You are on page 1of 1

IDENTIFIKASI DAN ANALISIS ALTERNATIF SOLUSI

1. Identifikasi dan analisis alternatif solusi


Karakteristik Keuntungan Deskripsi ringkas keuntungan bisnis yang akan direalisasikan pada alternatif ini Kekurangan Deskripsi ringkas kekurangan bisnis yang akan direalisasikan pada alternatif ini Waktu pengerjaan Deskripsi mengenai waktu pengerjaan yang dibutuhkan untuk menyelesaikan proyek Tenaga pekerja Deskripsi mengenai waktu pengerjaan yang dibutuhkan untuk menyelesaikan proyek Alternatif 1(Open Source) Dengan menggunakan alternatif ini tim proyek tidak terlalu sulit untuk membuat SI yang dikerjakan, karena alternatif ini sistem yang digunakan sesuai dengan permintaan owner. Terlalu banyak mempelajari source code dari sistem yang akan digunakan. Memerlukan waktu relatif lebih cepat Memerlukan sedikit pekerja karena sistem sudah ada dan tinggal menambahi apa yang kutran dari keinginan owner Alternatif 2(Membuat dari Awal) Sistem yang dibuat bisa sesuai dengan keinginan owner sepenuhnya.

Memerlukan waktu lebih lama dari pada menggunakan Open Source Memerlukan lebih banyak pekerja untuk menyelesaikan sistem dari awal.

You might also like