You are on page 1of 10

Analgesia Regional

SMF Anesthesiologi & ICU FK Unsyiah/BPK RSUZA


Dr Fachrul jamal, SpAn,KIC

Pembagian anestesia/ analgesia regional:


Blok sentral/blok neuroaksial Blok perifer/blok saraf

Anatomi:
Tulang punggung Vetebra lumbal Peredarahan darah Lapisan jaringan punggung Medula spinalis Cairan serebrospinalis Ketinggian segmental anatomi Ketinggian segmental refleks spinal Pembedahan

Analgesia spinal
Intratekal/intradural/subdural/subaraknoid Definisi: Pemberian anestesi lokal ke ruang subaraknoid Indikasi:
Bedah ekstrimitas bawah Bedah panggul Tindakan sekitar rektum-perineum rektumBedah obstetri ginekologi Bedah urologi Bedah abdomen bawah Bedah abdomen atas dan bedah pediatri kombinasi dgn anest umum ringan

Analgesia spinal
Indikasi kontra absolut Pasien menolak Infeksi tempat suntikan Hipovolemi berat, syok Koagulopati/terapi antikoagulan Tekana intra kranial meninggi Fasilitas resusitasi minim Kurang pengalaman Indikasi kontra relatif Infeksi sistemik Infeksi sekitar tempat suntikan Kelainan neurologis Kelainan psikis Bedah lama Penyakit jantung Hipovolemia ringan Nyeri punggng kronis

Analgesia spinal
Persiapan analgesia spinal Peralatan analgesia spinal Tehnik analgesia spinal Komplikasi tindakan
Hipotensi berat Bradikardi Hipoventilasi Trauma pembuluh darah Trauma saraf Mual muntah Gangguan pendengaran Blok spinal tinggi/spinal total

Komplikasi pasca tindakan


Nyeri tempat suntikan Nyeri punggung Nyeri kepala Retensio urin Meningitis

Analgesia Epidural
Definisi: Definisi: Blok saraf dgn menempatkan obat diruang epidural ( peridural, ekstradural ) Indikasi: Indikasi:
Pembedahan& penanggulangan nyeri pasca bedah Tatalaksana nyeri saat persalinan Penurunan TD saat pembedahan tidak perdarahan Tambahan pada anestesia umum ringan krn peny ttt Blok tidak merata Depresi kardiovaskuler/hipotensi Hipoventilasi Mual muntah

Komplikasi

Analgesia Kaudal
Definisi: Sama dgn anestesi epidural krn kanalis kaudalis perpanjangan ruang epidural Indikasi: Bedah sekitar perineum, anorektal ( hemoroid, fistula perianal )

Anesthesia Spinal total


Gejala: Px Batuk, rasa tangan kesemutan, lidah
kesemutan, napas berat, mengantuk, tidak sadar, Bradikardi, hipotensi berat, henti napas, midriasis.

Tindakan: Menaikkan curah jantung, infus


cairan koloid 2-3 ltr, naikkan kedua tungkai, 2kendalikan pernapasan 100%, intubasi trakea,

Analgesia Regional intravena


Bier blok: Untuk bedah singkat sekitar 45 mnt,pada lengan , tungkai, orang dws

You might also like