya delapan lengan yang bisa digerakkan dengan bebas. Ya, dialah Gurita. Gurita termasuk dalam golonga hewan lunak atau moluska dari kelas Chepalopoda. Ciri utama kelas ini adalah kaki hewan terletak di kelapa. Ya, tubuh Gurita memang sepertinya hanya terdiri.

62. Burung Kutilang, Si Kecil yang gemar berkicau

Pagi hari, saat matahari mulai terbit, paling asyik jika terdengar kicau burung. Nah, salah satu burung yang suara kicaunya sangat merdu adalah burung Kutilang. Burung Kutilang atau Cucak Kutilang adalah sejenis burung pengicau dari suku Pycnonotidae. Nama ilmiah spesies ini adalah Pycnonotus aurigaster.Nama ini diambil dari bulu-bulu di bagian perut yang berwarna emas (aurum: emas, gaster: perut)

63. Komodo

Komodo, hewan langka yang hanya ada di Indonesia selama ini menyimpan misteri asal muasalnya. Selama ini ilmuwan mengira hewan dengan nama latin Varanus komodoensis itu merupakan hasil perkembangan dari nenek moyangnya yang berukuran lebih kecil

64. Belibis Jawa

Klasifikasi: Nama sebutan : Belibis Nama ilmiah : Dendrocygna Javanica Habitat : Rawa-rawa, sawah, tambak dan daerah berair Makanan : Ikan, renik-renik (termasuk omnivora, seperti bebek/itik)

65. Kuntul/Bangau Putih

Nama Sebutan : Kuntul, Bangau putih Nama Ilmiah : Casmerodius Albus Habitat : Rawa-rawa, sawah, tambak (tidur & bersarang di pucuk pohon/semak rawa) Makanan : Ikan, kodok, serangga

66. Kruok/Koreo Padi

Klasifikasi: Nama Sebutan : Koreo Padi, Kruok Nama Ilmiah : Amourornis phoenicurus Habitat : Rawa-rawa, sawah, tambak dan belukar Makanan : Ikan, serangga

67. Bangau Putih

Bangau Putih (nama Latin: Ciconia ciconia) adalah semacam unggas berjalan tipe besar keluarga bangau, ia hidup di Eropa Tengah, Eropa Selatan, Afrika Barat Laut dan Asia Barat Daya. Bangau Putih adalah burung migran, di waktu musim dingin ia pindah ke wilayah tropis Afrika dan India, bahkan bisa mencapai Afrika Selatan.

68.Norwich

Mereka tinggal di wilayah Norwich di Norflok (Inggris). Mereka inilah yang menjaga kelestanian burung ini. Burung kenari norwich dewasa ini merupakan burung kenari yang menanik. Burung ini mempunyai kelompok bulu yang tebal dan mempunyai bentuk yang serba bulat. Dengan dada bidang, punggung pendek lebar, sayap pendek dan ekor pendek, serta paruh juga pendek. Banyak dan burung ini yang memiliki warna hijau yang menanik Sekali. Burung ini jarang yang berwarna putih. Panjangnya antara 1516 cm.

69. Yorkshire

Burung kenari ini merupakan hasil persilangan burung kenari lancashire dan burung kenari belgia. Bentuk burung ini terkadang digambarkan seperti wortel yang terbalik. Burung ini selalu berdiri tegak, dengan kaki panjang. Dengan keadaan seperti itulah para juri menilai keindahan burung kenari ini. Panjang burung mi kira-kira 16 cm.

70. Cinnamon

Burung Cinnamon dewasa ini mempunyai kesamaan dengan kenari Norwich dan ter golong burung yang menarik.Mereka inilah yang menjaga kelestanian burung ini. Burung ini mempunyai kelompok bulu yang tebal dan mempunyai bentuk yang serba

bulat. Dengan dada bidang, punggung pendek lebar, sayap pendek dan ekor pendek, serta paruh juga pendek. Banyak dan burung ini yang memiliki warna hijau yang menanik Sekali. Burung ini jarang yang berwarna putih. Panjangnya antara 1516 cm.

71. Border

Burung kenari border merupakan burung kenari yang paling populer. Burung ini berasal dan jenis cumberland fancy, dan bersumber dari negara perbatasan (border) antara lnggris dan Skotlandia. Burung ini berbentuk serba bulat dilihat dan sudut mana saja. Di dalam pertandingan, bentuk bulat itu sangat menentukan. Di samping itu tingkah burung harus menunjukkan kebiasaan gerak tertentu. Burung kenari border ini mencapai panjang 14 cm.

72. Gloster

Kenari gloster tergolong lebih kecil, dengan panjang badan tak lebih dan 11 cm. Kenari gloster sengaja diternakkan ke arah jenis yang kecil dan diusahakan agar selalu kecil, sehingga binatang ini tidak boleh lebih dan 11 cm saat memasuki pertandingan. Di dalam gambar-gambar yang dapat dijumpai di buku-buku mengenai burung kenari kita akan dapat melihat bahwa kenari ini memiliki warna kuning dengan bagian sayap putih atau kehijau hijauan, sama seperti bagian ekornya. Pada kepala burung kenari gloster terdapat jambul, tetapi ada juga yang tidak. Burung dengan kepala polos dikenal dengan nama consort.

73. Lancashire

Disebutkan bahwa kenari ini adalah jenis kenari yang terbesar di Inggris. Jenis ini sekarang sudah jarang ditemu kan dalam bentuk aslinya. Burung ini lebih banyak disilang kan dengan jenis lain untuk mendapatkan badan yang besar. Jenis ini ada yang memiliki mahkota atau jambul yang di sebut lancashire coppy, dan ada pula yang kepalanya polos

dan disebut lancashire plain head.

74. London Fancy

Kenari jenis ini disebutkan telah punah, dan burung kenari mi susah ditelusuri asalnya. Burung mi benar-benar sangat cantik. Bulunya berwarna keemasan yang cemerlang dengan sayap dan ekornya berwarna hitam, yang menaggal kan kontras yang sangat mengesankan. Ini tergolong jenis kenari Inggris yang sudah tua sekali, dan aslinya memiliki bintik-bintik hitam.

75. Fife Fancy

Kenari ini tergolong jenis baru, yang masih muda umurnya baru di pertengahan abad ini Bila melihat gambarnya, burung ini bentuknya sama seperti kenari london fancy, hanya ukurannya kecil, dengan bulu sayap dan ekor berwar na putih. Burung fife fancy mi sebenarnya burung border tetapi ukuran badannya lebih kecil. Disebut demikian ka rena bentuk secara keseluruhan praktis sama, kecuali per bedaan ukurannya. Ukuran burung ini harus tidak lebih dan 11 cm. Burung ini sangat mudah diternakkan dan dapat memberikan variasi bulu yang sangat luas.

76. Belgia

Burung ini merupakan salah satu dan jenis burung-bu rung kenari yang diternakkan sejak dulu. Burung ini merupakan burung yang diambil bentuk dan kedudukannya saja. Kesannya seperti burung cacat, kepalanya kecil seperti kepala ular. Kenari ini sulit diternakkan dan umuninya telurnya ditetaskan dengan memakai burung

kenari lain. Kenari ini Juga Bisa digolongkan dengan Kenari Scotch Fancy.

77. Scotch Fancy

Burung ini di kenal dengan sebutan Bird O Circle, karena formasi dan kepala sampai ke ujung ekor pada waktu dipertandingkan berbentuk setengah lingkaran. Dalam pertandingan ada posisi, gerak, atau bunyi yang harus dipertontonkan oleh burung kenari. Keadaan yang tidak umum ini ditemukan Secara menonjol di wilayah Skotlandia dan Inggris Utara, Sedang di wilayah selatan burung ini tidak populer. Burung Scotch harus memiliki kepala kecil, lebih bulat sedikit dan kepala burung kenari belgia. Lehernya ramping dan pan jang, bahunya terisi penuh namun sempit dan bulat, sayap nya panjang dan menempel kuat ke badan, dan kaki yang panjang kuat terpentang dengan baik.

78. Roller

Telah disebutkan sebelumnya tentang burung kenari roller ini, yang tergolong merajai jenis burung kenari yang berkicau. Burung ini keturunan burung kenari jerman yang diternakkan seeara besar-besaran di wilayah Pegunungan Hartz. Di pegunungan ini kiraklra 400 keluarga berkecimpung mengembangbiakkan kenari dan melatihnya.

79. Crest

Mula-mula di kenal dengan nama Turn crown, dan pada permulaan abad ini dikenal sebagai King of the fancy (Raja Fantasi). Mahkota burung.ini haruslah besar dan mengembang dan tengah tengah kepala dan mengembang ke depan sampai ke paruh nya hampir sejajar dengan matanya sehingga mata hampir tertutup. Mahkota ini juga mengembang ke arah belakang kepala. Mahkota ini harus memiliki bentuk yang baik, luas dan tebal dengan bulu-bulu yang lebat dan lembut. Kenari mahkota adalah burung

yang besar dan harus memiliki kepala yang besar, leher yang besar pendek dan badan bidang, sama seperti kenari norwich

80. Frill

Kenari ini dikenal sebagai kenari belanda di abad ke 18, tetapi kemudian muncul berbagai jenis yang menyebar ke berbagai negara. Dewasa ini dikenal Frill dan Belanda, Italia, Paris, sedang pihak Jepang telah menghasilkan jenis yang kecil. Umumnya jenis frill ini tergolong sebagai burung yang besar, sebab panjangnya dapat lebih dan 20 cm. Ada tiga bagian yang disebut mantle, jabot, dan fin. Mantle (las) adalah bulu-bulu bagian punggung yang membelah di punggung dan jatuh secara sinietnis.

81. Elang Wallace

Nama Latin : Spizaetus nanus (Wallace, 1868) Nama Inggris : Wallaces Hawk-Eagle

82.Elang Sulawesi

Nama Latin : Spizaetus lanceolatus (Temminck & Schlegel, 1844) Nama Inggris : Sulawesi Hawk-Eagle

83. Elang Jawa

Nama Latin : Spizaetus bartelsi (Stresemann, 1924) Nama Inggris : Javan Hawk-Eagle

84. Elang Flores

Nama Latin : Spizaetus floris (Hartert, 1898) Nama Inggris : Flores Hawk-Eagle

85. Elang Brontok

Nama Latin : Spizaetus cirrhatus (Gmelin, 1788) Nama Inggris : Crested Hawk-Eagle

86. Elang Perut-karat

Nama Latin : Hieraaetus kienerii (Geoggroy Saint Hilaire, 1835) Nama Inggris : Rufous-bellied Eagle

87. Elang Kecil

Nama Latin : Hieraaetus morphnonides (Gould, 1841) Nama Inggris : Little Eagle

88. Elang Setiwel

Nama Latin : Hieraaetus pennatus (Gmelin, 1788) Nama Inggris : Booted Eagle

89. Elang Bonelli

Nama Latin : Hieraaetus fasciatus (Vieillot, 1822) Nama Inggris : Bonellis Eagle

90. Rajawali Ekor-baji

Nama Latin : Aquila audax (Latham, 1801) Nama Inggris : Wedge-tailed Eagle

91. Rajawali Kuskus

Nama Latin : Aquila gurneyi (G.R. Gray, 1860) Nama Inggris : Gurneys Eagle

92. Elang Hitam

Nama Latin : Ictinaetus malayensis (Temminck, 1822) Nama Inggris : Black Eagle

93. Rajawali Papua

Nama Latin : Harpyopsis novaeguineae (Salvadori, 1875) Nama Inggris : Papuan Eagle

94. Elang Buteo

Nama Latin : Buteo buteo (Linnaeus, 1758) Nama Inggris : Common Buzzard

95. Elang Kelabu

Nama Latin : Butastur indicus (Gmelin, 1788) Nama Inggris : Grey-faced Buzzard

96. Elang Sayap-coklat

Nama Latin : Butastur liventer (Temminck, 1827) Nama Inggris : Rufous-winged Buzzard

97. Elang-alap Doria

Nama Latin : Accipiter doriae (Salvadori & DAlbertis, 1875) Nama Inggris : Dorias Goshawk

98. Elang-alap Meyer

Nama Latin : Accipiter meyerianus (Sharpe,1878) Nama Inggris : Meyers Goshawk Deskripsi: Berukuran besar (53 cm). Fase normal: tubuh bagian atas kehitaman, tubuh bagian bawah

keputih-putihan. Sedangkan pada fase hitam, seluruh tubuh berwarna hitam. Dalam semua fase bulu, iris tetap berwarna hitam. Remaja: tubuh bagian atas coklat tua kusam dengan sisi bulu tipis.

99. Elang-alap Kalung

Nama Latin : Accipiter cirrhocephalus (Vieillot, 1817) Nama Inggris : Collared Sparrowhawk

100.Elang-alap Kecil

Nama Latin : Accipiter nanus (W. Blasius, 1897) Nama Inggris : Dwarf Sparrowhawk

101. Elang-alap Besra

Nama Latin : Accipiter virgatus (Temminck, 1822) Nama Inggris : Besra

102. Elang-alap Nippon

Nama Latin : Accipiter gularis (Temminck & Schlegel, 1844) Nama Inggris : Japanese Sparrowhawk

103. Elang-alap Pucat-sosonokan

Nama Latin : Accipiter poliocephalus (G.R. Gray, 1858) Nama Inggris : Grey-headed Goshawk Deskripsi: Berukuran sedang (33-41 cm). Elang-alap abu-abu pucat dan putih yang mencolok, dengan tungkai, sera dan lingkar mata kejinggaan. Iris mata berwarna gelap. Remaja hampir sama dengan dewasa tetapi bagian bawahnya bercoret halus dan jarang.

104. Elang-alap Halmahera

Nama Latin : Accipiter henicogrammus (G.R. Gray, 1860) Nama Inggris : Mollucan Goshawk Deskripsi: Berukuran sedang (38-48 cm). Warna bulu tubuh mirip dengan Elang-alap Kelabu.

Perbedaannya di struktur tubuh: sayap yang lebih membulat, ekor lebih panjang, dengan kaki yang relatif lebih lemah. .

105. Elang-alap Mantel-hitam

Nama Latin : Accipiter melanochlamys (Salvadori, 1876) Nama Inggris : Black-mantled Goshawk

106. Elang-alap Kelabu

Nama Latin : Accipiter novaehollandiae (Gmelin, 1788) Nama Inggris : Grey Goshawk

107. Elang-alap Coklat

Nama Latin : Accipiter fasciatus (Vigors & Horsfield, 1827) Nama Inggris : Brown Goshawk Deskripsi: Berukuran sedang (31-43 cm) berkerah merah karat, ekor bundar panjang dan tubuh bagian bawah berpalang warna kayu manis serta sera hijau pucat. Remaja: dada bagian atas bercoret, sedang dada bagian bawah dan sisi tubuh berpalang.

108. Elang-alap Ekor-totol

Nama Latin : Accipiter trinotatus (Bonaparte, 1850) Nama Inggris : Spot-tailed Sparrowhaw

109. Elang-alap Cina

Nama Latin : Accipiter soloensis (Horsfield, 1821) Nama Inggris : Chinese Sparrowhawk

110. Elang-alap Shikra

Nama Latin : Accipiter badius (Gmelin, 1788) Nama Inggris : Shikra

111. Elang-alap Kepala-kelabu

Nama Latin : Accipiter griseiceps (Schlegel, 1862) Nama Inggris : Sulawesi Goshawk Deskripsi: Berukuran kecil (33-38 cm), tubuh bagian atas berwarna coklat gelap. Jambul pada kepala berukuran sangat kecil. Tubuh bagian bawah putih bergaris-garis coklat gelap.

112. Elang-alap Jambul

Nama Latin : Accipiter trivirgatus (Temminck, 1824) Nama Inggris : Crested Goshawk

113. Elang-rawa Coklat

Nama Latin : Circus approximans (Peale, 1848) Nama Inggris : Swamp Harrier

114. Elang-rawa Timur

Nama Latin : Circus spilonotus (Kaup, 1847) Nama Inggris : Eastern Marsh Harrier

115. Elang-rawa Katak

Nama Latin : Circus aeruginosus (Linnaeus, 1758) Nama Inggris : Western Marsh Harrier

116. Elang-rawa Tangling

Nama Latin : Circus melanoleucos (Pennant, 1769) Nama Inggris : Pied Harrier

117. Jalak Bali:

Jalak bali (Leucopsar rothschildi) adalah sejenis burung pengicau berukuran sedang, dengan panjang lebih kurang 25cm, dari suku Sturnidae. Jalak Bali merupakan burung endemik pulau Bali dan dinobatkan sebagai lambang fauna provinsi Bali. Jalak bali dinilai statusnya sebagai kritis di dalam IUCN Red List serta didaftarkan dalam CITES Appendix I.

118. Elang Jawa

Elang Jawa atau dalam nama ilmiahnya Spizaetus bartelsi adalah salah satu spesies elang berukuran sedang yang endemik di Pulau Jawa. Satwa ini dianggap identik dengan lambang negara Republik Indonesia, yaitu Garuda. Dan sejak 1992, burung ini ditetapkan sebagai maskot satwa langka Indonesia.

119. . Merak Hijau:

Merak Hijau atau dalam nama ilmiahnya Pavo muticus adalah salah satu burung dari tiga spesies merak. Seperti burung-burung lainnya yang ditemukan di suku Phasianidae, Merak Hijau mempunyai bulu yang indah.

120. Kuau Kerdil Kalimantan:

Kuau-kerdil Kalimantan, Polyplectron schleiermacheri, adalah jenis kuau-kerdil berukuran sedang yang berhabitat di hutan hujan dataran rendah Pulau Kalimantan. Kuau ini adalah jenis kuau merak yang paling langka dan sudah jarang ditemui. Cirinya adalah ukuran tubuhnya yang maksimal dapat tumbuh sampai 50 cm dengan bintik-bintik pada tubuhnya. Kuau merak Kalimantan masih berkerabat dengan kuau-kerdil Malaya dan kuau-kerdil Palawan. Burung ini memiliki status konservasi EN (endangered) atau terancam punah oleh IUCN red list.

121. Kakatua Kecil Jambul Kuning:

Kakatua-kecil Jambul-kuning atau dalam nama ilmiahnya Cacatua sulphurea adalah burung berukuran sedang, dengan panjang sekitar 35 cm, dari marga Cacatua.

122. Kasuari Gelambir Ganda:

Kasuari Gelambir-ganda atau dalam nama ilmiahnya Casuarius casuarius adalah salah satu burung dari tiga spesies Kasuari. Burung Kasuari mempunyai kaki yang besar dan kuat dengan tiga buah jari pada masing-masing kakinya. Jari-jari kaki burung ini sangat berbahaya karena diperlengkapi dengan cakar yang sangat tajam. Penangkapan liar dan hilangnya habitat hutan mengancam keberadaan spesies ini.

123. Gosong Maluku:

Gosong Maluku yang dalam nama ilmiahnya Eulipoa wallacei adalah sejenis burung gosong berukuran kecil, dengan panjang sekitar 31cm, dan merupakan satusatunya spesies di dalam genus tunggal Eulipoa.

124. Bangau Tongtong:

Bangau Tongtong, Leptoptilos javanicus, adalah spesies burung dari familia bangau atau Ciconiidae. Tersebar di selatan Asia mulai dari India timur sampai pulau Jawa.

125. Mentok Rimba:

Mentok Rimba atau dalam nama ilmiahnya Cairina scutulata adalah sejenis burung dari keluarga bebek (suku Anatidae). Spesies ini termasuk salah satu burung air yang paling langka dan terancam punah di dunia. Pada masa lalu, Mentok Rimba hidup tersebar luas mulai dari India timur laut, Bangladesh, Asia Tenggara, Sumatra hingga Jawa.

126. Badak Jawa

salah satu spesies satwa terlangka di dunia dengan perkiraan jumlah populasi tak lebih

dari 60 individu di Taman Nasional Ujung Kulon (TNUK), dan sekitar delapan individu di Taman Nasional Cat Tien, Vietnam (2000).

127. Burung Merak

Merak Biru atau Merak India, yang dalam nama ilmiahnya Pavo cristatus adalah salah satu burung dari tiga spesies burung merak. Merak Biru mempunyai bulu berwarna biru gelap mengilap. Burung jantan dewasa berukuran besar, panjangnya dapat mencapai 230cm, dengan penutup ekor yang sangat panjang berwarna hijau metalik. Di atas kepalanya terdapat jambul tegak biru membentuk kipas. Burung betina berukuran lebih kecil dari burung jantan. Bulu-bulunya tidak mengilap, berwarna coklat kehijauan dengan garis-garis hitam dan tanpa dihiasi bulu penutup ekor. Burung muda seperti betina. Merak Biru mempunyai bulu berwarna biru gelap mengilap. Burung jantan dewasa berukuran besar, panjangnya dapat mencapai 230cm, dengan penutup ekor yang sangat panjang berwarna hijau metalik. Di atas kepalanya terdapat jambul tegak biru membentuk kipas. Burung betina berukuran lebih kecil dari burung jantan. Bulu-bulunya

tidak mengilap, berwarna coklat kehijauan dengan garis-garis hitam dan tanpa dihiasi bulu penutup ekor. Burung muda seperti Merak betina.

128. Kuskus

Kuskus Beruang atau Kuse (Ailurops ursinus) adalah salah satu dari dua jenis kuskus endemik di Sulawesi. Binatang ini termasuk dalam golongan binatang berkantung (marsupialia), dimana betinanya membawa bayi di dalam kantong yang terdapat di bagian perut. Panjang badan dan kepala kuse adalah 56 cm, panjang ekornya 54 cm dan beratnya dapat mencapai 8 kg. Kuse memiliki ekor yang prehensil, yaitu ekor yang dapat memegang dan biasa digunakan untuk membantu berpegangan pada waktu memanjat

pohon yang tinggi.Nasib Kuse di Sulawesi Utara berada dalam bahaya karena populasinya sudah terlampau kecil.Antara tahun 1980 dan 1995 di Tangkoko telah terjadi pengurangan kepadatan sebesar 50%, yakni dari 3,9 ekor per km2 menjadi 2,0 ekor per km2. Selama survei WCS di hutan-hutan lindung Sulawesi Utara tahun 1999, binatang ini hanya terlihat tujuh kali di sepanjang 491 km jalur transek. Ini menunjukkan kepadatan populasi yang sangat rendah.

129. Kijang

Kijang atau muncak adalah kerabat rusa yang tergabung dalam genus Muntiacus. Kijang berasal dari Dunia Lama dan dianggap sebagai jenis rusa tertua, telah ada sejak 15-35 juta tahun yang lalu, dengan sisa-sisa dari masa Miosen ditemukan di Prancis dan Jerman.Jantannya memiliki tanduk pendek yang dapat tumbuh bila patah.

130. Elang Jawa

Elang Jawa (Spizaetus bartelsi) adalah burung nasional Indonesia karena kemiripannya dengan Garuda dan juga merupakan simbol jenis satwa langka di Indonesia. Elang Jawa hanya terdapat di Pulau Jawa dan penyebarannya terbatas di hutan-hutan. Sebagai predator puncak, Elang Jawa memainkan peran yang penting dalam menjaga keseimbangan dan fungsi dari bioma hutan di Jawa. Elang Jawa merupakan salah satu jenis burung pemangsa terlangka di dunia.

131. Bangau Hitam

Masuk dalam suku ciconiidae, bangau tongtong berhabitat asli di Asia, khususnya wilayah India, Indo Cina dan Indonesia kecuali Irian dan Maluku. Mereka menyebar ke Afrika, Myanmar, Hong Kong dan Filipina. Burung berkaki kuat ini senang hidup di daerah rawa, sungai, hutan bakau, sawah, dan hutan terbuka. Kadang juga di daerah tanah kering dan berlumpur. Tubuhnya berwarna hitam, kecuali leher dan perut bagian bawah berwarna putih. Panjang tubuh bisa mencapai 91 sentimeter. Di malam hari, bangau tongtong bertengger di pohon.

132. Alap Alap

Burung ini termasuk carnivora atau pemakan daging. Salah satu jenis dari alapalap ini yang populer adalah alap-alap capung. Dia dikenal karena tubuhnya yang kecil. Burung alap-alap capung berparuh kecil, berdarah panas, dan seperti burung pada umumnya, dia membiak dengan cara bertelur.

133. Anoa

Anoa (Bubalus spp). Anoa disebut juga sapi hutan atau kerbau kerdil. Anoa merupakan satwa terbesar daratan Sulawesi. Terdapat dua jenis Anoa di Sulawesi, yaitu Bubalus depressicornis (Anoa dataran rendah) dan Bubalus quarlesi (Anoa dataran tinggi). Makanan Anoa berupa buah-buahan, tuna daun, rumput, pakis, dan lumut. Anoa bersifat soliter, walaupun pernah ditemui dalam kelompok. Seperti umumnya sapi liar, Anoa dikenal agresif dan perilakuknya sulit diramalkan.

134. Burung Gosong

Gosong Maluku yang dalam nama ilmiahnya Eulipoa wallacei adalah sejenis burung gosong berukuran kecil, dengan panjang sekitar 31cm, dan merupakan satusatunya spesies di dalam genus tunggal Eulipoa. Burung Gosong Maluku memiliki bulu berwarna coklat zaitun, kulit sekitar muka berwarna merah muda, iris mata coklat, tungkai kaki gelap, paruh kuning keabu-abuan, bulu sisi bawah abu-abu biru gelap dan tungging berwarna putih.

135. Kakapo

Kakapo adalah seekor burung beo besar dari Selandia Baru dan salah satu burung paling langka dari semua burung, dengan hanya 86 burung yang masih hidup hari ini. Populasi Kakapo di Selandia Baru telah menurun secara signifikan sejak manusia menghuni pulau ini. Sejak tahun 1891, usaha konservasi telah dilakukan untuk mencegah kepunahan. Rencana yang paling berhasil dijadikan Rencana Pemulihan Kakapo; rencana ini diterapkan di tahun 1989 dan masih dijalankan.

136. Brazilian Merganser

Seekor bebek pemakan ikan yang jumlahnya tinggal sedikit di sungai berarus deras di Brazil dan Argentina tenggara. Populasi kurang dari 250 individu dan terus menurun, penyebab utama bagi penurunan populasi adalah karena perubahan aliran air dan pencemaran Penyebab utama untuk penurunan populasinya adalah karena predasi oleh mamalia, khususnya kucing liar.

137. Christmas Island Frigatebird

Seekor burung laut besar yang hanya berkembang biak di Pulau Christmas di Samudera Hindia. Populasinya tinggal sekitar 1.220 pasang, dan terus dalam penurunan, sebagian besar dalam koloni tunggal. Ancaman utama bagi kelangsungan hidup mereka karena kehilangan pohonpohon untuk berkembang biak dan polusi yang disebabkan oleh pertambangan fosfat, siklon, dan mungkin semut kuning.

138. Forest Owlet

Spesies ini memiliki populasi kecil, yang diketahui kurang dari 10 lokasi barubaru ini di India tengah. Penurunan populasi ini dimungkinkan akibat dari hilangnya habitat hutan gugur sebagai tempat perkembang baiakannya.

139. Honduran Emerald

Honduran Emerald adalah spesies burung kolibri dalam keluarga Trochilidae. Honduran Emerald ini ditemukan hanya di Honduras. Habitat alaminya adalah lahan semak kering subtropis atau kering tropis dan subtropis atau hutan tropis. Honduran Emerald ini terancam oleh hilangnya habitat dan deforestasi.

140. Palila

Burung itu memiliki hubungan ekologis erat dengan pohon mmane (Sophora chrysophylla), dan menjadi terancam punah karena perusakan pohon dan hutan kering yang menyertainya.

141. Macaw Spix

Macaw Spix (Cyanopsitta spixii) adalah burung bayan yang merupakan satu-satunya anggota genus Cyanopsitta. Macaw ini kini punah di alam bebas, tapi dikonservasikan melalui beberapa program pengembangbiakan.

142. Jalak Bali

Jalak Bali (Leucopsar rothschildi) adalah sejenis burung pengicau berukuran sedang, dengan panjang lebih kurang 25cm, dari suku Sturnidae. Jalak Bali memiliki ciriciri khusus, di antaranya memiliki bulu yang putih di seluruh tubuhnya kecuali pada ujung ekor dan sayapnya yang berwarna hitam. Bagian pipi yang tidak ditumbuhi bulu, berwarna biru cerah dan kaki yang berwarna keabu-abuan. Burung jantan dan betina serupa.

143. Small-crested Cockatoo

Kakatua-kecil Jambul-kuning atau dalam nama ilmiahnya Cacatua sulphurea adalah burung berukuran sedang, dengan panjang sekitar 35 cm, dari marga Cacatua. Burung ini hampir semua bulunya berwarna putih. Di kepalanya terdapat jambul berwarna kuning yang dapat ditegakkan.

144. Kiwi

Kiwi adalah spesies lain dari burung tidak dapat terbang yang endemik di Selandia Baru dari genus Apteryx (satu-satunya genus dalam famili Apterygidae). Dalam ukurannya yang seperti ayam domestik, kiwi adalah ratite hidup yang paing kecil.

145. beo kecil

Seekor burung beo kecil yang hanya berkembang biak di daerah kecil di Tasmania barat dan bermigrasi ke daerah pantai di Australia selatan-timur di musim dingin.

Populasi liar mungkin kurang dari 150 ekor dan terus menurun mungkin disebabkan oleh hilangnya habitat musim dingin yang membuat burung ini bisa bertahan, sebagai akibat dari pertanian dan pembangunan perkotaan dan industri.

146. Asian Crested Ibis

Asian Crested Ibis adalah satu-satunya spesies burung dari genus Nipponia keluarga Threskiornithidae (ibis). Burung ini telah punah dari sebagian besar habitat aslinya. Hingga abad ke-19, burung ini dapat ditemukan diberbagai tempat di Asia Timur, namun populasinya menyusut drastis pada awal abad ke-20. Kini sekitar 500 ekor hidup di alam bebas di Shaanxi, Republik Rakyat Cina. Antara tahun 2008 hingga 2009, beberapa ekor terbang keJepang sebagai burung migran, dan ditangkap untuk dibiakkan.

147. Red-crowned Crane

Seekor burung bangau yang sangat besar yang berkembang biak di timur Rusia dan Cina, dan di Jepang. Populasinya saat ini jumlahnya hanya 1.700 burung dewasa dan terus menurun karena hilangnya dan degradasi lahan

148. Marvellous Spatuletail

Karena terus menerus kehilangan habitat, ukuran populasi kecil, dan jangkauannya yang terbatas, Marvellous Spatuletail di masukkan ke dalam katagori "terancam" dalam.Daftar Merah Spesies Terancam IUCN. Hal ini tercantum pada Lampiran II CITES.

149. Great Indian Bustard

Penurunan populasi spesies ini di India pusat dan utara-timur terancam karena perburuan dan pembangunan pertanian.

150. Scaly-sided Mergansers

Ini adalah bebek laut yang mencolok dengan paruh merah tipis dan pola gelap sisikpada panggul dan pantat. Faktor pengganggunya adalah bahwa Scaly-sided Mergansers agak soliter dan sangat pemalu dan waspada. Dengan demikian, meskipun jangkauan habitatnya masih cukup luas, perkiraan yang akurat populasi sulit diperkirakan.

151. Takah

Takah (Porphyrio hochstetteri) adalah burung yang tidak bisa terbang asli Selandia Baru dari keluarga Rallidae. Burung ini sempat dianggap punah setelah empat spesimennya ditemukan tahun 1898. Namun, setelah dilakukan pencarian burung ini akhirnya ditemukan lagi oleh Geoffrey Orbell dekat Danau Te Anau di Pegunungan

152. Bornean Peacock-pheasant

Kuau-kerdil Kalimantan, Polyplectron schleiermacheri, adalah jenis kuaukerdil berukuran sedang yang berhabitat di hutan hujan dataran rendah Pulau Kalimantan. Kuau ini adalah jenis kuau merak yang paling langka dan sudah jarang ditemui. Cirinya adalah ukuran tubuhnya yang maksimal dapat tumbuh sampai 50 cm dengan bintik-bintik pada tubuhnya. Kuau merak Kalimantan masih berkerabat dengan kuau-kerdil

153. Maleo

Maleo Senkawor atau Maleo, yang dalam nama ilmiahnya Macrocephalon maleo adalah sejenis burung gosong berukuran sedang, dengan panjang sekitar 55cm, dan merupakan satu-satunya burung di dalam genus tunggal Macrocephalon. Yang unik dari maleo adalah, saat baru menetas anak burung maleo sudah bisa terbang. Ukuran

telur burung maleo beratnya 240 gram hingga 270 gram per butirnya, ukuran rata-rata 11 cm, dan perbandingannya sekitar 5 hingga 8 kali lipat dari ukuran telur ayam.

154. Kucing

Kucing, jenis mammalian yang memiliki nama latin felix silvestris catus ini telah menjadi sahabat manusia sejak ribuan tahun yang lalu. Tingkah laku nya yang manja dan menggemaskan telah mendapat tempat dihati banyak orang.

155. Andean montain cat

The Andean Mountain Cat (Leopardus jacobita) sangat jarang terlihat, sebagai habitat yang dibatasi ke pegunungan Bolivia, Peru, Argentina, dan Chile pada ketinggian di atas garis pohon. Populasi total diperkirakan hanya sekitar 2500. kucing ini tumbuh hanya sekitar dua meter panjangnya, hampir tidak lebih besar dari kucing rumah, dengan ekor tebal panjang yang bisa memberikan imbangan yang berguna untuk melakukan manuver di sekitar pegunungan.

156. Pallass cat

Pallass The Cat (Otocolobus manul) disebut juga Manul. Hanya seukuran kucing domestik, tapi tampaknya lebih berat karena bulu yang padat. Pallass The Cat berbeda dari kucing lain dalam hal ini memiliki mata bulat dan celah dan gigi yang lebih sedikit, memberikan penampilan yang berwajah relatif datar. kucing ini berkisar dari Eropa Timur ke Siberia, menjelajahi ketinggian lebih tinggi dari Timur Tengah dan Asia. Hal ini dianggap sebagai spesies kucing tertua, yang berkembang sekitar 12 juta tahun yang lalu. Meskipun kucing ini jarang ditemukan , Anda mungkin akrab dengan kucing karena foto populer dari sebuah poster.

157. Margay

Margay (Leopardus wiedii) menyerupai kucing rumahan, tetapi lebih kecil sebagai kucing rumah. Margay juga memiliki kaki yang relatif lebih panjang dari sebuah kucing rumah dan merupakan pemanjat pohon yang sangat baik. kucing ini tersebar di wilayah membentang dari Mexico ke bawah melalui Brazil. Spesies ini dekat-terancam jarang terlihat, karena hanya berburu di malam hari dan tetap tersembunyi di hutan hujan.

158. Fishing cat

Fishing Cat (Prionailurus viverrinus) terdapat di asia selatan dan Asia Tenggara, di mana ia lebih suka tinggal di dekat air yang lebih baik untuk mencari ikan, tentu saja! Ini adalah kucing perenang pertama dari keluarga kucing. kucing ini terdaftar sebagai hewan yang terancam punah karena habitatnya sedang dihancurkan sebagai lahan basah yang dikeringkan untuk digunakan manusia.

159. Serval

Serval (Leptailurus serval) adalah salah satu jenis kucing liar Afrika yg berkaki panjang yang diyakini nenek moyang kuno singa dan cheetah. kucing Ini mendiami wilayah padang savana Afrika. kucing ini memiliki kepala kecil dan kaki panjang yg sangat efisien untuk mengejar mangsa , Mereka juga sangat cerdas. Serval adalah kucing liar yang paling sering dipelihara sebagai hewan peliharaan rumah.

160. Caracal

Caracal (Caracal caracal) memiliki penampilan khas Amerika Utara, kucing ini tumbuh dengan baik, dan hidup di Afrika dan Asia. Kucing ini tumbuh tipis tinggi sekitar tiga meter panjangnya. Caracal lebih suka hidup di gunung atau daerah gurun, dan dapat bertahan hidup tanpa air lebih lama daripada kucing lainnya. Walaupun jarang terlihat, Caracal berlimpah di alam liar, dan kadang-kadang disimpan sebagai hewan peliharaan.

161. African Golden Cat

African Golden Cat (Profelis aurata) tidak selalu berwarna emas. Bahkan, warnanya sangat bervariasi antara individu, mulai dari emas kemerahan menjadi abu-abu gelap dengan tanda khusus pada beberapa kucing dan dada yang lebih terang Hal ini juga dapat berubah warna selama siklus hidupnya. Golden Cat asli hidup di hutan hujan Afrika khatulistiwa.

162. Sand cat

Sand cat (Felis margarita) tinggal di padang pasir Afrika, Semenanjung Arab, dan Asia Barat. ukurannya sama kayak kucing domestik, dengan bulu yg lebih tebal. Sand cat memiliki kepala lebar dan bulu tumbuh di antara kaki, kelebihan yang sering ditemukan pada kucing Arktik. tujuannya untuk adaptasi kaki terhadap lingkungan, akan tapi tetap kaki Cat Sand dilindungi dari permukaan yang panas. Kucing ini terdaftar sebagai hewan terancam punah, pemburuannya dilarang di banyak negara.

163. Lynx

Lynx adalah salah seekor dari 17 jenis kucing liar yang berukuran sedang. Semuanya adalah anggota dari genus Lynx, namun ada banyak kekacauan tentang cara terbaik untuk menggolong-golongkan spesies felis di masa kini. Sebagian ahli menggolongkan mereka sebagai bagian dari genus Felis. Lynx mempunyai ekor pendek, dan biasanya dengan sejumput bulu hitam pada ujung telinganya. Mereka memiliki

lingkaran di bawah lehernya yang memiliki garis-garis hitam (tak begitu terlihat) dan kelihatan seperti dasi kupu-kupu.

164. Kucing Hutan

Kucing hutan yang di Jawa sering disebut sebagai meong congkok dan dalam bahasa latin (ilmiah) dinamakan bengalensis, merupakan salah satu spesies kucing liar yang dilindungi di Indonesia. Kucing hutan atau Prionailurus bengalensis, dalam bahasa Inggris disebut sebagai leopard cat lantaran bulunyanya yang mempunyai totol-totol menyerupai carak kulit macan tutul (leopard) meskipun secara taksonomi keduanya berbeda genus.

165. Monyet Ekor Panjang

Monyet Ekor Panjang atau Macaca fascicularis memang monyet populer. Monyet dengan ekor panjang inilah yang sering kita lihat. Selain populasi monyet jenis ini cenderung masih banyak, kemampuannya beradaptasi membuat monyet ekor panjang

terbiasa dengan kehadiran manusia sehingga banyak dipelihara. Bahkan monyet ini populer dipergunakan dalam atraksi topeng monyet.

166. Burung Gelatik

Nama Makanan Habitat

: burung Gelatik (Padda oryzivora) : biji bijian : di areal persawahan, padang rumput, hutan

167. Burung pipit

Nama : burung pipit dada putih atau biasa disebut burung perit (Lonchura leucogastroides) Makanan : biji - bijian Habitat : di areal persawahan, daerah aliran sungai dan pohon yang rimbun

168. Burung pipit coklat

Nama : burung pipit coklat atau Petingan. (Lonchura punctulata) Makanan : biji-bijian Habitat : daerah terbuka seperti: sawah, padang rumput, ladang dll

169. Burung pipit bondol

Nama

: burung pipit bondol

Makana : biji-bijian Habitat : daerah terbuka, sawah, padang rumput, ladang dll

170. Burung Manyar

Nama : burung Manyar atau sangsiah Makanan : biji-bijian, tapi tak jarang memangsa serangga kecil Habitat : areh persawahan, padang rumput, ladang dll

171. Burung gereja

Nama

: burung gereja (Passer montanus)

Makanan : pemakan segala Habitat : sawah, ladang, dirumah-rumah

172. Burung kutilang

Nama

: burung kutilang (Pycnonotus aurigaster)

Makanan : buah-buahan dan serangga Habitat : ladang, kebun, hutan.

173. Burung cerukcuk

Nama

: burung cerukcuk (Pycnonotus goiavier)

Makanan : buah buahan, serangga, ulat Habitat : pohon, hutan, perkebunan

174. Burung tekukur

Nama

: burung tekukur atau kukur (Streptopelia chinensis)

Makanan : biji bijian Habitat : sawah, ladang, kebun, padang rumput, hutan

175. Burung puter

Nama

:burung puter atau puteh

Makanan : biji - bijian

Habitat

: sawah, ladang, hutan, kebun

176. Burung punai

Nama

: burung punai atau punahan (Treron capelli)

Makanan: buah - buahan Habitat : pohon yang tinggi

177. Burung perkutut

Nama

: burung perkutut atau titiran (Geopelia striata)

Makanan : biji - bijian Habitat : pohon tinggi, hutan dll

178. Burung cabai punggung hitam

Nama

: burung cabai punggung hitam atau tapuk buah

Makanan : buah buahan, serangga Habitat : di pohon, hutan

179. Burung ciblek

Nama

: burung ciblek atau prenjak (Prinia familiaris)

Makanan : serangga dan ulat Habitat : semak, rumput, pohon

180. Burung raja udang

Nama

: burung raja udang atau tengkek udang

Makanan : ikan kecil, katak, jangkrik Habitat : tepi sungai

181. Raja udang biru

raja udang biru : mulut hitam, leher dada hingga perut berwarna putih kepala punggung sayap hingga ekor berwarna biru, kaki hitam.

182. Raja udang kecil

Burung ini menghabiskan banyak waktunya untuk bertengger dan mencari makan di tepian sungai atau tambak ikan. Burung ini biasa bersarang di lubang lubang tanah dan lubang pohon. Biasanya menghasilkan telur 2 3 butir. Untuk jenis raja udang biru ada dua jenis, Cuma yang membedakannya hanya dari ukuran tubuhnya sedangkan yang lainnya hampir sama dengan raja udang biru besar.

183. Burung kuntuk

Nama

: burung kuntuk atau kokokan

Makanan : ikan, katak, jangkrik, serangga air. Habitat :sawah berair, hutan bakau, aliran air.

184. Burung cinenen

Nama : burung cinenen atau ketinglar (Orthotomus sepium) Makanan : serangga, ulat Habitat : pohon yang rimbun dan semak

185. urung penghisap madu sriganti

Nama

: burung penghisap madu sriganti atau kepecit

(Nectarinia jugularis) Makanan : sari bunga, serangga Habitat : di tempat yang banyak tumbuh bunga

186. Burung murai gila

Nama

: burung murai gila atau temblek (Rhipidura javanica)

Makanan : serangga kecil dan ulat Habitat : daerah aliran sungai pohon rimbun

187. Burung anis merah

Nama

: burung anis merah atau punglor merah

Makanan : serangga, cacing, ulat, jangkrik Habitat : pohon kopi, pohon salak, rumpun bambu dll

188. Burung pelatuk

Nama

: burung pelatuk atau belatuk

Makanan : serangga, ulat Habitat : hutan

189. Jalak kebo

Nama

: jalak kebo (Acridotheres fuscus)

Makanan : serangga, ulat, belalang, buah - buahan

Habitat

: hutan, daerah persawahan, kebun dll

190. Burung jalak hongkong

Nama

: burung jalak hongkong atau cingoret

Makanan : serangga, ulat, buah - buahan Habitat : hutan

191. Burung madu kelapa

Nama

: burung madu kelapa (Anthreptes malacensis)

Makanan : sari bunga kelapa, serangga Habitat : di pohon kelapa dan palem

192. Burung madu kelapa

Nama

: burung madu kelapa atau cilalongan (Oriolus chinensis)

Makanan : buah buahan, serangga, ulat Habitat : hutan

193. Burung kaca mata

Nama

: burung kaca mata atau pecit kaca - kaca (Zosterops palpebrosus)

Makanan : buah buahan, serangga kecil Habitat : hutan, kebun,

194. Burung cucak gunung

Nama

: burung cucak gunung atau ketungkling (Pycnonotus

bimaculatus) Makanan : buah buahan, serangga Habitat : hutan

195. Burung gagak

Nama

: burung gagak atau goak

Makanan : buah-buahan, daging Habitat : hutan

196. burung hantu mata kucing

Nama

: burung hantu mata kucing

Makanan : tikus dan binatang malam lainnya Habitat : hutan

197. Burung cipoh

Nama : burung cipoh atau cerorot (Aegithina tipia) Makanan : ular, serangga Habitat : hutan, kebun, tepian hutan

198. Burung jalak putih

Nama

: burung jalak putih

Makanan : serangga, buah - buahan

Habitat

: hutan, ladang, perkebunan.

199. Curik bali

Nama

: curik bali (Leucopsar rothschildi)

Makanan : buah, serangga Habitat : hutan bagian barat pulau Bali

200. Kekep babi

Nama

: kekep babi (Arthamus leucorynchus)

Makanan : serangga air, belalang, jangkrik

Habitat

: pinggiran hutan, padang rumput, pinggiran sawah

201. Burung bubut alang-alang

Nama

: burung bubut alang-alang atau cluluk guk (Centropus

bengalensis) Makanan : serangga, tikus atau daging Habitat gelagah : di alang-alang, semak, padang rumput, rumpun rumput

202. Burung kedasih

Nama

: burung kedasih atau wiwik atau kik-kik kirr (Cacomantis merulinus)

Makanan: serangga, ulat

Habitat : hutan, daerah aliran sungai, sabana.

203. Burung cucak kuning

Nama

: burung cucak kuning atau kutilang emas (Pycnonotus melanicterus)

Makanan : serangga, buah-buahan Habitat : hutan, perkebunan

204. Burung delimukan

Nama

: burung delimukan atau tutug jalan (Chalcophaps indica)

Makanan: buah-buahan, serangga, biji-bijian

Habitat : pinggiran hutan, padang rumput

205. Burung delimukan

Nama Habitat

: burung delimukan Makanan : serangga ulat : sawah

206. Owa Jawa;

Habitat owa jawa (Hylobates moloch) atau kera berbulu abu-abu di Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS) terancam akibat kemusnahan hutan oleh manusia. Kepala Seksi Perlindungan Hutan dan Konservasi Alam Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Lebak Nurly Edlinar, Jumat (26/6), mengatakan, habitat owa

jawa di TNGHS sudah mengalami degradasi sehingga mereka terancam kehilangan mata rantai makanan.

207. Hatchetfish

Hatchetfish adalah bukti bahwa kita tidak perlu gigi tajam atau mata bersinar merah untuk menjadi seram. Ikan ini ditemukan di perairan tropis dan subtropis di seluruh dunia, memakan makhluk-makhluk yang lebih kecil di jurang, seperti copepoda (sejenis Crustaceae).

208. Kelelawar Hidung Tabung

Ditemukan di hutan hujan Filipina, kelelawar ini terancam memiliki salah satu wajah teraneh di antara mamalia. Telinganya yang gelap ditutupi bintik kuning, mata oranye dan tentunya hidung tabung yang membuat penampilannya mirip kartun. Kelelawar ini kebanyakan mengkonsumsi buah ara dan buah-buahan lainnya, tetapi terkadang mereka juga memakan serangga.

209. Axolotl

Spesies yang hanya ada di Danau Xochimilco, Meksisko, axolotl (artinya "monster air" dalam Nahuatl, bahasa Aztec) sebenarnya salah satu jenis salamander. Selain wajahnya yang lucu, mereka juga memiliki rambut merah unik yang merupakan insang yang menyerupai bulu.

210. Aye Aye

Bisa dibilang primata dengan penampilan palinganeh (manusia tidak dihitung tentunya), aye aye punya telinga besar seperti kelelawar, mata yang kuning dan mirip sekali dengan Gremlins (sebuah film horor komedi di Amerika).

211. Monyet Hidung Pesek

Monyet hidung pesek sekilas memiliki hidung yang sama dengan Michael Jackson yang dioperasi. Lagi-lagi, hewan ini adalah spesies yang terancam punah. Hanya ditemukan di Cina (termasuk Tibet) dan Vietnam.

Mereka tinggal di gunung di ketingggian hingga 4000m, bersama beberapa primata yang beradaptasi dengan lingkungan dingin. Mereka terancam kehilangan habitatnya.

212.

Tikus Tanah Hidung Bintang

Tikus ini diberi nama hidung bintang karena bentuk daging pada hidungnya, yang ditutupi reseptor sensorik yang meningkatkan kemampuan sentuhannya, karena sebenarnya pengelihatan hewan ini sangat buruk. Tikus tanah hidung bintang ini tercatat merupakan perenang dan penyelam sekaligus penggali yang hebat.

213.

Tikus Mondok Telanjang

Tikus ini penampilannya tanpa bulu, kisut, kulit pucat pink dan memiliki mata hitam yang bercahaya. Tetapi satu hal yang sangat menarik perhatian adalah tonjolan dua giginya yang sangat besar sekali, yang sebenarnya tumbuh melalui bibir.

214. Ikan Pacu

Nama latin : Colossoma macropomum Subfamily: Serrasalminae Family: Characidae (Characins) Order: Characiformes (characins) Class: Actinopterygii (ray-finned fishes)

Asal negaranya adalah Amerika selatan. Ikan Pacu ini merupakan kerabat Piranha yang dekat, hingga memiliki sub family yang sama, yaitu Serrasalminae. Maka tidak aneh jika ikan Pacu ini memiliki bentuk rupa yang sama dengan ikan Piranha, kecuali dalam hal gigi dan keganasannya.

215. Potoo

Burung menakjubkan ini ditemukan di Mesiko, Amerika Tengah dan Selatan, dan terkenal karena kemampuan kamuflasenya yang luar biasa. Memiliki wajah aneh, dengan mulut tersenyum, paruh pendek dan mata kuning, seolah mereka karakter kartun.

216.

Ikan Kelelawar Hidung Merah

Meskipun tidak terlalu terkenal, ikan ini memiliki wajah yang cukup aneh. Bentuknya datar, hidungnya panjang dan runcing dan terlihat seperti terlalu banyak menggunakan lipstik. Keanehan alam ini ditemukan di Galapagos dan memiliki kerabat dekat di perairan Amerika Tengah.

217. Bigeye Thresher Shark

Jenis ikan hiu Bigeye Thresher, Alopias superciliosus, menempati urutan ke- 10 jenis hiu terbesar di dunia. Hiu jenis Bigeye Thresher dapat di temukan di daerah laut

khatulistiwa dunia dan dapat di temukan di kedalaman 1650 kaki di dasar laut. Hiu Bigeye Thresher mempunyai ciri khas berwarna abu keunguan dan dapat hidup sepanjang 15.1 kaki dan mencapai besar hingga 795 lbs (360.60 kg).

218. Bluntnose Sixgill Shark

Hiu Bluntnose Sixgill, Hexanchus griseus, adalah jenis hiu ke- 9 terbesar di dunia dan sering di kenal dengan hiu sapi. Hiu Bluntnose Sixgill adalah jenis dari family Hexanchidae; Kebanyakan jenis dari saudara hiu ini sudah punah. Warna dari jenis hiu ini pun berwariasi dari warna coklat hingga mendekati hitam. Hiu- hiu ini dapat hidup hingga sepanjang 15.8 kaki, tetapi hiu lebih besar dari ini pernah terlihat.

219. Thresher Shark

Hampir serupa dengan 'abang kecil nya, Bigeye Thresher Shark', adalah jenis keturunan hiu besar yang dapat hidup sepanjang 18 kaki. Ini yang menyebabkan hiu Thresher menduduki posisi ke 8 hiu terbesar dunia. Hiu ini biasa nya hidup di perairan laut khatulistiwa dunia. Hiu Thresher seringkali terlihat 'ramping' tetapi jangan tertipu oleh muslihat nya, karena hiu ini dapat mencapai berat hingga 1100 lbs (498.95 kg).

220. Great Hammerhead Shark

Great Hammerhead, Sphyma mokarran adalah hiu terbesar dari semua jenis hiu

hammerhead yang dapat hidup sehingga 20 kaki. Great Hammerheads dapat di temukan di seluruh dunia layaknya hiu - hiu yang hidup di perairan khatulistiwa. Berbeda dengan hiu lainnya, hiu Great Hammerhead ini merasa manusia sebagai bahaya, mereka (Great Hammerheads) bersifat sedikit 'lebih pemalu' di banding hiu - hiu lain, dan sering kali merasa menghindari manusia

221. Greenland Shark

Hiu Greenland Shark dengan nama latin Somniosus Microcephalus atau di kenal dengan 'sleeper shark', 'gurry shark', ground shark', 'grey shark' atau ' Inuit Eqalussuaq. Hiu ini adalah hiu yang besar dan dapat di temukan di sekitar perairan Atlantic utara, terlebih banyak di dekat Greenland dan Iceland. Hiu jenis ini dapat hidup sepanjang 21 kaki dan hidup selama 200 tahun! Mereka (Greenland) terkenal dengan binatang bertulang punggung yang pernah hidup terlama.

222. Pacific Sleeper Shark

Hiu Pacific Sleeper, Somniosus pacificus, adalah hiu berat lainnya yang dapat hidup sepanjang 23 kaki dan berat hingga 800 lbs (362,87 kg). Satu hal yang membuat hiu jenis ini menarik adalah mereka adalah salah satu dari sedikit jenis hiu yang dapat di temukan di daerah bertemperatur rendah (daerah menghadap kutup). Hal lain nya adalah mereka biasanya hidup di laut dalam, dengan kedalaman hingga 6500 kaki di bawah permukaan laut.

223. Tiger Shark

Tiger Shark, Galeocerdo Cuvier menempati urutan ke 4 hiu terbesar di dunia dengan panjang hingga 24.3 kaki! Hiu besar ini mampu hidup sehingga 2000 lbs (907,18 kg) dan terkenal sangat terkenal dengan kekejamannya!! Tidak hanya memakan semua jenis kehidupan laut, tetapi mereka (Tiger) juga terkenal dengan menyerang perenang.

224. Great White Shark

Great White Shark, Carcharodon Carcharias, adalah salah satu dari hiu yang

terganas di dunia. Hiu ini dapat hidup sepanjang 26.2 kaki dan berat hingga 5000 lbs (2267.96 kg) !!! Hiu Great White adalah hiu terakhir dari jenis species, Carcharodon.

225. Basking Shark

Hiu Basking, Cetorhinus Maximus adalah salah satu hiu yang sangat besar dan menjadikan hiu basking ini menempati posisi ikan hiu terbesar ke 2 dunia. Hiu basking ini dapat hidup sepanjang 40 kaki dan pernah tertangkap dengan berat hingga 19 tons! Akan tetapi meskipun berbadan besar, hiu jenis ini cenderung lambat dan bukanlah predator alias pemangsa.

226. Whale Shark

Whale Shark, Rhincodon Typus adalah hiu TERBESAR di dunia! Meskipun besar, hiu paus (Whale Shark) ini juga bukanlah pemangsa sama seperti hiu basking, mereka adalah hiu yang bergerak lambat yang hanya memakan 'phytoplankton' atau binatang yang sangat kecil yang hidup di laut. Hiu paus ini dapat hidup sehingga 41 kaki dan berat hingga 15 tons.

227. Semut peluru

Semut peluru adalah genus dari Paraponera salah satu spesies semut terbesar di Dunia. Semut peluru mempunyai nama latin (Paraponera clavata). dinamakan Semut Peluru karena mempunyai sengatan yang sangat kuat, seperti ditembak dengan peluru. Spesies ini hidup di hutan hujan tropis di dataran rendah yang berlembab dari selatan Nikaragua sampai Paraguay. Semut ini bisa menyegat mangsanya dengan mengeluarkan bisa dengan rasa sakit dan bentol merah sampai mengeluarkan darah hingga sampai 24 jam

228. Buaya

Buaya ini bisa menggigit mangsanya sampai tidak terlepaskan.. rahangnya yang kuat dengan combo gigi yang runcing dan tajam bisa mematikan mangsanya seketika.Seperti kita lihat buaya ini gerakannya lamban dan tidak gesit tetapi buaya ini dapat besembunyi dan menerkam mangsanya dengan tiba tiba..

229. HIU PUTIH

Berdasarkan fakta yang ada, 100-an lebih serangan hiu di dunia, 1/3 atau 1/2 dari jumlah serangan tersebut dilakukan oleh hiu putih. Tetapi, hampir semua serangan tersebut tidak terlalu fatal. Penelitian terbaru mengungkapkan bahwa Hiu putih merupakan hewan yang secara alami memiliki sifat 'penasaran' yang besar, ketika melihat manusia yang berenang di permukaan laut, Hiu putih sering 'hanya' akan mencoba melakukan sebuah gigitan dan kemudian sering melepaskannya kembali tanpa memangsa manusia itu sendiri.

229.

KOMODO

komodo, atau yang selengkapnya disebut biawak komodo (Varanus komodoensis), adalah spesies kadal terbesar di dunia yang hidup di pulau Komodo, Rinca, Flores, Gili Motang, dan Gili Dasami di Nusa Tenggara.Biawak ini oleh penduduk asli pulau Komodo juga disebut dengan nama setempat ora. Termasuk anggota famili biawak Varanidae, dan klad Toxicofera, komodo merupakan kadal terbesar di dunia, dengan rata-rata panjang 2-3 m.

230.

Pit Bull

Meskipun kurangnya fisiologis "rahang mengunci" mekanisme, pit bull-jenis anjing sering menunjukkan "menggigit, tahan, dan goyang" perilaku dan menolak untuk melepaskan ketika menggigit;

231.

Hyena

hyena selain pelari cepat gigitannya sadiz lho... kecil kecil cabe rawit bisa di bilang gitu... larinya bisa sampe 100km/jam gigitannya juga sangar dari rahangnya itu sendiri...Hyena berburu dengan sekelompok..Walau rupa dari hyena ini lucu tapi sifatnya masih pun liar..dengan gigi nya yang bertaring semua

232.

Ular sendok / Uler kobra

Bisa atau racun ular sendok merupakan salah satu yang terkuat dari jenisnya, dan mampu membunuh manusia. Ular sendok melumpuhkan mangsanya dengan menggigit dan menyuntikkan bisa neurotoxin pada hewan tangkapannya (biasanya binatang mengerat atau burung kecil) melalui taringnya. Bisa tersebut kemudian melumpuhkan syaraf-syaraf dan otot-otot si korban (mangsa) dalam waktu yang hanya beberapa menit saja.

233.

Nyamuk

Kita mungkin menyepelekan jika adanya nyamuk,akan tetapi saat nyamuk menyengat kita nyamuk mengeluarkan zat mati rasa dan racun untuk di salurkan ke seluruh tubuh kita.Sekaligus menyedot darah,nyamuk juga bisa di katakan mematikan karena sengatan yang bisa membuat kita sakit dengan perlahan-lahan dengan 1 minggu atau lebih.

234.

Lalat Tse Tse

Tsetse adalah lalat berukuran cukup besar dan berasal dari Afrika yang hidup dengan cara mengisap darah dari binatang bertulang belakang (vertebrata). Tsetse meliputi seluruh lalat dari genus Glossina dari famili Glossinidae. Tsetse telah lama diteliti oleh ilmuwan karena mereka merupakan parantara biologis dari trypanosomi Afrika yang mengakibatkan penyakit yang mematikan termasuk sleeping sickness pada manusia dan nagana pada ternak.

236. Mountain Banshee

Nama biasa: Mountain Banshee (Banshee Gunung ) Nama Navi: Ikran Habitat: Pegunungan di Pandora, terutama Pegunungan Halelujah (yang melayang layang itu loh) Anatomy: Sayap yang memanjang dari tulang Rahang yang sangat besar Warna bisa berbagai macam Tulang terdiri dari Carbon Fiber alami Ekologi Makanan: Dari bentuk Rahang, bisa dikatakan Ikaran merupakan evolusi dari ikan Ukuran: Jarak dari sayap ke sayap 12 meter Note: Bisa mengubah ketinggian terbang menggunakan ekornya

237.

Dire Horse

Nama biasa: Direhorse Nama latin: Equidirus hoplites yang artinya Feared Armored Horse Habitat: Hutan Hujan dan Padang Rumput, tapi bisa juga beradaptasi dengan baik di berbagai tempat Anatomi: Berbentuk seperti kuda di Bumi, dengan kaki 6, kulit yang keras, tanpa bulu, leher panjang. Terdapat Carbon fiber fleksibel di bagian pundak dan dibelakang leher dan kepala Ekologi Makanan: Merupakan Omnivora, makan tumbuh2an di Pandora, mendapat protein dari serangga yang terdapat di tanaman, favoritnya adalah direhorse pitcher plant Ukuran: Lebih dari 4,25 meter panjangnya, tingginya bisa mencapai 4 meter Notes: Hewan ini memilik neural interface, sehingga bisa bersatu dengan para Navi

238.

Hammerhead Titanothere

Nama biasa: Hammerhead (Pala Palu ) Nama Navi: Angtsk Nama Latin: Rhinoqudruculus hammerchepali atau four eyed Rhino Habitat: lebih suka padang rumput, tetapi sesekali masuk ke Hutan Hujan Anatomi: Memliki perpanjangan tulang di bagian Cranial kepala yang sangat besar. Memanjang ke kedua sisi kepala seperti hiu palu. Bagian mulutnya yang halus dilindungi oleh struktur sperti paruh Ekologi Makanan: Herbivora darat. Makanan utamanya adalah rumput, juga makan buah2an. Ukuran: Panjang bisa mencapai 11 meter, dan tingginya 6 meter. Notes: Hampir 2 kali lebih besar dari gajah Afrika, tapi jauh lebih cepat. Bisa mematikan.

239.

Thanator

Nama biasa: Thanator Nama Navi: Palulukan Nama Latin: Bestiaphantera ferox atau fierce phanter beast Habitat: Hutan Hujan, beberapa spesies hidup di daerah Subarctic Anatomi: Kepala dan gigi terlindungi oleh armor. Panjang giginya bisa mencapai 23 centimeter! Kulit hitam dengan corak warna kuning. Memiliki tentakel seperti antena di bagian kepala yang berjumlah 10. Untuk perpanjangan gigi, bibir bagian atas dilipat ke belakang. Ekologi Makanan: Omnivora, biasa berburu malam hari. Ukuran: Panjang bisa mencapai 5,5 meter dan tingginya mencapai 2,5 meter. Notes: Predator paling ditakuti di Pandora, ekor yang terlindungi bisa memukul apappun yang mendekatinya, Di bagian leher juga ada bagian seperti piringan2 yang berguna untuk menakuti musuhnya, dan mengkin juga sebagai sensor. Dari anatominya kemungkinan Thanator, masih memiliki hubungan dengan Viperwolf

240.Viperwolf

Nama biasa: Viperwolf Nama Navi: Nantang Nama Latin: Caniferratus costatus atau striped armored wolf Habitat: Hutan Hujan, Savanna, Subarctic Anatomi: Memilik 6 kaki. Sebagian hitam kebiruan. Tidak mempunyai bulu. Kepala pendek dengan armor di bagian leher. Memilik amphipod di belakang leher dan tulang belkang. Untuk identfikasi dia memliki Bioluminescene. Rahangnya seperti rahang ular. Dan ekornya digunakan untuk keseimbangan. Ekologi Makanan: Hewan Nocturnal yang berburu di malam hari. Berburu berkelompok dengan area sebesar480 kilometer. Memilik suara2 seperti coyote dan desisn ulat untuk berburu. Ukuran: Lebih dari1,5 meter panjang dan 7 meter tinggi Notes: Memilik tangan yang bisa memegang seperti tangan manusia. Sangat pandai, dan berburu dalam kelompok yang era

240. Great Banshee

Nama biasa: Great Leonopteryx Nama Navi: Toruk atau Last Shadow Habitat: Pegunungan, terutama Pegunungan Halelujah Anatomi: Keseluruhan berwarna merah dengan garis hitam kuning, dengan dua bagian yang seperti sirip di bgian kepala dan ekornya yang berwarna biru. Pada bagian kepala sangat tajam. Memiliki rahang yang sangat kuat dan otak yang besar. Tulang terbentuk dari Carbon Fiber. Dia juga memiliki kaki yang sangat besar dan kuat, dua buah ekor untuk keseimbangan. Ekologi Makanan: Meskipun besar, namun Toruk sangat pandai, selalu mengincar mangsanya dari atas. Ukuran: Panjangnya dari ujung sayap ke sayap lain, 80kaki!!! Notes: Bangsa Navi sangat memuja Toruk, karena bentuknya yang besar, indah dan

anggun, mereka berdansa untuk memujinya. Seorang yang bisa menunggangi Toruk disebut Toruk Makto

242. Hellfire Wasp

Nama biasa: Hellfire Wasp Habitat: Hutan Hujan Pandora Anatomi: Ukurannya sebesar burung gagak di bumi. Mempunyai sistem target yang menggunakan pendengaran untuk mendeteksi keberadaan biokimia makhluk lain dan akan menyerang bila merasa bahaya. Memiliki sepasang penyengat. Ukuran: Panjangnya 13 centimeter dan tingginya 25 centimeter Notes: Membangun sarang di pohon2 busuk. Bisa hidup sendiri bisa juga berkelompok

243. Hexapede

Nama biasa: Hexapede Nama Navi: Yerik Habitat: Hutan Hujan Pandora, savanna, subarctic, tundra dan pegunungan Anatomi: Hexapede memiliki 6 buah kaki, berbentuk seperti rusa di bumi. Sebagian besar berwarna biru gelap dan tidak berbulu. Dengan garis2 yang berwarna kuning dan putih. Pada bagian kepala terdapat struktur seperti kipas yang sangat indah yang dilapisi oleh tanduk tipis, mengelilingi kepala sampai ke bagian leher. Ukuran: Panjang bisa mencapai 1,5 meter dan tingginya 2 meter. Notes: Merupakan herbivora yang menjadi mangsa utama para predator. Namun memiliki tingkat reproduksi yang sangat cepat sehingga tetap dapat bertahan.

243. Prolemuris

Nama biasa: Prolemuris Habitat: Pepohonan di Hutan hujan Pandora Anatomi: Memiliki bagian seperti membran di antara lengan atas sampai dengan pahanya, yang berguna untuk mengurangi kecepatan saat jatuh, sehingga mereka bisa melayang. Mereka juga memiliki tulang yang kosong sehingga mereka sangatlah ringan. Memiliki telinga yang sangat peka, dan memiliki jari2 yang sangat fleksibel. Ekologi makanan: Buah2an dan serangga bila perlu. Ukuran: Tingginya sekitar 1 meter Notes: Bisa bergerak antara pepohonan dengan kecepatan lebih cepat daripada lari manusia biasa. Merupakan mangsa dari banshee dan viperwolf.

244. Slinger

Nama biasa: Slinger Nama Navi: Lenayga Habitat: Hutan Hujan Anatomi: Memiliki bentuk yang aneh dengan warna merah yang dominan. Ukuran: 2,4 meter Ekologi Makanan: Carnivora dengan mangsa utama adalah Hexapede

245. Stingbats

Nama biasa: Stingbat Nama Navi: Riti Habitat: Sekitar air Anatomi: Warna kulitnya ungu

246. FanLizard

Nama biasa: FanLizard Habitat: Hutan Hujan Pandora Anatomi: Memiki struktur seperti kipas di punggungnya. Merupakan bioluminescent (bisa menyala) dan bisa digunakan untuk terbang. Ketika kipas itu berputar badanya juga ikut berputar. Ukuran: Panjangnya sekitar 18 inci

247. CUMI-CUMI KUTUB SELATAN (Mesonychoteuthis hamiltoni)

Berbeda dengan cumi-cumi raksasa (Architeutis) yang lengan dan tentakelnya hanya dilengkapi penghisap dengan gigi2 kecil, lengan dan tentakel cumi-cumi kutub selatan ini juga dilengkapi dengan pengait tajam. Cumi-cumi ini merupakan cumi-cumi terbesar melebihi ukuran dan daya tahan cumicumi raksasa.

248. TIKUS MONDOK BERHIDUNG BINTANG (Condylura cristata)

Tikus mondok ini mempunyai bulu-bulu anti air berwarna coklat kehitaman dan kaki berukuran besar serta ekor yang panjang dan tebal yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan lemak untuk musim semi.

249. AYE-AYE (Daubentonia madagascariensis)

Keunikan binatang malam ini adlah pada kemampuannya dalam mencari makanan, dia mengetuk pepohonan untuk mencari makanan, kemudian melubangi pohon dan memasukkan jari tengahnya yang panjang untuk menarik keluar makanan dari dalam batang pohon (seperti burung woodpecker).

250. PLATYPUS (Ornithorhynchus anatinus)

Meskipun binatang malam dan semi akuatik ini bertelur dan mempunyai hidung seperti bebek, Platypus termasuk mamalia karena menyusui anaknya. Platypus mempunyai organ sensor listrik dan sensor gerakan untuk mendeteksi mangsanya di bagian paruhnya. Platypus jantan mempunyai kemampuan untuk bertahan dengan menggunakan racun.

251. KODOK PENGGALI LIANG MEKSIKO

Tidak seperti kodok2 lainnnya, kodok ini mempunyai kaki bertanduk, mirip dengan sekop, membantunya untuk menggali liang. Kodok ini menghabiskan sebagian besar waktunya di dalam tanah. Mereka akan menempuh jarak 1,6 kilometer untuk mencari sumber air yang cocok untuk bertelur.

252. KEPITING YETI (Kiwa hirsuta)

Kiwa hirsuta adalah kepiting yang ditemukan pada tahun 2005 di Samudera Pasifik Selatan. Kepiting dengan panjang sekitar 15 cm ini, mempunyai ciri khas jumlah setae (bagian tubuh yang menyerupai bulu) yang menutupi bagian kaki/capitnya.

253. NARWHAL (Monodon monoceros), IKAN PAUS "UNICORN"

Yang paling kentara khas dari narwhal jantan adalah gading tunggalnya yang panjang (2-3 m). Gading ini merupakan gigi seri yang tumbuh dari bagian kiri rahang dan berbentuk spiral. Panjang gading ini dapat mencapai tiga meter (bandingkan dengan panjang tubuhnya yang hanya 4-6 m) dan berat gading bisa sampai 10 kg. Dari sekitar 500 narwhal jantan hanya ada satu yang mempunyai dua gading, yang terjadi bila gigi yang sebelah yang biasanya berukuran kecil, juga tumbuh keluar.

254. KELELAWAR MADAGASKAR DENGAN KAKI PENGHISAP

Namanya berhubungan dengan adanya mangkuk2 penghisap di pergelangan tangan dan kaki. Mereka berdiam di daun pohon kelapa yang tergulung, menggunakan mangkuk penghisap untuk menempelkan diri ke permukaan daun yang halus

255. JERBOA BERTELINGA PANJANG

Binatang malam ini membangun 4 jenis liang perlindungan yang berbeda : 2 jenis untuk perlindungan sementara dan 2 jenis lainnya untik perlindungan tetap. Liang perlindungan sementara menyerupai silinder datar yang tidak tertutup dan tidak mempunyai kamuflase, digunakan untuk bersembunyi dari pemangsanya di waktu malam.

256. LIGERS (HASIL PERkimpoiAN SILANG ANTARA SINGA JANTAN DAN HARIMAU BETINA)

ada ligers sama tigon bro.......kalo jantannya yang mana hasilnya jadi beda lagih.

257. Orang Utan Sumater

Nama Latin : Pongo abelii Status : Terancam punah Habitat : Hutan tropik dataran rendah,rawa-rawa, sampai hutan perbukitan dan mencapai ketinggian 1.500 m dpl.

258. Harimau Sumatra

Nama Latin : Panthera tigris sumatrae Status : Terancam punah Habitat : Dataran rendah sampai ketinggian 2.300 m dpl

259. Cuban Iguana

Cuban Iguana, hewan herbivora yang bisa tumbuh hingga 1.5 meter, diukur dari kepala hingga ujung ekor dan mempunyai berat hingga 9 kilo. Iguana terbesar bisa mencapai panjang 2 meter.

260. Kadal Dracaena

Nama lainnya adalah kadal Caiman, biasa ditemukan di Amerika Selatan. Kadal ini menghabiskan waktunya di air seperti di sungai atau genangan air di hutan. Kadal ini sering berjemur di dahan pohon yang menggantung di atas air.

261. Sandveld Ekor Biru

Kadal ini ditemukan di Mozambique, Zimbabwe, Afrika Selatana dan Amerika Timur. Nama ilmiah kadal ini adalah Nucras caesicaudata. Kadal ini bisa dikenali dengan mudah lewat ekornya yang berwarna biru cerah. Kadal ini hidup di daerah yang kering, berpasir & juga di padang rumput.

262. Veiled Chameleon

Veiled Chameleon, Chamaeleo calyptratus, bunglon yang besar & spesies bunglon yang memiliki warna indah. Karena ditemukan di Yaman, Saudi Arabia maka bunglon ini sering disebut juga dengan bunglon Yaman. Bunglon berganti warna kulit sesuai dengan moodnya. Pola warna yang ditampilkan bunglon ini tergantung beberapa factor termasuk kesehatan, suasana hati, juga suhu tubuh bunglon.

263. Panther Chameleon

Spesies Bunglon cantik yang dikenal dengan nama Furcifer pardalis ini hidup di kepulauan Madagascar, Reunion & Mauritus. Buinglon yang betina jauh lebih kecil dari yang jantan, kira kira setengahnya. Female are much smaller than male, about half the size. Male Panther Chameleons can grow up to 20 inches (50 cm) in length, with a typical length of around 17 inches (45 cm).

264. Agama Batu Peninsular

Psammophilus dorsalis, reptil dengan warna yang berbeda ini adalahtermasuk spesies Agama Agama. Reptil berwarna merah terang sangat jarang ada. Biasanya kadal ini ditemukan di bukit berbatu di India Selatan. Dikenal juga dengan Agama Batu India Selatan.

265. Agama Batu Kepala Merah

Kadal Agama Agama adalah spesies kadal yang biasa ditemukan di daerah SubSahara, Afrika. Nama lainnya adalah Kadal Agama Pelangi. Biasa terlihat saat siang hari yang terik. Saat musim kawin, kadal agama jantan memiliki tanda warna yang menakjubkan. Bagian kepala, leher & ekor berubah menjadi berwarna jingga dan tubuhnya berwarna biru tua.

266. Kadal Taman Oriental

Kadal yang berwarna unik ini biasa ditemukan di Asia dan bernama ilmiah Calotes versicolor. Spesies ini juga dikenal di beberapa bagian dunia. Kadal jantan memiliki tenggorokan berwarna merah cerah saat masa kawin yang membuatnya dinamakan kadal Bloodsucker (Penghisap Darah). Penamaan yang kurang tepat karena sebenarnya kadal ini hanya memakan serangga.

267. Iguana Tanah Galapagos

Iguana Tanah Galapagos atau Conolophus subcristatus memiliki warna kuning cerah yang sangat jarang terdapat pada reptile lain. Sesuai namanya, iguana ini berasal dari kepulauan Galapagos.

268. Bunglon Parson

Bunglon ini berasal dari Madagascar. Bunglon bernama latin Calumma parsonii ini berukuran besar & salah satu spesies bunglon yang mempunyai warna yang bagus.

269. Bunglon Cebol Transvaal

Bunglon unik bernama ilmiah Bradypodion transvaalense ini adalah penduduk asli Afrika Selatan.

270. Furcifer minor

Walaupun penampilannya sedikit menyeramkan, Furcifer minor, spesies bunglon yang asalnya dari Madagascar ini terancam punah karena habitatnya perlahan mulai menghilang.

271.Kadal Hutan Indo-Cina

Termasuk jenis kadal Agamid yang berasal dari Asia Selatan. Kadal cantik dengan bibir berwarna kekuningan ini dikenal juga dengan nama Blue-Crested Lizard.

272. Gold Dust Day Gecko (Phelsuma laticauda laticauda)

Gold Dust Day Gecko berasal dari Madagascar dan Comoros. Hewan ini memakan serangga dan nektar dari tumbuhan. Kadal ini berukuran kecil, tumbuh hanya menccapai ukuran 9 inci. Berwarna hijau terang atau hijau kekuningan atau bahkan berwarna biru, leher dan punggung atasnya berbercak kuning. Kelopak mata bagian atas, kaki & jari jarinya berwarna biru.

273. KUMBANG BADAK

Nama latin : Chalcosoma Caucasus Kumbang ini sangat istimewa karena mempunyai ukuran raksasa dan merupakan jenis kumbang terbesar di dunia dengan panjang tubuh lebih dari 10 cm. Selain badannya yang hitam mengkilat dan kuat, sifatnya yang khas adalah mempunyai cula atau tanduk 3 buah memberi kesan seperti badak.

274. Cacing Cambuk.

Dalam bahasa latin cacing cambuk disebut Trichuris trichiura. Nama penyakit yang ditimbulkannya disebut trikuriasis. Cacing cambuk betina berukuran panjang 5 cm dengan ujung ekor membulat dan cacing cambuk jantan memiliki panjang 4 cm dengan ujung ekor melingkar. Cacing ini hidup di usus besar manusia bagian atas. Telur cacing

cambuk berukuran 50-54 mikron. Seseorang akan terinfeksi trikuriasis apabila tertelan telurnya. Pada anak-anak, cacing-cacing cambuk dapat ditemukan di seluruh permukaan usus besar dan rectum. Cacing ini juga yang menyebabkan seseorang terkena disentri dan anemia.

275. Strongyloides Stercoralis.

Jenis cacing ini membahayakan bagi bayi karena dapat ditularkan melalui ASI. Strongyloides stercoralis hidup pada daerah beriklim tropis dan subtropis. Hanya cacing betina dari jenis cacing ini yang hidup sebagai parasit di usus manusia, terutama di duodenum dan yeyunum. Telurnya menetas di kelenjar usus, kemudian keluar bersama

feces dalam bentuk larva rhabditiform. Larva ini akan berubah menjadi larva filariform apabila sudah berada di tanah. Namun demikian, larva filariform bisa juga terbentuk di dalam usus sehingga terjadi infeksi yang disebut autoinfeksi interna. Ada tiga tipe strongiloiddiasis (nama penyakit yang disebabkan Strongyloides stercoralis,-red) yaitu tipe ringan, tipe sedang, dan tipe berat. Tipe ringan tidak memberikan gejala apa-apa. Pada tipe sedang, dapat menyebabkan gangguan pada saluran pencernaan, umumnya gejala di usus. Jika sudah pada tipe atau infeksi berat, penderita mengalami gangguan hampir di seluruh sistem tubuh sehingga dapat menyebabkan kematian.

276. Cacing Kremi.

Penyakit akibat cacing kremi dikenal dengan Enterobiasis sebagaimana nama latin cacing kremi yaitu Enterobious vermicularis. Penyebaran cacing kremi lebih banyak terjadi pada daerah dengan hawa dingin. Cacing kremi betina berukuran 8-13 mm x 0,44 mm dengan ekor panjang dan runcing sedangkan cacing kremi jantan berukuran 2-5 mm dengan ekor melingkar. Daur hidup cacing ini bekisar antara 2 minggu sampai 2 bulan.

Penularan cacing kremi terjadi antar keluarga dan kelompok dalam suatu lingkungan yang sama. Penularannya dipengaruhi oleh debu dan penularan dari mulut ke tangan.

277. Trichinella Spiralis.

Cacing ini menyerang usus halus manusia. Bagi orang yang suka mengonsumsi daging babi yang mentah atau kurang matang, kemungkinan untuk menderita penyakit trikiniasis lebih besar. Oleh karena daging babi sebagai pembawanya, trikiniasis jarang mengonfeksi masyarakat dengan penduduk mayoritas muslim. Trichinella spiralis dewasa berbentuk halus seperti rambut. Mereka hidup di dalam usus halus dengan panjang 3-4

mm untuk cacing betina dan 1,5 mm untuk cacing jantan. Larva cacing ini dapat menginfeksi otot sehingga terjadi nyeri otot dan radang otot. Infeksi berat larva Trichinella spiralis, yaitu mengandung lebih dari 5.000 larva per kg bb, dapat menimbulkan kematian dalam jangka waktu 2-3 minggu.

278. Ular cabe

Family : ELAPIDAE Nama ilmiah : Maticora intestinalis Ciri-ciri : Punggung hitam, sepanjang badan berpita kuning/jingga dan bercabang dua di kepala, perut berwarna belang putih hitam, ekor merah,panjang maksimum 50 cm tipe taring : Proteroglypha, terletak pada bagian depan rahang atas. Permanen dan relatif pendek

279. Zebra

Zebra adalah binatang dari famili kuda yang tubuhnya berbelang-belang hitam dan putih. Penyebaran habitat di Afrika Selatan, Afrika Barat dan Afrika Timur. Ada tiga jenis zebra yaitu : zebra gunung, zebra dataran dan zebra primitif. Nama ilmiah: Equus zebra untuk zebra gunung; Equus quagga untuk zebra dataran dan Equus grevyi untuk zebra primitif. Lintah adalah hewan dari kelompok filum Annelida subkelas Hirudinea.

280. Jangkrik

Jangkrik memiliki nama latin gryllus assimilis adalah jenis serangga yang sekarang menjadi komoditi dalam usaha pemancingan.

281. Daisy

Daisy sebenarnya bukan cuma nama dari satu jenis bunga. Ada banyak jenis daisy, umumnya golongan family Asteraceae genus Bellis dikenal dengan sebutan daisy. Tapi, ada satu jenis daisy yang sangat terkenal dan lumayan sering menjadi maskot dalam film atau manga. Tau ga film korea berjudul Daisy yang diperankan Jun Ji Hyun dan Jung Woo Sung. Ada juga manga karangan Motomi Kyousuke yang judulnya Dengeki Daisy. Dalam film dan manga ini bunga daisy menjadi elemen yang krusial dalam plot cerita. Bunga daisy yang dimaksud adalah english daisy, atau disebut juga common daisy atau lawn daisy. Itu semua nama yang diberikan untuk tipe daisy ini, untuk membedakannya dari jenis daisy lainnya.

282. Hydrangea

Hydrangea macrophylla tumbuh dengan bunga merah muda, biru tua atau kehijauan-putih. Bunga ini dapat menyebabkan sakit perut,kulit gatal,muntah,kelemahan,dan berkeringat.

283. Chrysantemum

Chrysantemum dapat menyebabkan gatal-gatal. Ada sekitar 100-200 jenis bunga Krisan,dan biasanya bunga ini hidup rendah ke tanah,tapi bisa menjadi semak-semak.

284. Foxglove

Tanaman ini bisa tumbuh hingga ketinggian 2 meter dengan bunga berwarna ungu,merah muda,atau putih. Nama latin tanaman ini adalah digitalis purpurea . Dapat menyebabkan masalah pada jantung setelah terjadi beberapa gejala,yaitu mual, muntah, kram, diare dan sakit mulut. Nama lain tanaman ini adalah lonceng peri, kelinci bunga, dan bidal bruges throatwort

285. Narcissus

Bunga kuning & putih saat musim semi.Yang menghirup bunga ini dengan kadar yang tinggi cenderung mengalami mual, muntah, kram dan diare.

286. Rhododendron

Bunga rhododendron azalea yang berbentuk lonceng tumbuh saat musim semi, yang beracun adalah madu dari sari bunga. Bila termakan membuat mulut anda

membakar dan kemudian anda mungkin dapat mengalami peningkatan air liur, muntah, diare dan kesemutan pada kulit. Sakit kepala, otot lemah dan visi redup bisa mengikuti. Denyut jantung anda mungkin memperlambat atau menjadi aneh, dan anda bahkan dapat jatuh ke dalam koma dan mengalami kejang-kejang fatal.

287. Ficus

Semua ficus memiliki getah susu di daun dan batang, yang beracun. Sekitar 800 jenis pohon ficus, semak dan tanaman merambat (ficus benjamina), banyak yang tumbuh di dalam ruangan dalam pot dan di luar rumah di daerah yang hangat di mana beberapa varietas dapat tumbuh hingga 75 meter. Dampak terburuk dari bunga ini adalah kulit gatal dan engah.

288.Oleander

Setiap bit dari tanaman oleander adalah beracun, tidak seperti kasus untuk tanaman lain dimana hanya bunga atau getah mungkin beracun. Bahkan menghirup asap tanpa disengaja dari pembakaran oleander merupakan masalah. Gejala biasanya melibatkan perubahan denyut jantung, baik perlambatan atau palpitasi atau kadar potasium tinggi.

289. Anthurium

Daun dan batang tanaman ini aneh, dengan warna hijau gelap, batang daun kasar, berbentuk hati berwarna merah putih atau hijau dikelilingi oleh seludang perbungaan merah, merah muda atau putih yang beracun. Dikenal sebagai bunga flamingo atau tanaman kuncir, jika makan anturiums tropis dapat memberikan rasa panas di mulut yang kemudian membengkak dan lecet. Suaranya juga bisa menjadi parau dan tegang dan mungkin mengalami kesulitan menelan. Sebagian besar cairan akan hilang oleh waktu.Obat,rempah-rempah,dan makanan yang lengket bisa sedikit membantu.

290. lily-of-the-valley

Sedikit lily-of-the-valley (convallaria majalis) mungkin tidak akan menyakiti banyak, tetapi jika kamu makan banyak,kamu mungkin mengalami mual muntah, sakit mulut, sakit perut, diare dan kram. Denyut jantung anda juga bisa lambat atau tidak teratur.

291. Wisteria

Banyak yang menyebutkan bunga ini adalah racun, meskipun beberapa orang mengatakan tidak. Lebih baik aman daripada menyesal, karena sebagian besar laporan adalah untuk makan dari tanaman ini akan menyebabkan mual, muntah, kram dan diare yang mungkin memerlukan perawatan seperti cairan infus dan obat anti-mual.

292. Rafflesia

Rafflesia dan Bunga Bangkai memiliki keunikan yakni sama-sama langka, berukuran raksasa tapi berbeda nama, bentuk maupun warna. Bunga Rafflesia atau dalam Bahasa Latin dikenal sebagai Rafflesia Arnoldii (Padma Raksasa) untuk endemik Sumatra ini termasuk dalam suku Rafflesiaceae (padma). Sebagai parasit, Rafflesia hidup menempel pada akar atau batang tumbuhan inangnya. Inangnya yang memberikan makan, minum dan tempat berbiak.

293. Rosella

Tanaman dengan nama Latin Hibiscus sabdariffa ini sedang naik daun di kawasan tersebut. Masyarakat yang dulunya menanam jagung sebagai sumber mata pencarian alternatif kini mulai beralih menanam bunga rosella.

294. Bunga kenop (Gomphrena globosa)

Nama Latin : Flos globosus Rumph. Nama Daerah : Bunga kancing, Kembang puter, Adas-adasan, Kembang gundul Bangsa : Caryophyllales Suku : Amaranthaceae

Marga Jenis

: Gomphrena : Gomphrena globosa L.amiaceae

295. Buah Makasar (Brucea javanica L.M.)

Nama Latin : Brucea amarissima Desv. Nama Daerah : Lada Pahit, Embalu, Dadih-dadih, Tambara amrica Bangsa : Geraniales

Suku : Simarubaceae Marga : Brucea Jenis : Brucea javanica (L.) Merr.

296. BerBrotowali (Tinospora crispa L.)

Nama Latin : Tinospora rumphii Boerl, Menispermum verricosum Flem, Nama Daerah : Andawali, Antawali, Bratawali, Putrawali, Daun gadel Bangsa : Ranunculates

Suku : Menispermaceae Marga : Tinospora Jenis : Tinospora crispa (L.) Miers

297. TaBoroco (Celosia argentea)

Nama Latin : Celosia linearis Sweet., Celosia margaritacea L. Nama Daerah : Bayam ekor belanda, Bayam kucing, Kutha. Bangsa : Amaranthales

Suku : Amaranthaceae Marga : Celosia Jenis : Celosia argentea L. naman ini berasal dari Eropa, tepatnya di wilayah Perancis. Ia digunakan sebagai parfum. Perlengkapan upacara keagamaan (ritual) dan tanaman obat sejak zaman Romawi kuno. Sebutan bunga lavender bagi orang roma adalah lavare yang artinya menyegarkan

298. Bidara Upas (Merremia mammosa)

Sinonim : Batatta mammosa, Rumph.= Convoivuius mammosa, Hall. = lpomoea mammosa, Chois. Familia : Convolvulaceae Nama Lokal : Blanar, widara upas (Jawa), hailale (Ambon).

299. Bengle (Zingiber purpureum Roxb.)

Nama Ilmiahnya: Zingiber purpureum Roxb.), Nama Lokal : mungle (Aceh), bungle (Tapanuli), kunik bolai (Tanah Minang), panglai (Pasundan), pandhiyang (Madura), bale (Makassar), panini (Bugis), unin makei (Ambon). Kerajaan : Plantae

(tidak termasuk) : Monocots (tidak termasuk) : Commelinids

Ordo Famili Genus Spesies

: Zingiberales : Zingiberaceae : Zingiber : Z. purpureum

300. Beluntas (Pluchea indica L.)

Nama Ilmiahnya: Pluchea indica L. Nama daerah: beluntas (Melayu), baluntas, baruntas (Sunda), luntas (Jawa), baluntas (Madura), lamutasa (Makasar), lenabou(Timor), sedangkan Nama asing untuk tanaman beluntas adalah Luan Yi (Cina), Phatpai(Vietnam), dan Marsh fleabane (Inggris). Nama simplisia beluntas adalah Plucheacea folium(daun), Plucheacea radix (akar). Kerajaan : Plantae Divisi : Magnoliophyta Kelas : Magnoliopsida

Ordo : Asterales Famili : Asteraceae Genua : Pluchea Spesies : P. indica

301. Belimbing Wuluh (Averrhoa bilimbi L.)

Nama Ilmiahnya : Averrhoa bilimbi L., Nama Lokal : Aceh: Limeng ungkot, selimeng, Gayo: selemeng Batak: asom, belimbing, balimbingan Nias: malimbi, Minangkabau: balimbieng, Melayu: belimbing asam, Lampung: balimbing, Sunda: calincing, balingbing, Jawa: blimbing wuluh, Madura: bhalingbhing bulu, Bali: blingbing buloh, Bima: limbi, Flores: balimbeng, Sawu: libi, Sangir: belerang. Kerajaan Divisi Kelas : Plantae : Magnoliophyta : Magnoliopsida

Ordo Famili Genua Spesies

: Oxalidales : Oxalidaceae : Averrhoa : A. bilimbi

302. Barucina (Artemisia vulgaris L.)

Nama Ilmiahnya : Artemisia vulgaris L. Nama Lokal : Baru cina (Indonesia, Sumatera), Daun manis, brobos krebo; Beunghar kucicing, jukut lokot mala, suket gajahan (jawa); Kolo, goro-goro cina (Maluku), Daun Sudamala, cam cao; Ai ye (China). Divisi : Spermatophyta Sub divisi : Angiospermae Kelas : Dicotyledonae Bangsa : Aslerales Suku : Compositae

Marga : Arternisia Jenis : Artemisia vulgaris L

303. Anthurium

Bunga ini mempunyai nama latin "ANTHOS OURA".Bunga ini menyebar di seluruh dunia termasuk asia.Bunga ini memiliki banyak jenis dan mempunyai julukan si"EMAS HIJAU".Anthorium yang masih bayi dari jenis NEO SUPER BOOM di jual dengan harga 3,5 jt.Jenis anthurium keris dan sirih dapat terjual dengan harga 6jt.Sedangkan gelombang cinta dijual mencampai harga 12,5 jt.

304. Beranda

Stepanot jingga (Flame vine) memiliki nama latin Pyrostegia venusta, merupakan tanaman asli dari selatan Brazil atau sekitar kawasan selatan Argentina dan Paraguay. Memiliki mahkota berbentuk corong seperti terompet dengan 5 helai kelopak berwarna orange. Mengapa Stepanot jingga? karena tanaman ini merupakan tanaman selamat datang atau bunga Agustus yang ditanam di 4 gedung kembar sebuah Institut di Bandung .

305. KOL BUNGA

Kol bunga atau sering disebut kubis bunga merupakan salah satu anggota famili kubis dengan nama latin Brassica oleracea botrytis L. subvar. cauliflora DC. Sesuai namanya, bagian yang dimanfaatkan memang bunganya yang tersusun dari rangkaian bunga kecil bertangkai pendek, berwarna putih atau kuning (tergantung jenis), padat, dan berdaging tebal. Budidayanya memerlukan lebih banyak perhatian sehingga tidak banyak petani yang menanamnya.

306. ROSEMARY

Nama latinnya rosmarinus yang berarti embun dari laut. Tumbuh subur di daratan Mediterania dan merupakan kelompok spesies dari daun mint. Tanaman ini dapat diolah menjadi minyak, campuran teh, hair lotion, dan produk wewangian jenis colonge. Bunga maupun daun rosemary dapat dipakai sebagai lotion pencegah kebotakan, memicu tumbuhnya rambut dan mencegah datangnya ketombe. Teh rosemary dapat membantu mengatasi keluhan rematik dan flu.

307. Wijaya kusuma


Wijaya kusuma, bunga yang memiliki nama latin Epiphyllum anguliger ini termsuk dalam tanaman kaktus, divisi anthopia, bangsaopuntiales dan termasuk dalam kelas dicotiledoneae

309. KAMBOJA

Nama Latin : Plumeira acutofolia Poir. Nama Latin : Samboja, kamboja.

310. KAKTUS

Kaktus adalah nama yang diberikan untuk anggota tumbuhan berbunga famili Cactaceae.Kaktus dapat tumbuh pada waktu yang lama tanpa air. Kaktus biasa ditemukan di daerah-daerah yang kering (gurun). Kata jamak untuk kaktus adalah kakti. Kaktus memiliki akar yang panjang untuk mencari air dan memperlebar penyerapan air dalam tanah. Air yang diserap kaktus disimpan dalam ruang di batangnya.

311. mOnSteRa oBLiQuA

Daun berlobang pada umumnya adalah daun yang kena hama atau tidak sehat. Tapi kali ini kita akan membahas daun monstera yaitu daun yang mempunyai jendela di daunnya. Monstera adalah jenis tanaman yang ada di family Araceae. Nama latin dari monstera adalah 'monstrous' atau abnormal, karena keistimewaan tanaman ini adalah adanya lubang alami pada daunnya. monstera obliqua Ver Expilata juga sering disebut dengan window leaves. Tanaman monstera ini merupakan tanaman yang memerlukan penyangga dalam pertumbuhannya karena tumbuh menjalar. Tanaman ini juga peka terhadap matahari, menyukai tempat yang lembab jadi untuk pertumbuhan yang optimal di taruh ditempat yang teduh.

312. RuMpUt LiAr

Rumput jarum mas (Andropogon aciculatus), rumput jenis ini terdapat di kawasan yang rumputnya tidak tebal dan tanahnya tidak banyak kandungan humus atau tanah yang sedikit keras. Rumput ini mempunyai tinggi 3 - 5 cm, jika di bawah sinar matahari dan 10 - 15 cm bila ada di tempat yang teduh. Nama umum Indonesia:Rumput jarum, domdoman Pilipina:Amor-seco Klasifikasi Kingdom: Plantae (tumbuhan) Subkingdom: Tracheobionta (berpembuluh) Superdivisio: Spermatophyta (menghasilkan biji) Divisio: Magnoliophyta (berbunga) Kelas: Liliopsida (berkeping satu / monokotil) Sub-kelas: Commelinidae Ordo: Poales Familia: Poaceae (suku rumput-rumputan) Genus: Andropogon

313. DAUN SIRIH

Sirih merupakan tumbuhan obat yang sangat besar manfaatnya. Ia mengandung zat antiseptik pada seluruh bagiannya. Daunnya banyak digunakan untuk mengobati mimisan, mata merah, keputihan, membuat suara nyaring, dan banyak lagi, termasuk disfungsi ereksi. Khasiat daun sirih sudah banyak dikenal dan telah teruji secara klinis. Hingga kini, penelitian tentang tanaman ini masih terus dikembangkan. tanaman bernama latin Piper betle lynn ini juga punya tempat istimewa dalam acara-acara adat di sejumlah daerah di Indonesia.

314. Ekor Kucing

Nama Latin : Acalypha hispida Burm. f Nama Daerah : buntut kucing, ekor kucing, ekor kera. Jawa: tali anjing (Sunda), wunga tambang, lancuran (Jawa), ikut lutung (Bali). Maluku: lofoti (Ternate). Habitat : Ditanam sebagai tanaman hias di halaman atau di taman-taman.

316. bUNga eDEL weiS "BunGa KeabaDIan"

Edelweis dikenal sebagai Bunga Abadi yang mempunyai nama latin Anaphalis javanica, adalah tumbuhan endemik zona alpina/montana di berbagai pegunungan tinggi Indonesia. Tumbuhan ini dapat mencapai ketinggian maksimal 8 m dengan batang mencapai sebesar kaki manusia walaupun umumnya tidak melebihi 1 m. Tumbuhan yang bunganya sering dianggap sebagai perlambang cinta, ketulusan, pengorbanan, dan keabadian ini sekarang dikategorikan sebagai tanaman langka.

317. Bunga Edelweis

Edelweis dikenal sebagai Bunga Abadi yang mempunyai nama latin Anaphalis javanica, adalah tumbuhan endemik zona alpina/montana di berbagai pegunungan tinggi Indonesia. Tumbuhan yang bunganya sering dianggap sebagai perlambang cinta, ketulusan, pengorbanan, dan keabadian ini sekarang dikategorikan sebagai tanaman langka.

318. Bilberry

Bilberry yang bernama latin Vaccinium sp., banyak tumbuh liar pada tanah lembab dan sedikit asam di daerah subtropis yang terletak di 23,5 - 66,6 LU utamanya seperti di Inggris, Irlandia, Skotlandia, Wales, Skandinavia, Polandia, Austria, Swiss, dan Russia. Bilberry berwarna biru tua kehitaman dengan daging buah merah atau ungu berasa manis. Umumnya diameter Bilberry 5 8 mm. Sebagai tumbuhan liar, maka setiap orang dapat memetik Bilberry untuk keperluan dimakan langsung ataupun dibuat selai, kue, atau jus. Selain itu, Bilberry yang kaya akan kandungan pigmen anthocyanin sudah diteliti untuk tujuan pengobatan seperti pengobatan mata, jantung dan bahkan kanker.

319. Blackberry

Blackberry yang memiliki nama latin Rubus sp., tumbuh di belahan bumi utara tidak hanya di tanah subur bahkan di tanah yang kurang subur, utamanya di wilayah subtropis seperti Amerika Utara dan Eropa. Sesungguhnya Blackberry merupakan kumpulan buah (etaerio) yang menempel satu sama lain seperti bergerombol berwarna hitam atau ungu tua, manis rasanya dengan panjang sekitar 130 mm. Budidaya Blackberry yang terkenal adalah di Oregon, Amerika Serikat untuk berbagai keperluan

seperti buah pencuci mulut, selai, anggur dan bahan pembuat kue. Blackberry kaya akan antioxidant berjenis polyphenol maupun omega 3 yang baik menangkal radikal bebas dalam tubuh untuk pencegahan kanker, jantung koroner maupun stroke.

320. Blueberry

Blueberry yang masih termasuk keluarga Vaccinium memiliki nama sub keluarga lebih spesifik yaitu Cyannococcus, berasal dari Amerika Utara dan dapat tumbuh di area sub tropis. Untuk membedakan dengan Billberry atau Huckleberry maka meskipun juga berasa manis, buah Blueberry masak berdaging putih atau kehijauan sedangkan Billberry atau Huckleberry daging buahnya berwarna ungu semua. Hal lain yang membedakan adalah Blueberry berbuah dalam kelompok (cluster) sedangkan Bilberry hanya satu atau dua pada satu tangkainya. Ukuran Blueberry antara 5 16 mm dengan adanya bentuk seperti mahkota di ujung buahnya. Meskipun berasal dari Amerika Utara, Blackberry sudah dibudidayakan di Australia, New Zealand dan negara-negara Amerika Selatan. Negara bagian Maine, Amerika Serikat merupakan produsen Blueberry terbesar di dunia. Blueberry digunakan sebagai buah pencuci mulut, jus, selai, berbagai kue dan jelly. Berdasarkan penelitian terakhir pada Bluebery, kandungan antioxidant polyphenol dan anthocyanin yang kaya mampu mencegah perkembangan kanker, jantung koroner dan stroke.

321.Cranberry

Cranberry termasuk tumbuhan semak yang juga termasuk keluarga Vaccinium yang menggunakan nama latin Oxycoccos sebagai nama sub keluarganya. Nama Cranberry diambil dari nama burung Crane yang bentuk leher dan kepalanya seperti kelopak bunga Cranberry. Tanaman ini tumbuh di tanah lembab sedikit asam yang banyak tersebar di bumi belahan utara. Diameter buah Cranberry berkisar 6 18 mm, apabila masak berwarna merah dan berasa keasaman. Amerika Serikat merupakan produsen Cranberry terbesar di dunia dengan pasokan terbesar datang dari negara bagian Wisconsin. Budidaya Cranberry juga dilakukan di Chile, negara-negara Balkan dan Eropa Timur. Cranberry banyak digunakan sebagai saus makanan, jus dan manisan meski ada juga yang dipakai sebagai pencuci mulut. Selain mengandung antioxidant polyphenol, Cranberry juga mengandung alkaloids semisal anthocyanidin, cyanidin, peonidin dan quercetin yang berguna mencegah kanker. Jus Cranberry juga dipercaya dapat mencegah formasi batu ginjal.

322. Dewberry

Dewberry merupakan tumbuhan yang berkeluarga dekat dengan Blackberry dan Raspberry. Tumbuhan ini banyak dijumpai di bumi belahan utara dan nama latin keluarganya adalah Rubus, sedangkan Eubatus dipakai sebagai nama sub keluarga. Buah Dewberry mirip dengan Raspberry yaitu bulat kecil bergerombol dengan diameter antara 15 20 mm, hanya warnanya bukannya merah tetapi ungu kehitaman. Berbeda dengan Blackberry yang dapat tumbuh menjalar tegak, Dewberry tumbuh menjalar di permukaan tanah karena tidak memiliki dahan yang kuat untuk posisi vertikal menahan berat tumbuhan. Buah Dewberry rasanya manis, sering dibuat selai dan daunnya juga dapat digunakan menjadi teh. Dewberry belum dibudidayakan sehingga masih dianggap sebagai tumbuhan liar yang buahnya dapat dipetik siapa saja.

323. Huckleberry

Huckleberry adalah nama yang populer di Amerika Serikat khususnya di negara bagian Idaho untuk tumbuhan yang juga termasuk keluarga Vaccinium atau keluarga Gaylussacia. Tanaman ini tumbuh baik di tanah keasaman dan lembab. Buah tanaman Huckleberry umumnya dapat dimakan, berdiameter sekitar 5 mm dan bergerombol rata-

rata 10 buah pada satu tangkai. Warna buah berbeda sesuai jenis tanamannya berkisar dari merah cerah, ungu tua hingga biru. Rasa buah Huckleberry beragam mulai dari asam hingga manis dengan flavor seperti Blueberry terutama varietas yang buahnya berwarna biru atau ungu.

324. Lingonberry

Lingonberry yang berasal dari kata Swedia : Lingon adalah tanaman dari jenis Vaccinium vitis-idaea yang mempunyai beberapa nama lain yaitu Cowberry, Foxberry dan Redberry. Tumbuhan ini hidup pada tanah berjenis asam dan lembab di daerah boreal belahan bumi utara yaitu Eropa terutama populer di Swedia dan Amerika Utara yang beriklim subartik. Tanaman ini belum dibudidayakan jadi masih dipandang sebagai tanaman liar sehingga buahnya dapat dipetik orang banyak. Rasa buah Lingoberry umumnya asam sehingga perlu dimasak dan diberi gula agar rasanya manis dalam bentuk selai, jus atau sirup. Buah Lingoberry mengandung banyak asam organik serta beberapa vitamin seperti Vitamin C, Vitamin A, dan Vitamin B (B1, B2 , dan B3).

325. Mulberry

Mulberry merupakan tanaman pohon yang berbeda dari berry kebanyakan yang merupakan tanaman semak. Tinggi pohon Mulberry sekitar 10-15 meter dan hidup di area subtropik di Afrika, Asia dan Amerika. Mulberry atau yang dikenal juga dengan nama Murbai adalah tanaman dari keluarga Moraceae berjenis Morus. Beberapa jenis Mulberry adalah Morus alba di daerah Asia Timur, Morus mesozygia di Afrika Selatan dan Tengah, Morus rubra di Amerika Utara, serta Morus insignis di Amerika Selatan. Buah Mulberry merupakan buah jamak yang bergerombol dengan panjang 2 3 cm berwarna ungu tua hingga hitam saat masak serta berasa manis. Mulberry sudah banyak dibudidayakan tidak hanya untuk diambil buahnya sebagai selai, minuman dan bahan kue tetapi juga daunnya sebagai makanan ulat sutra (Bombyx mori). Kandungan anthocyanin dalam Mulberry ternyata banyak manfaatnya bagi kesehatan dengan fungsi sebagai antioxidant.

326. Raspberry

Raspberry adalah tanaman semak yang dapat tumbuh di berbagai area di dunia. Nama keluarga tanaman ini adalah Rubus. Jenis Raspberry yang dibudidayakan secara komersial adalah yang buahnya berwarna merah (Rubus strigosus) dan hitam (Rubus occidentalis). Untuk menghasilkan rasa yang baru maka tanaman Raspberry disilangkan dengan tanaman Blackberry dan diberi nama Tayberry. Buah Raspberry yang matang berwarna merah, hitam, ungu atau kuning keemasan sepenuhnya tergantung jenisnya dan rasanya manis. Berbeda dengan berry lainnya, buah Raspberry memiliki rongga di tengah

setelah diambil tangkainya dengan berat sekitar 4 g/buah. Pemanfaatan Raspberry adalah untuk selai, buah segar dan jus. Selain itu Raspberry juga banyak mengandung Vitamin C, polyphenol antioxidant serta anthocyanin yang bermanfaat bagi kesehatan manusia.

327. Strawberry

Strawberry merupakan berry yang paling terkenal dari semua berry dan termasuk tanaman semak yang nama keluarganya adalah Fragaria. Nama Strawberry diduga berasal dari kata Straw dalam bahasa Inggris yang menunjuk praktek pemberian jerami sebagai mulsa pada tempat tumbuh tanaman ini agar tidak busuk. Sedangkan nama latin Fragraria menunjuk pada kata fragran yang berarti aroma karena buah tanaman ini beraroma. Tanaman ini sudah dibudidayakan secara luas di area subtropik berbagai belahan bumi. Melalui persilangan jenis tanaman ini dihasilkan berbagai jenis Strawberry baik dari ukuran, warna, bentuk dan rasanya. Sebagai contoh, Strawberry jenis Fragaria virginiana dari Amerika Utara dikenal dengan aromanya yang baik sedangkan jenis Fragaria chiloensis dari Chili dikenal dengan ukurannya yang besar. Pemanfaatan buah ini sangat luas baik langsung dimakan sebagai buah segar maupun diolah menjadi berbagai bahan makanan seperti kue, es krim, roti, selai, jus, atau flavor makanan lainnya. Buah Strawberry adalah sumber terbaik flavonoid dan Vitamin C yang bermanfaat bagi kesehatan manusia.

328. BUAH MANGGA

Nama latin : Mangi Nama lokal : Mangga fera Indicha L.

Diskripsi : Nama buah mangga (Mangifera indica) ini berasal dari Malayalam manga. Dijadikan bahasa Indonesia menjadi mangga; dan pada pihak lain, kata ini dibawa ke negara Eropa oleh orang-orang Portugis dan diserap menjadi manga (bahasa Portugis), mango (bahasa Inggris) dan lain-lain. Nama ilmiahnya sendiri kira-kira mengandung arti: (pohon) yang berbuah mangga, berasal dari India. Berasal dari sekitar perbatasan India dengan Burma, mangga telah menyebar ke Asia Tenggara sekurangnya semenjak 1500 tahun yang silam. Buah ini dikenal pula dalam berbagai bahasa daerah, seperti mempelam (Mly.), pelem atau poh (Jw.), dan lain-lain. Pohon mangga berperawakan besar, dapat mencapai tinggi 40 m atau lebih, meski kebanyakan mangga peliharaan hanya sekitar 10 m atau kurang. Kulit batang coklat kelabu sampai kehitaman, memecah atau beralur. Bertajuk rimbun, melebar sampai 10 m. Bunga Edelweiss

329. Edelweiss

Edelweiss atau Edelweiss Jawa juga dikenal sebagai Bunga Abadi yang mempunyai nama latin Anaphalis javanica, adalah tumbuhan endemik zona alpina/montana di berbagai pegunungan tinggi Indonesia. Tumbuhan ini dapat mencapai

ketinggian maksimal 8 m dengan batang mencapai sebesar kaki manusia walaupun umumnya tidak melebihi 1 m. Tumbuhan yang bunganya sering dianggap sebagai perlambang cinta, ketulusan, pengorbanan, dan keabadian ini sekarang dikategorikan sebagai tanaman langka.

240. Pegagan

Nama latin pohon pegagan ini adalah Centella asiatica, (Linn), Urb. (= Hydrocotyle asiatica, Linn. = Pasequinus, Rumph. (sinonim)). Sedang nama lokalnya antara lain: Daun kaki kuda (Indonesia), Pegaga (Ujung Pandang); Antanan gede, Antanan rambat (Sunda), Dau tungke (Bugis); Pegagan, Gagan-gagan, Rendeng, Kerok batok (Jawa); Kos tekosan ( Madura), Kori-kori (Halmahera);

341.Markisa

Memiliki nama latin Passiflora edulis, markisa merupakan tanaman menjalar seperti juga tanaman anggur. Yang ada di Indonesia biasanya markisa kuning dan ungu. Perlu ketelitian untuk membudidayakannya, terutama soal pasokan airnya

342. Wortel

Wortel atau nama latinnya Daucus Carota L , bukan tanaman asli Indonesia, berasal dari negeri yang beriklim sedang (sub-tropis) yaitu berasal dari Asia Timur Dekat dan Asia Tengah. Ditemukan tumbuh liar sekitar 6.500 tahun yang lalu. Rintisan budidaya wortel pada mulanya terjadi di daerah sekitar Laut Tengah, menyebar luas ke kawasan Eropa, Afrika, Asia dan akhirnya ke seluruh bagian dunia yang telah terkenal daerah pertaniannya.

343. Durian merah

Buah yang bernama lain ambetan atau kedu ini juga memiliki jenis yang daging buahnya berwarna merah dengan nama latin Durio Graveolens Becc.

344. TEMU LAWAK

Nama lain : Curcumaxanthorrhiza Khasiatnya :Untuk penyakit liver

345.KUNYIT

Nama Latin : Curcuma Domestica Val Khasiatnya : obat sakit Perut

346. KELAPA HIJAU

Nama Latin : Cocos Nusifera Khasiatnya : untuk menyembuhan orang yang keracunan makanan.

347. KACANG HIJAU

Nama Latinn : Phaseolus radiatus Khasiatnya : Sebagai obat Beri-beri, obat demam nifas, pelancar air seni, obat lemah jantung, obat kurang darah.

348. Jeruk nipis

dikenal juga dengan nama latin Citrus limonellus Mig. Buah yang rasanya asam dan sedikit pahit ini memiliki segudang nama daerah. Orang Jawa menyebutnya jeruk pecel, masyarakat Nusa Tenggara menyebutnya jeruk alit, sementara orang Bugis menyebutnya lemo ape atau lemo kapasa. Buah yang berasal dari Kepulauan Hindia Timur ini, berbentuk bulat, kulitnya berwarna hijau, tipis dan mulus tanpa benjolan.

349. PORTULAKA

Portulaka berasal dari brazilia. Biasanya, ditanam sebagai tanaman hias di pekarangan atau di taman-taman. Herba ini memerlukan sinar matahari penuh agar tumbuh subur dan berbunga meriah. Portulaka dapat ditemukan dari dataran rendah sampai ketinggian. 1.400m dpl.

350. kenikir (Cosmos caudatus)

Pohon kenikir merupakan tumbuhan tropika yang berasal dari Amerika Latin, tetapi tumbuh liar dan mudah didapati di Florida, Amerika Serikat, serta di Indonesia dan negara-negara ASEAN lainnya. Kenikir adalah sejenis spesis bunga intan berayun yang berwarna unggu atau kuning dan berbunga kecil. Manakala tumbuhan bunga yang berwarna kuning jarang digunakannya sebagai ulam, yang berwarna unggu merupakan sayuran ulam yang sangat populer dimakan mentah bersama nasi atau di cicah dengan budu, sambal terasi atau tempoyak serta cincalok.

351. beluntas (Pluchea indica)

Beluntas (Pluchea indica L.), nama tumbuhan ini mungkin jarang kita dengar. Tapi, sebetulnya bentuk tanaman ini tidak seasing namanya. Jika kita perhatikan dengan seksama, hampir dapat dipastikan orang akan langsung mengenalnya sebagai tanaman yang sering terdapat di halaman rumah, karena sering digunakan sebagai tanaman pagar.

352. mangkokan (Nothopanax scutellarium)

Tanaman termasuk familia Araliaceae. Tumbuh di daerah dengan ketinggian antara 1-200 meter di atas permukaan laut. Dapat ditemui di ladang dan di tepi sungai tumbuh liar. Nama lain : mamanukan (Sunda), godong mangkokan (Jawa), puring (Madura), lanido, ndalido, ranido, ndari (Roti, Nusa Tenggara), daun mangkok (Manado), mangko-mangko (Makasar), ai lohoi, ai laun niwel, daun koin, daun papeda (Ambon) dll.

353. kecombrang (Nicolaia speciosa Horan)

Kecombrang, kantan, atau honje (Etlingera eliator; sinonim Nicolaia elatior, Phaeomeria speciosa) adalah tumbuhan tahunan berbentuk terna yang bunga, buah, serta bijinya dimanfaatkan sebagai bahan sayuran. Nama lainnya adalah kincung (Medan) serta siantan (Malaya). Orang Thai menyebutnya kaalaa.

354. kemangi (Ocimum sanctum)

Kemangi adalah terna kecil yang daunnya biasa dimakan sebagai lalap. Aroma daunnya khas, kuat namun lembut dengan sentuhan aroma limau. Daun kemangi merupakan salah satu bumbu bagi pepes. Sebagai lalapan, daun kemangi biasanya dimakan bersama-sama daun kubis, irisan ketimun, dan sambal untuk menemani ayam atau ikan goreng. Di Thailand ia dikenal sebagai manglak dan juga sering dijumpai dalam menu masakan setempat.

355. Katuk (Sauropus androgynus)

Daun katuk dipenuhi senyawa fitokimia berkhasiat obat, yang sedikitnya mengandung tujuh senyawa aktif yang dapat merangsang sintesis hotmon-hormon steroid dan senyawa eikosanoid. Jika dikonsumsi wanita, senyawa aktif dalam daun katuk akan memacu pembentukan hormon kewanitaan, sehingga kulit menjadi halus, rambut lebih sehat, serta seperti yang sudah luas diketahui, melancarkan produksi ASI. Sebaliknya, dalam tubuh laki-laki senyawa aktif daun katuk akan merangsang pembentukan hormon keperkasaan, yang akan menggenjot vitalitas seksual.

356. kedondong cina (Polyscias pinnata)

Kedondong adalah tanaman buah yang tergolong ke dalam suku manggamanggaan (Anacardiaceae). Tanaman ini dikenal pula dengan nama ambarella, hog plum, hevi (Filipina), mokah (Kamboja), gway (Myanmar), makak farang (Thailand).

357. antanan (Centella asiatica)

Antanan (Centella asiatica) nyata sarupaning tutuwuhan liar anu ra tumuwuh di pakebonan, huma, sisi jalan, galengan sawah atawa di huma nu rada baseuh. Tuwuhan ieu asalna ti wewengkon Asia tropis, sumebar di Asia Tenggara, kaasup Indonsia, India, Republik Rakyat Cina, Jepang jeung Australia satuluyna sumebar ka rupa-rupa nagara sjn.

358. poh-pohan (Pilea trinervia)

Lalap pohpohan beserta kawan-kawannya sesama lalap asal pegunungan dan hutan, sangat cocok dipadukan dengan sambal terasi, sedangkan lalap ladang punya pasangan serasi sambal wijen atau sambal suuk (kacang tanah). Lalap sawah, termasuk saladah dan tespong, padanannya adalah sambal oncom.

359. Daun Ginseng

Ginseng (Panax) adalah sejenis terna berkhasiat obat yang termasuk dalam suku Araliaceae. Ginseng tumbuh di wilayah belahan bumi utara terutama di Siberia, Manchuria, Korea, dan Amerika Serikat. Jenis ginseng tropis dapat ditemukan di Vietnam, yaitu Panax vietnamensis. Nama ginseng diambil dari bahasa Inggris, yang dibaca mengikuti lafal bahasa Kanton, jn shn, yang dalam bahasa Mandarin dibaca ren shen, yang berarti duplikat manusia, karena bentuk akarnya yang kerap menyerupai manusia.

360. krokot (Portulaca oleracea)

Portulaca (nama daerah: Krokot) adalah genus dari tanaman dari suku Portulacaceae. Terdapat sekitar 40-100 spesies yang ditemukan di daerah tropis dan daerah bermusim empat. Salah satu spesies yaitu Portulaca oleracea dikenal sebagai tanaman yang dapat dimakan dan dikenal di beberapa daerah sebagai tanaman hama. Beberapa spesies Portulaca juga menjadi makanan bagi ulat ngengat dan kupu-kupu.

361. Anggrek Pensil

Angger pensil (Vanda hookeriana) asal Sumatra adalah jenis anggrek yang langka. Anggrek yang banyak diminati para pencinta bunga itu hidup menumpang pada bunga bakung (Crinum asiaticum). Langkanya anggrek ini, dikarenakan habitat anggrek yang ada di Cagar Alam Dusun Besar (CADB), Bengkulu sudah rusak oleh tangan manusia. Kerusakan tersebut juga menyebabkan bunga bakung mati.

362. Bunga Edelweis Anaphalis Javanica

] Edelweis Anaphalis Javanica adalah tumbuhan gunung yang terkenal, tumbuhan ini dapat mencapai ketinggian 8 m dan memiliki batang sebesar kaki manusia, tetapi tumbuhan yang cantik ini sekarang sangat langka.

363. Buah Wanyi

Buah wanyi ini dagingnya bewarna putih rasanya manis keasam-asaman dan berbau sangat tajam. buahnya lonjong seperti mangga, ukurannya lebih besar dari buah mangga. ada yang bahanya darai wanyi ini, yaitu Getah pohonnya, jika kita terkena getahnya efeknya gatal-gatal.

365. Buah Ihau

Buah yang satu ini dikenal dengan beberapa nama sebutan. Ada yang menyebutnya Ihau, masyarakat Tanjungselor Kabupaen Bulungan menyebutnya Mata Kucing karena isi buah dan bijinya mirip dengan mata kucing yang bersinar, sedangkan masyarakat Dayak Kenyah di Tering Kabupaten Kutai Barat menyebutnya Duku.

366.Buah Rambai

Buah rambai berasa manis-manis masam, dengan buah yang berisi 2-4 juring. Buah ini hampir mirip dengan langsat / Duku, yang membedakanyaRambai menyebar dari Indomalesia ke arah Pasifik Barat. Biasanya kemunculan buah rambai ini merupakan tanda bahwa musim buah akan segera berakhir.

367. Buah Kapul

Buah Kapul sungguh sangat mirip dengan buah mangis. Hanya kulitnya persis seperti kulit kayu. Beda lainnya adalah pada ujung buah tidak terdapat bentuk bintang, sedangkan di pangkal tangkainya tidak terdapat mahkota. Buahnya ada dua jenis Kapul berdaging putih dan kapul berdaging kuning.

368. Buah Keledang

Buah Keledang termasuk buah langka bumi Kalimantan. Bentuknya persis nangka. Demikianpun daging-bu. Hanya ukurannya mini. keledang merupakan buah yang mulai terlupakan seiring dengan habisnya hutan-hutan alami. Pohonnya dapat menjulang tinggi mencapai 30 meter dan berdaun lebar dan sedikit berbulu. Pohon keledang dapat berbuah sejak 5 tahun setelah tanam. Tumbuh diberbagai jenis tanah dan umumnya dihutan tropis dan penuh dengan humus.

369. Buah Bemotong

Buah bemotong menggerombol di pangkal batang, tepat diatas tanah. Warnanya merah segar. Namun segera akan berubah kecoklatan begitu kita kutip dari pohonnya. Buah yang ukurannya seujung balpoin ini tersusun dalam tandan.

370.Buah Maritam

Buah Maritam, buah jenis rambutan tapi tidak berbulu, Rasa manis dan daginya sama seperti rambutan

371. Buah Asam putar

Buah Asam putar, disebut juga asam pulasan, jenis mangga unik ada di pedalaman Kalimantan, karena bijinya bisa dilepas dengan cara buahnya diputar.

378. Buah Lahung

Buah lahung, buah lahung, buah jenis durian dengan kulit bewarna merah dan daginya warna kuning

379. Buah Rumbia

Kalau Buah Rumbia banyak terdapat di indonesia, karena Rumbia adalah pohon sagu. Jadi buah rumbia adalah buah yang dihasilkan dari pohon sagu. Buah ini rasanya manis-manis sepet. Biasanya diasinkan dulu untuk menghilangkan rasa sepetnya. Namun sepetnya buah Rumbia ini tidak sebanding dengan sepetnya buah Rukem yang mentah. Jadi kalau langsung dimakan biasa nggak masalah

380. Buah kepayang

buah kepayang, kita hanya kenal mabuk kepayang, tetapi tidak tahu kepayang itu apa, nah kepayang itu adalah buah, dari biji buah ini ada isi setelah melalui proses pengolahan, maka isi dalam biji buah ini bisa dimakan, hingga keenakan, sampai sampai lupa pekerjaan lain karena mabuk keenakan makan kepayang ini.

382. Mangga kecil

Mangga kecil yang disebut hasam hurang atau mangga sapat

383.Bisbul (diospyros blancoi)

Bisbul adalah nama sejenis buah beserta pohonnya. Tumbuhan ini berkerabat dekat dengan kesemek dan kayu hitam. Nama-nama lainnya adalah buah mentega (bahasa Melayu, merujuk pada daging buahnya ketika masak), kamagong, tabang atau mabolo (Tagalog, merujuk pada kulit buahnya yang berbulu halus), marit (Thailand), dan velvet apple (Inggris).

384. Burahol/Kepel (Stechocarpus burahol)

` Adalah flora identitas Daerah Istimewa Yogyakarta. Buah kepel dikenal sebagai buah meja (santapan wajib) kegemaran puteri kraton di Jawa karena menyebabkan keringat beraroma wangi.

385. Jambu Mawar (Eugenia jambos)

Jambu mawar alias jambu kraton adalah anggota suku jambu-jambuan atau Myrtaceae yang berasal dari Asia Tenggara, Dinamai demikian karena buah jambu ini memiliki aroma wangi yang keras seperti mawar.

386. Sawo Durian (Chrysophyllum cainito)

Buah sawo durian hijau yang telah tua kulitnya hijau keputihan dan jika masih muda warnanya hijau muda. Sedang daging buahnya lunak dan berwarna putih susu bila telah masak.

387. Sawo Kecik (Manilkara kauki)

Buah berbentuk bulat telur berukuran kecil. Buah yang masak enak dimakan, rasanya manis, kadang-kadang sedikit sepet. Kulitnya sangat tipis, dan mudah mengelupas. Buahnya selain dapat dimakan, kayunya yang keras dan kuat sangat baik untuk dibuat patung, perabot rumah tangga, alat-alat pertukangan, tiang penyangga rumah, dan sebagainya.

388. Terap (Artocarpus odoratissimus)

Buah terap harus segera dimakan dalam beberapa jam setelah dibuka, karena baunya yang harum cepat berkurang dan warnanya dapat berubah karena teroksidasi. Biji terap juga dapat dimakan setelah dipanggang atau direbus dengan garam.

389. Jambu Bol (Syzygium malaccense)

Buah jambu bol biasa disajikan sebagai buah meja. Jambu bol, bersama dengan jambu air dan jambu semarang atau jambu cincalo memiliki pemanfaatan yang kurang lebih serupa dan dapat saling menggantikan.

390. Jamblang (Syzygium cumini)

Di India dan Filipina, seperti juga kebiasaan di beberapa daerah di Indonesia, buah jamblang yang masak dicampur dengan sedikit garam dan kadang-kadang ditambahi gula, lalu dikocok di dalam wadah tertutup (biasanya dua mangkuk ditangkupkan) sehingga lunak dan berkurang sepatnya. Buah yang kaya vitamin A dan C ini juga dapat dijadikan sari buah, jeli atau anggur.

391. Buni (Antidesma bunius)

Buni adalah pohon penghasil buah yang dapat dimakan. Buah buni kecil-kecil berwarna merah, dan tersusun dalam satu tangkai panjang, menyerupai rantai . Buni termasuk tumbuhan yang sudah jarang dijumpai di pekarangan.

392. Ciremai (Phyllanthus acidus)

Ceremai tumbuhan berbentuk pohon, berumur panjang, Daun tunggal, bertangkai pendek, tersusun berselingwarna hijau muda, bentuk bulat telur, panjang 2 7 cm, lebar 1,5 2 cm, helaian daun tipis tegar, ujung runcing, pangkal tumpul (obtusus), tepi rata, pertulangan menyirip (pinnate), tidak memiliki daun penumpu, permukaan halus, tidak pernah meluruh. Bunga majemuk, bentuk tandan (racemus), muncul di sepanjang batang dan cabang, kelopak berbentuk bintang (stellatus), mahkota berwarna merah muda.

393. Durian Merah

Durian berdaging merah ini merupakan durian liar yang ditemukan di hutan Kalimantan. Sama halnya dengan durian lainnya, durian ini mempunyai kulit berduri dan aroma durian yang sangat khas dan menyengat.

394. Nangka

Health (Nangka) Nangka adalah nama jenis pohon, serta buah. Nangka pohon milik suku Moraceae, nama ilmiahnya adalah Artocarpus heterophyllus. Dalam bahasa Inggris, yang dikenal sebagai nangka Nangka. pohon Nangka umumnya berukuran sedang, sampai sekitar 20 meter tingginya, walaupun beberapa telah mencapai 30 meter. Batang bulat silindris, sampai sekitar 1 meter dengan diameter.

395. Tanaman Gandarusa

Tanaman gandarusa atau dengan nama latin Justicia gendarussa Burm. f. termasuk familia Acanthaceae merupakan tumbuhan semak, yang pada umumnya ditanam sebagai pasar hidup atau tumbuh liar di hutan, tanggul sungai atau dipelihara sebagai tanaman obat. Di Jawa tumbuh pada ketinggian 1 - 500 m di atas permukaan laut. Tumbuh tegak, tinggi dapat mencapai 2 m, percabangan banyak, dimulai dari dekat pangkal batang.

396. Anggrek hitam

Anggrek hitam (Coelogyne pandurata) adalah spesies anggrek yang hanya tumbuh di pulau Kalimantan. Anggrek hitam adalah maskot flora propinsi Kalimantan Timur. Saat ini, habitat asli anggrek hitam mengalami penurunan jumlah yang cukup besar karena semakin menyusutnya luas hutan di Kalimantan namun masih bisa ditemukan di cagar alam Kersik Luway dalam jumlah yang sedikit.

397.Plumbago europaea

Plumbago adalah genus dari 10-20 spesies tanaman berbunga dalam keluarga Plumbaginaceae. Plumbago zeylanica, atau White Leadwort adalah semulajadi di Asia Tenggara. Pohonnya banyak bercabang, semak cemara yang mencapai sekitar 6 kaki (2 m). Daun berwarna hijau tua, berbentuk bujur telur hingga 6 inci (30 cm) panjang dan 3 inci lebar. Tanaman ini cepat tumbuh, tetapi saiz mereka mudah dipengaruhi oleh saiz pasu dan pemangkasan.

398. KEDEBIK (Senggani)

Tumbuhan "Kedebik", (Familia = Melastomataceae, Genus= Melastoma, Spesies=Melastoma candidum D.Don), (Indonesia/Melayu=Senggani, Bangka=Kedebik), (Inggris=Asian melastome) (Indian=Rhododenron), kerabat dekat "Harendong". Buahnya disukai burung "perbak" (cucak rawa). Pohonnya berbentuk perdu (semak). Biasa dimakan orang, rasanya tidak terlalu menggembirakan, sepat-sepat manis. Bijinya berbutir halus.

399. Buah Keranji

Buah keranji (latin: Dialium Laurinum), di Kalimantan disebut lahal, langir, menyerin, nyalin paya, sianglam, atau tampasak. Di Kalimantan banyak tumbuh liar di hutan, pohonnya yang besar menghasilkan jenis kayu yang bagus. Sama di Belinyu, di Malaysia disebut juga keranji, banyak dijual di pasar-pasar tradisional Serawak. Satu kantong plastic kg gula, cuma RM.5

400. BUAH BUNI

Buah buni adalah Famili: Phyllanthaceae, Genus: Antidesma dan Spesies: A.bunius, soal rasa tidak semanis namanya, walau sudah hitam celing tetap asam dengan sedikit manis. Karena dalam setangkai tidak pernah celing semua, maka buah buni ini biasa dimakan dengan cara dirujak. Ditumbuk dengan garem cabek. Cara makannya disendok, seperti makan nasi.

401. BUAH "MATO-AYAM"

Buah mato-ayam adalah buah perdu yang banyak terdapat di Belinyu. Di semak manapun ada, baik di dekat laut maupun dipegunungan. Saking banyaknya, makanya tidak ada orang yang iseng sengaja menanam buah mato-ayam. Buahnya berbiji, dengan rasa daging buah tidak terlalu enak, namun cukup manis dan terasa bertepung..

402. Bunga Kecombrang

Nama Latin tanaman ini adalah Nicolaia speciosa dan masuk dalam famili Zingiberaceae. Bunga kecombrang sering dimanfaatkan sebagai bunga hias, tapi juga nikmat disantap dalam bentuk pecal, lalapan, ataupun sambal. Kecombrang dapat digunakan sebagai tambahan sayuran sewaktu memasak, tutur Prof Unus.

403. Daun Sirih

Daun tanaman bernama Latin Piper betle ini dikenal mengandung antiseptik dan zat aktif lain yang bermanfaat menghilangkan masalah bau badan.

404. Daun Beluntas

Beluntas umum dijumpai sebagai pagar hidup. Tanaman bernama Latin Pluchea indica ini berdaun bulat telur, tangkai pendek, dan berwarna hijau. Bunganya berwarna putih kecokelatan. Daun dan bunganya mengandung zat alkali yang bertindak sebagai antiseptik.

405. Daun Kemangi

Lalap daun kemangi sudah umum dijumpai dalam menu yang disantap seharihari. Daun tanaman bernama Latin Ocimun balisicum ini memang beraroma wangi dan mengandung zat aktif yang berfungsi sebagai antiseptik. Zat inilah yang membantu memberantas bakteri penyebab bau badan. Manfaat lain lalap daun kemangi adalah meningkatkan nafsu makan.

406. Temulawak

Nama Latin temulawak adalah Curcuma xanthorrhiza. Temulawak adalah salah satu tanaman yang dikenal luas di Indonesia sebagai apotik hidup. Tanaman ini mengandung saponin, flavoinoida, dan minyak asiri, sehingga berkhasiat menghilangkan jerawat, menyegarkan tubuh, dan menghilangkan bau badan.

407. Jahe

Rimpang jahe dikenal sebagai obat tradisional yang menghangatkan, sehingga sering dimanfaatkan untuk mengatasi masuk angin dan rasa mual karena kehamilan dan sebab lain. Penelitian telah menunjukkan bahwa jahe mengandung zat antiviral, antitumor, dan antiinflamasi, juga sifat antibakteri dan antijamur. Kedua yang disebutkan

terakhir ini yang menyebabkan jahe bisa dimanfaatkan untuk mengatasi bau badan.

408.

Jeruk Nipis

Buah ini pernah diteliti di Ohio State Biotechnology Center di Ohio, Amerika Serikat. Salah satu hasilnya, jeruk nipis diketahui sangat kaya vitamin C dan sejumlah mineral dibandingkan dengan jenis lain.

409. Rumput Gajah

Nama latin : Pennisetum purpureum Nama umum : Rumput Gajah Asal : Afrika

Deskripsi : - perennial, bentuk rumpun, mempunyai rhizom, tumbuh tegak (4-5 m) - setiap kg 3 juta biji

410. Rumput Benggala

Nama latin : Panicum maximum Nama umum : Rumput Benggala Asal : Afrika Deskripsi : - Perennial, rumpun dgn banyak anakan, tingg 1-1,8 m, bunga mayang.

411. Parodi

Nama latin : Sorghum almum Nama umum : Parodi

Asal : Afrika, Amerika Selatan Deskripsi : - Tegak, rumpun dgn banyak anakan, dari rhizom yg pendek tumbuh anakan,tinggi 3.4 m - Satu kg berisi 121.000 biji

412. Rumput Mexico

Nama latin : Euchalena Mexicana Nama umum : Rumput Mexico Asal : Amerika Tengah, Meksiko Deskripsi : - Perenial, tinggi 2,5-4 m, tegak, tahan naungan

413. Rumput Signal

Nama latin : Brachiaria decumbens Nama umum : Rumput Signal Asal : Afrika Deskripsi : - Perenial, tumbuh membentuk hamparan lebat dgn ketinggian 40 cm Berstolon, bentuk bunga mayang.

414. Rumput Pangola

Nama latin : Digitaria decumbens Nama umum : Rumput Pangola Asal : Afrika Deskripsi : - Perenial, berstolon, rumpun tinggi 60-120 cm berbentuk menjari (digit)

415. Seledri (Apium graveolens, Linn.)

Nama Umum : Seledri Nama ilmiah : (Apium graveolens, Linn.) Sinonim : Celery (Inggris), Celeri (Perancis), Seleri (Italia); Selinon, Parsley (Jerman), Seledri (Indonesia); Sledri (Jawa), Saledri (Sunda); Familia : Apiaceae

416. jenis rhubarb

Tanaman jenis rhubarb ini, dengan nama latin Rheum Palaestinum memiliki keunikan tersendiri, yakni daun-daunnya yang panjang dapat menyalurkan air ke akarnya sendiri.

417. SAMBANG GETIH / K EJI BELING

Nama Latin : Hemigraphjis coorata Hall. Nama Lokal : Sambang getih, Keji beling , Daun Sarap, Remek daging, Binalu api

418. Mengkudu

Tanaman Mengkudu dengan nama latin (Morinda citrifolia L) atau juga dikenal dengan beragam sebutan nama tergantung daerah seperti Pace, Kemudu, Kudu (Jawa); Cengkudu (Sunda), Kodhuk (Madura), Wengkudu (Bali) merupakan tumbuhan asli dari Indonesia. Tumbuhan ini termasuk jenis kopi-kopian, mempunyai batang tidak terlalu besar dengan tinggi pohon 3-8 m.

419. ZODIA

Tanaman asal Papua dengan nama Latin (Evodia suaveolens) termasuk famili Rutaceae mengandung zat evodiamine dan rutaecarpine. Menurut Balai Penelitian Tanaman Rempah dan Obat (Balittro), minyak yang disuling dari daun zodia mengandung linalool 46 persen dan apinene 13,26 persen. Linalool inilah yang berfungsi sebagai pengusir nyamuk.

420. GERANIUM

Menyandang nama Latin Pelargonium Citrosa, tanaman ini tumbuh merumpun, banyak anakan. Daunnya hijau, berbentuk menjangkar (menyerupai jangkar), tepi daun bergerigi. Batangnya banyak mengandung air. Karena mengandung zat Citronella, geranium akan mengeluarkan bau khas (agak langu) apabila daunnya terkena angin.

421. LAVENDER

Penampilan bunga lavender (Lavandula angustifolia) memang amat menarik. Bunganya berwarna ungu kecil-kecil dan mengeluarkan aroma wangi. Bunga ini sering digosok-gosok ke tubuh untuk menghindari gigitan nyamuk. Seperti layaknya zodia, lavender juga mengandung linalool. Keberadaan tanaman lavender mengundang para penyuling minyak atsiri untuk menyuling bunganya.

422. SERAI WANGI

Pasalnya tanaman serai wangi ini mengandung zat-zat seperti geraniol, metilheptenon, terpen-terpen, terpen-alkohol, asam-asam organik, dan terutama adalah sitronelal. Zat sitronelal ini memiliki sifat racun kontak. Sebagai racun kontak, ia dapat menyebabkan kematian akibat kehilangan cairan secara terus-menerus sehingga tubuh nyamuk kekurangan cairan.

423. SELASIH

Tanaman ini sangat banyak variasinya dan sering berubah-ubah penampilan, khususnya warna daun jika ditanam di lingkungan yang berbeda-beda. Selasih tumbuh di daerah dengan ketinggian 1 - 1.100 m dpl. Tempat favoritnya adalah daerah yang teduh dan lembab. Perkembangbiakan selasih adalah dari bijinya. Daya adaptasi tanaman ini dengan lingkungan cukup baik, sehingga mudah tumbuh di hampir semua tempat.

424.SUREN

Tinggi tanaman bisa mencapai 20 m dan pertumbuhannya tergolong cepat. Suren tumbuh baik di dataran rendah hingga ketinggian 2.000 m dpl. Tanaman ini dapat diperbanyak secara generatif yaitu melalui biji. Daun dan kulit kayunya beraroma cukup tajam. Secara tradisional, petani menggunakan daun suren untuk menghalau hama serangga tanaman. Pohon suren berperan sebagai pengusir serangga (repellant) dan dapat digunakan dalam keadaan hidup.

425. Opium

Opium, atau candu adalah getah bahan baku narkotika yang diperoleh dari buah candu (Papaver somniferum L. atau P. paeoniflorum) yang belum matang. Opium merupakan tanaman semusim yang hanya bisa dibudidayakan di pegunungan kawasan subtropis. Tinggi tanaman hanya sekitar satu meter.

426. white truffles

Mungkin di antara kita hanya sebagian kecil yang tahu bahwa di dunia ini ada sejenis jamur yang harga per ponnya (setara 0,5 kg) bisa mencapai 2.500 dolar AS atau sekitar Rp 17,5 juta. Dengan harganya yang supermahal itu, menjadikan jamur tersebut sebagai makanan termahal kedua setelah kaviar. Jamur ini disebut sebagai white truffles atau varian lain yang sedikit lebih murah dibawahnya, yaitu black truffles.

427. Saffron

Kuma-kuma atau safron (saffron) adalah nama untuk rempah-rempah dari bunga Crocus sativus, sekaligus nama umum untuk tanaman Crocus sativus dari marga crocus famili Iridaceae. Bunga kuma-kuma memiliki tiga kepala putik (stigma) yang terletak distal terhadap daun buah. Bagian tangkai putik, yang menghubungkan stigma dengan bagian bunga paling dalam, sering dikeringkan dan disebut safron yang dipakai sebagai bumbu masakan dan bahan pewarna.

428. Zaitun

Zaitun (Olea europaea) adalah pohon kecil tahunan dan hijau abadi, yang buah mudanya dapat dimakan mentah ataupun sesudah diawetkan sebagai penyegar. Buahnya yang tua diperas dan minyaknya diekstrak menjadi minyak zaitun yang dapat dipergunakan untuk berbagai macam keperluan. Zaitun adalah anggota suku Oleaceae.

429. Ginseng

Ginseng (Panax) adalah sejenis terna berkhasiat obat yang termasuk dalam suku Araliaceae. Ginseng tumbuh di wilayah belahan bumi utara terutama di Siberia, Manchuria, Korea, dan Amerika Serikat. Jenis ginseng tropis dapat ditemukan di Vietnam, yaitu Panax vietnamensis. Nama "ginseng" diambil dari bahasa Inggris, yang dibaca mengikuti lafal bahasa Kanton, jn shn, yang dalam bahasa Mandarin dibaca "ren shen", yang berarti duplikat manusia, karena bentuk akarnya yang kerap menyerupai manusia.

430. Ganja

Ganja (Cannabis sativa syn. Cannabis indica) adalah tumbuhan budidaya penghasil serat, namun lebih dikenal karena kandungan zat narkotika pada bijinya, tetrahidrokanabinol (THC, tetra-hydro-cannabinol) yang dapat membuat pemakainya mengalami euforia (rasa senang yang berkepanjangan tanpa sebab).

431. Nilam

Nilam (Pogostemon cablin Benth.) adalah suatu semak tropis penghasil sejenis minyak atsiri yang dinamakan sama (minyak nilam). Dalam perdagangan internasional, minyak nilam dikenal sebagai minyak patchouli (dari bahasa Tamil patchai (hijau) dan ellai (daun), karena minyaknya disuling dari daun).

432. Tomat

Nama Ilmiah : Solanum lycopersicum L. Nama Umum :Tomat (Indonesia) Tomato, Garden Tomato (Inggris) Terung Masam, Tomato (Melayu) Ca chua, Ca tomach (Vietnam)

433. Kantong Semar

Nama Latin : Nepenthes sp. Status : Dilinungi (UU No.5 thn 1990 dan PP No. 7 thn 1999) tergolong appendix 1 dan appenix 2

434.Anggrek Tien Soeharto

Nama Latin : Cymbidium hartinahianum Status : Langka Habitat : Hidup di daerah yg miskin akan hara pd ketinggian 1700-1800 m dpl.

445. Bunga Bangkai

Nama Latin : Amorphophallus titanum Status : Langka Habitat : Hidup di tempat-tempat yang lembab

446. Kubis (Brassica oleracea)

Nama ilmiah : Brassica oleracea var. Capitata Nama lokal : kol, kobis, kubis telur, kubis krop Nama asing : cabbage Nama simplisia : Brassicae capitatae Folium (Dalimartha, 1999)

447. Buah Kurma

Kurma, adalah jenis tanaman palma dengan nama latinnya Phoenix Dactylifera. Tumbuhan ini banyak ditemui di Timur Tengah, Afrika Utara dan kemungkinan juga berasal dari Asia Barat Daya. Karena pembudidayaannya yang secara besar-besaran sehingga tidak diketahui dengan jelas dan pasti asal muasal tumbuhan ini.

448. Jagung

Jagung adalah salah satu tanaman pangan yang populer di indonesia. Selain enak untuk direbus, dibakar, atau dijadikan brondong jagung, jagung yang masih muda ternyata memiliki khasiat luar biasa. Selain buah/daging jagung muda tersebut, rambut jagung tersebut memiliki khasiat juga untuk kesehatan.

449. Sirsak

Sirsak buah yang bernama latin Annona muricata, di kenal juga dengan nama nangka sabrang, nangka londo, Nangka buris, dan di Bali, lebih dikenali sebagai srikaya Jawa, selain lezat, buah ini juga kaya kandungan obat. Beberapa penyakit yang dipecaya

dapat di obati oleh buah sirsak ini antara lain: ambeien, kandung kemih, menceret, dan bisul dapat disembuhkan.

450. Nanas

Buah ini banyak mengandung vitamin A dan C sebagai antioksidan. Juga mengandung kalsium, fosfor, magnesium, besi, natrium, kalium, dekstrosa, sukrosa, dan enzim bromelain.

451. Temu Hitam

Temu hitam merupakan tumbuhan yang dapat hidup secara liar di hutan-hutan jati, terutama di Pulau Jawa dari ketinggian 400-1.750 meter di atas permukaan laut dan

tumbuhan ini menyukai tanah subur. Daunnya berbentuk lanset lebar dengan helaian daun yang tipis, warna daun hijau sampai coklat keunguan agak gelap. Bunga keluar dari ketiak daun atau samping batang.

452. Jahe

JAHE adalah tanaman berkhasiat obat atau biasa kita sebut obat herbal yang dapat digunakan untuk membunuh sel kanker ovarium sementara komponen yang terdapat pada cabai diduga dapat mengecilkan atau menyusutkan tumor pankreas.

452. Pepaya

Pohon pepaya sudah terkenal sejak dahulu sebagai tanaman berkhasiat atau herbal yang dapat meyembuhkan berbagai macam penyakit. Tanaman berkhasiat ini selain

pergunakan untuk obat tradisional, juga di pergunakan untuk berbagai macam keperluan seperti memasak daging dan menambah nafsu makan. Setiap bagian pohon pepaya dapat dimanfaatkan, mulai akar, batang, daun, buah, bahkan biji buahnya.

453. Mentimun

Mentimun yang memiliki nama ilmiah Cucumis sativus, mengandung 0,65 persen protein, 0.1 persen lemak dan 2,2 persen karbohidrat. Buah tanaman merambat ini juga mengandung kalsium, zat besi, magnesium, fosforus, vitamin A, vitamin B1, vitamin B2 dan vitamin C. Biji timun sendiri mengandung racun alkoloid jenis hipoxanti, yang berfungsi untuk mengobati cacingan

454. Bunga Melati

Selain digunakan sebagai hiasan pengantin atau sebagai campuran minum teh, melati juga bermanfaat untuk berbagai keperluan. Kandungan kimia dalam bunga dan daunnya seperti indol, benzyl, livalylacetaat, terbukti efektif untuk:

455. Belimbing Wuluh

Belimbing wuluh (avverhoa bilimbi) adalah tanaman asli amerika yang tumbuh subur di darah yang banyak mendapat sinar matahari langsung tetapi cukup kelembaban udaranya.

456. Bunga Lotus

bunga lotus dengan nama latin Nelumbo nucifera merupakan jenis tanaman yang hidup dan tumbuh di air. Bunga ini juga sering disebut dengan bunga Seroja. Bunga lotus termasuk dalam famili Nymphaeaceae, dengan perbanyakan dengan cara rimpang dan biji.

457.Bunga Ravenia

Tanaman satu ini memperkaya jenis tanaman perdu berbunga. Daunnya memanjang runcing dan rimbun, bunganya merah dan pink. Cantik, sesuai dengan namanya yang juga cantik, Ravenia. nama latinnya Ravenia Spectabilis (variegated Leaf). Tanaman ini punya ciri khas, daunnya belang berwarna kuning dan hijau.

458. Bunga Teratai

Teratai (Nymphaea) adalah nama genus untuk tanaman air dari suku Nymphaeaceae. Dalam bahasa Inggris dikenal sebagai water-lily atau waterlily. Di Indonesia, teratai juga digunakan untuk menyebut tanaman dari genus Nelumbo (lotus).

459. Bunga tulip

Bunga tulip selalu diidentikkan dengan negara Belanda. Ribuan wisatawan datang ke Belanda hanya untuk mengagumi bunga yang cantik dan berwarna cerah ini, yang banyak ditanam di taman-taman negara Kincir Angin itu. Kota Keukenhof di Belanda, setiap tahunnya bahkan dikunjungi sekitar 800.000 orang dari seluruh dunia yang ingin menyaksikan keindahan aneka bunga tulip dalam Festival Tulip yang diselenggarakan setiap tahun di kota itu. Tak heran masih banyak orang yang beranggapan bahwa bunga tulip adalah bunga asli dari Belanda.

460. Bunga Matahari

Bunga matahari atau Helianthus annuus yang berwarna kuning cerah Baik daun maupun bunga dari bunga matahari bersifat heliotropis, yaitu, selalu mengikuti cahaya matahari. Tanaman bunga matahari menyimpan auxin. Auxin merupakan suatu hormon tanaman yang mengendalikan pertumbuhan.

461. Bunga Sakura

Sakura merupakan bunga yang sangat dicintai dan dibanggakan oleh masyarakat Jepun. Ia menjadi simbol nasional bangsa ini. Para pejabat Pemerintah dan diplomat Jepun, misalnya, sering menggunakan lambang sakura sebagai lapel pin pada baju mereka. Bunga sakura juga menjadi moto yang muncul dalam berbagai kerajinan khas Jepun, misalnya pada kimono, yukata, kipas, cangkir, dan lain-lain.

462. Bunga Anggrek

Anggrek merupakan salah satu dari sekian banyak tanaman hias yang tergolong langka. Saat ini banyak yang mencoba untuk menciptakan anggrek dengan varian terbaru dengan cara mengawin silangkan jenis anggrek yang satu dengan pohon anggrek yang lain.

463. Bunga Melati

Melati (jasminum sambac) termasuk tanaman yang mempunyai banyak manfaat. Bunganya berwarna putih mungil dan berbau harum, sering digunakan untuk berbagai kebutuhan. Melati, dapat berbunga sepanjang tahun dan dapat tumbuh subur pada tanah yang gembur dengan ketinggian sekitar 600 atau 800 meter diatas permukaan laut, asalkan mendapatkan cukup sinar matahari.

464. Bauhinia Hawaii

Tanaman hias merambat dan berbunga cantik Bauhinia Hawaii ini masih tergolong eksklusif, alias belum terlalu banyak dimiliki para pecinta tanaman hias. Silahkan jadikan tanaman menawan ini sebagai penghias halaman

465. Bunga Melati Belanda

Quisqualis Indica : Melati Belanda Pemanis Beranda Keindahan Bunga-bunga mungilnya yang kemerahan, layak dihadirkan di beranda rumah. Hadirnya semak berbunga yang satu ini akan mempercantik hunian dengan kesan asri dan teduh.

467. Tanaman Ciplukan

Nama Latin : Physallis angulata Linn. atau Physallis minima Linn. Nama Daerah : Keceplokan, Nyornyoran, Cecenet, Cecendet Klasifikasi Tanaman Ciplukan: Bangsa : Solanales Suku : Solanaceae Marga : Physallis Jenis : Physallis peruviana L.

468. Meniran

Disebut juga memeniran atau daun meniran. Salah satu macam tema dengan nama ilmiah Phyllanthus niruri dan termasuk ke dalam famili Euphorbiaceae. Termasuk tanaman liar, banyak ditemukan di lapangan rumput, tepi jalan, dan pembuangan sampah. Tumbuh pada ketinggian sampai dengan 1.500 m dp1

469. Pinang merah

Pinang merah yang memiliki nama latin Areca vestiara, termasuk ke dalam jenis tanaman palem. Tanaman ini memang lebih dikenal sebagai tanaman hias. Mungkin karena tanaman ini memiliki dahan yang rindang dan batang yang berwarna merah menyala.

470. Gracilaria eucheumioides Harvey

Nama Latin: Gracilaria eucheumioides Harvey; Nama Daerah: Rambukasang (Gracilaria), Garut- Jawa Barat; Agar-agar jahe (P.P. Seribu).; Spesifikasi:Thallus gepeng, halus, pinggir bergerigi, membentuk rumpun radial seperti umbi tanaman jahe, oleh karena itu di P.P. Seribu dinamai agar-agar jahe.

471. Apiun

Nama ilmiah : Papaver somniferum Panggilan umum : Opium/ Poppy Dalam Bahasa Indonesia : Apiun Warna bunga : Pink, ungu, merah, putih Jenis tanaman : Obat2an, musiman Tinggi : Beberapa diantaranya dapat tumbuh antara 13-91 cm.

472. Opium, Bunga Cantik Nan Mematikan

Nama ilmiah : Papaver somniferum Panggilan umum : Opium/ Poppy Dalam Bahasa Indonesia : Apiun Warna bunga : Pink, ungu, merah, putih Jenis tanaman : Obat2an, musiman Tinggi : Beberapa diantaranya dapat tumbuh antara 13-91 cm

473. Srikaya(Annona squamosa L.)

Nama ilmiah: Annona squamosa L. Nama lokal : srikaya Divisi : Spermatophyta Subdivisi : Angiospermae Kelas : Dicotyledonae

474. Pasiflora

Tanaman ini mempunyai nama latin Passiflora sp yang merupakan tanaman rambat dengan bunga yang unik karena memiliki lima helai mahkota, lima kelopak, lima benang sari dan tiga tangkai putik. Dimensi bunganya memiliki diameter 5cm. inilah yang menjafi cirri khas tanaman pasiflora.

475. Stefanot

Nama latin tanaman ini adalah Stephanotis sp. Nama Stephanotis merupakan nama dari gabungan dua kata, yaitu stephonos yang berarti mahkota dan otos yang berarti telinga. Bila digabungkan, arti Stephanotis adalah mahkota yang bertelinga. Secara fisik, tanaman ini memiliki bunga dengan mahkota berjumlah lima yang mirip seperti telinga.

476. Nona makan sirih

Apabila kita perhatikan dari fisiknya, tanaman Nona Makan Sirih atau Clerodendrum thomsoniae mirip dengan tanaman sirih, terutama bentuk daunya. Namun perbedaannya, tanaman rambat ini mempunyai bunga dengan kelopak berwarna putih dan mahkota berwarna merah.

477. Thunbergia

Ciri khas tanaman yang mempunyai nama latin Thunbergia sp. adalah mempunyai bunga yang berwarna warni. Thunbergia merupakan salah satu genus dari tanaman bunga family acanthaceae yang ditemukan di daerah Afrika, Madagaskar, Asia Selatan dan Asia Tenggara.

478. thunbergia

Ada beberapa spesies thunbergia, diantaranya adalah Thunbergia alata, Thunbergia coccinea, Thunbergia erecta, Thunbergia fragrans, Thunbergia frandiflora, Thunbergia gregorii, Thunbergia laurifolia dan Thunbergia mysorensis. Dari beberapa spesies tersebut, dua spesies yang banyak dijumpai adalah Thunbergia mysorensis yang biasa disebut dengan nama clockvine dan Thunbergia grandiflora. Kedua spesies thunbergia ini mempunyai ciri bunga yang menjulur ke bawah.

479. Ceguk

Ceguk merupakan tanaman rambat yang memerlukan sinar matahari langsung. Tanaman dengan nama latin Quisqualis indica ini dapat tumbuh dengan sangat baik di daerah dataran rendah. Ciri-ciri tanaman ini adalah mempunyai bentuk daun yang bulat dengan tangkainya yang pendek. Bagian bawah daunnya mempunyai bulu yang halus, bunganya berwarna merah muda dan berbau harum.

480. Melati

Melati atau Jasminum sp. merupakan salah satu tanaman rambat yang bunganya harum. Saat ini sudah banyak spesies dari Jasminum sp. seperti Jasminum sambac yang berwarna putih dan Jasminum revolutum atau Jasminum primulinum yang berwarna kuning cerah. Tanaman melati dapat menyesuaikan diri dengan kondisi lingkungan sekitarnya, bisa tumbuh di dataran rendah maupun di dataran tinggi.

481. Gandaria Selatan

Gandaria Selatan, Cilandak. Gandaria adalah nama pohon dan buah yang mempunyai nama latin (ilmiah) Bouea macrophylla. Gandaria juga merupakan flora identitasprovinsi Jawa Barat.

482. Sirih Hitam

Nama : Sirih Hitam Nama Ilmiah : Piper betel var nigra Familia : Piperaceae Introduksi :Ada beberapa jenis sirih yang dikenal di masyarakat, misalnya, sirih jawa (daun lebih lembut, kurang tajam, hijau rumput), sirih belanda (daun besar, hijau tuam rasa dan bau tajam dan pedas), sirih cengkeh (kecil, daun kuning, rasa seperti cengkeh), sirih kuning, dan sirih hitam.

483. Bunga Siantan (Ixora stricta )

Nama Umum : Bunga Siantanandiflora Nama Ilmiah : Ixora stricta atau Ixora chinensis Familia : Rubiaceae Nama lain : Long chuan hua (Cina)

484. Leunca (Solanum nigrum L)

Nama Umum : LEUNCA Nama latin: Solanum nigrum L Familia : Solanaceae Nama daerah: Rampi; Ranti; Piit; Boose; Bobase Deskripsi Tumbuhan: Tumbuhan semusim, tinggi 30-175 cm, bercabang bayak. Daunnya letaknya berseling, berkelompok, bentuk bulat telur, ujung dan pangkal meruncing, tepi berombak sampai rata.

485. bunga pagoda

Nama latin: Clerodendrum japonicum (Thunb) Nama daerah: Senggugu; Tumbak raja Deskripsi tanaman: Perdu meranggas, tinggi 1-3 m. Batangnya dipenuhi rambut halus. Daun tunggal, bertangkai, letak berhadapan. Helaian daun berbentuk bulat telur melebar, pangkal daun berbentuk jantung, daun tua bercangap menjari, panjangnya dapat mencapai 30 cm. Bunganya bunga majemuk berwarna merah, terdiri atas bunga kecilkecil yang berkumpul membentuk piramid, keluar dari ujung tangkai. Buahnya bulat.

486. DELIMA PUTIH

Nama latin: Punica granatum L. Nama daerah: Dalima; Glima; Dalimo; Gangsalan; Talima; Dilimene Deskripsi tanaman: Tanaman perdu, tinggi 2-5 meter. Batang berkayu, bulat, bercabang, berduri, batang muda berwarna cokelat setelah tua berwarna hijau kotor. Daun tunggal, bentuk lanset, panjang 1-8 cm, lebar 5-15 mm, bertulang menyirip, warna hijau. Bunga tunggal di ujung cabang, mahkota membulat berwarna merah atau kuning. Buah buni, bulat, diameter 5-12 cm, warna hijau kekuningan.

487. Dewandaru

Nama latin : Eugenia uniflora Tanaman Eugenia uniflora berbentuk perdu yang tumbuh secara tahunan dengan tinggi lebih dari 5 meter. Batangnya tegak berkayu, berbentuk bulat danberwarna coklat. Daun yang dimiliki berwarna hijau serta merupakan daun tunggal tersebar berbentuk lonjong

488. Kembang Sepatu

Nama ilmiah: hibiscus rosa-sinensis l Nama daerah: bungong raya (Aceh), soma-soma (Nias), bunga-bunga (Batak), kembang wera (Sunda), bunga raya (Melayu), kembang sepatu, wora-wari (Jawa), waribang (Bali).

489. Anting Putri Primadona Baru Pebonsai

Anting putri alias Wrightia religiosa mempunyai keunikan tidak berhenti memamerkan keindahan bunganya, baik pada musim penghujan maupun kemarau. Ia cocok sekali sebagai tanaman lansekap di halaman rumah dan tanaman pot ketika masih kecil.

490. Putri Malu

Putri malu yang nama latinnya Mimosa pudica adalah perdu pendek anggota suku polong-polongan yang mudah dikenal karena daun-daunnya yang dapat secara cepat menutup/"layu" dengan sendirinya saat disentuh. Walaupun sejumlah anggota polong-polongan dapat melakukan hal yang sama, putri malu bereaksi lebih cepat daripada jenis lainnya. Kelayuan ini bersifat sementara karena setelah beberapa menit keadaannya akan pulih seperti semula.

491. MACAM JENIS BUAH-BUAHAN

Apel ialah jenis buah, atau pohon yang menumbuhkan pohon ini.Orang mulai pertama kali menumbuhkan apel di Asia Tengah. Kini apel berkembang di banyak daerah di dunia yang lebih dingin. Nama ilmiah pohon apel dalam bahasa Latin ialah Malus. Kebanyakan apel yang ditanam orang ialah Malus sylvestris.

492. jeruk peras

Jeruk manis atau jeruk peras (Citrus sinensis Osbeck) adalah perdu tropis dan subtropis yang menghasilkan buah dengan nama sama. dan juga nama buahnya. Buah jeruk memiliki kulit berwarna hijau hingga jingga dan daging buahnya mengandung banyak air. Sari buah jeruk merupakan minuman hasil perasan jeruk yang populer.

493. Temu Hitam

Temu hitam merupakan tumbuhan yang dapat hidup secara liar di hutan-hutan jati, terutama di Pulau Jawa dari ketinggian 400-1.750 meter di atas permukaan laut dan tumbuhan ini menyukai tanah subur. Daunnya berbentuk lanset lebar dengan helaian daun yang tipis, warna daun hijau sampai coklat keunguan agak gelap. Bunga keluar dari ketiak daun atau samping batang.

494. Rambutan

. Rambutan adalah tanaman tropis yang tergolong ke dalam suku lerak-lerakan atau Sapindaceae, berasal dari daerah kepulauan di Asia Tenggara. Kata "rambutan" berasal dari bentuk buahnya yang mempunyai kulit menyerupai rambut.

495. Manfaat Pepaya

Nama latinnya Carica papaya. Masyarakat Australia menyebutnya Paw paw. Dan orang Indonesia mengenalnya dengan nama pepaya. Buah ini tersohor sebagai tanaman obat di berbagai belahan dunia. Khasiatnya bisa dipetik dari hampir seluruh bagian tanaman, namun buahnyalah yang paling sering digunakan karena mudah didapat dan lezat.

496. MANGGA (Asam Manis)

punya nama latin Mangifera indica. Mangga itu termasuk golongan buah batu (aneh2 aja yaa) berdaging dengan warna, bentuk, ukuran, dan citarasa (aroma-rasatekstur) beragam. Bentuk mangga ada yang bulat penuh, misalnya aja mangga gedong, dan bulat panjang, seperti mangga harum manis dan mangga manalagi, sedangkan klo mangga kopek bentuknya bulat pipih, ada lagi yang berbentuk lonjong misalnya mangga golek.

497. PISANG

Pasti semua orang tau yang namanya buah pisang soalnya buah ini sudah terkenal bahkan sampai ke seluruh penjuru dunia, buah ini tenar dengan ciri khas warna kuning dengan bentuknya yang memanjang dan rasanya yang manis.

498. DURIAN

Durian adalah nama tumbuhan tropis yang berasal dari Asia Tenggara, sekaligus nama buahnya yang bisa dimakan (jadi orang bule kaga kenal yang namanya Durian, he3) Nama ini diambil dari ciri khas kulit buahnya yang keras dan berlekuk-lekuk tajam sehingga menyerupai duri.

499. Alpukat

Buah Alpukat atau Apokat dengan nama latinnya Persea americana. Buah Alpukat memiliki kulit lembut tak rata berwarna hijau tua hingga ungu kecoklatan, tergantung pada varietasnya. Daging buah alpukat berwarna hijau muda dekat kulit dan kuning muda dekat biji, dengan tekstur lembut.

500. Manggis

Manggis (Garcinia mangostana L.) adalah sejenis pohon hijau abadi dari daerah tropika yang diyakini berasal dari Kepulauan Nusantara. Tumbuh hingga mencapai 7 sampai 25 meter. Buahnya juga disebut manggis, berwarna merah keunguan ketika matang, meskipun ada pula varian yang kulitnya berwarna merah. Buah manggis dalam perdagangan dikenal sebagai "ratu buah", sebagai pasangan durian, si "raja buah".

You might also like