You are on page 1of 7

SOAL PREDIKSI UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2011/2012 Mata Pelajaran Waktu : Matematika SMP/MTs : 120 menit

1. Hasil dari -6 + ( 6 : 2 ) ( (-3) x 3 ) adalah . A. 0 C. 6 B. 3 D. 9


1 3 2 2. 2 1 . 4 5 3

A.

1 4

C. 2

1 10 3 20

B.

3 20

D. 3

3. Banyaknya soal dalam lomba matematika adalah 50. Upin dapat mengerjakan 44 soal dengan jawaban benar 37 soal. Jika setiap jawaban yang benar diberikan skor 5, jawaban yang salah diberikan skor -2 dan tidak dijawab diberikan skor -1, skor yang diperoleh Upin adalah . A. 225 B. 200 4. Pak C. 175 D. 165

1 3 bagian ditanami jagung, bagian 4 5 ditanami pepaya dan sisanya ditanami singkong. Luas kebun yang ditanami singkong adalah .

Toni memiliki kebun yang luasnya 800 m2.

A. 120 m2 B. 180 m2

C. 200 m2 D. 480 m2

5. Sebuah sepeda motor memerlukan 5 liter bensin untuk menempuh jarak 210 km. Jika sepeda motor menghabiskan 3 liter bensin maka jarak yang dapat ditempuh adalah A. 350 km B. 250 km C. 126 km D. 116 km

6. Sebuah proyek bangunan dapat diselesaikan 40 hari oleh 35 orang. Setelah dikerjakan selama 10 hari proyek terhenti selama 5 hari karena hujan. Jika kemampuan pekerja dianggap sama,banyak tambahan pekerja yang dibutuhkan agar pekerjaan dapat selesai tepat waktu adalah . A. 35 orang B. 20 orang C. 12 orang D. 7 orang

7. Nilai (-6) 2 adalah .... A. 36 B.


1 36

C.

1 36

D. - 36

8.

27 A. B.
3

12 = ....
C. 2 3 D. 2 5

15

9. Pak Suradi meminjam uang di koperasi sebesar Rp12.000.000,00. Pengembalian uang dilakukan dengan cara mengangsur selama 20 bulan. Jika besar bunga pinjaman 12% per tahun, maka besar angsuran tiap bulan adalah .... A. Rp1.440.000,00 B. Rp1.200.000,00 C. Rp810.000,00 D. Rp720.000,00

10. Pak Butsiawan menabung di bank , setelah 15 bulan tabungannya menjadi Rp 5.500.000,00. Jika bank memberikan bungan tunggal sebesar 8% pertahun, besar tabungan Pak Butsiawan mula-mula adalah .... A. Rp 3.500.000,00 B. Rp 4.000.000,00 C. Rp 4.500.000,00 D. Rp 5.000.000,00

11. Suku ke-50 dari barisan bilangan : 2, 6, 10, 14, ... adalah .... A. 194 B. 198 C. 202 D. 206

12. Beberapa pipa ditumpuk secara mendatar. Tumpukan paling bawah sebanyak 50 buah, tumpukan di atasnya 47 pipa, di atasnya lagi 44 pipa dan seterusnya selalu berkurang 3 dari pipa di bawahnya. Jika ada 13 tumpukan, banyaknya pipa pada tumpukan yang terakhir adalah .... A. 24 pipa B. 18 pipa C. 14 pipa D. 13 pipa

13. Pemfaktoran dari 6x 2 - 11x -10 adalah .... A. (2x 2) (3x 5 ) B. (2x + 2) (3x 5) C. (3x 2) (2x + 5) D. (3x + 2) (2x 5)

14. Hasil faktor dari 4x2 9 adalah .... A. (2x + 3)(2x + 3) B. (2x 3)(2x 3) C. (2x + 3)( 2x 3) D. (2x + 3)(x 3)

15. Panjang sisi-sisi sebuah segitiga diketahui 2x cm, (2x + 2) cm dan (3x + 1) cm. Jika kelilingnya 24 cm, panjang sisi yang terpanjang adalah .... A. 6 cm B. 8 cm C. 10 cm D. 12 cm

16. Dari hasil penelitian terhadap sejumlah siswa , diperoleh data 30 siswa menguasai bahasa Inggris,, 25 siswa menguasai bahasa Jepang, 10 siswa menguasai bahasa Inggris dan bahasa Jepang serta 5 siswa tidak menguasai bahasa Inggris dan bahasa Jepang. Jumlah siswa yang diteliti adalah .... A. 60 siswa B. 55 siswa C. 50 siswa D. 40 siswa

17. Fungsi f dinyatakan dengan rumus f(x) = ax+b. Jika f(4) = 29 dan f(3) = 21, maka nilai f(-1) =.... A. -11 B. -5 C. 11 D. 27

Y k 3

18.Persamaan garis k pada gambar di samping adalah . A. 3x 4y - 12 = 0 B. 3x 4y + 12 = 0 C. 4x 3y + 12 = 0 D. 4x 3y 12 = 0

-4

19. Persamaan garis lurus yang melalui titik A (-2,-3) dan tegak lurus dengan garis y = adalah . A. 2x + 3y + 13 = 0 B. 3x + 2y + 12 = 0 C. 2x +3y -5 = 0 D. 3x 2y = 0

2 x+9 3

20. Arman dan Amira membeli buku tulis dan pulpen di koperasi sekolah dengan kwitansi sebagai berikut.
No. . Telah terima dari : Sdr. Arman Uang sebanyak : Dua puluh lima ribu rupiah No. . Telah terima dari : Sdr. Amira Uang sebanyak : Dua puluh empat ribu rupiah

Guna membayar : 3 buku tulis dan 5 pulpen Kebumen, 02 Jan 2012 Jumlah : Rp25.000,00 Prabu Wijaya

Guna membayar : 4 buku tulis dan 2 pulpen Kebumen, 02 Jan 2012 Jumlah : Rp24.000,00 Prabu Wijaya

Jika Surti juga membeli 5 buku tulis dan 4 pulpen yang sama, maka ia harus membayar sebesar . . . . A. Rp26.000,00 B. Rp28.000,00 C. Rp33.000,00 D. Rp35.000,00

21. Sebuah tangga dengan panjang 2,5 meter disandarkan pada tembok. Jika jarak ujung bawah tangga ke tembok 0,7 meter, maka tinggi tangga diukur dari tanah adalah . A. 1,5 m B. 1,8 m C. 2,0 m D. 2,4 m

22. Sebuah taman berbentuk lingkaran berdiameter 20 m. Didalam taman tersebut terdapat kolam berbentuk persegi panjang berukuran 12 m x 8 m. Pada bagian taman di luar kolam ditanami rumput dengan harga Rp 7.000,00 / m2. Bila ongkos penanaman rumput adalah Rp 3.000/m2, maka biaya penanaman rumput seluruhnya adalah .... ( = 3,14 ) A. Rp 213.600,00 B. Rp 967.200,00 C. Rp 2.180.000,00 D. Rp 3.503.200,00

23. Kebun pak Sule berbentuk persegi panjang dengan ukuran 20 m x 30 m. Disekeliling kebun tersebut akan ditanami pohon jeruk dengan jarak 2 m. Jika satu bibit pohon jeruk harganya Rp 15.000,00, maka biaya yang diperlukan untuk membeli bibit pohon jeruk tersebut adalah A. Rp 600.000,00 B. Rp 750.000,00 24. Perhatikan gambar di samping ! Besar PQS = 1150 dan RSQ = 350. Besar QRS adalah . A. 350 B. 650 C. 800 D. 1000
P Q S

C. Rp800.000,00 D. Rp950.000,00
R

25. Perhatikan gambar berikut! Jika AFE = 60O, BGH = (2X + 4)O dan FGD = 4y, maka nilai x + y adalah ....
C E F G D H

A. 58o B. 67,5o C. 70,5o

D. 88o

26. Perhatikan gambar berikut ! A P Q


0

Berdasarkan gambar di atas yang merupakan garis bagi dan garis berat ABC berturut-turut adalah . A. AR dan CP B. BR dan AQ C. CP dan AR D. BR dan CP

27. Perhatikan gambar berikut, titik O merupakan pusat lingkaran C


21cm

0 O

Jika COD = 600 , luas juring COD adalah .... A. 231 cm2 B. 239 cm2 C. 280 cm2 D. 312 cm2

28. Dua buah lingkaran panjang j ari-jarinya berturut-turut 20 cm dan 6 cm. Jika jarak kedua pusat lingkaran 50 cm, maka panjang garis singgung persekutuan luar dua lingkaran tersebut adalah .... A. 24 cm B. 30 cm C. 36 cm D. 48 cm

29. Perhatikan gambar di bawah ini!


0,5 m 0,5 m U

B
0,5 m

S Sebidang tanah berbentuk jajargenjang berukuran 4 m X 3 m, dibuat kolam berbentuk jajargenjang. Tanah dan kolam sebangun. Apabila sebelah barat, timur, dan utara terdapat sisa tanah yang ditanami singkong selebar 0,5 m. lebar bagian selatan yang ditanami singkong adalah . A. 0,40 m B. 0,30 m 30. Dari gambar di samping , jika ABC kongruen dengan KLM , maka besar sudut MKL adalah ... . A. B. C. D. 300 720 780 1080 C. 0,25 m D. 0,20 m

31. Banyak sisi pada prisma dengan alas segi - 7 adalah .... A. B. 8 9 C. 14 D. 21

32. Panjang kawat yang diperlukan untuk membuat 4 model kerangka balok yang panjang , lebar dan tingginya berturut-turut 12 cm, 8 cm dan 6 cm adalah A. 52 cm C. 208 cm B. 104 cm D. 416 cm 33. Sebuah limas alasnya berbentuk persegi dengan panjang sisi 6 cm. Sisi tegak limas tersebut mempunyai tinggi 5 cm. Volum limas adalah .... A. 72 cm3 B. 60 cm3 C. 48 cm3 D. 32 cm3

34. Sebuah bak penampungan berbentuk tabung dengan tinggi 2 m. Panjang jari-jari 7 dm terisi penuh air. Jika air yang keluar melalui kran rata-rata 7 liter permenit, waktu yang diperlukan untuk menghabiskan air dalam bak tersebut adalah ... A B 7 jam 30 menit 7 jam 20 menit
6

C. D.

4 jam 20 menit 4 jam 30 menit

35. Sutawijaya akan membuat kotak yang berbentuk balok dengan perbandingan panjang : lebar : tinggi = 3 : 2 : 4. Jika panjang kotak tersebut 15 cm, maka luas seluruh permukaan kotak adalah .... A. 650 cm2 C. 1.500 cm2 D. 3.000 cm2

B. 1.300 cm2

36. Hasil nilai ulangan Matematika di suatu kelas tersusun sebagai berikut : Nilai Frekuensi 60 1 65 1 70 3 75 7 80 7 85 10 90 4 95 2 100 3

Median dari data di atas adalah . A. 85 B. 82,5 C. 80 D. 77,5

37. Nilai rata-rata matematika dari 38 orang siswa kelas IX A suatu sekolah adalah 60. Jika digabungkan 2 orang lagi yang nilai rata-ratanya 80, maka nilai rata-rata siswa kelas IX A sekarang adalah . A . 61 B. 62 C. 63 D. 64

38.Diagram lingkaran di samping ini menunjukkan pekerjaan penduduk suatu desa. Jika banyak pedagang 560 orang, maka banyak karyawan adalah . A. B. C. D. 350 orang 380 orang 490 orang 600 orang

39. Dalam sebuah kantong terdapat 6 kelereng merah, 9 kelereng kuning dan 5 kelereng hijau. Jika diambil sebuah kelereng secara acak, maka peluang terambilnya kelereng berwarna hijau adalah.... A.
1 20 1 15

C.

1 4 1 3

B.

D.

40. Sebuah pabrik mempunyai 2.000 karyawan. Jika kemungkinan karyawan tidak hadir adalah 0,20 maka banyak karyawan yang hadir adalah .... A. 1.600 orang B. 1.960 orang
7

C. 1.966 orang D. 1.998 orang

You might also like