You are on page 1of 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELA1ARAN

(RPP)

Sekolah : SMP NEGERI 10 Pontianak
Mata Pelajaran : Pendidikan 1asmani, Olahraga dan Kesehatan
Kelas/Semester : VIII / I

Standar Kompetensi :
1. Mempraktikan berbagai teknik dasar permainan dan olahraga, dan nilai-nilai yang
terkandung di dalamnya.

Kompetensi Dasar :
1.2 Mempraktikkan kombinasi teknik dasar salah satu permainan dan olahraga beregu bola
kecil lanjutan dengan kombinasi yang baik serta nilai kerjasama, toleransi, percaya diri,
keberanian, menghargai lawan, bersedia berbagi tempat dan peralatan.

Alokasi Waktu : 2 x 2 x 40 menit (2 x pertemuan)

A. %ujuan Pembelajaran
1 Siswa dapat Melakukan teknik dasar memegang raket Iorehand dan backhand untuk
servis dan pukulan dengan koordinasi yang baik secara berpasangan atau kelompok.
2 Siswa dapat Bermain dengan peraturan yang dimodiIikasi untuk menanamkan nilai
kerjasama dan menghargai lawan.

O Karakter siswa yang diharapkan :
isiplin (iscipline)
%ekun (iligence)
%anggung jawab (Responsibility)
etelitian (CareIulness)
erja sama (Cooperation)
%oleransi (%olerance)
!ercaya diri (ConIidence)
eberanian (Bravery)

B. Materi Pembelajaran
%ennis
O %eknik dasar Memegang bat,pukulan servis, dan pukulan Iorehand,berpas angan
atau kelompok.
O Bermain dengan peraturan yang dimodiIikasi untuk menanamkan nilai kerja sama
dan toleransi.

C. Metode Pembelajaran
- !ertemuan 1& 2 penugasan & resiprokal/timbal-balik

D. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
!ertemuan 1 & 2
1. Kegiatan Pendahuluan
OBerbaris, berdoa, presensi, apersepsi dan pemanasan
OMemberikan motivasi dan menjelaskan tujuan pembelajaran
2. Kegiatan Inti
ksplorasi
alam kegiatan eksplorasi, guru :
Melakukan teknik dasar memegang raket Iorehand dan backhand untuk servis
dan pukulan dengan koordinasi yang baik.
Bermain dengan peraturan yang dimodiIikasi.
MemIasilitasi peserta didik melakukan percobaan di lapangan.
Elaborasi
alam kegiatan elaborasi, guru :
Mengetahui bentuk teknik dasar memegang.
Bat untuk melakukan servis dan pukulan Iorehand serta backhand dengan
koordinasi yang baik.
erjasama, kejujuran dan menghormati lawan.
MemIasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang menumbuhkan
kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
alam kegiatan konIirmasi, guru :
Memberikan umpan balik positiI dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan,
isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik.
Memberikan konIirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik
melalui berbagai sumber.
MemIasilitasi peserta didik melakukan reIleksi untuk memperoleh pengalaman
belajar yang telah dilakukan.
MemIasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna
dalam mencapai kompetensi dasar :
BerIungsi sebagai narasumber dan Iasilitator dalam menjawab pertanyaan
peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa
yang baku dan benar.
Membantu menyelesaikan masalah.
Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil
eksplorasi;
Memberi inIormasi untuk bereksplorasi lebih jauh.
Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum
berpartisipasi aktiI.
Kegiatan Penutup
alam kegiatan penutup, guru :
Bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat
rangkuman/simpulan pelajaran.
Melakukan penilaian dan/atau reIleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan secara konsisten dan terprogram.
Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran.
Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi,
program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas
individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik.

E. Sumber Belajar
- Ruang terbuka yang datar dan aman
- Bola, Net, %iang, Raket,
- Buku teks
- Buku reIerensi, , Roji, !endidikan Jasmani, Olahraga dan esehatan elas VIII,
- Lembar erja !roses Belajar, Roji, !endidikan Jasmani, Olahraga dan esehatan

F. Penilaian
!enilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran
Indikator Pencapaian
Kompetensi
Penilaian
%eknik Bentuk
Instrumen
Contoh
Instrumen
Aspek !sikomotor
OMelakukan teknik dasar
memegang raket Iorehand
dan backhand untuk servis
dan pukulan dengan
koordinasi yang baik.
OBermain dengan peraturan
yang dimodiIikasi.
Aspek ognitiI
OMengetahui bentuk teknik
dasar memegang
raket untuk melakukan
servis dan pukulan Iorehand
serta backhand dengan
koordinasi yang baik.
Aspek AIektiI
Oerjasama, toleransi,
percaya dini, keberanian,
menghargai lawan, bersedia
berbagi tempat dan
peralatan
%es
praktik
(inerja)





%es
tertulis





%es
observasi
%es Contoh
inerja






!ilihan
ganda/uraian
singkat




Lembar
observasi
Lakukan teknik dasar memegang
raket Iorehand dan backhand
untuk melakukan servis dan
pukulan dengan koordinasi yang
baik.



Akhir gerakan pukulan
Iorehand, adalah .





erjasama, toleransi, percaya
dini, keberanian, menghargai
lawan, bersedia berbagi tempat
dan peralatan.

Mengetahui,
Guru !among


Gunawan, S.H
NIP : 19610518 19880 1 005
!ontianak Oktober 2011
Mahasiswa


Freddy Roland Manalu
NIM : 42.08.00160

You might also like