You are on page 1of 10

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

SEKRETARIAT DAERAH
Jl. Jend. Sudirman No. 199 Telp. (0271) 5493068 Fax. (0271) 593335 Sukoharjo 57521

Nomor : 300/ Sifat : Penting Kepada : Lampiran : Yth. BAPAK SUKOHARJO Perihal : Kunjungan Muspida Ke Pos PAM Terpadu Lebaran 2011 di

Sukoharjo,

Agustus 2011 KAPOLRES

SUKOHARJO

Bersama ini dengan hormat kami beritahukan bahwa kunjungan Bupati beserta MUSPIDA Sukoharjo ke tempat Pos PAM Terpadu Lebaran Tahun 2011 dalam rangka melihat secara dekat pelaksanaan pengamanan lebaran di lapangan akan dilaksanakan, besuk pada : Hari Tanggal Jam : Jumat : 26 Agustus 2011 : 19.00 WIB Sehubungan dengan hal tersebut di atas kami mohon bantuan 2011. Bapak Kapolres Sukoharjo untuk dapat mempersiapkan lokasi POS PAM Terpadu Lebaran Tahun

An. BUPATI SUKOHARJO Plt. Sekretaris Daerah Assisten Administrasi Umum

Drs. AGUS SANTOSA Pembina Utama Muda NIP. 19640621 198503 1 007 TEMBUSAN : dikirim kepada Yth. : 1. Bp. Bupati Sukoharjo, sebagai Laporan; 2. Arsip.

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

SEKRETARIAT DAERAH
Jl. Jend. Sudirman No. 199 Telp. (0271) 5493068 Fax. (0271) 593335 Sukoharjo 57521

Sukoharjo, Nomor : 300/ Sifat : Penting Kepada : Lampiran : Yth. Perihal : U N D A N G A N di

Agustus 2011

SUKOHARJO

Mengharap

dengan

hormat

atas

kehadiran

Bapak/Ibu/Saudara besuk pada : Hari Tanggal Jam : Jumat : 26 Agustus 2011 : 18.45 WIB situasi Lebaran daerah Tahun dalam 2011 rangka serta perayaan

Keperluan : Memantau

menyerahkan bingkisan bagi petugas Pos PAM Terpadu Lebaran Tahun 2011. Catatan : 1. Berangkat bersama-sama dari Rumah Dinas Bupati Sukoharjo 2. Pakaian bebas rapi. Demikian untuk menjadikan maklum dam atas

kehadirannya disampaikan terima kasih.

An. BUPATI SUKOHARJO Plt. Sekretaris Daerah Assisten Administrasi Umum

Drs. AGUS SANTOSA Pembina Utama Muda NIP. 19640621 198503 1 007

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

SEKRETARIAT DAERAH
Jl. Jend. Sudirman No. 199 Telp. (0271) 5493068 Fax. (0271) 593335 Sukoharjo 57521

Sukoharjo, Nomor : 300/ Sifat : Penting Kepada : Lampiran : Yth. Perihal : U N D A N G A N di

Agustus 2011

SUKOHARJO

Mengharap

dengan

hormat

atas

kehadiran

Bapak/Ibu/Saudara besuk pada : Hari Tanggal Jam : Jumat : 26 Agustus 2011 : 19.00 WIB situasi Lebaran daerah Tahun dalam 2011 rangka serta perayaan

Keperluan : Memantau

menyerahkan bingkisan bagi petugas Pos PAM Terpadu Lebaran Tahun 2011. Catatan : 1. Berangkat bersama-sama dari Rumah Dinas Bupati Sukoharjo 2. Pakaian bebas rapi. Demikian untuk menjadikan maklum dam atas

kehadirannya disampaikan terima kasih.

An. BUPATI SUKOHARJO Plt. Sekretaris Daerah Assisten Administrasi Umum

Drs. AGUS SANTOSA Pembina Utama Muda NIP. 19640621 198503 1 007

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

SEKRETARIAT DAERAH
Jl. Jend. Sudirman No. 199 Telp. (0271) 5493068 Fax. (0271) 593335 Sukoharjo 57521

Sukoharjo, Nomor : 300/ Sifat : Penting Kepada : Lampiran : Yth. Perihal : U N D A N G A N di

Agustus 2011

SUKOHARJO

Dalam rangka pengamanan Hari Raya Lebaran Tahun 2011, di wilayah Kabupaten Sukoharjo telah dibentuk 5 (lima) Pos PAM Terpadu Lebaran 2011 yang akan mengadakan kunjungan ke Pos PAM terpadu, besuk pada : Hari Tanggal Jam Tempat : Jumat : 26 Agustus 2011 : 19.00 WIB : Berangkat bersama-sama dari rumah dinas Bupati Sukoharjo Sehubungan dengan hal tersebut di atas bersama ini kami mohon pinjam kendaraan dinas roda 4 (empat) AD 10 B, AD 11 B, dan AD 12 B bersama drivernya untuk kegiatan dimaksud. Demikian untuk menjadikan maklum

An. BUPATI SUKOHARJO Plt. Sekretaris Daerah Assisten Administrasi Umum

Drs. AGUS SANTOSA Pembina Utama Muda NIP. 19640621 198503 1 007

TEMBUSAN : dikirim kepada Yth. : 1. Bp. Bupati Sukoharjo, sebagai Laporan; 2. Arsip.

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

BADAN KESATUAN BANGSA, POLITIK DAN PERLINDUNGAN MASYARAKAT


Jl. Abutholib Sastrotenoyo No. 5 Telp. 0271- 590188 Sukoharjo

2011 Nomor : Sifat : Lampiran : Perihal : Sukoharjo

Sukoharjo, 300/ Penting Mohon Bantuan Peliputan

Agustus

Kepada : Yth. Kabag Humas Setda Kabupaten di

SUKOHARJO

Dalam rangka pengamanan Hari Raya Lebaran Tahun 2011, di wilayah Kabupaten Sukoharjo dari unsur MUSPIDA Plus dan Kepala Satker terkait akan mengadakan kunjungan sekaligus memberikan bingkisan bagi petugas Pos PAM Terpadu Lebaran Tahun 2011, besuk pada : Hari Tanggal Jam Tempat : Jumat : 26 Agustus 2011 : 18.45 WIB : Berangkat bersama-sama dari rumah dinas Bupati Sukoharjo

Sehubungan dengan hal tersebut di atas mohon bantuannya untuk melakukan peliputan sekaligus mengikut sertakan wartawan pada kegiatan dimaksud, adapun Pos PAM Terpadu meliputi : 1. Pos PAM Terpadu Songgorunggi Nguter. 2. Pos PAM Terpadu Telukan Grogol. 3. Pos PAM Terpadu Perempatan Kartasura. 4. Pos PAM Terpadu Tugu Kartasura. 5. Pos PAM Terpadu Ngasem Kartasura. Demikian untuk menjadikan maklum dan atas

bantuannya kami ucapkan banyak terima kasih.


KEPALA BADAN KESBANGPOL DAN LINMAS KABUPATEN SUKOHARJO

LASIMAN, SH, MM Pembina Utama Muda NIP. 19560321 198311 1 001

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

BADAN KESATUAN BANGSA, POLITIK DAN PERLINDUNGAN MASYARAKAT


Jl. Abutholib Sastrotenoyo No. 5 Telp. 0271- 590188 Sukoharjo

Nomor : Sifat : Lampiran : Perihal :

300/ Penting Kepada : Yth. BAPAK BUPATI SUKOHARJO Mohon Ijin Transit Di Rumah Dinas Bupati Sukoharjo di

Sukoharjo,

Agustus 2011

SUKOHARJO

Dalam rangka pengamanan Hari Raya Lebaran Tahun 2011, di wilayah Kabupaten Sukoharjo telah dibentuk 5 (lima) Pos PAM Terpadu Lebaran Tahun 2011 diberbagai tempat meliputi : 1. Pos PAM Terpadu Songgorunggi Nguter. 2. Pos PAM Terpadu Telukan Grogol.

3. Pos PAM Terpadu Perempatan Kartasura. 4. Pos PAM Terpadu Tugu Kartasura. 5. Pos PAM Terpadu Ngasem Kartasura. Yang mana Pemerintah Kabupaten Sukoharjo dari unsur MUSPIDA Plus dan Kepala Satker terkait akan mengadakan kunjungan sekaligus memberikan bingkisan bagi petugas POS PAM terpadu diatas pada hari Jumat 26 Agustus 2011. Sehubungan dengan hal tersebut dengan hormat kami mohon ijin transit di Rumah Dinas Bupati Sukoharjo untuk berangkat bersama-sama ke Pos PAM Terpadu dimaksud. Demikian untuk menjadikan periksa.

KEPALA BADAN KESBANGPOL DAN LINMAS KABUPATEN SUKOHARJO

LASIMAN, SH, MM Pembina Utama Muda NIP. 19560321 198311 1 001

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

SEKRETARIAT DAERAH
Jl. Jend. Sudirman No. 199 Telp. (0271) 5493068 Fax. (0271) 593335 Sukoharjo 57521

Nomor : Sifat : Lampiran : Sukoharjo Perihal :

300/ Penting Mohon Pengamanan Di Jalan Raya

Sukoharjo,

Agustus 2011 Polres

Kepada : Yth. Kasat Lantas di

SUKOHARJO

Dalam rangka pengamanan Hari Raya Lebaran Tahun 2011, di wilayah Kabupaten Sukoharjo dari unsur MUSPIDA Plus dan Kepala Satker terkait akan mengadakan kunjungan

sekaligus memberikan bingkisan bagi petugas Pos PAM Terpadu Lebaran Tahun 2011, besuk pada : Hari Tanggal Jam Tempat : : : : Jumat 26 Agustus 2011 19.00 WIB Berangkat bersama-sama dari rumah dinas Bupati Sukoharjo

Sehubungan dengan hal tersebut di atas mohon bantuannya untuk pengamanan/pengawalan dijalan raya menuju Pos PAM Terpadu Tahun 2011 sebagai berikut : 1. 2. 3. 4. 5. Pos Pos Pos Pos Pos PAM PAM PAM PAM PAM Terpadu Terpadu Terpadu Terpadu Terpadu Songgorunggi Nguter. Telukan Grogol. Perempatan Kartasura. Tugu Kartasura. Ngasem Kartasura. dan atas

Demikian untuk menjadikan maklum bantuannya kami ucapkan banyak terima kasih.

An. BUPATI SUKOHARJO Plt. Sekretaris Daerah Assisten Administrasi Umum

Drs. AGUS SANTOSA Pembina Utama Muda NIP. 19640621 198503 1 007 TEMBUSAN : dikirim kepada Yth. : 1. Bp. Bupati Sukoharjo, sebagai Laporan; 2. Kapolres Sukoharjo; 3. Arsip.

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

SEKRETARIAT DAERAH
Jl. Jend. Sudirman No. 199 Telp. (0271) 5493068 Fax. (0271) 593335 Sukoharjo 57521

Sukoharjo, Nomor : Sifat : Lampiran : Perihal :

Agustus 2011

300/ Penting Kepada : Yth. Kabag Umum Setda Mohon Dukungan Snack Kabupaten Sukoharjo Dan Minum di

SUKOHARJO

Dalam rangka pengamanan Hari Raya Lebaran Tahun 2011, di wilayah Kabupaten Sukoharjo dari unsur MUSPIDA Plus dan Kepala Satker terkait akan mengadakan kunjungan sekaligus memberikan bingkisan bagi petugas Pos PAM Terpadu Lebaran Tahun 2011, besuk pada : Hari Tanggal Jam Tempat : : : : Jumat 26 Agustus 2011 19.00 WIB Berangkat bersama-sama dari rumah dinas Bupati Sukoharjo

Sehubungan dengan hal tersebut di atas bersama ini mohon dukungan snack dan minum untuk : 1. MUSPIDA Plus dan Unsur Kepala Satker terkait (di ruang transit) 2. Unsur pendamping sebanyak 50 dos. Demikian untuk menjadikan maklum bantuannya kami ucapkan banyak terima kasih. dan atas

An. BUPATI SUKOHARJO Plt. Sekretaris Daerah Assisten Administrasi Umum

Drs. AGUS SANTOSA Pembina Utama Muda NIP. 19640621 198503 1 007

TEMBUSAN : dikirim kepada Yth. : 1. Bp. Bupati Sukoharjo, sebagai Laporan; 2. Arsip.

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

SEKRETARIAT DAERAH
Jl. Jend. Sudirman No. 199 Telp. (0271) 5493068 Fax. (0271) 593335 Sukoharjo 57521

Nomor : 300/ Sifat : Penting Kepada : Lampiran : Yth. .. Perihal : Kunjungan Ke Pos PAM ..

Sukoharjo,

Agustus 2011

Terpadu Lebaran 2011

di

SUKOHARJO

Dalam rangka kunjungan Bupati dan Muspida Sukoharjo beserta unsur Kepala Satker terkait ke Pos PAM Terpadu Lebaran Tahun 2011. Makaun kelancaran dalam perjalanan menuju Pos PAM Terpadu dan untuk menghindari iring-iringan kendaraan serta tidak menganggu lalu lintas jalan, bersama ini dengan hormat kami kelompokkan menjadi 3 (tiga) kendaraan, sebagai berikut : KENDARAAN AD 10 B : B: 1. ASISTEN 1 SEKDA 2. KEPALA DISHUBINFOKOM 3. KAKAN SATPOL PP KENDARAAN AD 12 B : 1. 2. 3. 4. Plt. ASISTEN III SEKDA KABAG PEMERINTAHAN KABAH UMUM KABAG HUMAS Demikian untuk menjadikan maklum. KENDARAAN AD 11

1. ASISTEN II SEKDA 2. KEPALA DKK 3. KEPALA DPU

An. BUPATI SUKOHARJO Plt. Sekretaris Daerah Assisten Administrasi Umum

Drs. AGUS SANTOSA Pembina Utama Muda NIP. 19640621 198503 1 007 TEMBUSAN : dikirim kepada Yth. : 1. Bp. Bupati Sukoharjo, sebagai Laporan; 2. Arsip.

You might also like