You are on page 1of 7

1. Klasifikasi bakteri,virus,fungi, dan parasit 2. Genetika mikroorganisme 3.

Sifat neoplasma

Jawab : a. bacteri 1. Eubakteria i. Gram negative yang mempunyai dinding sel Kelompok bakteri yang heterogen. Mempunyai dinding sel kompleks :membrane luar,lapisan peptidoglikan tipis(mengandung asam muramat)di dalam,membrane sitoplasma. Bentuk sel :sferis,oval,batang lurus atau melengkung,heliks,filamentosa(berselubung dan berkapsul). Reproduksi : biner dan budding(pertunasan). Kategori : fototrofik,aerob,anaerob,fakultatif anaerob,mikroaerofilik.

grup 1 : spirochetes co Grup 1 2 Kategori Spirochetes Bakteri gram negative aerob/ mikrofilik, 3 4 pergerakan heliks Bakteri melengkung tidak bergerak Kokus dan batang gram negative mikroaerofilik, 5 aerob Batang gram negative Escherichia vibrio Pseudomonas Contoh Treponema Borrelin Helicobacter

fakultatif anaerob Batang gram negative anaerob, lurus, melengkung, dan heliks Batang pereduksi sulfur/ dismilator sulfat Kokus gram negative anerob Rickett chlamdyia Bacteria fototrofik anoksigenik Bacteria fototrofik oksigenik Bakteri aerob kemolitotrofik Bakteri tambahan/bertunas Bakteri berselubung Bakteri menggelincir, tidak berbuah nonfotosintetik Bakteri menggelincir berbuah

Bacteriodes

7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

ii.

Gram positive yang mempunyai dinding sel Dinding sel jenis gram negative Bentuk : sferis,batang,filament Reproduksi: pemeblahan biner Penghasil spora pada saat endospora Sifat : heterotrof kemosintetik Spesies : aerob,anaerob,fakultatif anaerob Kategori: aspargenus sederhana,aspargenus,actinomycetes Kategori Kokus gram positif Kokus dan batang gram Contoh Enterococus Bacillus

Grup 17 18

19 20 21 22

positif pembentuk endospora Batang gram tidak berspora,beraturan Batang gram positif bespora, tidak beraturan Mycobacteria Actinomycetes

Listeria Actinmyces Mycobakteria Rhodococus

iii.

Yang tidak memiliki dinding sel Disebut sebagai mikoplasma dari kelas mollicutes Tidak mensintesis prekusor peptidoglikan Diselubungi membrane unit yaitu membrane plasma Mirip huruf L dihasilkan khusus aubacteria gram positif Mikoplasma tidak pernah kembali menjadi semula,tidak ada pengertian antigenic
-

Organism yang sangat pleomorfik, bentuk vesikel sangat kecil (0,2 mikrometer)dapat difiltrasi.

Reproduksi : budding, fragmentasi,pembelahan biner Kategori Mycoplasma Contoh Mycoplasma

Grup 30

Archabacteria Fakultatif anearob, anaerob,aerob Sifat:kemolitotrof,heterotrof, hetrotrof fakultatif hipertermofilik(tumbuh lebih dari 100 celcius. Enzim yang termostabil contohnya DNA polymerase dari termus aquaticus Eubacteria beda dengan archabacteria karena tidak memiliki dinding sel peptidoklikan,memiliki isoprenoid dieter.

Reproduksi :pembelahan biner,budding,konstruksi,fragmentasi.

Pewarnaan bakteri:
-

Pewarnaan basa: dari kation dengan anion yang tidak berwarna,contoh:metal biru

Pewarnaan asam : dari anion dengan kation yang tidak berwarna,contoh:natrium eusinal

1. Pewarnaan gram : Pewarnaan basa(Kristal violet) Positif (ungu) iodia warna bakteri biru diberi alcohol i

counterstain

Positif (biru) negative(hilang birunya)

Negative(warna kontras) 2. Pewarnaan tahan asam 3. Perwarnaan negative 4. Pewarnaan flagel 5. Pewarnaan kapsul 6. Pewarnaan nukleoid 7. Pewarnaan spora

b. Virus Sangat kecil 20-300 nm Bergantung pada organism lain:eukariotik dan prokariotik Bereplikasi Mengandung DNA/RNA Ada reseptor binding untuk melekat

c. Parasit Berdasarkan tuan rumah: a. tuan rumah 1 yaitu enterobius vermicularis b. tuan rumah lebih dari 1 yaitu clonorchis sinensis Tempat masuk : - mulut,kulit,transplasenta,gigitan antropoda,inhalasi,hungungan seks,transfuse.

d. Fungi

2. Genetika mikroba Ilmu Genetika : Ilmu tentang analisis keturunan Gen : Segmen DNA yang nukleotidanya membawa karakter fisiologis dan biokimia Fenotip : karakter keseluruhan struktural dan fisiologis sel atau organisme Genotip : variasi dalam fenotip Plasmid : elemen genetika terkecil yang mampu bereplikasi pada bakteri atau ragi Amplifikasi regio DNA : 1. PCR (Polimerase Chain Reaction) 2. Transkripsi ORGANISASI GEN EUKARIOTA Struktur DNA/RNA 1-2 kromosom linear terpisah dari sitoplasma Berada dalam membran inti Sel diploid / haploid

PROKARIOTA Struktur DNA/RNA DNA sirkuler

(kromosom + plasmid)/Replicon Tidak mempunyai membran inti Transposon untuk membran inti Transposon untuk migrasi dapat terjadi insersi(750-2000 kbp) Replikasi Pada titik tumbuh atau ujung kromosom Proses mitosis & meiosis bergerak ke segala arah (semikonservatif) ori-ter Replikasi Dimulai di satu titik

You might also like