You are on page 1of 2

TATA TERTIB PESERTA UAS SMK ITF

1. Siswa yang berhak mengikuti UAS adalah siswa yang sudah melunasi kewajiban pembayaran sekolah di bendahara dengan bukti pembayaran yang telah diparaf pada kartu pembayaran 2. Siswa menempati tempat duduk sesuai dengan nomor UAS yang dikeluarkan bendahara/panitia kepada siswa yang bersangkutan. 3. Siswa sudah hadir di SMK selambat-lambatnya 15 menit sebelum UAS dimulai. 4. Selama UAS berlangsung : Mulailah dengan membaca doa setiap awal pengisian UAS dipimpin oleh ketua kelas Isi soal pada lembar jawaban yang telah disediakan panitia Mengerjakan soal diawali terlebih dahulu mengisi Nama dan Nomor Peserta Kerjakan lebih dahulu soal yang kamu anggap paling mudah. Buku/catatan, kalkulator & handphone tidak boleh ada di

sekitar siswa, hendaknya dikumpulkan di meja pengawas Bagi siswa yang telah selesai mengerjakan soal meninggalkan ruangan periksa kembali dikhawatirkan ada yang terlewat belum diisi. 5. Siswa yang telah tuntas mengerjakan soal, dipersilahkan untuk meninggalkan ruangan UAS dan mengambil buku/catatan, barang/benda yang dititipkan di meja pengawas. lembar sebelum jawabanmu,

Pangkalan, 11 Juni 2012 Kepala Sekolah

Drs. D. Jubaedi, M.Si

You might also like