You are on page 1of 9

Kerangka pembuataan Standar Operasi Prosedur a. Judul b. Digunakan dibagian c. Pemakai d. Nomor Dokumen e. Tanggal dibuat f.

Status (draft/Final) 1. Isi Standar Operasi Prosedur


Pendahaluan Maksud & Tujuan Definisi Prosedur (Prosedur Utama) Lampiran

2. Proses Diagram Alur (berbentuk flowchart) 3. Standar Dokumen (Formulir2 yang digunakan) 4. Petunjuk Teknis Pengisian Dokumen Standar Komentar (2)

Standar Operasi Prosedur


Filed under: Pengertian SOP ariefraf @ 3:51 am Tags: SOP Pengertian SOP 1. Suatu standar/pedoman tertulis yang dipergunakan untuk mendorong dan menggerakkan suatu kelompok untuk mencapai tujuan organisasi. 2. SOP merupakan tatacara atau tahapan yang dibakukan dan yang harus dilalui untuk menyelesaikan suatu proses kerja tertentu. Tujuan SOP 1. Agar petugas/pegawai menjaga konsistensi dan tingkat kinerja petugas/pegawai atau tim dalam organisasi atau unit kerja. 2. Agar mengetahui dengan jelas peran dan fungsi tiap-tiap posisi dalam organisasi

3. Memperjelas alur tugas, wewenang dan tanggung jawab dari petugas/pegawai terkait. 4. Melindungi organisasi/unit kerja dan petugas/pegawai dari malpraktek atau kesalahan administrasi lainnya. 5. Untuk menghindari kegagalan/kesalahan, keraguan, duplikasi dan inefisiensi Fungsi : 1. 2. 3. 4. 5. Memperlancar tugas petugas/pegawai atau tim/unit kerja. Sebagai dasar hukum bila terjadi penyimpangan. Mengetahui dengan jelas hambatan-hambatannya dan mudah dilacak. Mengarahkan petugas/pegawai untuk sama-sama disiplin dalam bekerja. Sebagai pedoman dalam melaksanakan pekerjaan rutin.

Kapan SOP diperlukan 1. SOP harus sudah ada sebelum suatu pekerjaan dilakukan 2. SOP digunakan untuk menilai apakah pekerjaan tersebut sudah dilakukan dengan baik atau tidak 3. Uji SOP sebelum dijalankan, lakukan revisi jika ada perubahan langkah kerja yang dapat mempengaruhi lingkungan kerja. Keuntungan adanya SOP 1. SOP yang baik akan menjadi pedoman bagi pelaksana, menjadi alat komunikasi dan pengawasan dan menjadikan pekerjaan diselesaikan secara konsisten 2. Para pegawai akan lebih memiliki percaya diri dalam bekerja dan tahu apa yang harus dicapai dalam setiap pekerjaan 3. SOP juga bisa dipergunakan sebagai salah satu alat trainning dan bisa digunakan untuk mengukur kinerja pegawai. Dalam menjalankan operasional perusahaan , peran pegawai memiliki kedudukan dan fungsi yang sangat signifikan. Oleh karena itu diperlukan standar-standar operasi prosedur sebagai acuan kerja secara sungguh-sungguh untuk menjadi sumber daya manusia yang profesional, handal sehingga dapat mewujudkan visi dan misi perusahaan Standar Operasional Prosedur SOP Contoh dan Penyusunan - Didalam setiap perusahaan yang baik setiap pekerjaan dan kegiatan operasi yang dilakukan pasti memiliki acuan dasar bagi para karyawannya untuk melakukan pekerjaannya. Acuan pekerjaan ini disebut juga Standar Operasional Prosedur atau disingkat SOP. Dalam kesempatan ini kami akan sedikit membahas mengenai Standar Operasional Prosedur SOP Contoh dan Penyusunan ..

Standar Operasional Prosedur SOP Contoh dan Penyusunan


Banyak yang bertanya apa sebenarnya perbedaan acuan kerja, dasar kerja dengan SOP ini. Itu semua bisa dibilang memiliki fungsi dan peran yang sama yaitu sebagai dasar informasi dalam suatu pekerjaan. Berikut ini kami berikan Definisi dan pengertian Standar Operasional Prosedur SOP :

SOP adalah satu set instruksi tertulis yang merupakan dokumen suatu aktivitas yang selalu berulang atau rutin. SOP menguraikan kedua unsur operasional administratif dan teknis dari suatu organisasi yang biasanya diatur oleh Quality Assurance. SOP harus diorganisir untuk bisa dipastikan mudah dan efisiens dalam penggunaan dan dikembangkan sesuai dengan kekhasan organisasi. Tidak ada format SOP yang sangat pas dengan organisasi, pengaturan secara internal akan berbeda menurut masing-masing organisasi dan dengan jenis SOP yang akan dikembangkan.

SOP sendiri harus ditulis dengan cukup detil sedemikian rupa sehingga seseorang dengan pemahaman yang sangat dasar dari suatu bidang, dapat dengan sukses/mudah melakukan aktivitas atau melakukan prosedur/langkah ketika tanpa supervisi.

Untuk mengatasi kesulitan bahasa dan waktu baca (misalnya operator perlu melihat Standar Operasional Prosedur (SOP) tersebut sambil mengerjakan tugasnya), maka Contoh Standar Operasional Prosedur (SOP) dapat dibuat dengan salah satu cara dibawah ini :

Dengan bagan alir (flow chart) Dengan gambar, foto atau diagram grafis. Dengan Checklist Dengan Video

Kalau dengan tulisan, usahakan agar dibuat dengan kalimat-kalimat yang singkat, penulisan dengan ruang kosong antar paragraf, setiap langkah diberi nomor. Kalau Instruksi Kerja akan dipergunakan di lapangan sambil kerja, maka tulisan sebaiknya dibuat agar besar. Keuntungan menggunakan Standar Operasional Prosedur(SOP perusahaan. Pengembangan dan penggunaan SOP adalah suatu bagian integral dari suatu sistem mutu. Hal tsb menyediakan individu dengan informasi untuk melaksanakan suatu pekerjaan dengan baik dan memudahkan untuk konsistensi mutu dan integritas produk atau sebuah hasil akhir melalui implementasi yang konsisten dari suatu prosedur atau proses di dalam organisasi. Pengembangan dan penggunaan SOP adalah suatu bagian integral dari suatu sistem mutu. Hal tsb menyediakan individu dengan informasi untuk melaksanakan suatu pekerjaan dengan baik dan memudahkan untuk konsistensi mutu dan integritas produk atau sebuah hasil akhir melalui implementasi yang konsisten dari suatu prosedur atau proses di dalam organisasi. SOP dapat juga digunakan sebagai bagian dari suatu program pelatihan pegawai, karena mereka perlu menyediakan instruksi pekerjaan yang terperinci. Ketika data historis diperlukan segera, maka SOP dapat bermanfaat untuk merekonstruksi aktivitas proyek. Atau sering juga, SOP digunakan sebagai ceklis oleh pemeriksa prosedur manakala auditing. keuntungan-keuntungan suatu SOP adalah dapat mengurangi effort pekerjaan, juga meningkatakan comparablity, credibility, dan legal defensibility data. Mengenai Penyusunan Teknik Penulisan Standar Operasional Prosedur, SOP harus ditulis oleh seseorang yang banyak mengetahui aktivitas dan struktur internal organisasi. Individu tersebut sangat utama sebagai tenaga ahli yang benar-benar melaksanakan pekerjaan atau menggunakan proses yang akan diSOPkan. Standar Operasional Prosedur SOP Contoh dan Penyusunan dalam Suatu Tim kerja juga dapat dilakukan sebagai pendekatan, terutama untuk multi-tasked proces di mana pengalaman dari sejumlah individu diperlukan. Rating: 2.9/5 (16 votes cast) contoh sop,contoh standar operasional prosedur,pengertian sop,contoh sop perusahaan,standar operasional prosedur perusahaan,pengertian standar operasional prosedur,cara membuat standar operasional prosedur,standar operasional perusahaan,contoh standar operasional prosedur perusahaan,contoh standar operasional perusahaan

Business Process Mapping & Standard Operating Procedure (SOP) Development


Tanggal 14-15 Desember 2011 Waktu Penyelenggaraan 08.00 17.00 WIB Optional sampai dengan pk. 20.30 untuk free private konsultansi Tempat Pelaksanaan Gedung PPEI Jl. Letjen S. Parman No. 112 Grogol Jakarta Barat Perusahaan Anda menginginkan sebuah SOP yang sejalan dengan Business Process dan dijalankan secara efektif oleh para karyawan ? Maka Training dan Mini Konsultansi ini adalah jawaban yang tepat untuk Anda. BUSINESS PROCESS MAPPING & STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) DEVELOPMENT |Training and Mini Consultancy Approach Standard Operating Procedure atau dikenal dengan istilah populernya adalah SOP. Apakah menulis SOP itu sulit ? Jawabannya mudah koq sebagai bukti banyak sekali perusahaanperusahaan yang telah memiliki SOP sejak bertahun-tahun yang lalu. Tetapi pertanyaan berikutnya apakah SOP yang dibuat dan dimiliki tersebut efektif dan berdaya manfaat yang lebih untuk perusahaan ? Belum tentu. Mengapa ? Pertama, karena banyak sekali SOP dibuat oleh sebuah perusahaan tidak berdasarkan pada Bisnis Proses yang utuh sehingga masing-masing SOP berdiri sendiri dan tidak ada sebuah kaitan yang jelas antar masing-masing unit kerja dalam sebuah perusahaan. Kedua, SOP disusun hanya sebagai sebuah sistem tanpa melibatkan manusia sebagai pelaksana sistem yang berakibat kurangnya rasa tanggung jawab dan komitmen para pelaksana dalam menjalankan SOP tersebut. Hasil yang didapatkan dari Training & Mini Konsultansi ini :
1. Mapping Business Process Perusahaan Anda mulai dari proses inti, proses pendukung utama, proses pendukung umum hingga proses penyempurnaan. 2. Identifikasi SOP dan keterkaitan antar SOP atau dikenal dengan istilah Mapping Sub Business Process. 3. Mapping SOP yang terdiri dari flowchart dan detail flowchart. 4. Pemahaman konsep dasar ISO 9001:2008 yang menjadi platform dalam penyusunan Business Process dan SOP 5. Trik dan tips optimalisasi System (SOP) dengan People (Pelaksana SOP)

Syarat keikutsertaan perusahaan dan kepesertaan :


1. Training & Mini Konsultansi ini diperuntukkan bagi perusahaan yang :

Akan menyusun Business Process dan SOP Sedang menyusun Business Process dan SOP Sedang meninjau kembali Business Process dan SOP yang sudah ada untuk improvement 2. Satu perusahaan wajib diwakili oleh minimal 2 dan maksimal 3 peserta supaya terjadi proses diskusi internal dan optimalisasi ide. (Peserta boleh dari unit atau departemen yang berbeda asalkan satu perusahaan yang sama) 3. Maksimal kepesertaan dalam satu kelas hanya untuk 10 perusahaan.

o o o

Investasi Rp. 3.500.000,00 (tiga juta lima ratus ribu rupiah)boleh datang maksimal bertiga dari satu perusahaan yang sama. Catatan :

Investasi sudah termasuk materi sertifikat coffee break. Tidak termasuk makan siang

Khusus untuk 6 perusahaan pertama yang mendaftar dan lunas sebelum tanggal 31 Oktober 2011 diberikan FREE 0,5 hari inhouse change management training dan FREE 0,5 hari inhouse konsultansi Business Process dan SOP (Khusus untuk area Jabodetabek) Mengapa disebut Training & Mini Konsultansi ? Karena aktifitas training ini 90% adalah workshop dimana peserta akan membuat Business Process dan SOP secara mandiri dengan dibantu dan difasilitasi (konsultansi) oleh trainer dan team trainer. Training & Mini Konsultansi dilaksanakan selama 2 hari mulai pukul 08.00 17.00 dan dapat diperpanjang sesuai dengan kebutuhan peserta hingga maksimal pukul 20.30 untuk private konsultansi. Apa keistimewahaan dari Training & Mini Konsultansi ini ?
1. Sangat hemat dengan investasi hanya Rp. 3.500.000,00 boleh datang bertiga untuk satu perusahaan yang sama. 2. Aktifitas training dan mini konsultansi 90% adalah workshop yang akan melibatkan seluruh peserta dan trainer. 3. Waktu training dan konsultansi yang fleksibel dapat diperpanjang hingga maksimal pukul 20.30 yang disesuaikan dengan kebutuhan peserta untuk free private konsultansi. 4. Sifat training dan konsultansi fun and relax dengan disediakan snack berupa kopi dan teh selama sesi. Untuk lunch tidak disediakan tetapi peserta dapat menggunakan fasilitas kantin yang ada di sekitar area pelaksanaan training. 5. Jumlah peserta hanya dibatasi untuk maksimal 10 perusahaan sehingga efektifitas dan manfaat yang didapatkan setiap perusahaan lebih optimal. 6. Training & mini konsultansi akan difasilitasi oleh Ir. Andreas Hartono yang merupakan seorang instruktur, konsultan dan sekaligus motivator yang sangat berpengalaman dalam bidang sistem dan pengembangan manusia.

Rundown Acara : Hari Pertama 08.00 08.30 : Registration 08.30 09.00 : Opening Ice Breaking Motivation Session 09.00 10.30 : Konsep Business Process dan SOP (Training) 10.30 12.00 : Mapping Business Process (Mini Konsultansi) 12.00 13.15 : Free Time for Lunch 13.15 15.30 : Mapping Business Process (Mini Konsultansi) 15.30 17.00 : Identifikasi SOP dan Keterkaitan Antar SOP (Mini Konsultansi) 17.00 20.30 : Optional Private Konsultansi Hari Kedua 08.00 08.30 08.30 09.00 09.00 10.30 10.30 12.00 12.00 13.15 13.15 15.30 15.30 17.00 17.00 20.30

: Registration : Morning Reflection Motivation Session : Mapping Flowchart SOP1 (Mini Konsultansi) : Mapping Flowchart SOP 2 (Mini Konsultansi) : Free Time for Lunch : Mapping Flowchart SOP 3 (Mini Konsultansi) : Trik and tips optimalisasi System dengan People (Training) : Optional Private Konsultansi

Trainer dan Konsultan Ir. Andreas Hartono, CHt, CI Beliau memulai karir di dunia profesional sejak tahun 1998 bersama PT Sharp Yasonta Indonesia sebagai seorang Electrical Engineer setelah menamatkan studi Teknik Elektro di Unika Atma Jaya Jakarta. Selama menjadi Engineer beliau juga pernah bekerjadi Sharp Roxy Corporation Malaysia sebagai seorang audio designer mewakili Indonesia. Pada tahun 2000 beliau kemudian bergabung dengan Business Excellence Consulting sebagai Management Consultant sampai dengan tahun 2004. Beliau adalah salah satu konsultan yang paling diminati oleh klien dan selama berkarir di Business Excellence Consulting pernah menangani sekitar 20 perusahaan untuk membangun management system dari berbagai jenis industri baik nasional maupun multinasional. Selama tahun 2004 2007 beliau menjabat sebagai seorang Trainer dan Training Manager di PT Garudafood yang merupakan salah satu perusahaan makanan dan minuman terbaik di Indonesia. Selama berkarir di Garudafood, beliau mendalami konsep people development khususnya di bidang motivation dan leadership. Beliau merupakan trainer terbaik dan yang paling diminati karyawan di Garudafood Group. Beliau juga mendalami ilmu Kepribadian, Neuro Linguistic Programming (NLP), Psycho Cybernetics dan Hypnosis dari para pakar dan guru di Indonesia kemudian mendalami secara otodidak dari berbagai sumber sejak tahun 2004. Beliau juga merupakan seorang Certified Hypnotist (CH), Certified Hypnotherapy (CHt) dan Certified Hypnosis Instructure (CI) dari Indonesian Board of Hypnotherapy. Pada tahun 2010 beliau juga mendapatkan sertifikasi dalam Financial Certification Program dari Quantum Magna Financial Indonesia.

Tahun 2006 beliau mendirikan Indonesian Human Excellence Institute (I|HEI) dan AndreasHartono Academy pada tahun 2008 yang menjadikan beliau semakin populer sebagai seorang trainer, motivator dan konsultan muda yang berprestasi dan diakui oleh ratusan perusahaan serta ribuan peserta training. Sebagai seorang trainer, motivator dan konsultan beliau juga terus belajar dari guru-guru terbaik di Indonesia seperti RH Wiwoho, Daniel Dianto, Krishnamurti dan Tung Desem Waringin. Saat ini beliau juga merupakan seorang trainer dari Tung Desem Waringin (TDW) Bhakti Bangsa.

You might also like