You are on page 1of 2

ADEK SULISTIONO 10542023510 FAKULTAS KEDOKTERAN UNISMUH MAKASSAR.

Menjelaskan tentang identitas nasional? Jawab : Manifestasi nilai-nilai budaya yang tumbuh dan berkembang dalam berbagai aspek kehidupan suatu bangsa dengan ciri-ciri khas. Dengan ciri-ciri khas tersebut, suatu bangsa berbeda dengan bangsa lain Mengapa identitas itu terbentuk? Jawab : Untuk membedakan suatu individu/kelompok dengan yang lain dan juga sebagai ciri khas yang menjadikannya sebagai jati diri. Apa pentingnya identitas nasional? Jawab : identitas nasional dapat menimbulkan nasionalisme (yang saat ini mulai pudar) di masyarakat sehingga memupuk persatuan dan kesatuan disaat maraknya budaya asing yang Nge-Trend. Jelaskan pengertian negara menurut para ahli (min.3)? Jawab :

Prof. Farid S. Negara adalah Suatu wilayah merdeka yang mendapat pengakuan negara lain serta memiliki kedaulatan. Georg Jellinek Negara adalah organisasi kekuasaan dari sekelompok manusia yang telah berkediaman di wilayah tertentu. Georg Wilhelm Friedrich Hegel Negara merupakan organisasi kesusilaan yang muncul sebagai sintesis dari kemerdekaan individual dan kemerdekaan universal Negara adalah suatu organisasi yang timbul karena kehendak dari suatu golongan atau bangsanya sendiri. Roger H. Soltau Negara adalah alat atau wewenang yang mengatur atau mengendalikan persoalan bersama atas nama masyarakat. Prof. R. Djokosoetono Negara adalah suatu organisasi manusia atau kumpulan manusia yang berada di bawah suatu pemerintahan yang sama.

Prof. Mr. Soenarko Negara ialah organisasi manyarakat yang mempunyai daerah tertentu, dimana kekuasaan negara berlaku sepenuhnya sebagai sebuah kedaulatan. Aristoteles Negara adalah perpaduan beberapa keluarga mencakupi beberapa desa, hingga pada akhirnya dapat berdiri sendiri sepenuhnya, dengan tujuan kesenangan dan kehormatan bersama.

Sebutkan identitas bangsa indonesia? Jawab Identitas indonesia yaitu: pancasila sebagai ideologi negara bahasa indonesia sebagai bahasa resmi negara dan bahasa nasional kondisi geografis indonesia politik luar negeri yang bebas aktif

You might also like