You are on page 1of 5

LAPORAN HASIL PELAKSANAAN PENYULUHAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT DI POSKO KEL 1(GG.EKA JAYA 1 NO.

26) KELURAHAN GEDUNG JOHOR KECAMATAN MEDAN JOHOR

A. Persiapan Persiapan yang dilakukan untuk kegiatan penyuluhan kesehatan di posko kelompok 1 (Gg. Eka Jaya No.26) mengenai Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat antara lain Satuan Acara Penyuluhan, Leaflet, dan Powerpoint. Selanjutnya kelompok berdiskusi untuk menentukan waktu dan tempat pelaksanaan penyuluhan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat. Kelompok membagikan undangan kepada anak-anak agar datang menghubungi mengikuti penyuluhan. Penyuluhan dilakukan pada tanggal 17 April 2012, pukul 15.00 Wib di posko kelompok 1 (Gg. Eka Jaya No.26) Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor.

B. Pelaksanaan Adapun tujuan umum dari pelaksanaan kegiatan penyuluhan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat di posko kelompok 1 (Gg. Eka Jaya No.26) Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor adalah setelah mengikuti penyuluhan selama 30 menit, diharapkan anak-anak di Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor akan dapat menjelaskan kembali tentang perilaku hidup bersih dan sehat. Penyuluhan kesehatan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat di Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor dilakukan pada: Hari/ Tanggal Waktu Tempat : Selasa, 17 April 2012 : 15.00-16.30 WIB : Di posko kelompok 1 (Gg. Eka Jaya No.26) Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor.

Kegiatan penyuluhan dilaksanakan oleh: Moderator Penyuluh Fasilitator : Waslifour Gloria Daily : Nova Winda : - Amri Gaja Putra - Novriani Harahap - Waslifour Gloria Daily - Wahyu Ningsih Lase Observer : - Leloisa Nova - Vera Triastuti - Nur Aidar Dokumentasi : - Pratiwi Simanungkalit - Istik Laila Sari

Kegiatan penyuluhan dibuka oleh moderator dan dilanjutkan dengan pemberian materi penyuluhan oleh penyuluh dengan proses sebagai berikut: 1. Menanyakan kepada peserta penyuluhan apa yang mereka ketahui tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Menjelaskan pengertiankebersihandiri Menjelaskancaramandi yang benar Menjelaskancaramenggosokgigi yang benar Menjelaskancaramencucitangan yang benar Menjelaskancarabersepatu yang benar Menjelaskancaraberpakaian yang benar Setelah acara materi penyuluhan diberikan penyuluh menyerahkan acara kepada moderator untuk dilanjutkan: 1. 2. 3. Memberi kesempatan kepada peserta penyuluh untuk bertanya Melakukan evaluasi tentang materi penyululuhan Menyimpulkan materi penyuluhan secara singkat

4. 5.

Memberikan leaflet Memberi salam

C. Evaluasi 1. Evaluasi Struktur Mahasiswa Keperawatan Profesi Ners USU yang mengadakan penyuluhan kesehatan tentang Kebersihan Diri di Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor yang bertempat di Posko Kel 1(Gg.Eka Jaya 1 No.26) pada pukul 15.00 WIB. Media yang digunakan untuk penyuluhan kesehatan di Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor yaitu LCD, laptop, speaker, dan leaflet. Kondisi tempat penyuluhan cukup kondusif karena letaknya cukup strategis, jauh dari kebisingan, ruangan tidak terlalu sempit dan tidak terlalu panas karena penyuluhan dilakukan di Posko Kel 1(Gg.Eka Jaya 1 No.26) .Sebelum memberikan materi penyuluhan, penyuluh melakukan persiapan terlebih dahulu untuk menguasai materi yang akan diberikan. jumlah peserta yang datang yaitu 20 orang anak dan didampingi orangtua sebanyak 6 orang. 2. Evaluasi Proses: Pelaksanaan penyuluhan kurang sesuai dengan alokasi waktu yang telah direncanakan.Hal tersebut disebabkan karena penyuluhan dilakukan di Lingkungan sehingga warga mempunyai kegiatan masing-masing, dan akhirnya penyuluhan dimulai pukul 15.30 Wib. Anak-anak yang mengikuti penyuluhan tampak antusias dan aktif. Hal tersebut tampak pada saat pemateri penyuluhan memberikan

pertanyaan, anak-anak menjawab dengan antusias dengan tetap didukung dan disemangati oleh mahasiswa profesi ners serta orangtuanya. Pada saat proses penyuluhan berlangsung,anak-anak memperhatikan, mendengarkan dan mengerti materi penyuluhan yang diberikan. Walaupun begitu, terdapat beberapa anak yang tidak memperhatikan dan sibuk dengan dirinya sendiri namun secara keseluruhan penyuluhan berjalan dengan baik dan lancar.

3.

Evaluasi Hasil: Pada saat diberikan pertanyaan oleh mahasiswa profesi ners USU anak-anak

mampu menjawab pertanyaan yang diajukan oleh mahasiwa keperawatan profesi ners USU dengan baik dan benar. Setelah penyuluhan selesai, anak-anak diberikan leaflet dan souvenir yang berguna bagi kesehatan mereka. Semoga penyuluhan ini berguna dan bermanfaat bagi anak-anak yang ada di Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor. D. Kesimpulan dan Saran 1. Kesimpulan Kegiatan penyuluhan kesehatan di Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor adalah setelah mengikuti penyuluhan selama 30 menit, diharapkan bapak-bapak di Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor akan dapat menjelaskan kembali mengenai Perilaku Hidup Bersih dan Sehat . 2. Saran Bagi para mahasiswa yang akan melakukan kegiatan implementasi selanjutnya dalam bentuk penyuluhan di Lingkungan II Kelurahan Gedung Johor Kecamatan Medan Johor agar lebih mempersiapkan rencana kegiatan baik struktur, proses dan hasil penyuluhan dapat berjalan dengan maksimal.

You might also like