You are on page 1of 31

PANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN BANGSA INDONESIA

y Sebagai dasar negara republik ndonesia pancasila disyahkanpada

tanggal 18 agustus 1945 oleh PPKI. Pada hakikatnya pancasila telah ada pada bangsa indonesia sebelum bangsa indonesia mendirikan negara,karena nilai-nilai pancasila itu sendiri diambil dari adatistiadat,kebudayaan dan nilai religius yang telah melekat sebagai pandangan hidup.sehingga bangsa indonesia menjadi kausa materialis pancasila. y Nilai-nilai yang terkandung dalam pancasila yaitu: kemanusiaan, kemanusiaan, persatuan, kerakyatan serta keadilan. y Proses pembentukan negara dan bangsa indonesia melalui proses sejarah yang cukup panjang ya y Itu sejak zaman batu,kerajaan-kerajaan abd ke IV-V,dasar-dasar bangsa indonesia mulai nampak pada abad ke VII pada zaman kerajaan sriwijaya,airlangga,majapahit dan kerajaan lainnya,pejuang kebangakitan nasional 1908,sumpah pemuda 1928 sampai dicetuskannya negara republik indonesia pada 17 agustus 1945.

- Zaman kutai : Indonesia memasuki zaman sejarah pada

tahun 400M dengan ditemukannya prasasti 7 yupa (tiang batu) yang menampilakan nilai-nilai sosial politik, dan ketuhanan dalam bentuk kerajaan,kenduri, serta sedekah kepada para Brahmana. - Zaman Sriwijaya : sebagai pusat perdagangan pada masanya sriwijaya membuat sebuah sistem yang mempersatukan pedagang,pengerajin dan pegawai kerajaan dalam suatu sistem yang disebut Tuha An Vatakvurah yang pada zaman sekarah lebih mirip dengan koperasi. Selain sebagai pusat perdagangan sriwijaya juga dikenal sebagai pusat pendidikan agama budha dengan adanya universitas dengan guru besar bernama Dharmakitri universitas ini adalah tempat para pendeta mempelajari ilmu budha sebelum berangkat ke india (10111023).

sriwijaya memiliki cita-cita tentang kesejahteraan bersama dalam suatu negara yang berbunyi marvuat vanua criwijaya sddhyatara subhiska (suatu cita-cita negara yang adil dan makmur). - Zaman kerajaan kalingga abad ke vii,sanjaya abad ke viii: kerajaan-kerajaan ini sangat bersifat religius dengan pembangunan candi-candi budha di jawa tengah. - Zaman majapahit : di zaman majapahit sistem keputusan kerajaan di ambil dengan cara menerapkan nilai-nilai musyawarah dikarenakan pada masa pemerintahan majapahit terdapat semacam penasehat-penasehat raja seperti mahamantri i-hino, i-halu dan i-sirikan. Selain itu, dalam zaman kejayaan majapahit trerdapat suatu kejadian yang sangat penting berupa sumpah palapa (1331) yang di ucapkan oleh mahapatih gajah mada yang berisi bahwa nusantara akan di satukan di bawah pemerintahan majapahit. Selain itu empu prapanca menulis kitab Negarakertaagama yang didalamnya tertulis istilah Pancasila . Dan pada kitab suthasoma dijumpai istilah bhineka tunggal ika tan hana dharma mangrua yang berati (walaupun berbeda tetapi tetap satu jua adanya sebab tidak ada agama yang memiliki tuhan yang berbeda).

Setelah majapahit runtuh pada permulaan abad ke xvi maka bekembang ajaran agama islam di indonesia dan diiringi dengan bermunculan kerajaan-kerajaan islam di indonesia. Bersamaan dengan hal tersebut mulai juga berdatangan bangsa-bangsa eropa ke nusantara. Pada awal kedatangannya bangsa-bangsa eropa bertujuan untuk berdagang.Namun lambat laun mereka mulai melakukan praktek-praktek kolonialisme yang menyengsarakan rakyat,seperti monopoli dan penguasaan malaka oleh portugis(1511) diteruskan dengan pendudukan belanda yang salah satu caranya mendirikan VOC (verenigde oost indische compagnie) Karena itu mulai muncul berbagai perlawanan rakyat di daerah-daerah nusantara.

Perlawanan abad 16 (portugis)


Perlawanan di sunda kelapa oleh demak di bawah pimpinan sultan fatahilah

Perlawanan abad ke 17 (belanda)


Batavia dibawah pimpinan sultan agung dari mataram (1613-1645) Makasar dibawah pimpinan sultan hasanudin(1667) Banten dibawah pimpinan sultan ageng tirtiyoso (1684)

Perlawanan abad 18 (belanda)


Maluku dipimpin patimura(1817)
Sumatra barat(1821-38) dibwah tuanku imam bonjol

Jawa (1825-30)dipimpin pangeran dipenogoro Aceh(1873-1904) teuku umar,polim,jletik,teuku tjik ditiro Tapanuli(1878-1907) raja sisingamangaraja Banjar(1859-1863) pangeran antasari

Perlawanan maluku di bawah pimpinan baabullah dari ternate

Bali dibawah pimpinan untung suropati

Jawa dibawah pimpinan trunojoyo

Perang bali-lombok (18941895)agung made

Kebagankitan nasional bangsa indonesia bralangsung dari tahun 1908-1945 pada masa penjajahan belan da dan jepang yang dimulai oleh terbentuknya Budi Utomo pada tanggal 20 mei 1908 oleh Sutomo dan kawan-kawan atas gagasan dari Wahidin Sudirohusodo. Tujuan kebangkitan nasional Indonesia adalah memperoleh kemerdekaan setelah beberapa lama mengalami penjajahan.

Masa pembentukan 1908-1920 Budi uromo 1908 Sarekat islam 1911 Indische partij 1912

Masa non kooperatif 1920-1930 PKI 1921 PERHIMP UNAN INDONES IA 1924 PNI 1927

Masa kkooperatif 1930-1942 Partindo 1931 PNI baru 1931

PERGERAKAN BIDANG AGAMA

MUHAMMADIYAH 1912

NU 1926 PBI 1931 PPPKI 1927 PARIND RA 1935 GERIND RO 1937 GAPI 1939 PERKUMPULAN KHATOLIK 1925

PERKUMPULAN KRISTEN 1929

Kongres pemuda yang diadakan pada tanggal 27-28 Oktober 1928 dengan peserta sekitar 750 orang yang di hadiri oleh orang-orang dari berbagai macam kalangan. Dalam kongres ini Moehamad Yamin menyerah draf tulisan tangan yang berjudul Poetoesan Congress Pemoeda Pemoedi Indonesia kepada ketua panitia Soegondo Djojopoespito.Draf tersebut dijadikan sebagai dasar bagi pergerakan pemuda di indonesia. Dalam draf tersebut menuliskan bahwa dalam perjuangan dan setiap pergerakan pemuda di nusantara berani untuk mengakui bertanah air,berbangsa dan berbahasa satu,yaitu tanah air,bangsa,dan bahasa Indonesia.Yang kemudian dikenal dengan sumpah pemuda.

Belanda mengakhiri penjajahannya di indonesia pada 10 maret 1940 yang dilanjutkan oleh jepang untuk mendudukan indonesia pada saat itu.penjajahan jepang dimulai pada maret 1942-1945 (3.5 tahun) Pada awalnya jepang bersikap baik guna menatik hati dan simpati rakyat dan jepang masuk ke indonesia dengan propaganda jepang pemimpin asia dan jepang saudara tua bangsa indonesia. Akan tetapi beberapa bulan kemudian jepang melarang pengibaran merah putih dan melarang adanya organisasiorganisasi politik,yang diperbolehkan hanyalah organisasi yang membantu jepang.Selain itu radio-radio di segel oleh jepang dan tidak diperbolehkan mencetak surat kabar.dan berlanjut dengan kerja romusa.

Untuk mencapai kemerdekaan bangsa indonesia melalui proses yang sulit . Peristiwa pengeboman Hiroshima dan Nagasaki berdampak pada situasi di indonesia. Adanya kondisi vakum kekuasaan pendudukan jepang di indonesia merupakan momen yang tepat bagi bangsa indonesia untuk memproklamasikan kemerdekaan. Jepang membentuk Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (Dokuritsu Zunbi choosakai) BPUPKI yang diketuai oleh dr.Radjiman Widyadiningrat.

y Ir.Soekarno (ketua) y Drs.Moh.Hatta (wakil Ketua) y K.H.Wachid Hasyim y Abdoel Kahar Moezakar y Mr.A.A.Maramis y Abikoesno Tjokrosoeyoso y H.Agus Salim y Mr.Achmad Soebardjo y Mr.Muhammad Yamin

y Menghasilkan dasar negara yaitu Pancasila dagi negara

Indonesia. y Membuat suatu petnyataan yang disebut Piagam jakarta yang kemudian menjadi Pembukaan UUD1945 y Pemilihan bentuk negara

Pada tanggal 8 agustus Ir.Soekarno, Drs.Moh.Hatta,dan Dr.Radjiman di berangkatkan ke saigon atas panggilan jendral besar Terauchi. Menurut Ir.Soekarno, jendral Terauchi pada tanggal 9 agustus memberikan 3 cap yaitu : 1. Soekarno diangkat sebagai Ketua Panitia Persiapan Kemerdekaan,Moh.Hatta sebagai wakil dan Radjiman sebagai anggota. 2. Panitia persiapan boleh memulai kerja pada tanggal 9 agustus. 3. Cepat atau tidaknya pekerjaan panitia diserahkan sepenuhnya kepada panitia. Panitia persiapan kemerdekaan terdiri dari 21 orang remasuk ketua dan wakil. Dalam PPKI tidak duduk seorangpun bangsa jepang,sekembalinya dari saigon soekarno menyatakan bahwa Indonesia akan merdeka sebelum jadung berbunga dan kemerdeekaan bangsa Indonesia bukan merupakan hadiah dari jepang melainkan atas perjuangan bangsa Indonersia sendiri. Berdasarkan hal tersebut PPKI menambah 6 anggota baru diantaranya: Wiranatakusuma, Ki Hajar Dewantara, Kasman Singodimejo, Sajuti Melik, Mr.Iwa Kusuma Sumantri, Mr. Ahmad Soebardjo.

Dalam pelaksanaan proklamasi terdapat perbedaan antara golongan muda dan golongan tua. Golongan muda menginginkan pelaksanaan proklamasi dilakukan secepat-cepatnya. Puncak dari perbedaan itu adalah di bawanya Ir.Soekarno dan Drs.Moh.Hatta ke Rengasdengklok agar tidak mendapat pengaruh dari jepang. Setelah diadakan pertemuan di di pejambon Jakarta pada tanggal 16agustus1945 dan diperoleh kepastian bahwa jepang menyerah pada sekutu maka Dwitunggal Soekarno-Hatta setuju untuk dilaksanakannya proklamasi kemerdekaan akan tetapi dilaksanakan di jakarta. Pada malam 16 agustus diadakan perumusan proklamasi yang di lakukan di kediaman laksamana meida di Orange Nassau Boulevard (jl.imam bonjol no.1)atas dasar keamanan dan disana telah menunggu beberapa anggota PPKI yang menegaskan bahwa jepang tidak campur tangan dalam perumusan proklamasi. Akhirnya pada hari jum at pukul 10:00 wib 17 Agustus 1945 di pegangsaan timur jakarta proklamasi di bacakan oleh soekarno yang didampingi Moh.Hatta,anggota PPKI dan pers. Upacara dilanjutkan dengan pengibaran bendera merah putih dan sambutan walikota Soewirjo dan Dr.Moewardi.

y Mengesahkan undang

undang dasar 1945 y Memilih presiden dan wakil presiden yang pertama y Menetapkan berdirinya Komite Nasional Indonesia Pusat sebagai badan musyawarah darurat

y Tentang propinsi dengan pembagian sebagai berikut:

jabar,jateng,jatim,sumatera,borneo,sulawesi,maluku,s unda kecil y Untuk sementara waktu kedudukan Kooti dan sebaginya diteruskan seperti sekarang y Untuk sementara waktu kedudukan kota dan Gementeediteruskan seperti sekarang dengan pembentukan departemen-departemen kepemerintahan.

y Pembahasan tentang agenda Badan Penolong

Keluarga Korban Perang y Keputusan yang dihasilkan dibentuknya suatu badan yang di sebut Badan Keamanan rayat (BKR)

y Membahas agenda tentang Komite Nasional Partai

Nasional Indonesia yang pusatnya dijakarta.

y Pembentukan RIS di ambil atas dasat hasil KMB

(Konfrensi Meja Brundar) 27 Desember 1949 di kota Den Haag. y Menyatakan bahwa Konstitusi RIS adalah bentuk negara Federal dengan 16 negara bagian. y Sifat Pemerintahannya berdasarkan asas demokrasi liberal. Sangat jauh dari jiwa,semangat dan isi UUD 1945.

y Seluruh negara RIS bersatu dalam senuah negara

kesatuan dengan konstitusi sementara pada tanggal 17 Agustus 1950 dengan UUDS 1950 Sebagai dasar hukum walau dalam pasal-pasalnya masih sangat kental dengan sistem pemerintahan parlementer dan bersifat otoriter. y Contohnya presiden berhak untuk membubarkan dan mngadakan pemilikan DPR.

y Karena ketidakstabilan kondisi negara maka presiden

menknya geluarkan dekrit presiden pada tanggal 5 juli 1945 yang berisi :
y Membubarkan Konstituente y Menetapkan berlakunya kembali UUD 1945 y Dibentuknya MPRS dan DPAS dalam waktu yang sesingkat-

singkatnya Dengan dekrit ini maka Demokrasi Liberal tidak dipergunakan lagi di negeri ini dan digantikan dengan Demokrasi Terpimpin.

y Pada tanggal 30 September 1965, adalah awal dari G

erakan 30 September (G30SPKI). Pemberontakan ini merupakan wujud usaha mengubah unsur Pancasila menjadi ideologi komunis. Hari itu, enam Jendral dan berberapa orang lainnya dibunuh sebagai upaya kudeta. Namun berkat kesadaran untuk mempertahankan Pancasila maka upaya tersebut mengalami kegagalan. Maka 30 September diperingati sebagai Hari Peringatan Gerakan 30 September G30SPKI dan tanggal 1 Oktober ditetapkan sebagai Hari Kesaktian Pancasila, memperingati bahwa dasar Indonesia, Pancasila, adalah sakti, tak tergantikan.

Orde baru adalah suatu tatanan masyarakat dan pemerintahan yang menuntut dilaksanakannya Pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekwen. Didasari atas TRITURA(tiga tuntunan hati nurani rakyat) yaitu :
y Pembubaran PKI dan ormas-ormasnya y Pembersihan kabinet dari unsur-unsur PKI y Penurunan Harga

Orde baru dimulai dengan Pemberian kekuasaan penuh yang dilakukan oleh presiden kepada Panglima Angkatan Darat LetJen.Soeharto . Supersemar kemudian diperkuat dengan tap NO.IX/MPRS/1966 yang menjadikan supersemar bukan lagi hukum tatanegara dalurat bersumber pada kedaulatan rakyat. Orde baru ditandai dengan pemilu tahun1973 dan pembentukan MPR 1973

Isi dari super semar antara lain Memulihkan keamanan dengan jalan menindak pengacau keamanan yang dilakukan oleh PKI beserta ormas-ormasnya serta mengamankan 15 menteri yang memilki indikasai terlibat dalam G-30 S PKI,dll.

Orde Lama 1950-1959

Demokrasi terpimpin 1959-1966

Indonesia merdeka 17 agustus 1945


Orde Baru 1966-1998

Era Revormasi 1988sekarang

You might also like