You are on page 1of 2

MAKALAH PROSES MANUFAKTUR I (HMKK324)

DISUSUN OLEH

NAMA NIM PRODI

: PATHUR RAZI ANSYAH : H1F110064 : TEKNIK MESIN

UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT FAKULTAS TEKNIK PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN BANJARBARU 2012

KATA PENGANTAR
Puji dan Syukur dipanjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena hanya berkat dan kemurahan-Nya, sehingga kami dapat menyelesaikan tugas makalah ini dengan baik. Tak lupa pula ucapan terima kasih, kami berikan kepada semua pihak terutam bagi para penulis buku buku maupun sumber bacaan yang telah menjadi inspirasi dan data awal dalam menyelesaikan tugas makalah ini, dan tak lupa juga kami ucpan terima kasih kepada dosen pembimbing mata kuliah Proses Manufaktur I, Bpk. Rudi Siswanto, M.Eng. Makalah Proses Manufaktur tentang ekstruding (ekstrusi), forging, rolling, bending, drawing, sheet metal, dan piping (pembentukan pipa) yang kami buat ini memberikan berbagai pemahaman mengenai proses proses diatas. Penulis menyadari makalah ini jauh dari kata sempurna, apabila ada kesalahan baik dalm penulisan maupun isi yang teradapat di dalam makalah ini kami sebagai penulis

mengharapkan kritik dan saran dari semua pembaca yang sifatnya membangun demi melengkapi dan menyempurnakan penulisan makalah yng selanjutnya.

Banjarbaru, Januari 2012

Penulis

You might also like