You are on page 1of 2

terlalu asin, pedas atau berlemak, tidak mengandung alkohol, nikotin serta bahan pengawet atau pewarna.

Hindari jamu-jamuan.

Makanan ibu nifas harus mengandung : GIZI IBU NIFAS & PEMBERIAN SUPLEMEN ZAT BESI & VIT. A Nutrisi atau gizi
adalah zat yang diperlukan oleh tubuh untuk keperluan metabolisme. Sumber tenaga (energi) Sumber pembangun (Protein) Sumber pengatur dan pelindung (Mineral, vitamin dan air )

pertumbuhan dan penggantian sel sel yang rusak atau mati. Sumber protein : protein hewani (ikan, udang, kerang, kepiting, daging ayam, hati, telur, susu dan keju) dan protein nabati (kacang tanah, kacang merah, kacang hijau, kedelai, tahu dan tempe). Sumber protein terlengkap terdapat dalam susu, telur dan keju, ketiga makanan tersebut juga mengandung zat kapur, zat besi dan vitamin B.

1 2 3 4 5 6 7 8
Sumber tenaga (energi) Untuk pembakaran tubuh,

Sumber pengatur dan pelindung (Mineral, vitamin dan air )


untuk melindungi tubuh dari serangan penyakit dan pengatur kelancaran metabolisme dalam tubuh. Ibu menyusui minum air sedikitnya 3 liter setiap hari (anjurkan ibu untuk minum setiap kali habis menyusui). Sumber zat pengatur dan pelindung biasa diperoleh dari semua semua jenis sayuran dan buah buahan segar.

Kebutuhan gizi pada


masa nifas terutama bila menyusui akan meningkat 10-20% karena berguna untuk proses kesembuhan sehabis melahirkan dan untuk memproduksi air susu yang cukup untuk menyehatkan bayi.

pembentukkan jaringan baru, penghematan protein. Zat gizi sebagai sumber karbohidrat terdiri dari beras, sagu, jagung, tepung terigu dan ubi. Sedangkan zat kemak dapat diperoleh dari hewani (lemak, mentega, keju) dan nabati (kelapa sawit, minyak sayur, minyak kelapa dan margarine).

Menu makanan seimbang yang harus dikonsumsi


adalah porsi cukup dan teratur, tidak

Sumber pembangun (Protein). Protein diperlukan untuk

Mineral & Vitamin yang utama diberikan pada ibu nifas Vitamin A(200.000 SI) Minum 1 kapsul segera setelah melahirkan Minum lagi 1 kapsul pada hari kedua, minimal 24 jam dari minum kapsul pertama.
Vitamin A digunakan untuk pertumbuhan sel, jaringan, gigi dan tulang, perkembangan syaraf pengkihatan, meningkatkan daya tahan tubuh terhadap infeksi. Sumber : kuning telur, hati, mentega, sayuran berwarna hijau dan buah berwarna kuning (wortel, tomat dan nangka).

Tambahan zat besi sangat penting dalam masa menyusui karena dibutuhkan untuk kenaikan sirkulasi darah dan sel, serta menambah sel darah merah (HB) sehingga daya angkut oksigen mencukupi kebutuhan. Sumber zat besi antara lain kuning telur, hati, daging, kerang, ikan, kacang kacangan dan sayuran hijau.

Pesan... .. Selain gizi yang cukup dan pola makan yang teratur kebersihan dalam pengolahan makanan juga harus diperhatihan. Karena meskipun memenuhi syarat gizi jika makanan yang dikonsumsi tidak bersih akan sia- sia saja.

Mineral & Vitamin lainnya...


Baik untuk kesehatan ibu nifas dan pertumbuhan bayi Zat kapur Fosfor Yodium Kalsium Vitamin B1 (Thiamin) Vitamin B2 (Riboflavin) Vitamin B3 (Niacin) Vitamin B6 (Pyridoksin) Vitamin B12 (Cyanocobalamin) Asam folat Vitamin C Vitamin D Vitamin K

KELOMPOK IV PRODI D3 KEBIDANAN SEMESTER III KELAS B SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAH BANJARMASIN 2009-2010

Minum 1 tablet tambah darah setiap hari, selama 40 hari


Minumlah dengan air putih hangat

You might also like