You are on page 1of 3

PEDICULOSIS CAPITIS

I.

Gejala Klinis : Walaupun beberapa orang bisa saja asimptomatis (pembawa), beberapa tanda dan gejala dibawah ini bisa terjadi: 1. Pruritus membutuhkan 2-6 minggu untuk mengembangkan respon imun terhadap antigen air liur kutu selama infestasi awal, rasa gatal berkembang dalam waktu 24-48 jam pada infestasi selanjutnya. 2. Sulit tidur 3. Kemerahan 4. Ekskoriasi (dikarenakan garukan) 5. Ruam 6. Merasakan ada sesuatu bergerak di kepala 7. Jarang terjadi : infeksi bakteri sekunder, demam, sifat lekas marah dan limfadenopati. (Guideline for treatment of Peduculosis capitis (head lice))

II.

Penatalaksanaan : 1. Farmakoterapi a. Pediculicide Pediculicidal Merk Klasifikasi Neurotoxic manusia Kontraindikasi

Pytherin/piperonyl Permethrin butoxide (PPB) R&C Kwellada P Nix Pyrethrin Pyrethroid synthetic pada Sangat rendah Sangat rendah Chyrasanthemum alergi Anak < 2 tahun Anak < 3 tahun

Lindane PMS-Lindane Organoklorida Ada Riwayat kejang, bayi premature, pasien < 5okg, anak < 6 taun, hamil, menyusui, HIV, ada inflamasi pada kulit. Kejang, mual, muntah, diare

Efek samping

Dermatitis

Membutuhkan

Ya

Edema Eritema Hipoestesia Pruritus Ya

Ya

pengobatan kedua 100 % ovicidal No No No

Untuk anak-anak dibawah 2 taun dianjurkan menggunakan pembersihan kutu manual sebagai pilihan pengobatan awal. (Guideline for treatment of Peduculosis capitis (head lice)) Berdasarkan America Academy of Pediatrics and tha Harvard School of Public Health, 1% Permethrin merupakan pengobatan yang direkomendasikan. Permethrin 1% memiliki toksisitas yang sangat rendah terhadap mamalia dan tidak menyebabkan reaksi alergi pada individu yang allergi tanaman. Petunjuk pemakaian permethrin 1% : Berikan shampoo tanpa conditioner dan handuk yang kering Berikan permethrin 1%, biarkan 1o menit sebelum dibilas dengan air hangat. Permethrin 1% meninggalkan sisa pada rambut yang akan membunuh 20-30% nimfa yang tidak terbunuh pada penggunaan awal. Penggunaan bisa diulang 7-10 hari, jika terdapat kutu hidup atau telur kutu berukuran kira-kira 1cm pada kulit kepala. Jangan mencuci ulang rambut 1-2 hari setelah penggunaan obat Tidak ada pediculocide yang 100% merupakan ovicidal. Oleh karena itu pembersihan telur yang menempel pada rambut secara manual direkomendasikan. (Standart of Care for Children with Pediculosis Capitis) Ovide (malathion 0,5%) merupakan obat paling cepat reaksinya, dapat membunuh 98% kutu kurang dari 5 menit dan 100% dalam 10 menit. Ovide juga merupakan obat ovicidal paling efektif, menunjukan 100% aktivitas ovicidal setelah 10 menit pajanan. Nix (1% permethrin) membunuh kutu kurang dari 30 menit dan aktivitas ovicidalnya sekitar 73-90%. (Comparative Efficacy of Treatments for Pediculosis Capitis Infestation) b. Antibiotik Oral Sulfamethoxazole/trimethoprim telah diteliti untuk pengobatan pada penelitian kecil. Bakteria simbiosis pada isi perut kutu memproduksi vitamin B yang digunakan untuk kelangsungan hidup kutu. Telah dikemukakan bahwa membunuh bacteria tersebut dapat menyebabkan defisiensi vitamin B dan kutupun mati. Tetapi telah dibuktikan bahwa tidak memberikan antibiotic dapat mengefektifkan pengobatan. Untuk tambahan, penggunaan antibiotic juga akan menyebabkan resiko terjadinya efek samping sistemik dan

a. b. c. d. e. f.

meningkatkan potensi resistensi. (Guideline for treatment of Peduculosis capitis (head lice)) 2. Non-farmakoterapi a. Penyisiran Kutu harian Menyisir kutu harian diantara jeda pengobatan dengan obat pediculocidal sangat membantu dan sangat dianjurkan. Tujuannya untuk menghilangkan nimfa yang menempel pada rambut diantara jeda pengobatan. (Guideline for treatment of Peduculosis capitis (head lice)) b. Intervensi Lingkungan : 1. Semua benda yang telah terkena kontak dengan kepala penderita harus dibersihkan. 2. Untuk membunuh kutu dewasa dan telurnya, pakaian dan seprai harus dicuci dengan deterjen dan air panas. 3. Semua benda perawatan rambut (sisir, sikat rambut, ornamen) harus dibersihkan dengan deterjen dan air panas dan keringkan. 4. Furniture, karpet, kursi mobil harus divacuum. 5. Benda yang tidak bisa dibersihkan dapat dimasukan dalam plastic selama 2 minggu, maka kutu dewasa atau telur kutu akan mati tanpa makanan. 6. Semprotan kutu sebaiknya jangan digunakan karena resiko toksik kepada manusian binatang dan tanaman. (Standart of Care for Children with Pediculosis Capitis)

You might also like