You are on page 1of 4

Soal Seorang pemborong akan membuat dua macam tiang yang terbuat dari bahan beton.

Tiang I memerlukan campuran 2 sak semen dan 3 karung pasir, sedangkan tiang II memerlukan campuran 1.5 sak semen dan 2 karung pasir. Pemborong tersebut memiliki persediaan 15 sak semen dan 21.5 karung pasir. Formulasikan dan selesaikan masalah ini ! Jawab

Metode Linear Programming Tabel Bahan Semen Pasir Misalkan : x = tiang 1 y = tiang 2 Dari table didapat persamaan linier: 2x + 1.5y = 15 3x + 2y = 21.5 Lalu cari nilai x dan y dengan cara eliminasi 2x + 1.5y = 15 | x 3 => 6x + 4.5y 3x + 2y = 21.5 | x 2 => 6x + 4y 0.5y y y Tiang 1 2 sak 3 karung Tiang 2 1.5 sak 2 karung Persedian 15 sak 21.5 karung

= 45 = 43 =2 = 2/0.5 =4

Lalu substitusikan nilai y = 4 pada persamaan 2x + 1.5y = 15 : 2x + 1.5y 2x + 1.5(4) 2x + 6 2x 2x x = 15 = 15 = 15 = 15 6 =9 = 4.5

Berdasarkan dari tabel dan persamaan linier maka dapat disimpulkan : Tiang 1 menghabiskan : 2(4.5) = 9 sak semen dan 3(4.5) = 13.5 kantung pasir Tiang 2 menghabiskan : 1.5(4) = 6 sak semen dan 2(4) = 8 kantung pasir

Merealisasikan Dengan Excel Sedangkan dengan menggunakan Ms.Excel kita bisa menghitung dengan menggunkan formula yang ada pada Ms.Excel Tabel

Untuk mencari nilai x maka digunakan formula sebagai berikut :

Sedangkan nilai y digunakan formula sebagai berikut :

Maka didapat nilai x = 4.5 dan y = 4

Dan untuk menghitung berapa sak semen yang dihabiskan untuk Tiang 1 digunakan formula sebagai berikut :

Sedangkan untuk menghitung berapa karung pasir yang dihabiskan untuk Tiang 2 digunakan formula sebagai berikut :

Dan untuk menghitung berapa sak semen yang dihabiskan untuk Tiang 2 digunakan formula sebagai berikut :

Sedangkan untuk menghitung berapa karung pasir yang dihabiskan untuk Tiang 2 digunakan formula sebagai berikut :

You might also like