You are on page 1of 5

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI.

KATA PENGANTAR .

iii

ABSTRAK

iv

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang.

1.2 Rumusan Masalah....

1.3 Tujuan Penulisan..

1.4 Metode Penulisan.

1.5 Sistematika Penulisan..

BAB II TINJAUAN PUSTAKA


2.1 Pengertian dan Sejarah Penggunaan Terminologi
Gerontology, Gerontik, dan Geriatrik..........................................................................

2.2Peran dan Fungsi Perawat.

2.3Bentuk Pelayanan Keperawatan dan Kesehatan bagi Lanjut Usia

2.4Demografi Lanjut Usia di Indonesia dan Kota Depok..

14

2.4.1 Demografi Penduduk Indonesia .

14

2.4.2 Demografi Lanjut Usia di Indonesia

16

2.4.3 Demografi Lanjut Usia di Kota Depok

23

2.5Tugas Perkembangan Keluarga dengan Lansia

24

2.6Tugas Perkembangan Individu Lansia..

26

2.7Teori Biologis Menua

30

2.7.1 Teori Genetik

30

2.7.2 Wear and Tear Theory.....

32

2.7.3 Teori Radikal Bebas.

32

2.7.4 Cross-Lingked Theory..

33

2.7.5 Teori Imunitas (Autoimun Theory)...

33

2.7.6 Teori Lingkungan.

34

2.7.7 Teori Neuroendokrin

34

2.7.8 Teori Telomerase..

34

2.8Teori Psikologis Menua.

35

2.8.1 Teori Kebutuhan Manusia Maslow..

35

2.8.2 Teori Rentang Hidup (life-span theory)....

36

2.8.3 Teori Kontinuitas Neugarten.

36

2.8.4 Teori Perkembangan Kepribadian Carl Jung

36

2.8.5 Teori Tugas Perkembangan Erickson...

36

ii

2.8.6 Teori Sosial-Budaya-Spiritual Menua..

37

2.9Teori Sosial-Budaya-Spiritual Manua

37

2. 9.1 Teori Sosial..

37

2.9.1.1

Disengagement Theory (Teori Pembebasan). 37

2.9.1.2

Activity Theory (Teori Aktivitas). 37

2.9.1.3

Continuity Theory (Teori Kontinuitas). 38

2.9.1.4

Socioemotional Selectivity Theory

2.9.1.5

Teori Subkultur. 39

2.9.1.6

Teori Stratifikasi Usia... 39

2.9.1.7

Teori Penyesuaian Individu dengan Lingkungan. 40

39

2.9.2 Teori Budaya..

40

2.9.3 Teori Spiritual.

41

BAB III PENUTUP


3.1Kesimpulan.

43

3.2Saran

44

DAFTAR PUSTAKA

iii

KATA PENGANTAR

Puji syukur penyusun panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa. Berkat karunia-Nya
penyusun dapat menyelesaikan makalah ini dengan baik. Makalah ini disusun untuk memenuhi
tugas mata kuliah Keperawatan Gerontik 1. Makalah ini dapat selesai dengan baik berkat bantuan
dari berbagai pihak. Oleh sebab itu, pada kesempatan ini penyusun mengucapkan terima kasih
kepada:
1. Seluruh dosen dan staf Fakultas Ilmu Keperawatan UI
2. Teman-teman di Fakultas Ilmu Keperawatan
3. Semua pihak yang tidak dapat penyusun sebutkan satu-persatu.
Semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi para pembaca. Akhirnya, penyusun menyadari
bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat
membangun sangat penyusun harapkan.

Depok, April 2011

Penyusun

iv

Abstrak

Menua adalah suatu proses alamiah yang normal dilalui seluruh makhluk hidup. Terjadi perubahan struktur dan
fungsi fisik yang disertai dengan perubahan psikososial, spiritual dan budaya yang berlangsung akibat perubahan
fisik. Perubahan fisik dan penyakit juga menimbulkan keterbatasan fisik pada lansia, sehingga meningkatkan angka
ketergantungan lansia pada orang sekitar lansia seperti keluarga dan masyarakat. Oleh sebab itu, jumlah lansia
sering dikaitkan dengan tingkat kesejahteraan manusia.
Kata kunci: proses menua, teori menua, angka ketergantungan

You might also like