You are on page 1of 3

APLIKASI MIKROKONTROLER ATMEGA 16A PADA KONVEYOR PEMILAH BARANG MENGGUNAKAN PROGRAM CV-AVR(Advance Virtual RISC)

PROPOSAL SKRIPSI

Oleh Ahmad Faisal N NIM 081910101039

PROGRAM STUDI STRATA 1 (S1) JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS JEMBER 2012

Bab 1 Pendahuluan

1.1 Latar Belakang Kemajuan teknologi otomasi industri pada saat ini sudah semakin pesat dan luas hal ini didorong oleh kebutuhan industri yang semakin berkembang dan bervariasi dari tahun ketahun, kemajuan ini dapat kita lihat dengan semakin banyak industri yang menggunakan sistem otomasi dalam menjalankan prosesproses produksinya, seperti pada industri perakitan mobil, industri manufactur, industri makanan, industri minuman, industri elektronik, industri kosmetik, dan lain sebagainya.Begitu pesat dan luas penggunaan sistem otomasi disetiap bidang industri, yang mana sistem otomasi tersebut tidak lepas dari penggunaan sistem kontrol konvensional yang terdiri dari beberapa komponen yaitu Relai, Kontaktor, magnetik kontaktor , namun sistem tersebut sudah semakin ditinggalkan karena memiliki banyak kelemahan dan digantikan oleh kehadiran Rangkaian Mikrokontroler dan software yang mendukung rangkaian tersebut diantaranya CV-AVR yang memiliki banyak kelebihan.Rangkaian Mikrokontroler merupakan sebuah alat yang digunakan untuk menggantikan rangkaian sederetan relai yang dijumpai pada sistem kontrol proses konvensional, dirancang untuk mengontrol suatu proses permesinan secara otomatis. Jenis dan tipe Mikrokontroler sangat banyak dan bervariasi Sebagian besar Mikrokontroler banyak digunakan pada aplikasi-aplikasi industri, misalnya pada proses pengepakan, penanganan bahan, perakitan otomatis dan lain-lain. Dengan kata lain, hampir semua aplikasi yang memerlukan kontrol listrik atau elektronik membutuhkan Mikrokontroler. Maka oleh karena itu penulis mencoba merancang, membuat dan meneliti sistem kontrol konveyor pemilah barang menggunakan Mikrokontroler menggunakan IC ATEGA 16 PU.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan uraian dari latar belakang diatas, maka permasalahan yang akan ditinjau dan dicari penyelesaian dalam penelitian ini adalah bagaimana mendesain sistem mekanik konveyor pemilah bahan dengan sensor . . . . . sebagai pendeteksi. 1.3

You might also like