You are on page 1of 2

Bukan Pegawai

1. Seorang Konsultan Hukum memperoleh penghasilan pada bulan :


a. Maret

: Rp 45.000.000

b. Juni

: Rp 90.000.000

c. Oktober : Rp 120.000.000
Dalam hal ini dia bekerja berkesinambungan, punya NPWP, dan mempunyai penghasilan lain.
Berapa PPh orang tersebut ? (tk/0)
Jawab :
Maret

: (Rp 45.000.000 x 50%)

= Rp 22.500.000 x 5%
= Rp 1.125.000

Juni

: (Rp 90.000.000 x 50%)

= Rp 45.000.000
= Rp 27.500.000 x5%

= Rp 1.375.000

= Rp 17.500.000 x 15% = Rp 2.625.000


Oktober : (Rp 120.000.000 x 50%)

= Rp 60.000.000 x 15% = Rp 9.000.000

Jadi total pajak yang harus di bayarkan adalah Rp 14.125.000

2. Seorang Konsultan Pajak memperoleh penghasilan pada bulan :


a. Februari

: Rp 60.000.000

b. September

: Rp 70.000.000

c. Oktober

: Rp 40.000.000

d. November

: Rp 100.000.000

Dalam hal ini dia bekerja berkesinambungan, tidak punya NPWP, dan mempunyai penghasilan lain
? (tk/0)
Jawab :
Februari

: (Rp 60.000.000 x 50%) = Rp 30.000.000 x 5% x 120%

= Rp 1.800.000

September : (Rp 70.000.000 x 50%) = Rp 35.000.000


= Rp 20.000.000 x 5% x 120%

= Rp 1.200.000

= Rp 15.000.000 x 15% x 120%

= Rp 2.700.000

Oktober

: (Rp 40.000.000 x 50%) = Rp 20.000.000 x 15% x 120%

= Rp 3.600.000

November : (Rp 100.000.000 x 50%) = Rp 50.000.000 x 15% x 120%

= Rp 9.000.000

Jadi total pajak yang harus di bayarkan adalah Rp 18.300.000

You might also like