You are on page 1of 8

ANALISIS DAMPAK KEMISKINAN TERHADAP PERILAKU SOSIAL

UNIVERSITAS GUNADARMA

Nama : Nur Kaulan Sadid Pelj. : Ilmu Sosial Dasar

Kelas : 1KA40 NPM : 15111313

Email : nurkaulan@rocketmail.com

DAFTAR ISI
DAFTAR ISI.............................................................................................................................1 PERNYATAAN.............2 BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang...........................................................................................................3 2. Tujuan.........................................................................................................................3 3. Sasaran........................................................................................................................3 BAB II PERMASALAHAN 1. Kekuatan (Strength)...................................................................................................4 2. Kelemahan (Weakness)..............................................................................................4 3. Peluang (Opportunity)...............................................................................................5 4.Tantangan (Threats)....................................................................................................5 BAB III PENUTUP 1. Kesimpulan................................................................................................................6 2. Rekomendasi.............................................................................................................6 REFERENSI.............................................................................................................6

Mata Kuliah : Ilmu Sosial Dasar Dosen : Muhammad Burhan Amin

Topik Makalah : Analisis Dampak Kemiskinan Terhadap Perilaku Sosial


Kelas : 1- KA40

Tanggal Penyerahan Makalah : 29 Desember 2011 Tanggal Upload Makalah : 30 Desember 2011

P E R N YATAA N

Dengan ini saya menyatakan bahwa seluruh pekerjaan dalam tugas ini, saya buat sendiri tanpa meniru atau mengutip dari tim / pihak lain.
Apabila terbukti benar, saya siap menerima konsekuensi untuk mendapat nilai 1/100 untuk mata kuliah ini. Penyusun NPM Nama Lengkap Tanda Tangan

15111313

NUR KAULAN SADID

kaulan

Program Sarjana Sistem Informasi UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB I

PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
Sekarang ketika kita mengunjungi kota kota besar banyak differensiasi social yang terlihat di sana seperti pengemis, pengamen, maling, pedagang asongan, dll. Itu adalah salah satu akibat dari kemiskinan yang mereka alami sehingga mereka melakukan hal tersebut untuk mencukupi kebutuhan mereka masing masing. Kemiskinan hingga saat ini masih belum menemui solusinya, karena tampaknya Pemerintah masih belum maksimal dalam menangani masalah kemiskinan. Dan itu bukan hanya salah Pemerintah saja tetapi kita juga harus dapat mengatasi kemiskinan tersebut, karena untuk mengubah kemiskinan harus dibutuhkan sikap manusia yang saling membutuhkan satu sama lain. . Kemiskinan memang dapat mengganggu kesejahteraan masyarakat, dan itu sangat tampak dari adanya rumah kumuh di pinggiran sungai. Rel kereta, terjadinya kejahatan, melanggar aturan untuk mencukupi kebutuhan manusia, dan ada pula yang melakukan segala cara untuk mendapatkan sesuap nasi.Dan itulah yang terjadi sekarang ini, bahwa kemiskinan sekarang ada dimana-mana. Jika pemerintah tidak mengatasi masalah kemiskinan secepat mungkin, mungkin kemiskinan akan bertambah terus-menerus.

2. Tujuan
a) b) c) d) Menjadikan masyarakat yang makmur Masyarakat yang memiliki pekerjaan Mengubah pola pikir masyarakat Menurunkan angka kemiskinan di Indonesia

3. Sasaran
a) Pemerintah harus menyediakan pendidikan yang di peruntukan khusus untuk

masyarakat tidak mampu karena untuk meningaktkan latar belakang pendidikan mereka b) Pemerintah/masyarakat harus dapat menciptakan lapangan pekerjaan yang banyak untuk mensejahterahan masyarakatnya c) Tidak ada lagi masyarakat yang menuntut kepada pemerintah mengenai kebutuhan sehari hari mereka d) Tidak ada lagi kriminalitas yang di latar belakangi kemiskinan

BAB II

PERMASALAHAN
1. Kekuatan (strength)
a) Mengurangi Kriminalitas Pada umumnya kriminalitas terjadi karena ketidak cukupan manusia dalam melangsungkan jalan hidupnya, Yng terbentur oleh masalah dana maka dari itu jika penduduk indonesia rata rata mempunyai pekerjaan maka tingkat kriminalitas akan trun secara drastis. b) Menghilangkan busung lapar pada masyarakat Ini dampak dari kemiskinan yang mengharuskan manusia dengan terpaksa tidak dapat makan dan minum dengan selakya manusia yang memerlukan asupan giji yang seimbang. c) Mensejahterakan masyarakat Indonesia Dengan membuat lapangan pekerjaan yang seimbang maka penduduk akan sejahtera dan tidak ada lagi yang meminta minta mngemis DLL. .

2. Kelemahan (weakness)
a) Dana Dana merupakan suatu masalah vital yang terjadi di negeri kita yang dapat mempengaruhi segala aspek kehidupan saat ini. b) Sikap Masyarakat Sikap masyarakat yang kurang peduli terhadap kemiskinan yang terjadi di negeri kita yang mengakibatkan kemiskinan merajalela di mana mana c) Pemerintah Kurang perhatinya pemerintah terhadap masyarakat yang mengakibatkan banyak janji janji yang di utarakan dari pemimpin namun belum ada keputusan yang dapat merubah golongan orang miskin yang ada di indonesia d) Kebiasaan Banyak masyarakat Indonesia yang memiliki kebiasaan yang tidak baik di karenakan seperti pengemis yang menurut kita dia tidak mempunyai uang

namun sebenarnya sebagian besar mereka memili banyak uang dari hasil mengemis tersebut. Ini adalah kebiasaan masyarakat yang malas bekerja.

3. Peluang (opportunity)
a) Pekerjaan bagi anak muda Masyarakat Indonesia dapat mulai bekerja dari usia muda supaya tidak terjadi kebiasaan malas bekerja. b) Menigkatkan taraf hidup masyarakat Dengan menciptakan lapangan pekerjaan yang di peruntukan oleh masyarakat yang miskin maka taraf hidup di negeri ini akan berkembang secara berangsur angsur. c) Persaingan individu dalam pelatihan skill atau keahlian Masyarakat tidak lagi bersaing secara kotor namun secara bersih yaitu bersaing melalui pendidikan yang akan meningkatkan keahlian masyarakat dan dapat di pekerjakan dengan mudah. d) Meningktkan rating kemakmuran di Negara ini Dengan menanggulangi masalah kemiskinan ini kita dapat berbanggan hati karena dapat menaikan rating kemakmuran di negeri ini

4. Tantangan/Hambatan (threats)
a) Sumber daya manusia Sumber daya manusia yang kurang baik dapat menghambat karena di disetiap perusahan menginginkan pegawai yang berkualitas, tentu saja dilihat dari latar belakang pendidikan dak keahlianya masing masing b) Sumber daya alam Banyak Sumber daya alam di negeri ini yang belum bisa di olah oleh masyarakat Indonesia c) Pendidikan Pendidikan yang rendah pada masyarakat Indonesia dapat mempengeruhi kemiskinan d) Semangat bekerja banyak penduduk Indonesia yang bermalas malas untuk bekerja yang hanya mengandalkan penghasilan orang tua. Ketika orang tua jatuh miskin maka berarti anak tersebut mau tu dak mau akan tajuh ke dunia kemiskinan.

BAB III PENUTUP


1. Kesimpulan
a. Dampak kemiskinan ini akan mempegaruhi semua aspek kehidupan dalam suatu bangsa, karena akan memperlambat laju perkembangan bangsa b. Harus di adakanya suatu lembaga yang memperhatikan hal ini agar dapat memberikan solusi secara tepat,cepat dan terarah. c. Perlunya pemberian pendidikan (prilaku baik) gratis di luar sekolah kepada penduduk yang tergolong miskin, Untuk menjadikan iman untuk mereka. d. Di harapkanya pemuda yang peduli terhadap sesame yang tidak mengenal miskin kaya untuk merangkul bersama menuju kesuksesan duniawi.

2. Rekomendasi
a. Menciptakan lapangan pekerjaan yang banyak untuk rakyat uang berpendidikan

rendah b. Perhatian pemerintah terhadap rakyat miskin yang harus di imbangi c. Terciptanya masyarakat yang giat bekerja untuk masa depan
d. Memberikan pendidikan yang efisien,efektif untuk menuju masa depan yang

cemerlang

Referensi
Nur kaulan sadid http://id.wikipedia.org/wiki/Kemiskinan http://id.wikipedia.org/wiki/Sasaran_Pembangunan_Milenium

You might also like