You are on page 1of 47

RENCANA PBM

SISTIM PERTANIAN BERKELANJUTAN I

(PERTANIAN ORGANIK)

PERTAMBAHAN PENDUDUK DAN GENERASI PENERUS

STATUS MATA KULIAH


MATA KULIAH KODE M.K. BEBAN STUDI SEMESTER KOORDINATOR WAKTU KULIAH MAHASISWA : SISTIM PERTANIAN BERKELANJUTAN I : : 3 SKS / 3(2-1) : VI / GENAP : : : AGROTEKNOLOGI & AGRIBISNIS, 560 ORANG

APAKAH AKAN TERJADI DI INDONESIA ??

TIM PENGAJAR

1 Prof. Dr. Denny Kurniadie, Ir., M.Sc. 2 Prof. Dr. Yuyun Yuwariah, Ir., MS 3 Dr. Dedeh Saodah, Ir., M.Si. 4 Prof. Dr. Jajang Sauman, Ir., M.S. 5 Dr. Uum umiyati, Ir., MS 6 Farida, Ir., MSc. 7 Erni Suminar, Ir., MP 8 Dr. Denny Soebardini, Dra., MP

9 Dr. Ruminta, Ir., MS. 10 Dr. Kusumiyati, Ir., MSc

TIM PENGAJAR
11 Prof. Dr. Hersanti, Ir., MSi. 12 Dr. Danar Dono, Ir., MS 13 Sisca, SP., MP 14 Prof. Dr. Entun Santosa 15 Dr. Nur Istifadah, Ir., MSc 16 Dr. Wahyu Darajat, Ir., MS 17 Dr. Toto Sunarto, Ir., MSi 18 Dr. Cepy Nasahi, Ir., MS 19 Dr. Sudarjat, Ir., MS 20 Dr. Agus Susanto, Ir., MS

TIM PENGAJAR
21 Yuliati Machpud, Ir., MS 22 Prof. Dr. Tualar Simarmata, Ir., MS 23 Dr. Ani Yuniarti, Ir., MS 24 Dr. Ema Trinurani, Ir., MS 25 Dr. Neni Nurlaeni, Ir., MS 26 27 28 29 30 Dr. Maya Ridha Hudaya, Ir., MS Marendra, SP., MP Prof. Dr. E. Hidayat Salim Nanang Komarudin, Ir., MS

STANDAR KOMPETENSI ???


Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa diharapkan dapat merancang dan menerapkan sistem pertanian organik pada berbagai komoditas

KOMPETENSI KHUSUS

Mahasiswa dapat menjelaskan konsep pertanian organik Mahasiswa dapat menganalisa dan merancang pengelolaan tanah untuk budidaya pertanian organik Mahasiswa dapat merancang cara budidaya tanaman organik Mahasiswa dapat merangkum dan mempersiapkan berbagai teknologi pengendalian OPT secara organik Mahasiswa dapat merancang,mengevaluasi dan menerapkan sistem pertanian organik pada berbagai komoditas Mahasiswa dapat menjelaskan pemasaran produk pertanian organik sertifikasi dan

RENCANA PBM
Ming Kemampuan akhir Materi Bentuk gu yang diharapkan Pembelajaran Pembelajaran ke 1 Termotivasi untuk menguasai kompetensi akhir yang diharapkan Rencana Pembelajaran, praktikum yang akan dilaksanakan Penjelasan oleh dosen mengenai proses pembelajaran yang akan dilakukan Mini lecture, SGD - Soal-soal dalam UTS Materi Bobot Nilai Penilaian

menjelaskan dengan benar konsep pertanian organik

Konsep pertanian organik

Mg Ke 3

Kemampuan akhir yang diharapkan Menganalisa dan merancang pengelolaan tanah untuk budidaya pertanian organik

Materi Pembelajaran -Kriteria tnh/lhan untuk p. o -Metode perbaikan untuk p.o

Bentuk Pembelajaran Kuliah Tugas Praktikum

Kriteria Penilaian Soal-soal dalam UTS

Bobot Nilai

4 Menjelaskan cara : Cropping sistem Kuliah budidaya tanaman - Pemulsaan pada secara organik dengan p.o baik dan benar 5 Merangkum & mempersiapkan berbagai teknologi pengendalian hama dan penyakit secara organik dg benar Biodiversitas pd Kuliah pertnm organik vs Tugas review konvensional Praktikum -Teknik pengendalian HPT pd pertn organik

Soal-soal dalam UTS

- makalah tugas 10 % kelompok & individu - Soal UTS

Mg Kemampuan akhir Materi ke yang diharapkan Pembelajaran 6 UTS 7-8 Merancang,menge Usulan project valuasi dan menerapkan 9-12 sistem pertanian Presentasi :(2 kel organik pada per pertemuan berbagai -Tnm sayur daun komoditas - Tnm sayur buah - Tnm Buah - Padi, perkebunan 1415 13 Mengevaluasi praktek pertanian organik dan pemsrn produk organik Presentasi Hasil praktikum
Praktek pertanian organik dan pemasarannya Sertifikasi organik

Bentuk Pembelajaran - presentasi - Project based learning - PBL - Presentasi, diskusi - membuat Resume - Project based learning - Presentasi

Materi Penilaian
-presentasi - makalah -Presentasi -Makalah - resume -- UAS -praktikum -presentasi -Laporan -Logbook

Bobot Nilai 20 % 5% 20 %

20 %

- Kuliah umum dari praktisi dan dari - Resume Deptan

5%

UAS

20 %

Roster materi

Agroteknologi Klas A : Tanah /HPT/Budidaya Klas B : Tanah/HPT/Budidaya Klas C : HPT/Tanah/Buday-HPT Klas D : HPT/ Tanah/Buday-HPT Klas E : HPT/Tanah/Buday-HPT Klas F : HPT/Tanah/Buday-HPT

Agrisbisnis Klas A : Tanah/ HPT/Budidaya Klas B : Tanah/HPT/Budidaya Klas C : Tanah/ HPT/Budidaya Klas D : Tanah/ HPT/Budidaya Klas E : Tanah/ HPT/Budidaya Klas F : Tanah/ HPT/Budidaya Klas G : Tanah/ HPT/Budidaya Klas H : Tanah/ HPT/Budidaya

FORMAT RANCANGAN TUGAS


Tujuan Tugas : mahasiswa dapat mereview teknologi pembuatan kompos dari berbagai sumber Uraian Tugas : Obyek garapan Teknologi pembuatan kompos dengan berbagai cara Batasan yang harus dikerjakan - persiapan bahan - jenis bahan - cara pembuatan - kualitas hasil dari berbagai cara - teknik penyimpanan Metode cara pengerjaannya : - Makalah dikerjakan secara berkelompok, namun setiap anggota kelompokbertanggung jawab mengerjakan 1 poin materi (seperti yg disebutkan pada batasan di atas) dan diberi nama penyusunnya. Luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan : Makalah diketik dengan komputer dengan font: Arial (11) atau Times New Roman (12), spasi 1.5. Makalah dikumpulkan minggu depannya. Keterlambatan mengumpulkan, nilai akan dikurangi 3% /hari. Kriteria Penilaian (5%) -kelengkapan penjelasan - Ketepatan penjelasan - Referensi

FORMAT RANCANGAN TUGAS


Tujuan Tugas : mahasiswa dapat mereview teknologi-teknologi yang dapat digunakan untuk pengendalian hama dan penyakit pada pertanian organik Uraian Tugas : Obyek garapan Teknologi pengendalian hama dan penyakit pada sistem pertanian organik Batasan yang harus dikerjakan - teknik pengendalian secara kultur teknis - teknik pengendalian secara fisik dan mekanis - teknik pengendalian hama secara biologi - teknik pengendalan penyakit secara biologi - teknik pengendalian dengan pestisida nabati Metode cara pengerjaannya : - Makalah dikerjakan secara berkelompok, namun setiap anggota kelompokbertanggung jawab mengerjakan 1-2 jenis teknologi pengendalian (seperti yg disebutkan pada batasan di atas) dan diberi nama penyusunnya. Luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan : Makalah diketik dengan komputer dengan font: Arial (11) atau Times New Roman (12), spasi 1.5. Makalah dikumpulkan minggu depannya. Keterlambatan mengumpulkan, nilai akan dikurangi 5% /hari. Kriteria Penilaian (10%) -kelengkapan penjelasan - Ketepatan penjelasan - Referensi

FORMAT RANCANGAN TUGAS USULAN PROJECT


Tujuan Tugas : mahasiswa dapat merancang dan mempresentasikan tahap-tahap dan teknologi yang akan digunakan untuk budidaya tanaman secara organik Uraian Tugas : Obyek garapan : usulan / rencana kegiatan dalam praktikum budidaya tanaman secara organik Batasan yang harus dikerjakan : - Pengelolaan lahan dan pemupukan (jenis,penyiapan/pembuatan, cara aplikasi, dosis) - Cara budidaya (varietas, cropping system, pemulsaan, pembibitan, penananam, pengairan) - Cara pengendalian hama dan penyakit (teknik pengendalian : jenisnya, penyiapan, cara dan frekuensi aplikasi, dosis) - jadwal kerja Luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan : Slide presentasi (disertai dengan gambar/skema) Makalah proposal diketik dengan komputer dengan font: Arial (11) atau Times New Roman (12), spasi 1.5. Makalah dipresentasikan dan diperbaiki sesuai saran/masukan. Makalah yang telah diperbaiki dikumpulkan satu minggu setelah presetasi. Keterlambatan mengumpulkan, nilai akan dikurangi 5% /hari. Kriteria Penilaian (5%) - Slide presentasi , ketepatan penjelasan dan jawaban pertanyaan - kelengkapan dan ketapatan penjelasan dalam makalah

FORMAT RANCANGAN TUGAS PERTANIAN ORGANIK PADA BERBAGAI KOMODITAS


Tujuan Tugas : mahasiswa dapat merancang,memberikan contoh kasus dan mengevaluasi budidaya tanaman secara organik Uraian Tugas : Obyek garapan : Rancangan, contoh kasus dan evaluasi budidaya tanaman secara organik Batasan yang harus dikerjakan : mencari contoh implementasi pertanian organik pada komoditas sesuai dengan pembagian Apabila tidak ada contoh kasusnya, dapat dibuat rancangan paket teknologi untuk budidaya tanaman secara organik. Point-point bahasan meliputi : - Pengelolaan lahan untuk pertanian secara organik - Cara budidaya (varietas, cropping system, pemulsaan, pembibitan, penananam, pengairan) - Cara pengendalian hama dan penyakit (teknik pengendalian : jenisnya, penyiapan, cara dan frekuensi aplikasi, dosis) Luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan : Slide presentasi (disertai dengan gambar/skema) Makalah proposal diketik dengan komputer dengan font: Arial (11) atau Times New Roman (12), spasi 1.5. Makalah dipresentasikan dan diperbaiki sesuai saran/masukan. Makalah yang telah diperbaiki dikumpulkan satu minggu setelah presetasi. Keterlambatan mengumpulkan, nilai akan dikurangi 5% /hari. Kriteria Penilaian (20%) - Slide presentasi , ketepatan penjelasan dan jawaban pertanyaan - kelengkapan dan ketapatan penjelasan dalam makalah

FORMAT RANCANGAN TUGAS PRAKTIKUM


Tujuan Tugas : mahasiswa dapat menerapkan dan membuat laporan budidaya tanaman secara organik Uraian Tugas : Obyek garapan : Project budidaya secara organik dan membuat laporan Batasan yang harus dikerjakan : - Melakukan praktek budidaya komoditas tertentu secara organik - Mencatat semua kegatan dalam logbook - Mempresentasikan hasil kegiatan - membuat laporan/makalah hasil praktek setelah mendapatkan masukan pada saat presentasi Luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan : Slide presentasi (disertai dengan foto-foto kegiatan dan hasilnya) Log book kegiatan kelompok Makalah proposal diketik dengan komputer dengan font: Arial (11) atau Times New Roman (12), spasi 1.5. Makalah dikumpulkan satu minggu setelah presetasi. Keterlambatan mengumpulkan, nilai akan dikurangi 5% /hari. Kriteria Penilaian (20%) - Slide presentasi , ketepatan penjelasan dan jawaban pertanyaan - kelengkapan dan ketapatan penjelasan dalam makalah

FORMAT RANCANGAN TUGAS RESUME KULIAH UMUM


Tujuan Tugas : mahasiswa dapat merancang dan mempresentasikan tahap-tahap dan teknologi yang akan digunakan untuk budidaya tanaman secara organik Uraian Tugas : Obyek garapan : membuat resume dari kuliah umum Batasan yang harus dikerjakan : membuat resume dan analisa dari materi mengenai budidaya pertanian organik dan pemasarannya membuat resume dan analisa dari materi sertifikasi produk pertanian organik Luaran tugas yang dihasilkan/dikerjakan : Resume diketik dengan komputer dengan font: Arial (11) atau Times New Roman (12), spasi 1.5.. Resume dikumpulkan seminggu setelah kuliah umum. Keterlambatan mengumpulkan, nilai akan dikurangi 5% /hari. Kriteria Penilaian (5%) - kelengkapan dan ketapatan penjelasan dalam makalah

KOMPETENSI
(KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN)

Mahasiswa dapat menjelaskan konsep pertanian organik (1 kali pertemuan) Mahasiswa dapat melakukan analisa, merancang, dan menerapkan pengelolaan tanah untuk budidaya pertanian organik Mahasiswa dapat merancang dan menerapkan cara budidaya tanaman organik Mahasiswa dapat merancang dan melakukan pengendalian OPT secara organik. Mahasiswa dapat merancang dan menerapkan sistem pertanian organik pada berbagai komoditas Mahasiswa dapat mengetahui tata cara sertifikasi, pasca panen & pemasaran produk pertanian organik (kuliah umum Maporina dan Deptan).

MATERI PEMBELAJARAN ILMU TANAH

TANAH UNTUK PERTANIAN ORGANIK

Sub bahasan : kriteria tanah dan lahan untuk pertanian organik METODE PERBAIKAN KONDISI TANAH

(uraian, besaran, kriteria penilaian, metode, cara pengerjaan tugas, keluasan masalah, tingkat ketajaman dan kedalaman studi yang distandarkan, acuan yang digunakan, deskripsi luaran)

MATERI PEMBELAJARAN BUDIDAYA SUB BAHASAN : Prinsip prinsip pertanian organik Teknologi budidaya pada pertanian organik

PRINSIP PRINSIP PERTANIAN ORGANIK


Sejarah pertanian organik Definisi pertanian organik Apa dan bagaimana pertanian organik Prinsip pertanian organik Sertifikasi pertanian organik Jenis jenis sertifikasi Sertifikasi organik di Indonesia

TEKNIK BUDIDAYA PERTANIAN ORGANIK


Cropping system Mixed cropping Organic farming vs conventional farming Kebutuhan nutrisi pada berbagai tanaman Rotasi tanaman Rotasi tanaman berdasarkan kebutuhan hara Companion planting (Tanaman Pendamping yang bersifat repelen)

MATERI PEMBELAJARAN HPT


-

SUB BAHASAN : Proteksi tanaman pada pertanian organik Perbedaan biodiversitas pada pertanian organik dan konvensional Prinsip dan teknologi pengendalian hama penyakit pada pertanian organik (uraian, besaran, kriteria penilaian, metode, cara pengerjaan tugas, keluasan masalah, tingkat ketajaman dan kedalaman studi yang distandarkan, acuan yang digunakan, deskripsi luaran)

DESKRIPSI MATA KULIAH ??


MATA KULIAH INI MEMBAHAS TENTANG Definisi pertanian organik ?, Sejarah pertanian organik, kenapa pertanian organik? Siapa petani organik?, organic movement, Standard, peraturan, organic farming transition dan certification, Konversi dari konvensional ke pertanian organik, Design rotasi tanaman untuk pertanian organik, Sejarah rotasi, pentingnya rotasi, design rotasi, contoh contoh rotasi tanaman, pasca panen dan pemasaran,

Pengendalian hama dan penyakit tanaman, Dampak hama dan penyakit tanaman terhadap produk pertanian organik, Pengendalian hama dan penyakit tanaman secara ramah lingkungan, pengendalian hama dan penyakit tanaman yang spesifik, Berbagai jenis biocontrol, Tanah hidup, Apa tanah mati?, menciptakan tanah yang sehat, cara penilaian tanah, manajemen tanah, sifat sifat tanah yang diperlukan oleh pertanian organik, Nutrisi tanaman, nutrisi yang diperlukan tanaman, Manajemen pupuk organik, Pupuk kandang, pupuk hijau, pupuk cair, cover crop dan manajemen pembuatan kompos, Presentasi mahasiswa terhadap topik pilihan dan proyek/praktikum mahasiswa.

METODE PEMBELAJARAN ??? Berbasis Project Based Learning dan SGD (Small Group Discussion) Mata Kuliah ini disampaikan secara tatap muka dengan disertai tanya jawab/diskusi, tugas kelompok, presentasi dan praktikum

MATERI KULIAH
PERTEMUAN KE
1 Pendahhuluan dan Overview

MATERI
Penjelasan Sylabi, cara penilaian, isi perkuliahan, team teaching, PRINSIP PERTANIAN ORGANIK Prinsip pertanian organik (cont..), sertifikasi & pengendalian gulma

Metode pembelajaran
Kuliah

2 3 4 Merancang rekayasa tanah untuk mendukung P.O Merancang jenis tanaman dan menentukan pola tanam untuk mendukung po Merancang strategi proteksi tanaman untuk P.O Merancang dan mengimplementasikan sistem pertanian organik pada berbagai komoditas

Kuliah umum Kuliah & praktikum Kuliah

Rekayasa tanah untuk mendukung pertanian organik Pengendalian gulma (cont..) & Teknik budidaya dalam sistem pertanian organic (1) Proteksi tanaman dalam sistem pertanian organik (1) Seminar proposal projek pertanian organik (8 kelompok)

5 6 7

Kuliah & praktikum

MATERI
8 9 UTS Merancang dan mengevaluasi sistem pertanian organik pada tanaman pangan Presentasi mhs Padi dan perkebunan (2 kelompok)

10

Merancang dan mengevaluasi sistem pertanian organik pada tanaman sayuran Daun Merancang dan mengevaluasi sistem pertanian organik pada tanaman sayuran buah Merancang dan mengevaluasi sistem pertanian organik pada tanaman Sayuran akar

Sayuran daun Presentasi mhs (2 kelompok) Presentasi mhs 2 kelompok 2 kelompok Presentasi mhs

11

12

MATERI 13 Pemasaran, sertifikasi dan pasca panen pertanian organik 14 Evaluasi dan 15 rekomendasi sistim pertanian organik pada berbagai komoditas 16 UAS -Pemasaran -sertifikasi - Pasca panen 8 kelompok Kuliah umum

Presentasi mhs

BACAAN/DAFTAR ACUAN

Organic farming, 1990. Nicolas Lampkin. Farming press. The world of organic agriculture. 2004. statistics and emerging trends. Helga Willer and Minou Yussefi (eds.). A Handbook of organic farming. 2002. Agrobios, India. Arun K. Sharma

RANCANGAN SISTIM PEMBELAJARAN

Kuliah 1: Penjelasan Sylabi, cara penilaian, isi perkuliahan, team teaching, prinsip pertanian organik Kuliah 2: Prinsip pertanian organik (lanjutan) , sertifikasi & pengendalian gulma Kuliah 3: Rekayasa tanah untuk mendukung sistem pertanian organik Kuliah 4: Teknik budidaya dalam sistem pertanian organic (1) Kuliah 5: Proteksi tanaman dalam sistem pertanian organik (1)

Kuliah 6 & 7: Seminar proposal projek pertanian organik Kuliah 8: UTS Kuliah 9: Presentasi mahasiswa (Padi & perkebunan) Kuliah 10: Presentasi mahasiswa (sayuran daun) Kuliah 11: Presentasi mahasiswa (sayuran buah) Kuliah 12: Prsentasi mahasiswa (sayuran akar) Kuliah 13: Kuliah umum pemasaran, sertifikasi dan pasca panen (Guest lecturer).

Kuliah

14 & 15: Evaluasi dan

rekomendasi sistim pertanian organik pada berbagai komoditas


Kuliah

16 : UAS

TUGAS PERKULIAHAN ???


Tugas 1. Materi Materi sebelum dan sesudah UTS Praktikum Bentuk Tugas Sifat Membuat makalah Kelompok tentang salah satu topik sistim pertanian organik yang telah ditentukan Kelompok Merancang dan menanam berbagai jenis tanaman secara organik

TATA TERTIB KULIAH

Mahasiswa datang terlambat (lebih dari 5 menit) diperkenankan kuliah dengan konsekuensi duduk di baris depan Selama proses pembelajaran berlangsung, HP dimatikan. Kehadiran kuliah dan tutorial kurang dari 80% tidak diperkenankan mengikuti ujian Mahasiswa berbuat curang pada saat ujian, akan mendapat nilai 0 Mengumpulkan Tugas praktikum terlambat, mendapat nilai nya

TIM KULIAH & PRAKTIKUM PS AGRIBISNIS


Kelompok A Dr. Uum Umiyati Dr. Wahyu Darajat Dr. Sudarjat Dr. Maya Prof. Dr. Jajang Sauman, Ir., MS Erni Suminar, Ir., MS Dr. Toto Sunarto, Ir., MS Nanang Komarudin, Ir., MS. Dr. Cepy Nasahi, Ir., MS Marendra, SP., MP Dr. Kusumiyati Dr. Agus Susanto Farida, Ir., MSc Ridha Hudaya, Ir., MS Prof. Tualar Simarmata Dr. Danar Dono, Ir. MS Dr. Prof. Dr. Hidayat Salim Dr. Ruminta, Ir., MS. Dosen Tempat

E F

DEFINITIONS PO: ??
Organic =plant or animal origin

Organic agriculture=
The kind of agriculture which is based on organic manures or other natural inputs, i.e. mineral or pesticides of plant origin Agricultural systems, which follow the principles & logics of living organism in which all elements (soil, plants, farm animals, insects, the farmers) are closely linked each other.

Organic farming is the form of agriculture that relies on techniques such as crop rotation, green manure, compost and biological pest control to maintain soil productivity and control pests on a farm. Organic farming excludes or strictly limits the use of manufactured fertilizers and pesticides, plant growth regulators such as hormones, livestock antibiotics, food additives, and genetically modified organisms (GMO). Organic farming usually involves mechanical weed control (via cultivating or hoeing) rather than herbicidal weed control.

PRINSIP-PRINSIP PERTANIAN ORGANIK

PRINSIP KESEHATAN. Pertanian organik harus melestarikan dan meningkatkan kesehatan tanah, tanaman, hewan, manusia dan bumi sebagai satu kesatuan dan tak terpisahkan PRINSIP EKOLOGI. Pertanian organik harus didasarkan pada sistem dan siklus ekologi kehidupan. Bekerja, meniru dan berusaha memelihara sistem dan siklus ekologi kehidupan PRINSIP KEADILAN. Pertanian organik harus membangun hubungan yang mampu menjamin keadilan terkait dengan lingkungan dan kesempatan hidup bersama PRINSIP PERLINDUNGAN. Pertanian organik harus dikelola secara hati-hati dan bertanggung jawab untuk melindungi kesehatan dan kesejahteraan generasi sekarang dan mendatang serta lingkungan hidup.

ORGANIC AGRICULTURE SYSTEM


History: In Germany, Rudolf Steiner's , 1924, biodynamic agriculture Lord Northbourne 1940:The term Organic farming = the farm as Organism. Japanese farmer, 1940: Natural farming (no tillage system) Sir Albert Howard 1947: Published book Soil and health 1972, the International Federation of Organic Agriculture Movements (IFOAM), was founded in Versailles, France 1980s, various farming and consumer groups worldwide began pressing for government regulation of organic production. This led to legislation and certification standards in the 1990.

1990s, the retail market for organic farming in developed economies has grown about 20 per cent annually

1960: The input-intensive cultivation types of the Green Revolution Advantages: high-yielding maize, wheat or rice varieties through intensive use of artificial irrigation, fertilizer and pesticides and machinery. Disadvantages: environmental and social problems.

WHY FARM ORGANICALLY?


Has the potential to be self-sustaining Soil and water, if managed well, can be perpetually self-renewing into the future. Protected from soil erosion, salinization, water pollution and over exploitation Increase biodiversity Food are more healthy (free from pesticide residue, antibiotic in meat and genetically modified organism (GMO).

WILL IT WORK?

Farming is not easy and organic farming is not easier than other farming. Many farmers have made organic farming pay and have improved their lifestyle at the same time. Some have improved their returns from farming.

IS ORGANIC FOOD BETTER FOR YOU????


Contain very little residue Higher vitamin and mineral content Good for the environment and also good for human Good taste and freshness

QUESTION?

Is traditional farming organic ???

What traditional and organic farming have in common


- no use of chemical fertilizer, fungicides, herbicides, growth promoters etc - no use of genetically engineered plants and animals - use of animal manures

Organic methods which can be found in traditional farming


- closed nutrient cycles, low external inputs - recycling of biomass through mulching or composting - mixed cropping and/or crop rotation

What is specific to organic farming


- use microbial for pest management

-use biological control

-use high yielding, but diseases resistant

-sustainable -Introduction of green management of manures, cover crops resources: soil, energy, and nitrogen fixing tree water -maintenance of soil fertility, prevention of soil erosion -application of good compost and bio fertilizer

SUKSES DAN RINTANGAN


BERAPA NILAI YANG ANDA INGINKAN ???
Life is short

HELP US TO HELP YOU AND TO GIVE YOU THE BEST GRADE (A)

TERIMA KASIH DAN SELAMAT BERJUANG

You might also like